cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kab. sleman,
Daerah istimewa yogyakarta
INDONESIA
INFORMASI
ISSN : 01260650     EISSN : 25023837     DOI : -
Core Subject : Science, Education,
INFORMASI is an academic journal that centered in communication, is open and welcoming to contributions from the many disciplines and approaches that meet at the crossroads that is communication study. We are interested in scholarship that crosses disciplinary lines and speaks to readers from a range of theoretical and methodological perspectives. In other words, INFORMASI will be a forum for scholars when they address the wider audiences of our many sub-fields and specialties, rather than the location for the narrower conversations more appropriately conducted within more specialized journals. INFORMASI published twice a year (June and December) in Bahasa Indonesia or English.
Arjuna Subject : -
Articles 10 Documents
Search results for , issue "Vol 47, No 1 (2017): INFORMASI" : 10 Documents clear
ANALISIS SEMIOTIK ATAS SAMPUL MAJALAH TEMPO JAKARTA “RIZAL RAMLI PETARUNG ATAU PERAUNG” Wildan Yusra; Hanny Hafiar; Diah Fatma Sjoraida
Informasi Vol 47, No 1 (2017): INFORMASI
Publisher : Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (299.55 KB) | DOI: 10.21831/informasi.v47i1.13606

Abstract

This study uses qualitative methods with semiotics analysis from Charles SandersPeirce. The purposes of this study are to determine the symbol contained in MBM Tempo,the meaning contained within the symbol, and how these symbols constructing RizalRamli’s Image as the howling. The result of this study showed MBM Tempo Jakarta cover“The Fighter or The Howling” 24-30 August 2015 Edition consist of three main symbols,Rizal Ramli’s on his hips, pointing and opened mouth, a hand hold puppet stick, andtext symbol. Rizal Ramli’s caricature in the cover of MBM Tempo is an illustration ofthe text is written in the middle of Tempo’s cover, so that both are interlocked. Thesesymbols have different meanings. The meaning of each symbol constructing the imageof Rizal Ramli as the howling in the cover of MBM Tempo. The conclusion of this studyshowed that the symbols MBM Tempo Jakarta cover “The Fighter or The Howling” 24-30August 2015 Edition consist of three main symbols, Rizal Ramli’s on his hips, pointingand opened mouth, a hand hold puppet stick, and text symbol included to typography.AbstrakPenelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan analisis semiotika CharlesSanders Peirce. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui simbol yang terdapatdalam MBM Tempo, makna yang terkandung dalam simbol-simbol, dan simbol padaMBM Tempo dapat mengkonstruksi citra Rizal Ramli sebagai Peraung. Hasil penelitianmenunjukkan sampul MBM Tempo Jakarta “Rizal Ramli Petarung atau Peraung”Edisi 24-30 Agustus 2015 terdiri dari tiga simbol utama, simbol gesture Rizal Ramlisedang berkacak pinggang, menunjuk dan mulut terbuka, simbol tangan wayang yangmemegang tuding, dan simbol teks. Karikatur Rizal Ramli yang terdapat dalam sampulMBM Tempo merupakan ilustrasi dari teks yang tertulis ditengah sampul Tempo,sehingga keduanya saling berkaitan. Simbol-simbol tersebut memiliki makna yangberbeda-beda. Makna yang terkandung dari setiap simbol mengkonstruksikan citraRizal Ramli sebagai Peraung dalam sampul MBM Tempo. Kesimpulan penelitian iniadalah terdapat tiga simbol utama dalam sampul MBM Tempo Jakarta “Rizal RamliPetarung atau Peraung” Edisi 24-30 Agustus 2015, yaitu simbol gesture Rizal Ramlisedang berkacak pinggang, menunjuk, dan mulut terbuka, simbol tangan wayang yangmemegang tuding, dan simbol teks yang termasuk tipografi.
PERAN HUMAS DALAM MENINGKATKAN LOYALITAS STAKEHOLDERS UNIVERSITAS AHMAD DAHLAN Choirul Fajri
Informasi Vol 47, No 1 (2017): INFORMASI
Publisher : Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (231.134 KB) | DOI: 10.21831/informasi.v47i1.14885

