cover
Contact Name
Esrom Kanine
Contact Email
esromkanine@gmail.com
Phone
+6281356611122
Journal Mail Official
-
Editorial Address
Jurusan Keperawatan Poltekkes Kemenkes Manado Jl. R.W. Monginsidi Malalayang II Manado 95263
Location
Kota manado,
Sulawesi utara
INDONESIA
Juiperdo
ISSN : 22524843     EISSN : 26559382     DOI : -
Core Subject : Health,
Jurnal Ilmiah Perawat Manado (Juiperdo), provides a forum for publishing the novel technologies and knowledge related to the nursing area. This journal encompasses original research articles, review articles, and short communications.
Articles 12 Documents
Search results for , issue "Vol 8 No 01 (2020): JULI" : 12 Documents clear
RELEVANSI KURIKULUM PROGRAM STUDI D III KEPERAWATAN DENGAN KEBUTUHAN PASAR KERJA DI TATANAN PELAYANAN KESEHATAN DI PROVINSI SULAWESIM UTARA Nurseha Salat Djaafar; Jon W Tangka; Jane A Kolompoy; Herlina P Memah
Jurnal Ilmiah Perawat Manado (Juiperdo) Vol 8 No 01 (2020): JULI
Publisher : POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN MANADO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47718/jpd.v8i01.866

Abstract

Tujuan penelitian ini menganalisis relevasi kurikulum Prodi D-III Keperawatan dari aspek input, proses, dan output dengan kebutuhan pasar kerja dari aspek standar pelayanan di tatanan pelayanan kesehatan Provinsi Sulawesi Utara. Jenis penelitian ini kualitatif, metoda Focus Group Discussion (FGD) diikuti 13 informan dan indep interview diikuti 14 informan. FGD dari unsur Pimpinan Rumah Sakit, Dinas kesehatan, Kepala Puskesmas, Organisasi Profesi PPNI, Pimpinan Poltekkes, Pimpinan Jurusan, Kaprodi D III serta dosen dari lima Devisi Gawat darurat, KMB, Managemen, Maternitas, Jiwa, Komunitas. Dan indeep interview dari unsur perawat pelaksana. Hasil, penjabaran matriks mata kuliah menjadi satu hal yang dapat menunjukan relevansi pendidikan dengan dunia kerja “...laju perkembangan Ilmu Pengetahuan dan teknologi kesehatan menuntut lulusan menguasai teknologi akses cepat, menulis cepat, etika dalam berkomunikasi, dan bahasa internasional seperti bahasa Inggris, Jepang sesuai kebutuhan pasar…(JM DKS)., “iya bu relevan…pendidikan di D-III alhamdulilah semua baik mulai dari lokasi praktik itu memang sangat-sangat bagus…menarik dan menjadi ilmu buat kita sebagai alumni…(Ny S RS KTG, ICU)”. Mata kuliah yang sesuai dengan kasus menjadi dasar dalam memenuhi kebutuhan pasar kerja “…ilmu yang diberikan di D-III Keperawatan yang kami dapat memang sangat terkait, selama ini memang kami di RS melakukan memang harus sesuai dengan yang diharapkan oleh pendidikan…dan terus ditingkatkan dilapangan sehingga mempermudah melaksanakan tugas…(Ny A RS KTG, Interna)”, “…update ilmu mungkin ada pelatihan atau seminar yang berhubungan dengan melakukan asuhan keperawatan…dunia serba digital jadi bisa langsung bisa searching di google (Ny S RS KTG, Poli THT)”. Kesimpulan terdapat keselarasan kurikulum Prodi D-III Keperawatan dengan pasar kerja serta bermanfaat bagi lulusan di dunia kerja. Saran Prodi D-III Keperawatan terus mengembangkan kurikulum sesuai dengan perkembangan dan kebutuhan pasar (IT, Etika dalam berkomunukasi, dan bahasa Internasional).
PENANGANGAN KONSTIPASI PADA LANSIA DENGAN URUT PERUT DAN LATIHAN ELIMINASI (UPLANASI) Kristamuliana Kristamuliana; Juniati Sahar; Etty Rekawati
Jurnal Ilmiah Perawat Manado (Juiperdo) Vol 8 No 01 (2020): JULI
Publisher : POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN MANADO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47718/jpd.v8i01.893

