cover
Contact Name
Fitriyah Amin Daman
Contact Email
fitriyahkaryadinata@yahoo.com
Phone
+6285655159287
Journal Mail Official
wiraraja.medika@wiraraja.ac.id
Editorial Address
Jl.Raya Sumenep, Pamekasan Km 5 Patean Sumenep 69451
Location
Kab. sumenep,
Jawa timur
INDONESIA
Wiraraja Medika: Jurnal Kesehatan
ISSN : 2088415X     EISSN : 26859998     DOI : -
Core Subject : Health,
Jurnal kesehatan “wiraraja medika” merupakan salah satu jurnal ilmiah yang mempunyai tujuan menerbitkan, menyebarluaskan serta mendikskusikan berbagai tulisan ilmiah guna untuk meningkatkan derajat kesehatan dari masyarakat. Jurnal ini menerima naskah dan para peneliti dan kemudian akan dilakukan penyaringan untuk keaslian dan relevansinya.
Articles 6 Documents
Search results for , issue "Vol 6 No 1 (2016): Wiraraja Medika - Jurnal Kesehatan" : 6 Documents clear
HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DENGAN SIKAP IBU HAMIL DALAM MELAKUKAN KUNJUNGAN K4 DI DESA KALIMO’OK KECAMATAN KALIANGET KABUPATEN SUMENEP Dian Permatasari; Mujib Hannan
Wiraraja Medika : Jurnal Kesehatan Vol 6 No 1 (2016): Wiraraja Medika - Jurnal Kesehatan
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (58.283 KB) | DOI: 10.24929/fik.v6i1.227

Abstract

Departemen Kesehatan memasang perencanaan menargetkan angka kematian ibu di tahun 2009 provinsi Jawa Timur mempunyai target cakupan pelayanan Antenatal (K1) 90% dan cakupan pelayanan Antenatal (K4) 85%. Tujuannya adalah Untuk menganalisis hubungan tingkat pengetahuan dengan sikap ibu hamil dalam melakukan kunjungan K4 di Desa Kalimo’ok Kecamatan Kalianget Kabupaten Sumenep.Jenis penelitian ini termasuk penelitian analitik berorientasi prospektif, dengan desain penelitian cross sectional, variabel independen pengetahuan, dan variabel dependen sikap ibu hamil. Waktu penelitian satu bulan di di Kalimo’ok  Kecamatan Kalianget Kabupaten Sumenep dengan sampel 34 responden. Instrumen penelitian menggunakan lembar kuisioner, analisa data menggunakan Median Hasil penelitian menunjukkan sebagian besar responden memiliki sikap negatif dalam melakukan kunjungan K4 di Desa Kalimo’ok Kecamatan Kalianget, Sebagian besar (64, 7%) responden tingkat pengetahuan ibu kurang di Desa Kalimo’ok Kecamatan Kalianget. Hasil statistik pengetahuan dengan sikap ibu hamil dalam melakukan kunjungan K4, Hasil analisa data menggunakan Median untuk pengetahuan, sikap ibu hamil dalam melakukan kunjungan K4 didapatkan masing-masing p value = 0,026 (< 0,05) yang bermakna ada hubungan pengetahuan, dengan sikap ibu hamil dalam melakukan kunjungan K4 di Desa Kalimo’ok Kecamatan Kalianget Kabupaten Sumenep.Upaya untuk meningkatkan pengetahuan dan memperbaiki sikap ibu hamil dalam melakukan kunjungan K4, di perlukanya upaya promotif dari petugas kesehatan setempat agar kemudian pengetahuan dan sikap ibu hamil dalam melakukan kunjungan K4 bisa semakin membaik dari tahun ke tahun. Kata kunci: Pengetahuan - Sikap ibu hamil - K4
HUBUNGAN JALAN PAGI DENGAN PRE-EKLAMPSIA PADA IBU HAMIL DI WILAYAH PUSKESMAS MONCEK TENGAH KECAMATAN LENTENG KABUPATEN SUMENEP TAHUN 2013 Eva Nurhidayati
Wiraraja Medika : Jurnal Kesehatan Vol 6 No 1 (2016): Wiraraja Medika - Jurnal Kesehatan
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (132.982 KB)