Abstract

Universitas Ahmad Dahlan (UAD) have formed the public relations as liaison tooutsiders (spokesman). With the UAD’s Public Relations, expected various publicinterest and the interests of the organization can run together. Programs and strategyhas been conducted by UAD’s Public Relations to have good relations with stakeholdersof UAD. This research own, intended to see how the role of public relations UAD tobolster loyalty of stakeholders. By using the case study method, with data collectionmethod using focus group disscussion, it is hoped the result of research is could becomebasic to improving UAD’s Public Relations. This research result indicates that publicrelations are expected to draw up strategies appropriate to enhance loyalty stakeholders,both in terms of the management of its own organization, communication pattern, andmanagement of media connection.Universitas Ahmad Dahlan (UAD) telah membentuk bidang kehumasan sebagaipenghubung dengan pihak luar (juru bicara). Dengan adanya Humas UAD tersebut,diharapkan berbagai kepentingan publik dan kepentingan organisasi dapat berjalanbersama. Berbagai program maupun strategi telah dilakukan oleh Humas UAD untukmenjalin hubungan baik dengan pihak-pihak (stakeholders) UAD. Penelitian ini sendiri,dimaksudkan untuk mengetahui bagaimana peran humas UAD guna meningkatkanloyalitas dari stakeholders. Dengan menggunakan metode studi kasus, dengan metodepengumpulan data dengan menggunakan focus group disscussion, diharapkan hasildari penelitian ini dapat dijadikan acuan untuk perbaikan kinerja humas UAD itusendiri. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa humas diharapkan mampu menyusunstrategi-strategi yang tepat untuk dalam meningkatkan loyalitas stakeholders, baikdari segi pengelolaan organisasi sendiri, komunikasi yang dijalankan, dan pengelolaanmedia komunikasinya.
PEMAKNAAN KECANTIKAN SEBAGAI PUTIH JEPANG DALAM IKLAN SHINZUI BODY CLEANSER Anggry Windasari; Amida Yusriana; Mutia Rahmi Pratiwi
Informasi Vol 47, No 1 (2017): INFORMASI
Publisher : Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (433.165 KB) | DOI: 10.21831/informasi.v47i1.13614

Abstract

The Beauty Concept is changing from time to time, from the classic beauty that walksin harmony with the nature to the subjectivity of postmodern beauty. Nevertheless,the beauty standard is often constructed by the media by using certain type of models.The problem is this one standard is applied into all over the world. Indonesia is noexception. The Shinzui Body Cleanser’s advertisement is one of the advertisementthat construct this standard into consumer’s mind. This advertisement claims to bemade by Japanese nature’s extracts and identified beauty as Japanese woman’s whiteskin. Thus, this research aims to know how the consumer’s reseption analysis towardsthe concept of beauty in the Shinzui advertisement are. This research uses receptionanalysis method by interviewing particular respondents. It uses the Encoding DecodingModel by Stuart Hall. Based on the theory, the result shows there are three categoriesin this advertisement. One person in the category of Dominant Hegemonic, one personin the category of Negotiated Reading and two persons in the category of OppositionalReading.AbstrakKonsep kecantikan terus mengalami perubahan, dari kecantikan klasik yang senadadengan alam hingga kecantikan postmodern yang begitu subyektif. Meskipun demikian,standar kecantikan seringkali dikonstruksi oleh media melalui penggunaan model– model perempuan dengan tipe tertentu. Yang menjadi persoalan adalah saat satustandar kemudian digunakan di seluruh dunia. Tak terkecuali Indonesia yang mengalamipergeseran standar kecantikan. Iklan Shinzui Body Cleanser merupakan salah satuiklan yang membangun konstruksi tersebut kepada target konsumen Indonesia. Iklanini menggunakan bahan – bahan alami Jepang dan berupaya mengidentikan kecantikansebagai kulit putih wanita Jepang. Maka penelitian ini berusaha mengetahui bagaimanaanalisis resepsi konsumen terhadap konsep kecantikan iklan Shinzui. Penelitian inimenggunakan metode analisis resepsi dengan melakukan wawancara kepada respondenyang telah memenuhi kriteria tertentu. Teori yang digunakan adalah Teori Interpretasidan Negosiasi Makna oleh Stuart Hall. Hasil menunjukkan bahwa terdapat 3 kategoriresepsi dalam iklan Shinzui pada penonton. Satu orang dalam kategori DominantHegemonic, satu orang dalam kategori Negotiated Reading dan dua orang dalamkategori Oppositional Reading.
POLA KOMUNIKASI INTERNAL BRAJAMUSTI MENJELANG PILKADA KOTAMADYA YOGYAKARTA 2017 Dani Fadillah
Informasi Vol 47, No 1 (2017): INFORMASI
Publisher : Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (303.748 KB) | DOI: 10.21831/informasi.v47i1.14880