Abstract

Latar Belakang: Konstipasi merupakn salah satu gangguan sistem pencernaan dan sistem eliminasi yang sering dialami oleh lansia. Hal ini terjadi sebagai akibat dari penurunan fungsi sistem pencernaan dan eliminasi karena proses penuaan. Sekitar 74 -45 % lansia yang tinggal di PSTW dan sekitar 50% lansia yang tinggal di komunitas mengalami konstipasi. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh uplanasi terhadap konstipasi pada lansia di PSTW di DKI Jakarta. Metode: Desain penelitian yang digunakan adalah quasi experiment pre – post test with control group. Jumlah sampel sebanyak 64 lansia, 32 lansia untuk intervensi dan 32 lansia untuk non-intervesi. Sampel dipilih melalui metode random sampling. Instrumen penelitian yang digunakan adalah Constipation Skoring System. Hasil: Hasil penelitian menunjukkan adanya pengaruh uplanasi terhadap konstipasi pada lansia (p = 0,000). Frekuesni defekasi meningkat secara signifikan (p = 0,000), lama proses defekasi menurun secara signifikan (p = 0,003) dan kenyamanan saat defekasi meningkat secara signifikan (p = 0,000). Kesimpulan: Urut perut dan latihan eliminasi layak dijadikan sebagai salah satu intervensi keperawatan untuk menangani masalah konstipasi pada lansia. Kata Kunci: Urut perut, latihan eliminasi, lansia, PSTW, konstipasi. ABSTRACT Introduction: Constipation is one of problems in digestive system and elimination system in elderly. Constipation accur because of ageing process. There are 74 – 75% elderlies in nursing home and 50% in community have constipation. Aim: The aims of this research is to know effect of uplanasi in Elderly who live in Nursing homes in DKI Jakarta. Metod: Desain of this research was quasi experiment pre – post test with control group. Total samples were 64 elderlies, 32 erderlies for intervension group and 32 elderlies for control group. Samples were choosen by way of random sampling. The instruments that were used in this research were Constipation Scoring System (CSS). Results: The results showed that uplanasi have significant influence to handle constipation in elderly (p = 0,000). The uplanasi incrase frequency of defecation (p = 0,000), decreasing time of defecation (p = 0,003) and increasing comfort during defecation (p = 0,000). Conclution: Uplanasi could be one of nursing intervenstions to handle constipation in elderly. Key words: Uplanasi, elderly, nursing home, constipation
FAKTOR DURASI MENDERITA DM TIPE 2 MEMPENGARUHI PERUBAHAN KEMAMPUAN EFIKASI DIRI Nurul Kartika Sari; Rivan Firdaus
Jurnal Ilmiah Perawat Manado (Juiperdo) Vol 8 No 01 (2020): JULI
Publisher : POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN MANADO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47718/jpd.v8i01.896

Abstract

Background: Diabetes Mellitus (DM) cases increased by 776 cases from the previous year based on data from Abdul Wahab Sjahranie Regional Hospital. There are many changes that occur in the life of people with type 2 diabetes, such as stress, anxiety, anger, and feeling useless. These problems can be minimized if the patient also has the knowledge and ability as well as good self-efficacy to manage the disease by doing self-care. Aim: To analyze the factors associated with the self-efficacy of type 2 DM patients. Methods: a quantitative study with a cross sectional approach. The purposive sampling technique for Type 2 DM patients at Abdul Wahab Sjahranie Hospital Samarinda, totaling 60 respondents from September-October 2018. Results: showed a significant relationship between duration of suffering and self-efficacy of DM patients with a p value <0.001, and there was no significant relationship between age, sex, education level, knowledge, motivation and self-efficacy with a p value> 0.001. Conclusion: The duration of type 2 diabetes is related to the patient's self-efficacy ability.
DUKUNGAN KELUARGA DAN KEPATUHAN DIET LANSIA PENDERITA HIPERTENSI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS TUMPAAN Alfany Natalia Torar; Semuel Tambuwun; Herlina P Memah; Yourisna Pasambo
Jurnal Ilmiah Perawat Manado (Juiperdo) Vol 8 No 01 (2020): JULI
Publisher : POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN MANADO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47718/jpd.v8i01.903

