cover
Contact Name
Firmansyah
Contact Email
firmanyk@gmail.com
Phone
+6282277629282
Journal Mail Official
jurnalattazakki@gmail.com
Editorial Address
http://jurnal.uinsu.ac.id/index.php/attazakki/about/editorialTeam
Location
Kota medan,
Sumatera utara
INDONESIA
AT-TAZAKKI: Jurnal Kajian Ilmu Pendidikan Islam dan Humaniora
ISSN : 25977369     EISSN : 25802321     DOI : -
Jurnal Attazakki: Jurnal Kajian Ilmu Pendidikan Islam dan Humaniora di dirikan pada tahun 2017 dengan no SK : 0005.25802321/JI.3.1/SK.ISSN/2017.06 (E-ISSN) merupakan jurnal berproses dalam penelaahan dan penilaian yang di lakukan oleh para ahlinya (peer-review). Jurnal ini berafiliasi ke Program Studi Pendidikan Islam Pascasarjana Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Medan, dengan harapan tempat atau wadah bagi alumni atau mahasiswa Program Studi Pendidikan Islam untuk menulis atau mempublis tulisan atau artikel ilmiah dengan scope riset pendidikan, pendidikan islam, kebijakan pendidikan Islam, Pembiayaan pendidikan dan humaniora. dll.
Articles 166 Documents
IMPLEMENTASI MANAJEMEN KURIKULUM DALAM MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN DI SMP WIRASWASTA BATANG KUIS KABUPATEN DELI SERDANG Fadillah, Mardianto, Wahyuddin Nur Nasution
At-Tazakki: Jurnal Kajian Ilmu Pendidikan Islam dan Humaniora Vol 2, No 1 (2018)
Publisher : Program Studi Pendidikan Islam Pascasarjana UIN Sumatera Utara Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (140.991 KB)

Abstract

Abstrak: The purpose of this research are “Implementation Management Curriculum in gaining TeachingLearning Quality in SMP Wiraswasta Batang Kuis Deli Serdang. The aim of this research is to knowabout the curriculum management in gaining the teaching learning process through organizing, actuating,controlling and evaluating curriculum of SMP Wiraswasta Batang Kuis on Ampera Streath Batang Kuis,Deli Serdang, North Sumatera. This research is qualitative naturalistic style, by collecting and describingdata naturally as it is in the field study. The research had found that curriculum management in gainingteaching learning process in SMP Wiraswasta Batang Kuis is made well by carrying out planning, organizing,controlling and evaluating. Through planning, The Principal made the programs. Those are Semesterand Academic Year Programs, Sllylabus, Lesson Plans, Media needed for an Academic Year. While organizing,the school arranged curriculum which is relevant to the National Institution for Education standardand link to the local need. These programs were introduced and done by teachers and students well.Controlling and evaluating was done in order to get the program carried out well.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tentang Implementasi manajemen kurikulum dalam meningkatankualitas atau mutu pembelajaran mulai dari proses perencanaan kurikulum, pengorganisasian kurikulum,pelaksanaan kurikulum, pengawasan kurikulum, dan evaluasi kurikulum. Lembaga pendidikan yang ditelitiadalah Sekolah Menengah Pertama (SMP) Wiraswasta Batang Kuis Kabupaten Deli Serdang ProvinsiSumatera Utara. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif naturalistik, yakni melakukanpengambilan data serta dideskrpisikan secara alami sesuai dengan keadaan dan kondisi yang sesungguhnyadari lapangan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Implementasi manajemen kurikulum dalam meningkatankualitas pembelajaran di SMP Wiraswasta Batang Kuis sudah berjalan cukup baik yang diawali denganproses perencanaan kurikulum dan berlanjut dengan pengorganisasian, pelaksanaan, pengawasan, danevaluasi. Melalui perencanaan, kepala SMP Wiraswasta Batang Kuis bersama Tim Pengembangan Kurikulummenyusun program kurikulum mulai dari program semester, program tahunan, silabus, Rencana PelaksanaanPembelajaran, bahan pembelajaran serta media pembelajaran yang dibutuhkan selama satu tahun pelajaran.Sementara dalam pengorganisasian, pihak sekolah menyusun kurikulum yang relevan dengan tujuanpendidikan nasional serta disesuaikan dengan kebutuhan daerah. Program-program tersebut selanjutnyadiperkenalkan dan dilaksanakan oleh para guru dan siswa dengan baik. Agar program-program tersebutterlaksana dengan baik, maka dilakukan pengawasan dan evaluasi.Kata Kunci: Manajemen Kurikulum, Kualitas Pembelajaran
IMPLEMENTASI NILAI DAN PENGAMALAN AGAMA ISLAM ANAK ASUH DI PANTI ASUHAN AL-JAM’IYATUL WASHLIYAH MEDAN AREA Julinah Erawati Siregar, Ali Imran Sinaga, Neliwati
At-Tazakki: Jurnal Kajian Ilmu Pendidikan Islam dan Humaniora Vol 3, No 1 (2019)
Publisher : Program Studi Pendidikan Islam Pascasarjana UIN Sumatera Utara Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (231.826 KB)

