cover
Contact Name
Ikhsan Kamil
Contact Email
lppm@stiemb.ac.id
Phone
+6287824726400
Journal Mail Official
ikhsan.kamil@stiemb.ac.id
Editorial Address
Kota Bandung, Jawa Barat, Indonesia
Location
Kota bandung,
Jawa barat
INDONESIA
Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, dan Akuntansi)
ISSN : 25415255     EISSN : 26215306     DOI : https://doi.org/10.31955/mea.v6i2
Core Subject : Economy, Science,
Jurnal Manajemen, Ekonomi dan Akuntansi (MEA) Diterbitkan oleh Lembaga Penelitian & Pengabdian Masyarakat Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi (STIE) Muhammadiyah Bandung dimaksudkan sebagai media informasi dan forum pengkajian bidang ilmu Akuntansi, Manajemen, Bisnis dan Ekonomi. Jurnal ini berisikan tentang perkembangan teoritik, artikel ilmiah, dan hasil penelitian, yang akan diterbitkan berkala 3 kali dalam 1 tahun.
Articles 209 Documents
Search results for , issue "Vol 5 No 3 (2021): Edisi September - Desember 2021" : 209 Documents clear
PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, LIKUIDITAS DAN KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN Reza Syafhira; Sri Trisnaningsih
Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi) Vol 5 No 3 (2021): Edisi September - Desember 2021
Publisher : LPPM STIE Muhammadiah Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (74.748 KB) | DOI: 10.31955/mea.v5i3.1528

Abstract

Pesatnya perkembangan perusahaan makanan dan minuman yang ada di Indonesia mengakibatkan pelaku usaha berlomba-lomba untuk melindungi keberlangsungannya. Salah satu penyebab perusahaan mengalami kesulitan ekonomi adalah persaingan yang ketat. Salah satu cara agar bisnis dapat menghindari kebangkrutan adalah manajemen keuangan yang harus tepat. Tujuannya adalah untuk membuktikan adanya pengaruh ukuran perusahaan, likuiditas, profitabilitas, dan kepemilikan institusional terhadap nilai perusahaan. Teknik yang digunakan pada penelitian ini ialah teknik purposive sampling. Adapun menggunakan sampel terdiri atas 11 dari 26 perusahaan sub industri food and beverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2015-2019. Berdasarkan penelitian ini, ukuran perusahaan mempengaruhi nilai perusahaan secara parsial, profitabilitas mempengaruhi nilai perusahaan secara parsial, dan likuiditas mempengaruhi nilai perusahaan secara parsial. Nilai perusahaan dan kepemilikan institusi memiliki pengaruh secara parsial terhadap nilai perusahaan.
PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, SOLVABILITAS, PROFITABILITAS, UMUR PERUSAHAAN TERHADAP AUDIT DELAY PADA SEKTOR PARIWISATA DI BEI Christin Natalia; Destiny Destiny; Arie Pratania Putri
Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi) Vol 5 No 3 (2021): Edisi September - Desember 2021
Publisher : LPPM STIE Muhammadiah Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (74.738 KB) | DOI: 10.31955/mea.v5i3.1529

Abstract

Secara garis besar dilakukannya penelitian untuk menguji ukuran perusahaan, solvabilitas, profitabilitas dan, umur perusahaan apakah memiliki pengaruh audit delay di perusahaan pariwisata yang terdaftar di BEI. Penelitiannya dari metode deskriptif kuantitatif banyaknya terdapat data 35 perusahaan sektor pariwisata. Purposive sampling adalah metode yang kita gunakan dalam mengambil sampel dan ada sebanyak 11 sampel. Metode analisis linear berganda adalah metode penelitian yang kita gunakan di dalam penelitian. Audit Delay ternyata memengaruhi dengan signifikan dan simultan terhadap Ukuran Perusahaan, Solvabilitas, Profitabilitas dan Umur Perusahaan.
MENGUNGKAP BLACK BOX KONSUMEN YANG MENDASARI PROSES KEPUTUSAN MEMBELI PAKAIAN DI MARKETPLACE Iwan Setyawan; Anis Vrastika
Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi) Vol 5 No 3 (2021): Edisi September - Desember 2021
Publisher : LPPM STIE Muhammadiah Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (74.746 KB) | DOI: 10.31955/mea.v5i3.1530