Abstract

Introduction Data obtained from the working area of Puskesmas Tumpaan found that hypertension in the elderly was the first prominent disease in the range of January-December 2017, as many as 465 patients and in 2018 the number of patients was 510. Based on preliminary studies of elderly people with high blood pressure, said their blood pressure often increases because they do not adhere to a diet. Lack of support from family members can influence the compliance behavior of implementing a hypertension diet. The purpose of this study is to find out the relationship between family support and adherence to the diet of elderly people with hypertension in the work area of the Puskesmas Tumpaan in the coastal areas and and mountain areas. This type of research is Correlation Analytic with cross sectional design. The population in this study is the elderly with hypertension. The sampling technique uses proportional random sampling with a total of 84 people divided into 42 people in coastal areas and 42 people in mountain areas and data analysis techniques using the Chi Square test. The results showed that in the coastal areas 31% of respondents with good family support, 40% of respondents had adequate family support and 29% of respondents had less family support while 52% showed adherent diet adherence and 48% adherence to non-adherent diet. The results of the chi-square statistical test (Pearson chi-square) obtained a P-value of 0.008, meaning that the P-value <0.05. The results of the study in the mountain areas of 40% of respondents with good family support, 31% of respondents with adequate family support and 29% of respondents with less family support, 57% showed adherent diet adherence and 43% of adherent diet adherence. The results of the chi-square statistical test (Pearson chi-square) obtained a P-value of 0.021, meaning that the P-value <0.05. The conclusion of this study is that there is a relationship of family support with adherence to the diet of elderly patients with hypertension in both coastal and mountain areas.
PARENTAL EXPRESSED EMOTION (EE) PREDICTS PSYCHOSOCIAL PROBLEMS IN ADOLESCENTS: A LITERATURE REVIEW Andi Buanasari; Esrom Kanine
Jurnal Ilmiah Perawat Manado (Juiperdo) Vol 8 No 01 (2020): JULI
Publisher : POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN MANADO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47718/jpd.v8i01.976

Abstract

Background: Psychosocial problems in adolescents are often associated with difficulty in achieving their developmental tasks sense of identity that lead them to the role of confusion. The parents play an important role in assiting and supporting the adolescents to accomplish their developmental task during this age but sometimes the emotions, attitudes or behaviors shown by parents (Expressed Emotion/ EE) were actually considered to be factors that influence the psychosocial problems in adolescents. Aim: To describe the correlation between EE in parents and psychosocial problems in adolescents. Methods: A literature review was conducted to collect English-language articles form online database such as Proquest, PubMed, Sagepub, Science Direct and Taylor & Francis about the correlation between EE and psychosocial problems in adolescents from 1985 to 2020. Results: Adolescents with psychosocial problems tend to have parents with high EE and Criticism apparently became the most influential aspect in affecting psychosocial problems in Adolescents Conclusion: It is important to strengthen education and therapy for parents to decrease critical parenting style as an effort to promote adolescent mental health.
PENGALAMAN KEPALA RUANGAN MENGIDENTIFIKASI PENYAKIT DAN KECELAKAAN AKIBAT KERJA: Rahma Yulis
Jurnal Ilmiah Perawat Manado (Juiperdo) Vol 8 No 01 (2020): JULI
Publisher : POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN MANADO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47718/jpd.v8i01.1011

Abstract

Latar Belakang: Tingginya risiko penyakit dan kecelakaan akibat kerja pada perawat di rumah sakit diakibatkan oleh kegagalan manajer dalam menciptakan lingkungan kerja yang aman. Tujuan: untuk mendapatkan gambaran pengalaman kepala ruangan ketika mengidentifiikasi penyakit dan kecelakaan akibat kerja yang terjadi di ruangan mereka. Metode: yang peneliti gunakan adalah metode kualitatif dengan pendekatan studi fenomenologi. Partisipan pada penelitian ini berjumlah 7 kepala ruangan dengan pengalaman kerja lebih dari dua tahun. Data dari studi ini dikumpulkan melalui wawancara mendalam, kemudian dianalisis dengan menggunakan metode Collaizi. Hasil penelitian ini teridentifikasi 5 tema yaitu: 1) mencari informasi tentang penyakit dan kecelakaan akibat kerja yang menimpa perawat, 2) berbagai penyakit dan kecelakaan akibat kerja yang sering terjadi, 3) menganalisis penyebab penyakit dan kecelakaan yang terjadi, 4) mengevaluasi akibat yang ditimbulkan apabila perawat sakit atau cedera, 5) melaporkan kejadian ke pihak terkait. Kesimpulan: penelitian ini mengungkapkan bahwa kepala ruangan menyadari pekerjaan sebagai perawat berisiko tinggi mengalami cedera, stres, tertular dan menularkan penyakit ke orang sekitarnya. Studi ini juga menemukan bahwa perbaikan fasilitas, menciptakan lingkungan yang aman, peningkatan kesadaran perawat untuk menjaga keselamatan diri, bisa menjadi upaya mencegah penyakit atau kecelakaan akibat kerja.
EFEKTIVITAS LATIHAN PERNAFASAN RELAKSASI TERHADAP KELELAHAN PADA PASIEN KANKER YANG MENJALANI KEMOTERAPI Vervando Janter Sumilat; Prabawati Prabawati; Sudibyo Supardi
Jurnal Ilmiah Perawat Manado (Juiperdo) Vol 8 No 01 (2020): JULI
Publisher : POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN MANADO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47718/jpd.v8i01.1021