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk : 1) untuk mendeskripsikan cara penerimaan anak asuhdipanti asuhan Al-Jam’iyatul Washliyah Medan Area, 2) pelaksanaan pembinaan nilai dan pengamalanagama Islam terhadap anak asuh di Panti Asuhan Al-Jam’iatul ashliyah Medan Area, 3) Implementasinilai dan pengamalan agama Islam anak di Panti Asuhan Al-Jam’iyatul Washliyah Medan Area,4) hambatan yang dihadapi dalam implementasi nilai dan pengamalan agama Islam kepadaanak di Panti Asuhan Medan Area dan 5) upaya yang dilakukan dalam mengatasi hambatanimplementasi nilai dan pengamalan agama Islam kepada anak di Panti Asuhan Al-Jam’iyatulWashliyah Medan Area. Metode penelitian ini adalah menggunakan metode penelitian kualitatiffenomenologi yaitu mengungkap permasalahan-permasalahan yang terjadi sehingga menemukandan memahami apa yang tersembunyi dibalik permasalahan yang terjadi. Pelaksanaan penelitiankualitatif fenomenologi ini bertujuan untuk memahami dan memaknai berbagai masalah yangada. Setelah data dianalisa, maka ditemukan bahwa: (1) Penerimaan anak asuh di Panti AsuhanAl-Jam’iyatul Washliyah Medan Area yaitu dengan tahapan penerimaan. Adapun tahapan programpembinaan yaitu tahapan permohonan, tahap penyeleksian penerimaan, tahap pengasuhandi panti, tahap pembinaan, dan tahap pengembalian, (2) Upaya-upaya pembinaan nilai danpengamalan agama anak Panti Asuhan Al-Jam’iyatul Washliyah Medan Area yaitu menanamkannilai-nilai keimanan dalam diri siswa, membimbing siswa agar dapat melaksanakan pengamalanagama, dan mengawasi pelaksanaan pengamalan agama anak terutama ketika berada di lingkunganpanti asuhan, (3) Implementasi nilai dan pengamalan agama anak dibuktikan dengan anakmemiliki pemahaman dan kesadaran dalam memperbaiki sikap dan tingkah laku dalam kehidupansehari-hari dan anak memiliki kesadaran dalam mengamalkan ibadah agama dalam kehidupannyasehari-hari, (4) Hambatan masih kurangnya kesadaran dalam diri siswa, kurangnya kerjasamaanak dengan pengasuh dalam upaya meningkatkan pengamalan nilai dan ajaran ibadah agamaanak dalam kehidupannya sehari-hari, (5) Upaya mengatasi hambatan yaitu menumbuhkankesadaran dalam diri anak tentang pentingnya dan manfaat pengamalan agama. Pengurus lebihmeningkatkan perhatian dan pengawasan kepada anak ketika berada dalam lingkungan pergaulanyang bisa mempengaruhi kehidupan anak.Kata Kunci: Pengamalan Agama Islam, Anak Asuh, Al-Jam’iyatul Washliyah
PENGARUH METODE SNOWBALL THROWING DAN METODE CERAMAH TERHADAP HASIL BELAJAR ALQURAN HADIS PADA SISWA DI KOTA TEBING TINGGI DAN KABUPATEN SIMALUNGUN Lydia Sartika
At-Tazakki: Jurnal Kajian Ilmu Pendidikan Islam dan Humaniora Vol 1, No 2 (2017)
Publisher : Program Studi Pendidikan Islam Pascasarjana UIN Sumatera Utara Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (157.595 KB)