Abstract

Pre-eklampsia merupakan penyulit dalam proses persalinan yang kejadiannya senantiasa tetap tinggi. Faktor yang menjadi penyebab terjadinya pre-eklampsia diantaranya adalah aktivitas olahraga pada ibu hamil. Sehingga pada hasil survey data awal yaitu Tingginya angka kejadian pre-eklampsia pada ibu hamil yang tidak jalan pagi di wilayah kerja Puskesmas Moncek yaitu sebanyak 6 orang (86%). Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui ada tidaknya hubungan jalan pagi dengan pre-eklampsia pada ibu hamil di Wilayah Kerja UPT. Puskesmas Moncek Tengah Kecamatan Lenteng Kabupaten Sumenep Tahun 2013Jenis penelitian yang digunakan adalah observasional dan dilakukan secara Cross-sectional. Populasinya adalah semua ibu hamil di Wilayah Kerja UPT. Puskesmas Moncek Tengah. Teknik sampling yang digunakan adalah Simple Random Sampling dengan cara Proportional Stratified Random Sampling, dengan jumlah responden 106 orang. Analisa data menggunakanuji Chi Square dan lanjut denganuji Rank Spearman, dengan selang kepercayaan 0,05.Hasil penelitian, sebagian besar ibu hamil di Wilayah Kerja Puskesmas Moncek Kecamatan Lenteng Kabupaten Sumenep melakukan jalan pagi 84,6% sebagian besar tidak menderita pre-eklampsia (69.2%).Sedangkan hubungan antara kedua variabel pada uji chi-square didapatkan sig=0,000, pada uji spearman’s diperoleh koefisiensi korelasi=-0.479 artinya derajat hubungan antara kedua variabel adalah kuat, mempunyai koefisien korelasi negative .Berdasarkan hasil penelitian maka dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan jalan pagi dengan pre-eklampsia pada ibu hamil di Wilayah Kerja UPT. Puskesmas Moncek Tengah, dimana aktivitas jalan pagi mempengaruhi terhadap terjadinya pre-eklampsia pada ibu hamil di wilayah tersebut. Kata kunci : Jalan pagi, Pre-eklampsia, ibu hamil
TINGKAT PENGETAHUAN WANITA PEKERJA SEKS KOMERSIAL DAN PERILAKU PENCEGAHAN PENULARAN HUMAN IMMUNODEFICIENCY VIRUS DI PAGUYUBAN BUNGA SEROJA YOGYAKARTA Wenny Savitri; Dikki Setiyawan; Sri Purwaningsih
Wiraraja Medika : Jurnal Kesehatan Vol 6 No 1 (2016): Wiraraja Medika - Jurnal Kesehatan
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (50.739 KB)

Abstract

Human Immunodeficiency Virus (HIV) is a virus which damages immune system in the human body that can lead to death. The virus can be transmitted by sexual activity. Evidence shows that HIV prevalence among sex workers is 12 times greater than among the general population. Bunga Seroja Community is a social community consists of female sex workers in Yogyakarta, Indonesia. This community arranges programs to promote health of female commercial sex workers to prevent HIV/AIDS including health education, psychosocial support, routine health check-up, and many other activities. Scientific study is needed to see the correlation between the knowledge of female commercial sex workers, who have been exposed regularly with positive environment (Bunga Seroja Community), with their behaviour to prevent HIV/AIDS infection.A descriptive correlation study, involving 36 female commercial sex workers was taken place at Bunga Seroja Community in Yogyakarta, Indonesia. Questionnaires consisted of 21 questions of information regarding HIV/AIDS and 20 questions to find out the respondents’ behaviour in preventing HIV infection were used. The data were then analyzed by using Kendall Tau statistical analysis.The study revealed that most respondents had high level of knowledge (77.8%) and positive behaviour regarding prevention of HIV infection (88.9%).Kendall Tau analysis showed the coefficient value of correlation was 0.663 (p<.05). It shows that there is strong correlation between the level of knowledge of the female commercial sex workers in Bunga Seroja Community with their behaviour in preventing HIV infection. Keywords: HIV, AIDS, knowledge, behaviour.
HUBUNGAN PENGALAMAN DENGAN MOTIVASI IBU DALAM MEMBERIKAN IMUNISASI DPT 2 DI DESA PAYUDAN DUNG-DANG KECAMATAN GULUK-GULUK KABUPATEN SUMENEP TAHUN 2015 Iva Gamar Dian Pratiwi
Wiraraja Medika : Jurnal Kesehatan Vol 6 No 1 (2016): Wiraraja Medika - Jurnal Kesehatan
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (156.453 KB)

