cover
Contact Name
Ismarti
Contact Email
ismarti@fkip.unrika.ac.id
Phone
+6281364348485
Journal Mail Official
pythagorasredaksi@gmail.com
Editorial Address
Kampus Universitas Riau Kepulauan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Program Studi Pendidikan Matematika Jl. Batuaji Baru No.99 Batuaji Batam Kepulauan Riau, Indonesia
Location
Kota batam,
Kepulauan riau
INDONESIA
PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika
ISSN : 23015314     EISSN : 26157926     DOI : https://doi.org/10.33373/pythagoras.v10i2
Core Subject : Education,
Phytagoras: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika is a peer review national journal. This journal is publishing high-quality articles in the field of mathematics education, both research and scientific studies. The aim of the journal is to publish and disseminate the current or new findings of the research, and give a significant contribution to the development of mathematic educaton in several topics, but not limited to: - Mathematic education includes media, method and math learning technology - Applied mathematics and statistic
Articles 10 Documents
Search results for , issue "Vol 4, No 1 (2015): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika" : 10 Documents clear
PENERAPAN MODEL PROBLEM POSING TIPE POST SOLUTION POSING DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA PADA SISWA KELAS X SMAN 2 PARIAMAN Jafri, Fauzan
PYTHAGORAS : Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 4, No 1 (2015): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika
Publisher : UNIVERSITAS RIAU KEPULAUAN, BATAM, INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (272.656 KB) | DOI: 10.33373/pythagoras.v4i1.563

Abstract

Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji masalah peningkatan hasil belajar antara siswa yang mendapatkan pembelajaran model problem posing tipe post solution posing dan pembelajaran konvensional, mengkaji aktivitas belajar siswa kelas X  SMAN 2 Pariaman selama proses pembelajaran matematika dengan menggunakan  model problem posing tipe post solution posing.  Jenis penelitian ini adalah quasi eksperimen dengan model rancangan Randomized Control Group Only Design. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas X SMAN 2 Pariaman dan sampel dalam penelitian ini adalah kelas X1 dengan 27 orang siswa sebagai kelas kontrol dan kelas X2 dengan 31 orang siswa sebagai kelas eksperimen. Instrumen penelitian yang digunakan adalah tes hasil belajar dan lembar observasi. Pengolahan data hasil tes akhir dilakukan melalui uji hipotesis yang menggunakan uji-t. Pada selang kepercayaan 95% dengan = 0,05 diperoleh nilai t = 2,073 dan     t = 1,67. Rata-rata hasil tes akhir siswa kelas eksperimen adalah 51,32 sedangkan rata-rata hasil tes akhir siswa kelas kontrol adalah 42,67, karena  t t  berarti hipoteis penelitian ini diterima. Sehingga dapat disimpulkan bahwa hasil belajar matematika siswa dengan menggunakan model problem posing tipe  post solution posing lebih baik dari hasil belajar matematika siswa dengan menggunakan model pembelajaran konvensional. Berdasarkan hasil observasi secara umum terjadi peningkatan aktivitas siswa selama pembelajaran model problem posing dari pertemuan pertama sampai terakhir. Kata kunci: Problem Posing, Post Solution Posing, Hasil belajar Abstract This study aimed to examine the problem of improving learning outcomes between students who get the learning model of the type of post-solution problem posing posing and conventional learning, assessing the activity of class X student of SMAN 2 Pariaman during the learning process by using a mathematical model of the type of post-solution problem posing posing. This research is a quasi experimental design model Randomized Control Group Only Design. The population in this study were students of class X of SMAN 2 Pariaman and sample in this research is the class X1 with 27 students as control class and class X2 with 31 students as a class experiment. The research instrument used is the achievement test and observation sheet. The final test result data processing is done through hypothesis testing using t-test. At the 95% confidence interval = 0.05 obtained value t = 2.073 and t = 1.67. The average results of experiments testing the student's final grade is 51.32 while the average results of the final test control class is 42.67, for t t mean hipoteis this study received. So it can be concluded that the results of students 'mathematics learning by using a model of post-type problem posing posing a better solution than the results of students' mathematics learning using conventional learning model. Based on observations in general an increase in activity of students during the learning model of problem posing from the first to the last meeting. Keywords: Problem Posing, Post Solution Posing, Student’s Achievement
HUBUNGAN ANTARA KEMAMPUAN KOMUNIKASI LISAN DAN KEMAMPUAN PEMAHAMAN MATEMATIS TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIII DI SMP NEGERI 4 BATAM TAHUN PELAJARAN 2013/2014 Amelia, Fitrah; Trismawati, Maya
PYTHAGORAS : Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 4, No 1 (2015): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika
Publisher : UNIVERSITAS RIAU KEPULAUAN, BATAM, INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (256.187 KB) | DOI: 10.33373/pythagoras.v4i1.564

