cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota semarang,
Jawa tengah
INDONESIA
Jurnal Penelitian Ekonomi dan Bisnis
ISSN : 2442–5028     EISSN : 2460–4291     DOI : -
Core Subject : Economy, Science,
JPEB is a periodical publication (two times a year, in March and September) with the primary objective to disseminate scientific articles in the fields of management, economics, accounting, and islamic economics. JPEB is accept your manuscript both written in Indonesian or English.
Arjuna Subject : -
Articles 7 Documents
Search results for , issue " Vol 21, No 2 (2013): MEDIA Ekonomi " : 7 Documents clear
PENGARUH KARAKTERISTIK PERUSAHAAN TERHADAP PENGUNGKAPAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERCATAT DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2008-2009 Septriana, Ira Septriana
JURNAL PENELITIAN EKONOMI DAN BISNIS Vol 21, No 2 (2013): MEDIA Ekonomi & Teknologi Informasi
Publisher : Universitas Dian Nuswantoro Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pengungkapan dalam laporan tahunan merupakan sumber informasi untuk pengambilan keputusan investasi. Keputusan investasi bergantung dari mutu dan luas disclosure yang disajikan dalam laporan tahunan. Pengungkapan yang disampaikan perusahaan dibagi menjadi dua yaitu : Pengungkapan Wajib (Mandatory Disclosure) dan Pengungkapan Sukarela (Valuntary Disclosure). Kebijakan terhadap luas pengungkapan sukarela antara perusahaan yang satu dengan yang lain berbeda, perbedaan ini dipengaruhi oleh karakteristik masing-masing perusahaan. Adapun tujuan yang diharapkan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar size perusahaan, profitabilitas, profile perusahaan, basis perusahaan, ukuran dewan komisaris dan leverage mempengaruhi informasi sosial yang diungkapkan oleh perusahaan. Populasi dari penelitian ini adalah seluruh perusahaan manufaktur yang tercatat di Bursa Efek Indonesia periode 2008-2009, dalam penelitian ini pemilihan sampel menggunakan metode purposive sampling sehingga diperoleh 50 data pengamatan. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi berganda (multiple regression analisys). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa size perusahaan dan profile perusahaan mempunyai pengaruh signifikan terhadap pengungkapn tanggung jawab sosial perusahaan, sedangkan profitabilitas, basis perusahaan, ukuran dewan komisaris dan leverage tidak mempunyai pengaruh signifikan terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan (untuk pengujian secara parsial). Sedangkan secara simultan dapat disimpulkan bahwa size perusahaan, profitabilitas, profile perusahaan, basis perusahaan, ukuran dewan komisaris dan leverage berpengaruh signifikan terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial.
PENGARUH POJOK BEI UDINUS DALAM MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR MAHASISWA DI BIDANG PASAR MODAL DENGAN KECERDASAN EMOSIONAL SEBAGAI PEMODERASI Pratiwi, Ririh Dian; Kadarningsih, Ana Kadarningsih
JURNAL PENELITIAN EKONOMI DAN BISNIS Vol 21, No 2 (2013): MEDIA Ekonomi & Teknologi Informasi
Publisher : Universitas Dian Nuswantoro Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Recently, education have increasingly widespread but learning motivation has decreased.          A college has a role in improving student learning motivation and provide technology-based learning tools especially in studying the science of investment and capital markets. The purpose of this research is to test the influences Udinus Corner IDX to increase student learning motivation in capital market with emotional intelligence as moderation variable. The samples size of this research is 46 students from 63 visitors Udinus Corner IDX in Juni 2013. Using SPSS 16.00 for Windows, the results shows that variable Udinus Corner IDX and emotional intelligence have no influence on learning motivation in capital market and emotional intelligence is not suitable as moderation variable. Keywords : Corner IDX, emotional intelligence
PENGARUH KARAKTERISTIK INTERNAL DAN EKSTERNAL AUDITOR YANG MENDORONG DILAKUKANNYA PREMATURE SIGN OFF DALAM PENDEKATAN ETIKA DP, Emrinaldi Nur; Wiguna, Meilda Wiguna
JURNAL PENELITIAN EKONOMI DAN BISNIS Vol 21, No 2 (2013): MEDIA Ekonomi & Teknologi Informasi
Publisher : Universitas Dian Nuswantoro Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research intends to analyze the effect of time pressure, audit risk, materiality, and Locus of control of auditor that can affect the premature sign offprocedures.The object of this research is auditors.The data obtain by questionnaire which directly send to 69 auditors who work in 15 Public Accountant Firms  from three Provinces (Riau, Kepulauan Riau, and Sumatera Barat). Analytical model which used for this research to get the effect of independen variables to dependent variables is logistic  regresion. Premature Sign off as dependent variable is a dummy variable which showed the result for ten question of PSO level. Based on research concluded that risk, materiality, and auditors’ Locus of control could affect the premature audit procedures sign off. It can be proven by the second,third, and the fourth hypothesis. But time pressure has no affect the premature audit procedures sign off as predicted in first hypothesis .