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengungkap efek dari faktor budaya, sosial, personal, dan psikologis pada proses keputusan yang terjadi dalam kotak hitam konsumen ketika membeli pakaian di marketplace. Metode survei digunakan untuk mengumpulkan data dengan melibatkan 198 responden. Analisis data menggunakan first-order confirmatory, partial least squares SEM dengan bantuan software SmartPLS. Temuan dari penelitian yaitu proses keputusan konsumen saat membeli pakaian di marketplace hanya mempertimbangkan kesesuaian antara faktor sosial, personal, dan psikologis dengan pakaian yang akan dibelinya. Kesesuaian antara faktor personal dengan pakaian yang akan dibelinya sangat dipertimbangkan konsumen dalam proses keputusan, selanjutnya faktor psikologis dan faktor sosial. Sementara faktor budaya secara signifikan tidak memengaruhi proses keputusan membeli pakaian di marketplace.
INVENTORY TURNOVER AND ACCOUNTS RECEIVABLE TURNOVER ON PROFITABILITY: AN EVIDENCE OF CHEMICAL COMPANIES LISTED IN IDX Alden Rajagukguk; Harlyn Siagian
Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi) Vol 5 No 3 (2021): Edisi September - Desember 2021
Publisher : LPPM STIE Muhammadiah Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (74.76 KB) | DOI: 10.31955/mea.v5i3.1531

Abstract

The profitability of a company is one of the basic things that need to be considered to assess the situation of a company. For that we need an analytical tool to be able to assess it. And it can be seen from the higher the inventory turnover, the better for the company to generate profits. So does account receivable turnover. The faster the cash return, the easier the company will be to continue to carry out its operational activities. The type of research used in this research is exploratorily followed by quantitative descriptive to explain the relationship and effect of inventory turnover, account receivable turnover and profitability. The result of this research are account receivable turnover has a strong and positive level of relationship to profitability. However, it has no significant effect on profitability. So does inventory turnover to profitability. Simultaneously, account receivable turnover and inventory turnover have a strong and positive level of relationship to profitability. Likewise, it has a significant effect on profitability.
OUTSTANDING SHARES AND RETURN ON EQUITY ON STOCK PRICE : AN EVIDENCE OF OIL AND GAS COMPANIES IN INDONESIA STOCK EXCHANGE Bernhard Peter Nabut; Romulo Sinabutar
Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi) Vol 5 No 3 (2021): Edisi September - Desember 2021
Publisher : LPPM STIE Muhammadiah Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (74.738 KB) | DOI: 10.31955/mea.v5i3.1532

Abstract

Every company that listed want to have a good value of their company. And stock price is one of the important things to consider in assessing the company value. This study examines the effect of outstanding shares and return on equity on stock price. This research is explanatory research with a quantitative approach and conduct using descriptive statistics. The analysis technique used in this research is multiple linear regression. Return on equity has a low positive relationship level and not have a significant effect on the stock price. The outstanding shares studied has a low positive level of relationship. Likewise, the outstanding shares have a significant effect on the stock price. Both, with simultaneous test, return on equity and outstanding shares have a value above the standard so it can be concluded that there is no influence on the stock price.
TINGKAT KORUPSI PADA PEMDA PROVINSI JAWA BARAT DAN BANTEN Nurul Fithri; Dini Wahjoe Hapsari
Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi) Vol 5 No 3 (2021): Edisi September - Desember 2021
Publisher : LPPM STIE Muhammadiah Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (74.739 KB) | DOI: 10.31955/mea.v5i3.1534

Abstract

Corruption is fraud that can harm state finances. Indonesia Corruption Watch shows that the trend of Indonesia's losses due to corruption during the first semester of 2020 reached a total of IDR 39.2 trillion. The purpose of this study is to review the simultaneous and partial effect of audit opinion, audit rectification and fiscal decentralization on the level of corruption of West Java and Banten Provincial Government in 2016-2019. The study used 120 samples taken by purposive sampling method. The result shows that audit opinion has a negative effect on the level of corruption. The samples with the non-unqualified audit opinion have a higher level of corruption than the samples with the unqualified audit opinion. Audit rectification and fiscal decentralization have no partial effect on the level of corruption.
COMPANY PROFIT GROWTH AND QUICK RATIO ON STOCK PRICE: AN EVIDENCE OF OIL AND GAS COMPANIES IN INDONESIA STOCK EXCHANGE Ramlon Marbun; Ronny Buha Sihotang
Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi) Vol 5 No 3 (2021): Edisi September - Desember 2021
Publisher : LPPM STIE Muhammadiah Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (74.741 KB) | DOI: 10.31955/mea.v5i3.1535

Abstract

This study analyzes the effect of Company Profit Growth and Quick Ratio on Stock Price on oil and gas companies listed on the Indonesia Stock Exchange. The sample used in this study was 9 companies on 2014-2019, so that 45 research samples were obtained. In this study, Company Profit Growth is measured using the percentage of the profit growth proxy and Stock Price using the percentage of the current stock price and last year stock price. Based on research, simultaneously, Profit Growth and Quick Ratio have a significant effect on Stock Price. While partially the Profit Growth has no relationship on the Stock Price and Quick Ratio has no effect on the Stock Price. Profit Growth and Quick Ratio contributed 3.5% to Stock Price.
BAURAN PROMOSI UNTUK PROSES JASA ENDORSEMENT PADA AKUN INSTAGRAM (@rizmazara) Rizma Dzikri Azahra; Tiris Sudrartono
Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi) Vol 5 No 3 (2021): Edisi September - Desember 2021
Publisher : LPPM STIE Muhammadiah Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (74.738 KB) | DOI: 10.31955/mea.v5i3.1536