Abstract

AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) Hubungan antara Kemampuan Komunikasi Lisan terhadap Hasil Belajar Matematika, (2) Hubungan antara Kemampuan Pemahaman Matematis terhadap Hasil Belajar Matematika, (3) Hubungan antara Kemampuan Komunikasi Lisan dan Kemampuan Pemahaman Matematis terhadap Hasil Belajar Matematika. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII SMP Negeri 4 Batam. Sampel dalam penelitian ini diambil dengan menggunakan teknik random sampling. Instrument penelitian yang digunakan adalah angket dan tes. Sebelum digunakan untuk mengambil data terlebih dahulu instrument di uji cobakan untuk melihat validitas dan reliabilitasnya. Teknik analisis data yang digunakan adalah analis korelasi ganda. Hasil penelitian menunjukkan : (1) Tidak terdapat hubungan yang signifikan antara Kemampuan Komunikasi Lisan terhadap Hasil Belajar Matematika, hal tersebut ditunjukkan dari nilai koefisien korelasi ( sebesar 0,442 dan diperoleh thitung sebesar 0,726 dengan n = 177, taraf signifikan = 5% dan db = n-2, maka ttabel sebesar 1,653. Hal ini menunjukkan bahwa thitung lebih kecil dari ttabel (0,726 1,653). (2) Tidak terdapat hubungan yang signifikan antara Kemampuan Pemahaman Matematis terhadap Hasil Belajar Matematika, hal tersebut ditunjukkan dari nilai koefisien korelasi () sebesar -0,195 dan diperoleh thitung sebesar -2,631 dengan n = 177, taraf signifikan 5%, dan db = n-2, maka ttabel sebesar 1,653. Hal ini menunjukkan bahwa thitung lebih kecil dari ttabel (-2,631 1,653). (3) Terdapat hubungan yang signifikan antara Kemampuan Komunikasi Lisan dan Kemampuan Pemahaman Matematis terhadap Hasil Belajar Matematika. Hal tersebut ditunjjukan dari nilai koefisien korelasi ganda ( R ) sebesar 0,471 dan diperoleh Fhitung sebesar 27,625 dengan n = 177, taraf signifikan = 5%, db pembilang = k, dan db penyebut = (n-k-1) maka diperoleh Ftabel sebesar 3,047. Hal ini menunjukkan Fhitung lebih besar dari pada Ftabel (27,625 3,047). Dari hasil hipotesis 1, 2, dan 3 dapat disimpulkan bahwa data dan koefisien yang diperoleh dalam sampel tersebut dapat mencerminkan keadaan populasi.Kata Kunci: Kemampuan Komunikasi Lisan, Kemampuan Pemahaman Matematis, Hasil Belajar.AbstractThis study aims to determine: (1) Relationship between Oral Communication Skills for Mathematics Learning Outcomes, (2) the relationship between the ability of mathematical understanding of the Mathematics Learning Outcomes, (3) Relationship between Oral Communication Skills and Understanding of Mathematical Ability to Mathematics Learning Outcomes.The population in this study were all eighth grade students of SMP Negeri 4 Batam. The sample in this study were taken by using random sampling techniques. The research instrument was a questionnaire and tests. Before being used to retrieve the data first instrument in tested to see its validity and reliability. The data analysis technique used is the multiple correlation analysts. The results showed: (1) There is no significant relationship between Oral Communication Skills for Learning Mathematics results, it is shown on the value of the correlation coefficient (at 0.442 and obtained t of 0.726 with n = 177, significance level = 5% and db = n -2, then ttable of 1,653. This shows that tcount smaller than ttable (0.726 1.653). (2) There is no significant relationship between the ability of mathematical understanding of the Mathematics Learning Outcomes, it is shown on the value of the correlation coefficient () of -0.195 and -2.631 tcount obtained with n = 177, the significant level of 5%, and db = n-2, then ttable of 1,653. This shows that t count is smaller than ttable (-2.631 1.653). (3) There is significant correlation between the ability of Oral Communication and Understanding of Mathematical Ability to Mathematics Learning Outcomes. It is shown from multiple correlation coefficient (R) of 0.471 and obtained Fcount of 27.625 with n = 177, significance level = 5%, db numerator = k, and db denominator = (nk-1) is obtained Ftable of 3,047. It shows Fcount greater than the Ftable (27.625 3.047). From the results of hypothesis 1, 2, and 3 can be concluded that the data and coefficients obtained in this sample may reflect the state of the population.Keywords: Oral Communication Skills, Ability Mathematical Understanding, Learning Outcomes
PERBANDINGAN MODEL PEMBELAJARAN TIPE MAKE A MATCH DENGAN NUMBERED HEAD TOGETHER TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 34 BATAM TAHUN PELAJARAN 2013/2014 Ismarti, Ismarti; Gusfyana, Raja Rizsca
PYTHAGORAS : Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 4, No 1 (2015): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika
Publisher : UNIVERSITAS RIAU KEPULAUAN, BATAM, INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (257.383 KB) | DOI: 10.33373/pythagoras.v4i1.565