Abstract

National targets stipulate that the immunization targets is equal 95%, but in fact the coverage of DPT 2 in the village of Dang Dung- Payudan UPT Puskesmas working area Guluk-Guluk ie 62.5% of the target of 95% by 2014. The aim of this study was to determine the relationship experience with maternal motivation in giving DPT 2 ,The study design used was analytic correlational approach cross sectional study, the population of Capital in the village Payudan Dung-Dang 45 respondents, by using total sampling technique, the independent variable experience Mother, the dependent variable Motivation mother in giving DPT 2, data collection used questioner form and use spearmen test with significance level α = 0.05.The results showed that nearly half (42.2%), ie 20 people have less experience, and almost half (42.2%), ie 20 people have weak motivation. Spearman test analysis results show the value (ρ) = 0,000 and α = 0,05dengan thus ρ <α so that Ho refused meaning there is a relationship between experience with maternal motivation in giving DPT 2.It can be concluded that almost half the mothers in the village of Dang 2014 Payudan Dung- have experience DPT 2 less and almost half the mothers in the village payudan Dang Dung-2014 has a weak motivation in bringing their children to be immunized, Therefore to overcome this is by improving public knowledge about immunization, through education and counseling about the benefits of immunization, immunization side effects and how to handle.Keyword: experience, maternal motivation, immunization DPT2
PENGARUH INTERVENSI AKUPRESUR DALAM PROSES DISTRAKSI PASIEN INTRANATAL UNTUK MENURUNKAN NYERI PERSALINAN DI WILAYAH KERJA POLINDES SRIWAHYUNI SARONGGI SUMENEP Sri Sumarni; Zakiyah Yasin
Wiraraja Medika : Jurnal Kesehatan Vol 6 No 1 (2016): Wiraraja Medika - Jurnal Kesehatan
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (77.53 KB)

Abstract

Proses melahirkan seorang anak dan rasa nyeri saat melahirkan adalah sebuah siklus alami pada seorang wanita. Nyeri adalah pengalaman sensorik atau emosional yang tidak menyenangkan yang diakibatkan dari kerusakan jaringan potensial atau actual. Rasa nyeri terjadi karena kontraksi selama proses pembukaan dan penipisan servik. Meningkatnya frekuensi dan durasi kontraksi lebih sakit dirasakan terutama pada primipara. Nyeri dapat dihilangkan dengan menggunakan metode farmakologi dan nonfarmakologi. Akupresur merupakan salah satu teknik nonfarmakologi yang paling efektif dalam manajemen nyeri persalinan.Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa tingkat nyeri persalinan pada ibu primipara sebelum dan sesudah di lakukan akupresur. Desain penelitian dalam penelitian ini adalah Pra- Experiment dengan rancangan One-group pra-post test design, populasi yang diteliti adalah semua pasien inpartu kala 1 di wilayah kerja Polindes Sri wahyuni saronggi  sebanyak 10 responden menggunakan total sampling. Instrumen penelitian yang digunakan berupa observasi intensitas nyeri yang dirasakan ibu pada setiap kontraksi sebelum dan setelah intervensi.Hasil penelitian di dapatkan sebelum dilakukan akupresur mayoritas responden mengalami nyeri berat, setelah dilakukan akupresur mayoritas responden mengalami nyeri sedang.Berdasarkan hasil analisa data uji paired sample t-test diketahui bahwa intensitas nyeri sebelum dan setelah intervensi akupresur berbeda secara signifikan yaitu p= 0.000 (p<0.05), sehingga dapat dibuat kesimpulan bahwa teknik akupresur berpengaruh terhadap penurunan nyeri persalinan kala I pada ibu primipara.Dalam penelitaan ini, metode akupresur dapat menjadi bahan pertimbangan atau menjadi intervensi alternatif khususnya dalam mengatasi nyeri persalinan kala I pada ibu primipara.Kata kunci: teknik akupresur, nyeri persalinan, ibu primipara
KINERJA PERAWAT DI RSD Dr. H.MOH ANWAR SUMENEP MADURA DITINJAU DARI MOTIVASI KERJA Sujono Riyadi
Wiraraja Medika : Jurnal Kesehatan Vol 6 No 1 (2016): Wiraraja Medika - Jurnal Kesehatan
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (36.181 KB)

Abstract

The aim of this study was to know the relationship between job motivation with nurses performance in Dr. H. Moh. Anwar hospital Sumenep Madura. This study used survey methods  with cross sectional design. The sample of this study  consisted 110 nurses working in Dr. H. Moh. Anwar hospital Sumenep Madura. Questionnaires were self administered by respondents. Check lists were completed by the researcher. Data were analyzed using correlation kendall - tau.The results were that motivation is not associated with nurses performance (p= 0.114). The finding of this study would be recommended for the policy making in increasing of high performance climate. Key Words: Job Motivation, performance Nurse

Page 1 of 1 | Total Record : 6