Abstract

Abstrak: This study aims to determine: (1) Determine the influence of methods of snowballthrowing class VII at MTs Swasta Bustanul Ulum GUPPI Tebing Tinggi City, (2) Determine theinfluence of the lecture method class VII at MTs Swasta SURYA AGUNG Simalungun District,(3) Know the difference significant learning outcomes Quran Hadith students who are taughtby the method of snowball throwing at MTs Swasta Bustanul Ulum GUPPI Tebing Tinggi Cityand lecturing at MTs Swasta SURYA AGUNG Simalungun District, (4) Knowing interactionmethods snowball throwing and a lecture on learning outcomes Quran Hadith graders VII.This research was conducted in MTs Swasta Bustanul Ulum GUPPI Tebing Tinggi City with apopulation of 56 students and MTs Swasta SURYA AGUNG Simalungun District with a populationof 67 students, which consisted of three classes. Sample class VII MTs Swasta BustanulUlum GUPPI Tebing Tinggi City totaling 20 students, and sample MTs Swasta SURYA AGUNGSimalungun District totaled 20 students.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) Mengetahui pengaruh metode snowball throwingkelas VII di MTs Swasta Bustanul Ulum GUPPI Kota Tebing Tinggi, (2) Mengetahui pengaruhmetode ceramah kelas VII di MTs Swasta SURYA AGUNG Kabupaten Simalungun, (3) Mengetahuiperbedaan signifikan dari hasil belajar Alquran Hadis siswa yang diajar dengan metode snowballthrowing di MTs Swasta Bustanul Ulum GUPPI Kota Tebing Tinggi dan metode ceramah diMTs Swasta SURYA AGUNG Kabupaten Simalungun, (4) Mengetahui interaksi metode snowballthrowing dan metode ceramah terhadap hasil belajar Alquran Hadis siswa kelas VII.Penelitianini dilaksanakan di MTs Swasta Bustanul Ulum GUPPI Kota Tebing Tinggi dengan jumlah populasi56 siswa dan MTs Swasta SURYA AGUNG Kabupaten Simalungun dengan populasi berjumlah67 siswa yang terdiri dari 3 kelas. Sampel kelas VII MTs Swasta Bustanul Ulum GUPPI KotaTebing Tinggi berjumlah 20 siswa, dan sampel MTs Swasta SURYA AGUNG Kabupaten Simalungunberjumlah 20 siswaKeyword: Snowball Throwing, Ceramah, Al-Qur’an Hadis
PERAN ORANG TUA DAN GURU DALAM PEMBINAAN AKHLAK SISWA SMP IT KABUPATEN DELI SERDANG Ika Hairani, Syaukani, Zulheddi
At-Tazakki: Jurnal Kajian Ilmu Pendidikan Islam dan Humaniora Vol 3, No 1 (2019)
Publisher : Program Studi Pendidikan Islam Pascasarjana UIN Sumatera Utara Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (185.369 KB)

Abstract

Abstrak: The objective of this study is to determine the extent of parents and teachers roleon moraldevelopment of Integrated Islamic Middle School (Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu, SMP IT)students in Deli Serdang, using a field research approach. There is a positive relationship of role of parentson moral development in their home, and the role of the teacher in the school. The population of this studyis all SMP IT in Deli Serdang contoin of eleven (based on Educational Official of Deli Serdang). Using the25 % of population as the targetting sampling, this study conduct in 3 SMP IT, namely SMP IT Al HijrahLaut Dendang, SMP IT Ali bin Abu Thalib Tanjung Morawa, and SMP IT Batang Kuis.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana peran orang tua dan guru dalam pembinaan akhlaksiswa SMP IT Kabupaten Deli Serdang dengan pendekatan Field Research, atau penelitian lapangan.Realita dilapangan menunjukkan bahwa keberhasilan pembinaan akhlak yang diajarkan di sekolah berbandinglurus dengan pembinaan akhlak yang diajarkan orang tua dirumah. Penelitian ini mengambil sampelSMP IT di kabupaten Deli Serdang. terdapat 11 SMP IT dari data yang penulis dapatkan dari DinasPendidikan, 25% dari jumlah sampel itu adalah sekitar 3 sekolah. Sehingga penulis mengambil lokasipenelitian di SMP IT Al Hijrah Laut Dendang, SMP IT Ali Bin Abu Thalib di kecamatan Tanjung Morawadan SMP IT Bina Insan di kecamatan Batang Kuis.Kata kunci : Peran, Orang tua, Guru, Pembinaan Akhlak, Remaja
PENINGKATAN KEMAMPUAN BERBAHASA ANAK USIA DINI MELALUI MEMBACA NYARING DI TAMAN KANAK-KANAK AL MUKMIN BALIKPAPAN Siti Kamilah
At-Tazakki: Jurnal Kajian Ilmu Pendidikan Islam dan Humaniora Vol 4, No 2 (2020)
Publisher : Program Studi Pendidikan Islam Pascasarjana UIN Sumatera Utara Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (111.728 KB)