Abstract

Abstrak Fakta di lapangan menunjukkan bahwa pembelajaran matematika masih kurang memberikan kesempatan pada siswa untuk aktif dalam proses pembelajaran.  Hal ini berdampak pada hasil belajar siswa.  Upaya yang dilakukan untuk meningkatkan hasil belajar matematika adalah dengan variasi model pembelajaran.  Pada penelitian ini dibandingkan hasil belajar matematika siswa dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Make a Match (MM) dan Numbered Head Together (NHT).Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII SMPN 34 Batam yang berjumlah 6 kelas dengan total 212 siswa. Dari populasi diambil 2 kelas yaitu VIIIb dengan 36 siswa sebagai kelas eksperimen 1 dan kelas VIIIe dengan 36 siswa sebagai kelas eksperimen 2.  Kelas eksperimen 1 menggunakan tipe Numbered Head Together dan kelas eksperimen 2 menggunakan tipe Make a Match.Dari hasil penelitian diperoleh nilai rata-rata kelas eksperimen 1 dengan tipe Numbered Head Together adalah 82,28 dan rata-rata kelas eksperimen 2 dengan tipe Make a Match adalah 80,78. Analisis data dengan uji t diperoleh thitung (0,5539)ttabel (1,994) menunjukkan tidak terdapat perbedaan signifikan dari hasil belajar matematika menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Make a Match (MM) dan Numbered Head Together (NHT). Kata kunci: make a match, numbered head together, pembelajaran kooperatif, hasil belajar matematika. Abstract The fact on the field show that learning math is very less to giving opportunity to the student to be active in the process. This case enhance outcomes of learning process. The effort to increase the outcomes of learning math is use variation of learning models.  This research is to compare the learning outcomes with cooperative learning models, Make a Match type and Numbered Head Together type.Population in this study were all eighth grade students of SMP Negeri 34 Batam from   six classes with 212 students. From the population is taken two classes, VIIIb with 36 students as 1st experimental class and VIII E with 36 students as 2ndexperimental class. The first experimental class used  Numbered Heads Together type while the second experimental class used the model of learning Make a Match.From this research, the average value of the 1st experimental class I with Numbered Head Together type is 82.28 and  average value of 2ndexperimental class with Make a Match type is 80.78. The result of analyse data using t test  obtained t result (0.5539) ttabel  (1.994) showed that there were no significant differences of the results using a math model of learning Make a Match type and Numbered Head Together type. Keyword : make a match, numbered head together, cooperative learning, mathematics learning outcomes
PENERAPAN PENDEKATAN REALISTIC MATHEMATIC EDUCATION (RME) BERBASIS LKS DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA KELAS VIII SMP BAPTIS BATAM TAHUN PELAJARAN 2013/2014 Putra, Jaya Dwi; Sibarani, Pitta Armita
PYTHAGORAS : Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 4, No 1 (2015): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika
Publisher : UNIVERSITAS RIAU KEPULAUAN, BATAM, INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (234.217 KB) | DOI: 10.33373/pythagoras.v4i1.566