Abstract

This study attempts to do an examination of communication dynamics occurring ininternal Brajamusti as a pro football team PSIM Jogja during the election of a candidatemayor and municipal deputy mayor Yogyakarta.This study was conducted usingdescriptive qualitative approach.Type of research is doing check deeply the dynamicsof what happens ranging from communication activities which is a formal culturallyto eventually become Brajamusti the agreement.Some activity carried out such as bycollecting and assess case, floated issues, even, and so on. Do the interview with themembers and Brajamusti’s lead, an analysis of interviews, mapped problems faced, andformulated conclusion.Penelitian ini bertujuan untuk melakukan pengamatan terhadap dinamika komunikasiyang terjadi dalam internal Brajamusti sebagai wadah pendukung tim sepak bola PSIMJogja semasa pemilihan calon Walikota dan Wakil Walikota Kotamadya Yogyakarta.Penelitian ini dilaksanakan dengan menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif. Tipedari penelitian ini adalah melakukan penelaahan secara mendalam terhadap dinamikayang terjadi mulai dari aktifitas komunikasi yang bersifat kultural hingga formal yangpada akhirnya menjadi kesepakatan Brajamusti sebagai organisasi.Beberapa aktivitasdilaksanakan seperti mengumpulkan dan mengkaji kasus-kasus, isu yang dilontarkan,even, dan sebagainya. Melakukan interview dengan para anggota dan pimpinanBrajamusti, melakukan analisis terhadap hasil wawancara, memetakan permasalahanpermasalahanyang dihadapi, dan merumuskan kesimpulan.
INTERAKSI SIMBOLIK ORGANISASI MASYARAKAT DALAM PEMBANGUNAN DESA Muhammad Luthfie; Aida Viyala S Hubeis; Amiruddin Saleh; Basita Ginting
Informasi Vol 47, No 1 (2017): INFORMASI
Publisher : Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (217.711 KB) | DOI: 10.21831/informasi.v47i1.13036

Abstract

This research analyze the symbolic interaction of Muhammadiyah as a communityorganization in order to anticipate conflict due to different religious views to be ableto participate in rural development. Symbolic interaction as the role of communicationis done to influence society to accept Muhammadiyah and give opportunity to runits organization program. The purpose of the research is to analyze the symbolicinteraction of Muhammadiyah to realize the trust and support of the community inrural development. Through qualitative methods, research results show that symbolicinteractions made through interpersonal communication, dialogical communicationand group communication can achieve consensus and can reduce conflict, fromorganizations that were initially rejected until they became accepted organizations andsubsequently succeeded in becoming pioneers in rural development.AbstrakPenelitian ini menganalisis interaksi simbolik Muhammadiyah sebagai organisasimasyarakat dalam rangka mengantisipasi konflik akibat perbedaan pandangankeagamaan untuk dapat berpartisipasi dalam pembangunan desa. Interaksi simboliksebagai peranan komunikasi tersebut dilakukan untuk mempengaruhi masyarakatagar dapat menerima Muhammadiyah dan memberikan kesempatan untukmenjalankan program-program organisasinya. Tujuan penelitian, adalah menganalisisinteraksi simbolik Muhammadiyah untuk mewujudkan kepercayaan dan dukunganmasyarakat dalam pembangunan desa. Melalui metode kualitatif, hasil penelitianmenunjukkan interaksi simbolik yang dilakukan melalui komunikasi interpersonal,komunikasi dialogis dan komunikasi kelompok dapat mewujudkan konsensus dan dapatmeredam konflik, dari organisasi yang awalnya ditolak sampai menjadi organisasi yangditerima dan selanjutnya berhasil menjadi pelopor dalam pembangunan desa.
MEROKOK SEBAGAI SIMBOL INTERAKSI BAGI PEROKOK PEREMPUAN URBAN Aris Martiana; Amika Wardhana; Poerwanti Hadi Pratiwi
Informasi Vol 47, No 1 (2017): INFORMASI
Publisher : Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (225.381 KB) | DOI: 10.21831/informasi.v47i1.14904