Abstract

Abstract Background: Cancer patients with chemotherapy experience fatigue as cancer effects and cell destruction due to the toxicity of chemotherapy drugs. Objective: Determine the effectiveness of relaxation breathing exercises to fatigue cancer patients who undergoing chemotherapy. Methode: This research used quasi experiment pretest and posttest method. There were 92 respondents who examined using purposive sampling technique and divided into 46 respondents as intervention group and 46 respondents as control group. Relaxation breathing exercise was given four weeks for intervention group on April-July 2018 in Siloam Hospital Manado. Result: The majority of cancer patients were age 45-65 years 69,9%, 54,3% were diagnosed cancer ≤1 year and 79,3% received combination chemotherapy. The result of Wilcoxon test revealed there was significant difference before and after intervention to fatigue (p value = 0,00), with mean rank of reduction 21,97% on fatigue. The result of Mann Whitney test revealed that there was significant difference in fatigue between intervention and control groups (p value = 0,00). Multivariate logistic regression revealed that there was an effect of relaxation breathing exercise on fatigue (p value = 0,00) and relaxation breathing exercise may reduce 60,46 times of fatigue on patients who undergoing chemotherapy. Conclusion: Relaxation Breathing Exercise can reduce fatigue in cancer patients who undergoing chemotherapy in Siloam Hospital Manado. It is recommended to perform relaxation breathing exercise as a routine exercise for cancer patients during chemotherapy to minimize fatigue. Keywords: Relaxation Breathing Exercise, Fatigue, Chemotherapy, Cancer
EDUKASI PRENATAL ATTACHMENT DAPAT MENINGKATKAN KELEKATAN IBU DAN JANIN PADA IBU HAMIL RISIKO TINGGI Mariani Mariani; Shinta Wahyusari; Nova Hikmawati
Jurnal Ilmiah Perawat Manado (Juiperdo) Vol 8 No 01 (2020): JULI
Publisher : POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN MANADO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47718/jpd.v8i01.1023

Abstract

Introduction: The prevalence of high-risk pregnancies in Indonesia is still quite high. Mothers who suffer from illness and pregnancy complications can influence the outcome of the pregnancy, which risks the occurrence of maternal and fetal morbidity and mortality. The psychological effects of high-risk pregnancies are anxiety, stress, and the mother experiences a crisis that can affect the relationship between mother and fetus. These conditions can continue in the relationship between mother and baby after birth. Therefore there needs to be an effort to increase the attachment of the mother and fetus, one of which can be done by providing education. This study aims to determine the effect of prenatal attachment education on maternal and fetal attachment in high-risk pregnant women in Paiton Subdistrict, Probolinggo Regency. Method: The study was conducted in Paiton Subdistrict, Probolinggo Regency in Mei-Juni 2019. The research method used was quasy experiment using pre-post test design. The population in this study were all high risk pregnant women in Dringu Subdistrict, Probolinggo Regency. The sampling technique used in this study was purposive sampling by determining the sample in accordance with the inclusion criteria. The number of samples to be used was 20 respondents. Data collection techniques using a questionnaire. Data were analyzed using Wilcoxon using SPSS. Results and Analysis: The results obtained showed the average score of attachment of the mother and fetus before the intervention was 52.15 and after the intervention was 60.50. There was a significant difference in the attachment of the mother and fetus before and after the intervention with a p value of 0,000 (p <0,000). Discussion: Prenatal care education needs to be included in the prenatal classroom program and started being given to pregnant women since the first trimester. Keywords: attachment, prenatal attachment, high risk pregnant women
PENDOKUMENTASIAN ASUHAN KEPERAWATAN OLEH PERAWAT PELAKSANA SETELAH DILAKUKAN PELATIHAN SUPERVISI KEPALA RUANG DI RUMAH SAKIT X, KOTA AMBON Feby Manuhutu; Regina V.T Novita; Sudibyo Supardi
Jurnal Ilmiah Perawat Manado (Juiperdo) Vol 8 No 01 (2020): JULI
Publisher : POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN MANADO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47718/jpd.v8i01.1150