Abstract

Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya peningkatan kemampuan komunikasi matematis siswa pada pokok bahasan bangun ruang di kelas VIII SMP Baptis Batam Tahun Pelajaran 2013/4014.           Sampel penelitian adalah kelas VIIIa terdiri dari 24 siswa sebagai kelas eksperimen dan kelas VIIIb terdiri dari 24 siswa sebagai kelas kontrol. Hasil validitas tiap item soal dengan rxy rtabel dan reliabilitasnya dengan rhitung ≥ rtabel (0.0552 ≥ 0,404), serta hasil analisis uji hipotesis dengan nilai rata-rata kelas eksperimen adalah 89,7 dan nilai rata-rata kelas kontrol adalah 64,6 serta hasil perhitungan diperoleh nilai thitung = 14.07 dikelas eksperimen dan thitung = -14.03 kelas kontrol dan ttabel = 1,711 disini dapat dilihat bahwa pendekatan RME lebih efektif untuk meningkatkan kemampuan komunikasi matematis siswa. Hasil perhitungan uji t diperoleh nilai thitung = 18,00 dan ttabel pada taraf nyata α = 0,05 dan derajat kebebasan = 46 adalah 2,015. Dapat dilihat bahwa ttabel thitung maka H0 ditolak dan Ha diterima, ini berarti peningkatan kemampuan komunikasi matematis siswa yang mengikuti pembelajaran pendekatan RME di kelas eksperimen lebih meningkat dari siswa kelas kontrol. Dapat disimpulkan bahwa penerapan pendekatan RME dapat meningkatkan kemampuan komunikasi matematis siswa SMP Baptis kelas VIII Batam. Kata Kunci: Pendekatan RME, Kemampuan Komunikasi Matematis, KubusAbstractThis study aims to investigate the improvement of students' mathematical communication skills on the subject of geometry in class VIII SMP Baptist Batam academic year 2013/4014.Samples were VIIIA class consists of 24 students as experimental class and VIIIB class consists of 24 students as the control class. The results about the validity of each item rxy rtabel and reliability with rhitung ≥ rtabel (0.0552 ≥ 0.404), as well as the results of the analysis of hypothesis testing with the average value of the experimental class was 89.7 and the average value of the control class is 64.6 and the results obtained by calculating the value of t = 14:07 experimental class and t = -14.03 control class and table = 1.711 can be seen here that the RME approach is more effective to improve students' mathematical communication. T test calculation results obtained value of t = 18.00 and TTable the real level α = 0.05 and degrees of freedom = 46 is 2.015. It can be seen that ttable tcount then H0 is rejected and Ha is received, this means an increase in mathematical communication skills of students who take the RME approach learning in the classroom experimentation increases from control class. It can be concluded that the application of the RME approach can improve students' mathematical communication skills Baptist junior class VIII Batam. Keywords: RME Approach, Communication Ability Mathematically, Cube
HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DENGAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWAKELAS VIII SMP NEGERI 34 BATAM TAHUN 2014 Pamungkas, Tubagus; Sari, Dewi Revita
PYTHAGORAS : Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 4, No 1 (2015): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika
Publisher : UNIVERSITAS RIAU KEPULAUAN, BATAM, INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (241.122 KB) | DOI: 10.33373/pythagoras.v4i1.571