Abstract

Abstrak: Perkembangan  kemampuan berbahasa anak usia dini melalui membaca nyaring di TK Al Mukmin Balikpapan masih rendah. Tujuan Penelitian Tindakan kelas ini adalah untuk meningkatkan kemampuan berbahasa anak melalui membaca nyaring. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK), di mana guru sebagai pelaksana pembelajaran sedangkan peneliti sebagai pengamat. Desain penelitian ini menggunakan model Kemmis dan Mc. Taggart. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi dan wawancara. Data dianalisis secara deskriptif. Hasil penelitian di setiap siklus telah menunjukan adanya peningkatan kemampuan berbahasa anak usia dini  melalui membaca nyaring dari siklus I yang pada umumnya masih terlihat rendah dan belum mencapai kriteria ketuntasan minimal, sehingga penelitian perlu dilanjutkan pada siklus II. Berdasarkan hasil penelitian pada siklus II kemampuan berbahasa anak melalui membaca nyaring di TK Al Mukmin Balikpapan menjadi lebih meningkat.
NILAI-NILAI PENDIDIKAN AKHLAK DALAM SURAT AL-ISRAA’ Sofa Mudana
At-Tazakki: Jurnal Kajian Ilmu Pendidikan Islam dan Humaniora Vol 1, No 1 (2017)
Publisher : Program Studi Pendidikan Islam Pascasarjana UIN Sumatera Utara Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (118.71 KB)

Abstract

Abstrak: This study aims to reveal the values of moral education in Surah Al-Isra ‘. There are two issuesin this study, they are: What are the values of Moral Education in Surah Al-Isra ‘? Then; What is theapplication of the values of moral education in Surah Al-Isra ‘in life? The method of this research is usingthe qualitative, by descriptioning in words and language in a special context naturally and by utilizingvarious scientific methods. The findings of this research are: Qur’an is a source of science and education,especially in moral education, a lot of norms that must be executed in this life. In Surah al-Isra ‘there aresome moral education among them: the importance value of devote the parents, the suggestion of doinggood to the relatives, the prohibition of extravagant, the prohibition of mischief and prohibition of arrogant.Suggestion and prohibitions if violated will get sanctions, in the social and in the hereafter. InIslamic world of education, there should be an emphasis in moral studies related to Surah al-Isra.Penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan nilai-nilai pendidikan akhlak yang terkandung dalamSurah Al-Isra’. Ada dua pertanyaan yang diajukan dalam penelitian ini, yaitu: Apa saja nilai-nilaiPendidikan Akhlak yang terkandung dalam surat Al-Isra’? dan; Bagaimana aplikasi nilai-nilai pendidikanakhlak yang terkandung dalam surat Al-Isra’ dalam kehidupan? Metode yang digunakan dalampenelitian ini adalah penelitian kualitatif, dengan cara deskripsi dalam bentuk kata-kata dan bahasapada suatu konteks khusus yang alamiah dan dengan memanfaatkan berbagai metode ilmiah. Adapuntemuan penelitian ini adalah: Alquran sebagai sumber ilmu pengetahuan dan pendidikan terutamadalam pendidikan akhlak, banyak sekali norma-norma yang harus dijalankan dalam kehidupan ini.Dalam surat al-Isra’ ada beberapa pendidikan akhlak di antaranya: penanaman nilai-nilai birul walidaini,anjuran memberi hak kepada kerabat, larangan berbuat boros (mubazir), larangan bersifat kikir(bakhil) dan larangan bersifat sombong. Anjuran dan larangan tersebut tentunya apabila dilanggarakan mendapatkan sanksi baik sosial maupun di akhirat nanti. Dalam dunia pendidikan Islam, sudahsepatutnya ada penekanan dalam bidang studi akhlak terkait dengan surat al-Isra’ ini.Kata Kunci: Nilai, Pendidikan, Akhlak
HUBUNGAN GAYA KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP PROFESIONALITAS GURU MTS SE SUB RAYON 38 KECAMATAN PANGKALAN SUSU KABUPATEN LANGKAT Awaluddin Kholid, Candra Wijaya, Edi Saputra
At-Tazakki: Jurnal Kajian Ilmu Pendidikan Islam dan Humaniora Vol 2, No 2 (2018)
Publisher : Program Studi Pendidikan Islam Pascasarjana UIN Sumatera Utara Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (175.909 KB)