Abstract

Urban women have a higher education background who understand informationknowledge about smoking and financial independence as they work in the public sector.They have a smoking behavior both in private and public spaces so as to be known to thepublic. It is very interesting that smoking behavior is used as a symbol of communicationmade by fellow smokers, a symbol of social interaction in their group.This study aimsto be able to know that smoking as a symbol of interaction have meaning for urbanwoman smokers. This research is qualitative descriptive research because it will be ableto produce data information in holistic and depth. According to the purpose of researchused purposive sampling and snowball sampling techniques with data collectiontechniques using observation and interview. Data analysis using interactive modelanalysis technique.The results of this study showed that smoking is a symbol for themto communicate that occurs in social interaction. Symbols have a meaning that is asNeeds and Habits, Togetherness, Release Fatigue and Respect Smokers. They also havea habit in smoking that is done together with fellow smokers are drinking coffee, thereare also drinking liquor and gamble. That is gambling soccer. The activity is done whengathering with fellow smokers. The gathering is usually done at night after they work.AbstrakPerempuan urban memiliki latar belakang pendidikan tinggi yang memahamipengetahuan informasi tentang merokok dan kemandirian secara finansial dikarenakanmereka bekerja di sektor publik. Mereka memiliki perilaku merokok baik di ruang pribadimaupun umum sehingga dapat diketahui oleh masyarakat. Hal tersebut sangat menarikternyata perilaku merokok digunakan sebagai simbol komunikasi yang dilakukan sesamaperokok, simbol interaksi sosial dalam kelompok mereka.Penelitian ini bertujuan untukdapat mengetahui bahwa merokok sebagai simbol interaksi memiliki makna bagi perokokperempuan urban. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif karena akan dapatmenghasilkan informasi data secara holistik dan mendalam. Sesuai tujuan penelitian digunakanteknik cuplikan purposive sampling dan snowball samplingdengan teknik pengumpulan datamenggunakan observasi dan wawancara. Analisis data dengan menggunakan teknik analisamodel interaktif. Hasil penelitian ini menunjukan bahwamerokok adalah sebuah simbol bagimereka melakukan komunikasi yang terjadi dalam interaksi sosialnya. Simbol tersebutmemiliki makna yaitu sebagai kebutuhan dan kebiasaan, kebersamaan, melepaskankepenatan dan menghargai sesama perokok. Mereka juga memiliki kebiasaan dalammerokok yang dilakukan bersama-sama teman sesama perokok yaitu minum kopi, adayang minum minuman keras juga ada yang berjudi yaitu judi bola. Kegiatan tersebutdilakukan saat berkumpul dengan sesama perokok dan biasanya dilakukan pada malamhari selepas mereka bekerja.
KONSEP DIRI (SELF CONCEPT) DAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL DALAM PENDAMPINGAN PADA SISWA SMP SE KOTA YOGYAKARTA Pratiwi Wahyu Widiarti
Informasi Vol 47, No 1 (2017): INFORMASI
Publisher : Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/informasi.v47i1.15035

Abstract

This study aims to determine, the self-concept of junior high school students in the city of Yogyakarta and description of the mentoring model for junior high school students in Yogyakarta city based on adolescent self concept. The research method used quantitative method, with descriptive statistical technique. The population of this research is all junior high school students in Yogyakarta city from 15 State Junior High School and 42 Private Junior High. The results is first, the self-concept of students is balanced between those who have low self-concept (222 people: 49.4%), with high self-concept (227 people: 50,6%). Second, from the self concept aspects, the results obtained, have: a) high self-concept/academic self as much as 262 students (58.4%); b) family self concept as high as 257 students (57.2%); c) high physical self-concept, ie 250 students (55.7%); d) low self-concept moral ethics there are 220 students (49%); e) low social self-concept there are 220 students (49%); f) Low self-concept personal there are 216 students (48.1%). Third, the low-tendentious concept of self is ethical-moral, social and personal, then approaches are used for the assistance: a) from the side of interpersonal communication:  Self-fulfilling prophecy; opened self; self confidence; and selectivity; b) in terms of interaction style, by developing an enabling interaction style; c) in terms of guidance and counseling services by forming individual guidance and group guidance. Abstrak             Penelitian ini bertujuan untuk  mengetahui konsep diri remaja siswa SMP se kota Yogyakarta dan deskripsi model pendampingan bagi remaja siswa SMP se kota Yogyakarta berdasar konsep diri remaja. Melalui metode kuantitatif, dengan teknik statistik deskriptif.  Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa SMP se kota Yogyakarta dari 15 SMP Negeri dan 42 SMP Swasta.  Hasil penelitian adalah, pertama, konsep diri  siswa berimbang antara yang memiliki konsep diri  yang rendah  (222 orang: 49.4%),  dengan yang memiliki konsep diri yang tinggi (yaitu 227 orang: 50.6%). Kedua, dari aspek-aspek konsep diri, diperoleh hasil, yang memiliki: a) konsep diri kerja/akademik yang tinggi sebanyak 262 siswa (58.4%); b) konsep diri keluarga yang tinggi sebanyak 257 siswa (57.2%); c) konsep diri fisik yang tinggi, yaitu 250 siswa (55.7%); d) konsep diri etik moral yang rendah  ada 220 siswa (49%); e) konsep diri sosial yang rendah ada 220 siswa (49%); f) konsep diri personal yang rendah ada 216 siswa (48.1 persen). Ketiga, konsep diri yang cenderung rendah adalah konsep diri etik-moral, sosial dan personal, maka digunakan pendekatan bagi pendamping: a) dari sisi komunikasi interpersonal: Nubuat yang dipenuhi sendiri; membuka diri; percaya diri; dan selektivitas; b) dari sisi gaya interaksi, dengan mengembangkan gaya interaksi yang mendorong (enabling); c) dari sisi layanan bimbingan dan konseling dengan membentuk  bimbingan kelompok dan  bimbingan individual.
REPRESENTASI PEREMPUAN DALAM KOLOM HUMOR SI PALUI DI BANJARMASIN POST Irene Santika Vidiadari
Informasi Vol 47, No 1 (2017): INFORMASI
Publisher : Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/informasi.v47i1.14851