Abstract

AbstrakPenelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk membuktikan apakah terdapat hubungan yang signifikan dan seberapa besar pengaruhnya antara konsep diri dengan hasil belajar matematika siswa kelas VIII SMP Negeri 34 Batam Tahun Pelajaran 2013/2014. Alat pengukuran data dalam penelitian ini berupa angket dan tes. Angket yang diberikan adalah dengan bentuk silang (X) yang sudah valid dan reliabel sebanyak 24 item. Bentuk tes yang diberikan adalah tes objektif dengan materi pokok kubus dan balok yang sudah valid dan reliabel sebanyak 17 soal. Berdasarkan jenis dan metodenya, penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode penelitian Ex Post Facto. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII SMP Negeri 34 Batam Tahun pelajaran 2013/2014 dan yang menjadi sampel dalam penelitian ini berjumlah 138 siswa.Berdasarkan hasil analisis statistik, diperoleh koefisien korelasi  dan signifikan pada , serta dengan model regresi  dengan demikian terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara konsep diri dengan hasil belajar matematika dan konsep diri memiliki pengaruh sebanyak  terhadap hasil belajar matematika, sehingga dapat disimpulkan bahwa konstribusi konsep diri terhadap hasil belajar matematika adalah sebesar . Kata kunci: Konsep Diri, Hasil Belajar Matematika Abstract This study was conducted to prove whether there is a significant relationship and how much the influence of the self-concept and mathematics learning outcomes eighth grade students of SMP Negeri 34 Batam Academic Year 2013/2014. Based on the observation that the researcher do at the eighth grade students of SMP Negeri 34 Batam Academic Year 2013/2014 on the subjects of mathematics that have not achieve optimal results.Based on the types and methods, this research is a quantitative research study using Ex Post Facto. The population in this study were all eighth grade students of SMP Negeri 34 Batam school year 2013/2014 and the total sample in this study is 138 students. Correlation of data instruments used in the study is using a questionnaire consisting of 24 questions to measure students' self-concept and to obtain data on the student learning outcomes using mathematics subject test with cubes and beams.Based on the results of the statistical analysis, the researcher found correlation coefficient  and significant at , and also the regression model . Thus it can be concluded that there is a positive and significant relationship between self-concept and mathematics learning outcomes. The self-concept itself has  for the influence on the outcome of learning mathematics. While the coefficient of determination  and the presentation is . Then it can be concluded that the contribution of the self-concept of learning outcomes for mathematics is . Keywords: Self-Concept, Mathematics Learning Results
MENGEMBANGKAN KETERAMPILAN BERPIKIR TINGKAT TINGGI DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA SMP Agustyaningrum, Nina
PYTHAGORAS : Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 4, No 1 (2015): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika
Publisher : UNIVERSITAS RIAU KEPULAUAN, BATAM, INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (211.419 KB) | DOI: 10.33373/pythagoras.v4i1.567

Abstract

AbstrakProses pembelajaran yang sesuai dengan tahap perkembangan siswa, akan sangat membantu dalam pengembangan keterampilan berpikir tingkat tinggi. Beberapa upaya yang dapat dilakukan guru dalam memfasilitasi siswa khususnya siswa SMP untuk mengembangan keterampilan berpikir tingkat tinggi adalah menyediakan soal-soal atau permasalahan non-rutin yang bersifat problem solving serta melibatkan siswa secara aktif dalam proses pembelajaran (student-centered). Kata Kunci: keterampilan berpikir tingkat tinggi, pembelajaran matematika SMP AbstractThe learning process in accordance with the stage of development of students, will greatly assist in the development of higher order thinking skills. Several attempts to do the teacher in facilitating students, especially junior high school students to develop higher order thinking skills is to provide the questions or issues that are non-routine problem solving and engage students actively in the learning process (student-centered). Keywords: higher order thinking skills, learning of mathematics SMP
PERBANDINGAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 5 BATAM DENGAN MODEL PEMBELAJARAN DUA TAMU DUA TINGGAL (DUTA-DUTI) DENGAN TIME TOKEN TAHUN PELAJARAN 2013/2014 Sari, Yulian; Wulandari, Wulandari
PYTHAGORAS : Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 4, No 1 (2015): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika
Publisher : UNIVERSITAS RIAU KEPULAUAN, BATAM, INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (759.527 KB) | DOI: 10.33373/pythagoras.v4i1.574