ANALISIS PENGARUH PARTISIPASI PENYUSUNAN ANGGARAN TERHADAP KINERJA MANAJERIAL DAN KEPUASAN KERJA PADA PEMERINTAH KOTA SEMARANG Setyowati, Lilis Setyowati; Purwantoro, Purwantoro Purwantoro
JURNAL PENELITIAN EKONOMI DAN BISNIS Vol 21, No 2 (2013): MEDIA Ekonomi & Teknologi Informasi
Publisher : Universitas Dian Nuswantoro Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study describes the effect of budget participation on managerial performance and job satisfaction in the local government of Semarang. The hypothesis of this study is whether the positive effect of budget participation on performance and job satisfaction manajeral local government of Semarang. The data in this study is a questionnaire data. A total of 33 respondents from a sample of instansi badan kesbangpol & linmas, dinas perindustrian dan perdagangan, dinas koperasi, dinas kelautan dan perikanan, satpol pamong praja, dan kantor perpus & arsip daerah. Analysis of the hypotheses used in this study is a simple regression. Results of this study indicate that no budgetary participation has a positive effect on managerial performance and job satisfaction of the local government of Semarang.
Penerapan Self Service Technology ATM terhadap Kepuasan Pelanggan (Studi di Bank Mandiri Semarang) Wismantoro, Yohan Wismantoro
JURNAL PENELITIAN EKONOMI DAN BISNIS Vol 21, No 2 (2013): MEDIA Ekonomi & Teknologi Informasi
Publisher : Universitas Dian Nuswantoro Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Information technology can be seen in all aspects of life, both in business activities and in social life. This study aims to determine the ease of use factor, convenience and performance together against the perceived satisfaction of bank customers. Population in this research are the customers Bank Mandiri Semarang with convenience sampling methods of 100 responden. Analysis tools used in this study is regression analysis. The research proves that ease of use, convenience variables, and performance positively proven and significant effect on satisfaction
Parenting Systems untuk Pusat Pertanggungjawaban Akuntansi : Ide Untuk Mengembangkan Hubungan Berbasis Solusi Antara Bawahan Dan Pimpinan Perusahaan Mardjono, Enny Susilowati; Gamayanto, Indra Gamayanto
JURNAL PENELITIAN EKONOMI DAN BISNIS Vol 21, No 2 (2013): MEDIA Ekonomi & Teknologi Informasi
Publisher : JURNAL PENELITIAN EKONOMI DAN BISNIS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Akuntansi pertanggungjawaban adalah suatu hal penting dalam  evolusi akuntansi keperilakuan, dimana memungkinkan manajemen untuk mengendalikan biaya dan efisiensi melalui pembebanan langsung tanggung jawab untuk  biaya kepada orang-orang yang melaksanakan berbagai tugas, dengan melibatkan elemen manusia kedalam kerangka akuntansi. Pertumbuhan teknologi informasi dan globalisasi berkembang dengan sangat pesat dan hal ini tidak dapat dicegah karena hal ini dapat memberikan kontribusi yang sangat besar terhadap manusia, di satu sisi pendidikan, ketrampilan, pengetahuan, komunikasi, merupakan salah satu hal penting untuk dapat mengembangkan sumber daya manusia yang memiliki kompetensi tinggi tidak hanya berfokus kepada pengembangan ilmu pengetahuan, Manajemen berdasarkan tujuan (MBO) akan menghasilkan anggaran, biaya standar, tujuan organisasi, dan rencana praktis untuk mencapai tujuan yang disetujui bersama. Hal merupakan senjata terhebat yang jika dikembangkan dengan benar maka akan dapat menghasilkan sumber daya manusia yang memiliki karakter dan kepribadian yang benar sehingga banyak hal yang dapat diciptakan untuk kebaikan manusia, sehingga sejarah dapat diukir dengan baik dan generasi