Abstract

The focus of this paper is the representation of women on Banjarmasin Post’s humourcolumn, “Si Palui,” whose stories are either about daily lives or domestic issues. On thelatter topic, the theme which regularly appears is marital problems such as poligamy,divorce, and sexuality. On this column, women characters are merely supporting castsand, hence, are subordinated. This research applies the critical language element of themicro level of Norman Fairclough’s Critical Discourse Analysis in order to understandthe representation issues through language: semantics, syntax, and lexycon. Th resultshows that the representation of women on Si Palui is categorized into three: as widows,wives, and other kinds of women. The widows are illustrated as having plumpy bodyand always expecting to get married, though the representation emphasizes on the kindof flirtious widows adored by men. The wives are represented as the sexual objects oftheir husband. Meanwhile other kinds of women, such as mother-in-laws, are fussy, andsingle women are agressive.AbstrakTulisan ini berfokus untuk melihat representasi perempuan dalam kolom humorberbahasa Banjar, Si Palui di Banjarmasin Post. Humor Si Palui menceritakan kejadiansehari-hari dan membahas persoalan rumah tangga. Pada cerita Palui yang bertemarumah tangga, beberapa tema yang sering hadir adalah poligami, perceraian, danseksualitas suami istri. Pada kolom Si Palui, tokoh perempuan hadir sebagai figurandan subordinat. Penelitian ini menggunakan elemen critical language dari level mikropada analisis wacana Fariclough untuk membedah persoalan representasi melaluiaspek bahasa: semantik, sintaksis dan leksikon. Hasil penelitian ini menunjukkanbahwa representasi perempuan dalam teks Si Palui terbagi menjadi tiga: sebagai janda,istri, dan status perempuan lain digambarkan berbeda-beda. Tokoh janda digambarkansebagai tokoh yang berbadan montok, manja, dan ingin segera menikah. Tokoh jandayang mendapat penegasan dalam kolom Palui adalah janda kembang yang menjadiidola laki-laki. Tokoh istri digambarkan sebagai objek seksual suaminya. Perempuanlain, seperti mertua, digambarkan cerewet, dan perempuan lajang diceritakan agresif.
Analisis Relasi Teknologi, Institusi, dan Agensi dalam Transformasi Pelayanan Publik di Jakarta Ely Yani
Informasi Vol 47, No 1 (2017): INFORMASI
Publisher : Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/informasi.v47i1.14690