Abstract

Latar Belakang: Rumah sakit sebagai pemberi jasa layanan kesehatan dituntut untuk memberikan layanan yang berkualitas. Pelayanan yang berkualitas dapat diwujudkan melalui dokumentasi berupa catatan perawatan klien. Dokumentasi asuhan keperawatan harus dilakukan dengan baik untuk memastikan keamanan dan kualitas pelayanan kesehatan. proses asuhan keperawatan telah dilakukan dengan baik oleh perawat pelaksana, tetapi untuk proses dokumentasi masih sangat kurang. Kelengkapan dokumentasi pada proses asuhan keperawatan kurang dari 50%. Supervisi kepala ruang sebagai first line manager di RS X Kota Ambon pada pendokumentasian asuhan keperawatan tidak optimal karena belum adanya pelatihan. Tujuan: untuk mengetahui dokumentasi asuhan keperawatan oleh perawat pelaksana setelah pelatihan supervisi kepala ruang di Rumah Sakit X Kota Ambon. Metode: Metode penelitian pra-eksperimental one group pre-test post-test design. Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 40 responden. Hasil: Hasil Penelitian menunjukkan pelatihan supervisi kepala ruang, dan pendampingan implementasi supervisi selama 1 minggu dapat meningkatkan skor pendokumentasian asuhan keperawatan (pengkajian, diagnosis, intervensi, implementasi, dan evaluasi) secara bermakna (p < 0.050). Tidak ada hubungan antara antara umur (p=1.926), Jenis kelamin (p=0.943), Pendidikan (p=0.173), dan lama kerja (p=0.195) dengan pendokumentasian asuhan keperawatan setelah pelatihan supervise kepala ruang di Rumah Sakit X Kota Ambon. Kesimpulan dan Saran: Rentang usia perawat 20-40 tahun (77.5%), jenis kelamin perempuan (82,5%), pendidikan D3/S1 Keperawatan (82,5%) dan lama kerja lebih dari 6 tahun (65%). Skor pendokumentasian meningkat secara bermakna (p < 0.050) setelah dilakukan pelatihan supervisi kepala ruang, dan pendampingan implementasi supervisi. Tidak ada hubungan antara antara umur (p=1.926), Jenis kelamin (p=0.943), Pendidikan (p=0.173), dan lama kerja (p=0.195) dengan pendokumentasian asuhan keperawatan setelah pelatihan supervisi kepala ruang di Rumah Sakit X Kota Ambon. Penelitian ini merekomendasikan intensitas supervisi kepala ruang harus dipertahankan dan dilakukan secara teratur serta berkelanjutan agar perawat pelaksana dapat temotivasi dalam meningkatkan pendokumentasian yang berorientasi pada pelayanan asuhan keperawatan yang berkualitas. Background: Hospitals as health service providers are required to provide quality services. Quality service can be realized through documentation in the form of client care records. Nursing care documentation must be done properly to ensure the safety and quality of health services. The nursing care process has been carried out well by the implementing nurse, but the documentation process is still lacking. The completeness of documentation in the nursing care process is less than 50%. Supervision of the head of the room as the first-line manager at RS X Ambon City in documenting nursing care was not optimal because there was no training. Aims: to find out the documentation of nursing care by the nurse executing after the training in the supervision of the head of the room at Hospital X Ambon CityMethods. Method: The method of pre-experimental research one group pre-test post-test design. The number of samples in this study were 40 respondents. Result: The results showed that training in the supervision of the head of the room, and assistance in implementing supervision for 1 week could significantly increase the score of nursing care documentation (assessment, diagnosis, intervention, implementation, and evaluation) significantly (p <0.050). There was no relationship between age (p = 1,926), gender (p = 0.943), education (p = 0.173), and length of work (p = 0.195) with documentation of nursing care after training in supervise headroom at Hospital X Ambon City. Conclusion: The age range of nurses was 20-40 years (77.5%), female gender (82.5%), D3 / S1 Nursing education (82.5%), and work duration more than 6 years (65%). The score for documentation increased significantly (p <0.050) after training on the supervision of the head of the room, and assistance in implementing supervision. There was no relationship between age (p = 1,926), gender (p = 0.943), education (p = 0.173), and length of work (p = 0.195), and documentation of nursing care after training in the supervision of the head of room at Hospital X Ambon City.
PERSEPSI PERAWAT TENTANG DAMPAK AKREDITASI DI RUMAH SAKIT BUDI MULIA BITUNG Brigitte David; Monica Suparlan; Brigita Maria Tambengi; Marta kanis Ohoiledwarin
Jurnal Ilmiah Perawat Manado (Juiperdo) Vol 8 No 01 (2020): JULI
Publisher : POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN MANADO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47718/jpd.v8i01.1154