berikutnya dapat mempelajarinya untuk mengembangkannya lebih lanjut. Dalam perkembangan globalisasi dan teknologi informasi, Perusahaan harus dapat bersikap fleksibel dengan benar dengan menciptakan sebuah sistem guna membangun karakter dan kepribadian yang diperlukan baik kepada Karyawan dan Pimpinan, karena Pimpinan adalah merupakan barisan depan daripada Perusahaan dan karyawan sebagai serdadu muda yang perlu dibina agar dapat meneruskan apa yang telah ada dan mengembangkannya sesuai dengan tujuan bersama sesuai dengan potensi yang dimiliki oleh masih-masing individu, dengan kata lain terjadi peningkatkan kreativitas yang signifikan untuk kemajuan Negara dan Bangsa. Akuntansi pertanggungjawaban merupakan salah satu kajian dalam akuntansi yang lebih memfokuskan diri pada aspek-aspek tanggung jawab dari satu atau lebih anggota organisasi atas suatu pekerjaan, bagian atau segmen tertentu. Aspek keperilakuan mempunyai peran penting dalam implementasi akuntasi pertanggungjawaban karena  seperti kita ketahui bahwa kinerja  divisi, kelompok,individu, dapat dijelaskan dari laporan-laporan yang diungkapkan dalam akuntansi pertanggungjawaban. Perilaku menyimpang dari yang diharapkan, rendahnya motivasi. Dan tidak layaknya para manajer pusat pertanggungjawaban adalah contoh-contoh dari dampak yang dihasilkan akibat gagalnya pusat pertanggungjawaban. Untuk itu perlu strategi dengan memperhitungkan aspek keperilakuan dengan upaya Parenting Systems Akuntansi Pertanggungjawaban versi 1.0 merupakan salah satu ide, masukan untuk perusahaan dan managemen organisasi, dimana sistem ini akan dapat membantu perusahaan untuk dapat mengurangi permasalahan-permasalah yang pada umumnya sering terjadi bahkan akan dapat dihasilkannya zero complain dari kedua belah pihak jika penerapan Parenting Systems Akuntansi Pertanggungjawaban versi 1.0 ini dapat diimplementasikan secara konsisten.
Pengaruh Pengungkapan Tanggung Jaab Sosial Perusahaan Terhadap Market Value Added Dengan Good Corporate Governance Sebagai Variabel Moderasi Kinasih, Hayu Wikan
JURNAL PENELITIAN EKONOMI DAN BISNIS Vol 21, No 2 (2013): MEDIA Ekonomi & Teknologi Informasi
Publisher : Universitas Dian Nuswantoro Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Corporate Social Responsibility or known as CSR, is a corporate activity to response what the the stakeholders have done to the company. Company’s hope that the stakeholder will give a positive responses  through CSR that showed in company’s financial performance. According to Stern Steward, Market Value Added (MVA) is the best tools to measure company’s financial performance. MVA shows how much values does the company created. The aim of this research is to test if  Good Corporate Governance (GCG) would increase the relationship between CSR and MVA. The research sample was Governance Perception Indeks (CGPI) participants held by IICG (The Indonesian Institute for Corporate Governance)  from 2009  to 2011. Use some criteria, there are 40 companies choosen as a sample. From the research that the writer do through the model that use MRA (Market Regression Analysis), GCG that measure with CGPI score, was not  provided as a moderating variable. The significance level of the interaction variable (CSRI * CGPI) is >0,05 that is 0,569.  Adjusted R2 as determinating variable shows 11% which means that CSRI, CGPI and lnCSR_CGPI variable could explain dependent variable lnMVA with the total 11%, and 89% remaining was explained by another variable outside the model. Keywords : Corporate Social Responsibility (CSR), Market Value Added (MVA), Good Corporate Governance (GCG)

Page 1 of 1 | Total Record : 7