Abstract

Abstrak: Penelitian ini adalah (1) Apakah terdapat hubungan positif Gaya kepemimpinan kepala sekolahdenganProfesionalitas GuruSub Rayon 38 Kecamatan Pangkalan Susu Kabupaten Langkat? (2) Apakah terdapathubungan positif motivasi kerjadengan Profesionalitas GuruSub Rayon 38 Kecamatan Pangkalan SusuKabupaten Langkat?, (3) Apakah terdapat hubungan positif antara Gaya kepemimpinan kepala sekolahdan motivasi kerja secara bersama-sama dengan Profesionalitas GuruSub Rayon 38 Kecamatan PangkalanSusu Kabupaten Langkat?. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji hubungan positif yang signifikanantara: (1) Gaya kepemimpinan kepala sekolah dengan kinerja guru, (2) motivasi kerja dengan Profesionalitasguru, (3) Gaya kepemimpinan kepala sekolah dan motivasi kerjasecara bersama-sama dengan ProfesionalitasGuru Sub Rayon 38 Kecamatan Pangkalan Susu Kabupaten Langkat.Metode penelitian ini adalah kuantitatifjenis deskriptif studi korelasional. Terdapat hubungan positif yang signifikan antara Gaya kepemimpinankepala sekolah dengan Profesionalitas Guru, koefisien korelasi 0,364. Terdapat hubungan positif yangsignifikan antara Motivasi kerja dengan Profesionalitas Guru, koefisien korelasi 0,213. Terdapat hubunganpositif yang signifikan antara Gaya kepemimpinan kepala sekolah dan Motivasi kerja secara bersamasamadengan Profesionalitas Guru, koefisien korelasi 0,404. Pengujian dilakukan pada á = 0,05, dk =95. Ini berarti bahwa untuk meningkatkan Profesionalitas Guru dibutuhkan Gaya kepemimpinan kepalasekolah dan motivasi kerja yang baik.Kata Kunci: Kepemimpinan, Motivasi dan Profesional
STUDI LITERATUR MANAJEMEN RISIKO HUKUM Yanuardin Yanuardin
At-Tazakki: Jurnal Kajian Ilmu Pendidikan Islam dan Humaniora Vol 4, No 1 (2020)
Publisher : Program Studi Pendidikan Islam Pascasarjana UIN Sumatera Utara Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (165.268 KB)

Abstract

Abstract: The bank as a financial institution that serves as a intermediary in its operational activitiesis not separated from the risks faced, the higher the risk, the more possible the profitability of abank. Sharia banks must have a range of preparation and strategy in risk management, starting fromthe goal setting phase and risk management strategy, identification, measurement and mitigationrisks, supervision, and the implementation of the risk management. According to PBI regulation No.13/25/PBI/2011 On the implementation of risk management for sharia banks and sharia businessunits, the risk is as potential as potential loss due to a particular perinstiwa. Legal risk is a risk arisingfrom lawsuits and the weakness of the juridical aspect is caused by the weakness of the Bank’salliance and the absence or change of regulation of banking invitation legislation. The Bank mustidentify and control the legal risks found in each of its functional activities.Keywords: Risk Management, Literature Study
IMPLEMENTASI PROGRAM CINTA LINGKUNGAN DI MAN 2 MODEL MEDAN Dedi Saputra Napitupulu, Ali Imran Sinaga, Syaukani
At-Tazakki: Jurnal Kajian Ilmu Pendidikan Islam dan Humaniora Vol 2, No 1 (2018)
Publisher : Program Studi Pendidikan Islam Pascasarjana UIN Sumatera Utara Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (145.094 KB)