Abstract

Latar Belakang: Akreditasi menunjukkan komitmen nyata sebuah Rumah Sakit dalam memperbaiki mutu pelayanan dan meningkatkan keselamatan pasien di Rumah Sakit. Karena itu, perlu ada kesamaan persepsi tentang manfaat akreditasi Rumah Sakit, agar semua karyawan berperan aktif dalam proses pengmbangan RS sesuai standar pemerintah. Tujuan: penelitian ini untuk mengetahui persepsi perawat tentang dampak akreditasi di Rumah Sakit Budi Mulia Bitung. Metode: penelitian ini menggunakan metode kualitatif pendekatan fenomenologi, dengan teknik pengambilan sampel yang digunakan Nonprobability Sampling dilakukan dengan teknik Purposive Sampling. Partisipan berjumlah 6 orang perawat pelaksana yang bekerja minimal 3 tahun dan telah mengikuti proses akreditasi Rumah Sakit. Pengumpulan data dilakukan dengan wawancara mendalam dalam bentuk Focused Group Discussion (FGD) / Diskusi Kelompok Fokus menggunakan pedoman wawancara. Data akan dianalisa dengan metode analisis konten. Uji keabsahan data yang dilakukan meliputi Uji Credibility, Uji Dependability, dan Uji Confirmability. Hasil: penelitian ini merujuk pada 3 tema yang menunjukkan bahwa (1) Pemahaman perawat mengenai pengertian akreditasi Rumah Sakit masih kurang, pemahaman partisipan lebih pada tujuan akreditasi. (2) Pengaruh pelaksanaan akreditasi Rumah Sakit terhadap pelayanan keperawatan dapat memberikan dampak yang positif dan negatif. (3) Strategi perawat dalam menghadapi akreditasi Rumah Sakit sudah sesuai dengan pendapat para ahli. Simpulan: persepsi perawat berpengaruh pada partisipasi untuk memenuhi tujuan akreditasi Rumah Sakit, yang memiliki dampak positif dan negatif, maka perlu adanya upaya dan strategi dari manajemen Rumah Sakit Budi Mulia Bitung. Berdasarkan hasil penelitian ini disarankan bagi perawat untuk mengikuti pelatihan dan sosialisasi yang diberikan oleh Tim Akreditasi Rumah Sakit. Selanjutnya perawat dapat berpikir rasional, kreatif dan inovatif mengenai hambatan yang dirasakan dalam pemberian pelayanan perawatan setelah akreditasi. Introduction: Accreditation shows a hospital's real commitment in improving the quality of services and improving patient safety in hospitals. Therefore, there needs to be a common perception about the benefits of hospital accreditation, so that all employees play an active role in the process of developing hospitals according to government standards. Aim: this study to find out the perception of nurses about the impact of accreditation at Budi Mulia Bitung Hospital. Method: This research uses qualitative method of phenomenological approach, with sampling technique used nonprobability sampling done by Purposive Sampling technique. Participants numbered 6 implementing nurses who worked for at least 3 years and had followed the hospital accreditation process. Data collection is conducted by in-depth interviews in the form of Focused Group Discussion (FGD) / Focus Group Discussion using interview guidelines. The data will be analyzed by content analysis method. Data validity tests include Credibility Test, Dependability Test, and Confirmability Test. Result: this study refers to 3 themes that show that (1) Nurses' understanding of the understanding of hospital accreditation is still lacking, participants' understanding is more on accreditation objectives. (2) The effect of the implementation of hospital accreditation on nursing services may have a positive and negative impact. (3) The nurse's strategy in dealing with hospital accreditation is in accordance with the opinion of experts. Conclusion: the perception of nurses has an effect on participation to meet the hospital accreditation objectives, which have a positive and negative impact, so there needs to be efforts and strategies from the management of Budi Mulia Bitung Hospital. Based on the results of this research, it is recommended for nurses to participate in training and socialization provided by the Hospital Accreditation Team. Furthermore, nurses can think rationally, creatively and innovatively about the perceived obstacles in providing care services after accreditation.

Page 1 of 2 | Total Record : 12