Abstract

AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah model pembelajaran dua tamu dua tinggal dan time toke efektif digunakan dalam pembelajaran, serta untuk mengetahui perbedaaan hasil belajar matematika siswa antara yang memakai model pembelajarran dua tamu dua tinggal dengan time token di SMA Negeri 5 Batam tahun pelajaran 2012/2013. Jenis penelitian ini yaitu penelitian komparasi yang beersifat membandingkan dua model pembelajaran yaitu dua tamu dua tinggal dan time token.Populasi dari penelitian ini adalah siswa kelas XI IPS SMA Negeri 5 Batam tahun pelajaran 2012/2013, sedangkan sampelnya yaitu kelas xi ips 4 sebagai kelas dua tamu dua tinggal dan xi ips 5 sebagai kelas time token. pada akhir pembelajaran kedua kelas diberi tes akhir dengan menggunakan instrumen yang sama setelah diuji validitas dan reliabilitas.Hasil penelitian diperoleh bahwa model pembelajaran dua tamu dua tinggal (duta-duti) dan time token efektif digunakan. Tetapi tidak terdapat perbedaan hasil belajar matematika. Kata Kunci: model pembelajaran, duta-duti, time-token, hasil belajar. AbstractThis study aims to determine whether the learning model two guests staying and time toke two effectively used in learning, as well as to know the difference between the results of students' mathematics learning using learning model two guests staying with time two tokens in SMAN 5 Batam academic year 2012/2013 . This type of research is a comparative study that is comparing two learning models, namely two two guests staying and time tokens.The populations of this study were students of class XI IPS SMAN 5 Batam 2012/2013 academic year, while the sample is xi ips class 4 as a second-class two-stay guests and xi ips 5 as class time tokens. at the end of the class is learning both the final test using the same instrument after tested for validity and reliability.The results showed that the learning model two guests two live (ambassador-DUTI) and time tokens effectively used. But there is no difference mathematics learning outcomes. Keywords: learning model, ambassador-DUTI, time-token, learning outcomes.
RANCANG BANGUN DAN ANALISIS EFEKTIFITAS PENGGUNAAN MEDIA KONSULTASI MATEMATIKA DISKRET MENGGUNAKAN METODE INFERENSI FORWARD CHAINNING Astawa, I Gede Santi; Harini, Luh Putu Ida
PYTHAGORAS : Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 4, No 1 (2015): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika
Publisher : UNIVERSITAS RIAU KEPULAUAN, BATAM, INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (692.899 KB) | DOI: 10.33373/pythagoras.v4i1.575

Abstract

Abstrak Mata kuliah Matematika Diskrit adalah salah satu mata kuliah wajib yang memerlukan ketelitian dan tingkat penalaran yang lebih, sehingga perlu ada bahan pembelajaran yang mampu membantu mahasiswa untuk memahami materi dan berlatih. Berdasarkan hal tersebut, dikembangkanlah prototype sistem media konsultasi Matematika Diskret. Metode kecerdasan buatan runut maju dan runut mundur digunakan sebagai alternative untuk melayani pertanyaan-pertannyaan tanpa informasi yang lengkap dari pengguna. Selain mengembangkan sistem, penelitian ini juga bertujuan untuk mengetahui sejauh mana perkuliahan dengan menggunakan bantuan media konsultasi dapat meningkatkan prestasi belajar mahasiswa khususnya untuk mata kuliah Matematika Diskret dan untuk mengetahui nilai efektivitas dari media konsultasi dalam meningkatkan pemahaman dan  penalaran  mahasiswa. Dalam pelaksanaan penelitian, subjek penelitian (mahasiswa) dibagi ke dalam dua kelompok dan diberikan perlakuan yang berbeda, yaitu pembelajaran konvensional dan pembelajaran menggunakan bantuan media konsultasi sebagai media belajar mandiri. Prosedur pelaksanaan eksperimen terdiri dari pelaksanaan pre test, pemberian perlakuan, dan post test. Teknik analisis data menggunakan analisis deskriptif kualitatif dan kuantitatif. Analisis data deskriptif kuantitatif dilakukan terhadap data-data yang diperoleh dari hasil pre test dan post test, menggunakan analisis statistika deskriptif dan inferensial. Metode pembelajaran menggunakan media konsultasi memberikan peningkatan hasil belajar mahasiswa yang lebih besar dibandingkan pembelajaran konvensional. Pemberian pembelajaran dengan menggunakan bantuan media konsultasi berpengaruh secara signifikan terhadap peningkatan hasil belajar mahasiswa. Dengan demikian hasil penelitian menunjukkan penggunaan media konsultasi sebagai media bantu mahasiswa belajar secara mandiri, efektif dalam meningkatkan pemahaman mahasiswa pada materi matematika diskret. Kata Kunci: forward chainning, matematika diskret, media konsultasi, prototype.  Abstract Discrete Mathematics course is one of the compulsory subjects that require precision and a more level reasoning, so it needs no learning materials that can help students to understand the material and practice. Based on this, it is developing a prototype system Discrete Mathematics media consultation. Artificial intelligence methods trace forward and backward trace is used as an alternative to serving questions-questions arise without complete information of the user. In addition to developing the system, this study also aims to determine the extent of the course with the help of consulting media can improve student achievement, especially for Discrete Mathematics subjects and to determine the effectiveness of media consultancy value in improving student understanding and reasoning. In the conduct of research, research subjects (students) were divided into two groups and given different treatments, namely conventional teaching and learning using media consulting assistance as a self-learning media. The procedure consists of the implementation of the experimental implementation of the pre-test, giving treatment, and post-test. Data were analyzed using descriptive analysis of qualitative and quantitative. Quantitative descriptive data analysis performed on the data obtained from the pre-test and post-test, using descriptive and inferential statistical analysis. The learning method uses a media consultancy provides improved student learning outcomes greater than conventional learning. Provision of learning with the help of media consultancy significantly influence student learning outcome. Thus the results of the consultation showed the use of media as a medium to help students learn independently, effective in improving student understanding of the material discrete mathematics. Keywords: forward chainning, discrete mathematics, media consulting, prototype
PENGARUH MINAT BELAJAR DAN EMOTIONAL QUOTIENT TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS X SMA N 4 BATAM TAHUN PELAJARAN 2013/2014 Yesi Gusmania; Leni Marlena
PYTHAGORAS : Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 4, No 1 (2015): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika
Publisher : UNIVERSITAS RIAU KEPULAUAN, BATAM, INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (357.212 KB) | DOI: 10.33373/pythagoras.v4i1.577