Abstract

Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis: 1) konsep program cinta lingkungan di MadrasahAliyah Negeri 2 Model Medan, 2) usaha-usaha yang dilakukan oleh Madrasah Aliyah Negeri 2 ModelMedan dalam menerapkan program cinta lingkungan, 3) Faktor-faktor yang menjadi pendukung danpenghambat dalam menerapkan program cinta lingkungan di Madrasah Aliyah Negeri 2 Model Medan.Penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Data diperoleh melalui wawancara, observasi dan dokumentasi.Informan dalam penelitian ini adalah kepala madrasah, guru dan siswa Madrasah Aliyah Negeri 2 ModelMedan. Analisis data dilakukan melalui reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasilpenelitian menunjukkan bahwa: 1) konsep program cinta lingkungan yang diterapkan di Madrasah AliyahNegeri 2 Model Medan adalah kesadaran dan komitmen bersama antara kepala sekolah dan guru bahwamenjaga lingkungan tidak hanya sekedar program tetapi juga merupakan ajaran Islam yang paling mendasar,menjadikan cinta lingkungan sebagai visi dan misi madrasah, melakukan pengembangan kurikulumberbasis lingkungan serta melakukan penelitian dan pemanfaatan sumber daya alam. 2) usaha-usahayang dilakukan oleh Madrasah Aliyah Negeri 2 Model Medan dalam menerapkan program cinta lingkunganadalah membuat kebijakan yang berkaitan dengan pengembangan lingkungan, menyediakan saranaprasarana, melakukan sosialisasi secara berkelanjutan, melakukan budidaya tanaman hidroponik, membentukorganisasi Green School dan melakukan penelitian ilmiah yang ramah lingkungan. 3) faktor pendukungpenerapan program cinta lingkungan di Madrasah Aliyah Negeri 2 Model Medan adalah dukungan yangdiberikan oleh seluruh warga madrasah, lingkungan yang bersih dan rapi, fasilitas yang tersedia dansosialisasi yang selalu dilakukan. Adapun yang menjadi faktor penghambatnya adalah kurangnya kesadaranpada sebagian siswa, fasilitas yang ada belum memadai, ketersediaan lahan kosong dan kurangnyadana penelitian untuk mengembangkan program cinta lingkungan.Kata kunci: Implementasi, Program Cinta Lingkungan
NILAI-NILAI PENDIDIKAN MULTIKULTURAL DALAM BUKU-BUKU AJAR SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM (Telaah atas Buku Pelajaran SKI Kelas X Madrasah Aliyah) Taufik Kurniawan, Hasan Asari, Syamsu Nahar
At-Tazakki: Jurnal Kajian Ilmu Pendidikan Islam dan Humaniora Vol 3, No 2 (2019)
Publisher : Program Studi Pendidikan Islam Pascasarjana UIN Sumatera Utara Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (172.938 KB)

Abstract

Abstrak: Tujuan penelitian ini adalah apa saja muatan nilai pendidikan multikultural dalammateri pembelajaran Sejarah Kebudayaan Islam, menjelaskan pentingnya nilai-nilai pendidikanmultikultural dalam materi pembelajaran Sejarah Kebudayaan Islam dan relevansi nilai pendidikanmultikultural dalam membangun pendidikan agama inklusif di tengah masyarakat multikultural.Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif, sementara berdasarkan objek kajian,maka penelitian ini termasuk penelitian library research dengan menggunakan metode analisiskonten, dengan dua model yaitu analisis kejelasan isi dan analisis isi tersembunyi (AbbasTashakkori dan Charles Teddlie) dan kemudian penyajian datanya dalam bentuk deskripsi,tabel, dan diagram lingkaran agar mudah dipahami. Temuan penelitian ini adalah, nilai pendidikanmultikultural dalam fitur, rubrikasi, dan uraian materi dalam buku pelajaran Sejarah KebudayaanIslam kelas X Madrasah Aliyah belum “proporsional”, dimana tidak semua nilai pendidikanmultikultural dalam fitur, rubrikasi, dan uraian materi pada setiap pokok bahasan diakomodasidan merata. Kedua, terintegrasinya nilai pendidikan multikultural dalam SKI akan melahirkanproduk yang kental muatan kelembutan sejarah daripada kekerasan sejarah, sehingga akanberkonstribusi positif dalam mewujudkan wajah sosial yang toleran, demokratis/kebersamaan,kesamaan/kesetaraan, dan keadilan untuk mewujudkan harmoni kehidupan kemanusiaan yangberkeadilan dan berkeadaban.Kata Kunci: Nilai Pendidikan, Multikultural, Bahan Ajar SKI

Page 1 of 17 | Total Record : 166