Abstract

This study focuses on the effort of public services through technology adoption. One offorms is the responsibility report Rukun Tetangga in Jakarta through the QlueapplicationThe implementation of Qlue is how it links between technology, institution, and agency.The author tries to review the process of relation among these three aspects occur topromote the transformation of public services in Jakarta through adoption of Qluetechnology for accountability report in RT. The main argument on this article is that theprocess of relation technology, institution, and agency as they become the main factorsin transformation of public services. This article attempts to give different perspectiveas the other articles with same themes only show the role of the advanced technology inpublic services. Via the depth interview and observation method in the place that becomethe sample is in one of the regions which using Qlue in its best way is KelurahanGalur,Central Jakarta. The conclusion, transformation through technology can occur whentechnology can be well institutionalized through rules. However, institutions mustalso be able to take into account the relationship between agents and the institutionalenvironment.AbstrakStudi ini berfokus pada upaya transformasi pelayanan publik melalui adopsi teknologi.Salah satu bentuknya adalah laporan pertanggung jawaban RT di Jakarta melaluiaplikasi Qlue. Implementasi Qlue merupakan kaitan antara teknologi, institusi danagensi. Penulis mencoba mengkaji mengenai bagaimana proses relasi antara teknologi,institusi, dan agensi dalam mendorong transformasi pelayanan publik di Jakartamelalui pengadopsian teknologi Qlue pada laporan pertanggung jawaban RT. Argumenutama dalam artikel ini adalah proses relasi antara teknologi, institusi dan agensimerupakan faktor yang sangat berperan dalam transformasi pelayanan publik. Artikelini mencoba mengisi pandangan dari artikel sebelumnya yang hanya memperlihatkanperanan perubahan teknologi dalam transformasi pelayanan publik. Melaluipendekatankualitatifdenganwawancara mendalam dan observasi di salah satu wilayahpenanganan Qlue terbaik yaitu kelurahan Galur, Jakarta Pusat. Kesimpulanartikelinitransformasi melalui teknologi dapat terjadi ketika teknologi dapat terinstitusionalisasidengan baik melalui aturan.Namun, institusi juga harus dapat memperhitungkanhubungan antara agen dan lingkungan institusional
PENGORGANISASIAN GERAKAN SOSIAL BERBASIS PETISI ONLINE (STUDI KASUS: CHANGE.ORG INDONESIAN CHAPTER) Muhammad Dedy
Informasi Vol 47, No 1 (2017): INFORMASI
Publisher : Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/informasi.v47i1.14827

Abstract

The purpose of this research is to clarify the role of online organization media, change.org, as a form of support for protesting that claimed virtual collective. Previous researchexplains that the online media has been used for political campaigns, as well as a tool toexpress ideas openly, but still organized online and offline elementary. Specifically, thisresearch wanted to show that change.org can be a tool for protest to claim a collectivecomplaint based virtual form in the form of an online petition. Such cases tend to behigher in urban communities because it is relatively more active in terms of Internetusage so that the use of media such as online petitions can be a tool to pass up a protestwhich will be expressed as a collective complaint. Online media is considered to be anappropriate tool in collecting petition claims because everyone will be able to access theInternet as well as determine the attitude to an event that occurred. By using qualitativeresearch methods, this research interview the informant involved in the manufacturer’sonline petition change.org online petition and the petitioners online. ConclusionChange.org is a vital tool for spreading ideas and at the same time being an identity formovement.Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan peran media online change.org sebagai bentukpengorganisasian dukungan gunamelakukan protes yang terklaim kolektif secara virtual.Penelitian sebelumnya menjelaskan bahwa media telah digunakan untuk alat kampanyepolitik serta untuk menyampaikan gagasan secara terbuka, namun masih terorganisasisecara online dan ofline yang elementer. Secara khusus, penelitian ini ingin menunjukkanbahwa change.org dapat menjadi alat untuk melakukan protes yang dapat menjadi kekuatanuntuk mengklaim suatu keluhan secara kolektif berbasis virtual berupa petisi dalam bentukonline. Kasus semacam ini cenderung tinggi di masyarakat perkotaan karena relatif lebihaktif dalam hal penggunaan internet sehingga penggunaan media berupa petisi secara onlinedapat menjadi alat untuk melalukan protes yang akan bisa dinyatakan sebagai keluhankolektif. Media online dianggap dapat menjadi alat yang tepat dalam mengumpulkanklaim petisi sebab semua orang akan dapat mengakses internet sekaligus menentukansikap terhadap suatu peristiwa yang terjadi. Dengan menggunakan metode penelitiankualitiatif, penelitian ini mewawancarai informan yang terlibat dalam petisi online change.org yakni pembuat petisi online dan penandatangan petisi online.KesimpulannyaChange.org merupakanalat vital untuk menyebarkan ide dan sekaligus menjadi identitas gunamelakukan gerakan.

Page 1 of 1 | Total Record : 10