Abstract

Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui 1) Apakah ada pengaruh  minat belajar siswa terhadap hasil belajar matematika siswa SMA N 4 Batam. 2) Apakah ada pengaruh emotional quotient terhadap hasil belajar matematika siswa SMA N 4 Batam. 3) Apakah ada pengaruh minat belajar dan emotional quotient secara simultan terhadap hasil belajar matematika siswa SMA N 4 Batam.Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Penelitian ini terdiri dari dua variabel bebas dan satu variabel terikat. Populasi dari penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X-IPA, kelas X-IPS1, X-IPS2, XIPS 3 SMA N 4 Batam tahun pelajaran 2013/2014. Pengambilan sampel menggunakan teknik sample random sampling dengan perkiraan tingkat kesalahan adalah 5%. Maka jumlah sampel dalam penelitian ini adalah sebanyak 163 orang siswa kelas X SMA N 4 Batam tahun pelajaran 2013/2014. Teknik pengumpulan data yang dipakai dalam penelitian ini adalah Angket. Angket yang diberikan terdiri dari dua bagian yaitu angket tentang minat belajar siswa dan emotional quotient dan untuk variabel terikatnya menggunakan dokumentasi yaitu hasil belajar semester ganjil.Hasil penelitian menunjukkan: 1) minat belajar siswa mempunyai pengaruh yang positif dan signifikan terhadap hasil belajar matematika siswa sebesar 8,35%. 2) emotional quotient mempunyai pengaruh positif dan signifikan sebesar 2,72% terhadap hasil belajr matematika siswa. 3) minat belajar dan emotional quotient secara simultan memberikan pengaruh yang positif dan signifikan sebesar 8,903% terhadap hasil belajar matematika siswa. Kata kunci: Minat belajar siswa, Emotional Quotient, Hasil belajar matematika siswa Abstract This study aims to determine 1) Is there any influence of student interest to high school students' mathematics learning outcomes N 4 Batam. 2) Is there any influence of emotional quotient of the high school students' mathematics learning outcomes N 4 Batam. 3) Is there any influence of learning and emotional quotient simultaneously to the high school students' mathematics learning outcomes N 4 Batam.This research is quantitative research. This study consists of two independent variables and the dependent variable. The population of this research is all class X-IPA, class X-IPS1, X-IPS2, XIPS 3 N 4 Batam high school academic year 2013/2014. Sampling using sample random sampling with an estimated error rate is 5%. Then the number of samples in this study were 163 students of class X SMA N 4 Batam 2013/2014 school year. Data collection techniques used in this study were Questionnaire. Questionnaires were given consisted of two parts: a questionnaire about students' learning interest and emotional quotient and use the documentation for the dependent variable is the result of learning semester.The results showed: 1) interest in student learning has a positive and significant influence on the results of students' mathematics learning 8,35%. 2) emotional quotient has a positive and significant impact by 2.72% against the results of the study is to mathematics students. 3) learning and emotional quotient simultaneously provide a positive and significant effect of 8.903% on the results of students' mathematics learning. Keywords: Interest in learning students, Emotional Quotient, results of students' mathematics learning
EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING DAN INKUIRI TERBIMBING PADA MATERI POKOK BANGUN RUANG SISI DATAR DITINJAU DARI KREATIVITAS SISWA SMP NEGERI SE-KABUPATEN BLORA Hanggara, Yudhi
PYTHAGORAS : Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 4, No 1 (2015): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika
Publisher : UNIVERSITAS RIAU KEPULAUAN, BATAM, INDONESIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (649.172 KB) | DOI: 10.33373/pythagoras.v4i1.573