Abstract

Penelitian ini berfokus pada bauran promosi untuk proses jasa endorsement pada akun Instagram rizmazara. Endorsement merupakan salah satu strategi iklan digital yang dipercaya dapat meningkatkan minat beli suatu produk melalui platform Instagram lewat postingan berupa photo atau video dengan kreatifitas dan ciri khas masing-masing influencer. Pada prakteknya endorsement ini diperlukan bauran promosi yang terdiri dari iklan, penjualan langsung, promosi penjualan, serta publisitas di akun Instagram @rizmazara. Pendekatan deskriptif kualitatif digunakan pada metode penelitian ini. Observasi studi literatur online digunakan dalam pengumpulan pada akun @rizmazara, juga wawancara dengan informan agency. Kemudian dilakukan teknik komparatif konstan lewat data yang terkumpul dianalisis ke dalam variabel, memperluas serta mencari hubungan antar variabel dan disimpulkan dalam struktur yang selaras. Bauran promosi yang dimanfaatkan pada hasil penelitian ini bermaksud untuk menarik minat jasa endorsement setiap kategori iklan, penjualan langsung, promosi penjualan, serta publisitas yang membuat pengaruh dominan namun perlu diperbaiki pada kategori promosi penjualan dalam memperhitungkan jangka waktu dan target audience yang efektif saja dalam penggunaan Instagram ads. Data juga menunjukkan akun @rizmazara perlu memiliki ciri khas dan keunggulan serta tarif endorsement yang terjangkau namun tetap berkualitas sehingga meningkatkan brand awereness untuk mengatasi persaingan yang tinggi.
PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PERSEDIAAN BARANG MENGGUNAKAN MICROSOFT VISUAL STUDIO DI MINIMARKET KHANZA BAROKAH KOTA CIMAHI Lianeu Kuserawati; Karyadi Karyadi; Muhamad Prakarsa A.S
Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi) Vol 5 No 3 (2021): Edisi September - Desember 2021
Publisher : LPPM STIE Muhammadiah Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (74.739 KB) | DOI: 10.31955/mea.v5i3.1537

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk merancang sistem informasi akuntansi persediaan barang menggunakan Microsoft Visual Studio 2013 di Mini Market Khanza Barokah Kota Cimahi. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Sumber data dalam penelitian ini terdiri dari data primer dan data sekunder, dengan teknik pengumpulan data berupa informasi hasil dari observasi, wawancara, dokumentasi, dan studi pustaka. Metode pengembangan yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode waterfall. Masalah dalam penelitian ini yaitu pencatatan data penjualan dan persediaan barang masih manual dan beresiko kurang akuratnya dalam pencatatan data barang. Saran dari penelitian ini yaitu Mini Market Khanza Barokah menyediakan sistem untuk proses pencatatan data penjualan dan persediaan barang. Adanya pelatihan penggunaan sistem untuk admin. Dalam sistem tersebut harus dilakukan pengembangan dan pemeliharaan agar tidak terjadi kerusakan pada sistem.
PERSEPSI RISIKO TERHADAP MINAT BELI ONLINE BLP BEAUTY SAAT PANDEMI COVID-19 Refina Dewi Lestari; Nuruni Ika K W
Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi) Vol 5 No 3 (2021): Edisi September - Desember 2021
Publisher : LPPM STIE Muhammadiah Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (74.74 KB) | DOI: 10.31955/mea.v5i3.1538

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh antara faktor persepsi risiko konsumen dan minat beli online. Lebih tepatnya, penelitian ini akan mengujii pengaruh antara persepsi risiko keuangan terhadap minat beli online dan persepsi risiko produk terhadap minat beli online. Dalam penelitian ini, populasi yang dituju adalah konsumen BLP Beauty seluruh Indonesia yang memiliki niat untuk belanja online. Metode yang dipilih dalam penelitian ini yaitu metode penelitian kuantitatif menggunakan metode purposive sampling dengan jumlah responden sebanyak 91 orang. Data disebarkan melalui kuesioner google form menggunakan analisis Partial Least Squares-Structural Equat (PLS-SEM) dengan program SmartPLS versi 3.3.0. Ada dua tahapan penting yang dilakukan, antara lain dengan melakukan analisis model pengukuran (outer model) dan analisis model struktural (inner model). Berdasarkan hasil analisis data, menunjukkan bahwa persepsi risiko keuangan dan persepsi risiko produk memiliki pengaruh signifikan terhadap minat beli online BLP Beauty saat pandemi Covid-19.

Page 8 of 21 | Total Record : 209