Abstract

AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) model pembelajaran yang memberikan prestasi belajar yang lebih baik, Problem Based Learning atau Dipandu Inquiry, (2) dimana siswa yang memiliki prestasi belajar yang lebih baik, mereka yang tinggi, sedang atau kreativitas rendah, (3) di setiap kreativitas tingkat, yang mana memberikan prestasi belajar yang lebih baik, Problem Based Learning atau Model Inkuiri Terbimbing, dan (4) Dalam masing-masing model pembelajaran dimana siswa memiliki prestasi belajar yang lebih baik, mereka yang tinggi, sedang atau kreativitas rendah. Populasi penelitian adalah seluruh siswa SMP se-Kabupaten Blora. Sampel diambil dengan menggunakan Cluster Stratified Random Sampling. Sampel penelitian terdiri dari 183 siswa: 92 di kelas eksperimen pertama dan 91 di kelas percobaan kedua. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Model Pembelajaran Berbasis Masalah disediakan prestasi belajar yang lebih baik dibandingkan dengan model inkuiri terbimbing (2) siswa dengan kreativitas tinggi memiliki prestasi belajar yang lebih baik dibandingkan dengan kedua kreativitas menengah dan rendah memiliki, dan siswa dengan media kreativitas telah prestasi belajar yang lebih baik daripada kreativitas rendah memiliki. (3) di setiap tingkat kreativitas siswa dengan tinggi, sedang dan rendah kreativitas dalam model Problem Based Learning memiliki prestasi yang sama dengan Model Inkuiri Terbimbing melakukan pembelajaran. (4) Dalam Problem Based Learning dan model pembelajaran Inkuiri Terbimbing , siswa dengan kreativitas tinggi memiliki prestasi belajar yang lebih baik dibandingkan dengan kreativitas rendah telah, siswa dengan kreativitas tinggi memiliki prestasi belajar yang sama dengan kreativitas menengah memiliki, dan siswa dengan kreativitas menengah telah prestasi belajar yang sama dengan kreativitas rendah memiliki.Kata kunci: Problem Based Learning, Inkuiri Terbimbing, KreativitasAbstractThis research aims to find out: (1) which learning model providing better learning achievement, Problem Based Learning or Guided Inquiry, (2) which students having better learning achievement, those with high,  medium or low creativity,  (3) in each creativity level, which one providing better learning achievement, Problem Based Learning or Guided Inquiry model, and (4) In each learning model which students having better learning achievement, those with high, medium or low creativity. The population of research was all students of Junior High Schools throughout Blora Regency. The sample was taken using stratified cluster random sampling. The sample of research consisted of 183 students: 92 in the first experiment class and 91 in the second experiment class. The result of research showed that: (1) Problem Based Learning model provided better learning achievement than the guided inquiry model (2) the students with high creativity had learning achievement better than those with both medium and low creativity had, and the students with medium creativity had learning achievement better than the low creativity had. (3) in each level of creativity the students with high, medium and low creativity in Problem Based Learning model had learning achievement same with Guided Inquiry model did. (4) In Problem Based Learning and Guided Inquiry learning models, the students with high creativity had learning achievement better than those with low creativity had, the student with high creativity had learning achievement same with the medium creativity had, and the student with medium creativity had learning achievement same with the low creativity had.Keywords: Problem Based Learning, Guided Inquiry, Creativity 

Page 1 of 1 | Total Record : 10


Filter by Year

2015 2015


Filter By Issues
All Issue Vol 12, No 2 (2023): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 12, No 1 (2023): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 11, No 2 (2022): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 11, No 1 (2022): PYTHAGORAS: JURNAL PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA Vol 10, No 2 (2021): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 10, No 1 (2021): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 9, No 2 (2020): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 9, No 1 (2020): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 8, No 2 (2019): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 8, No 1 (2019): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 7, No 2 (2018): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 7, No 1 (2018): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 6, No 2 (2017): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 6, No 2 (2017): PYTHAGORAS Vol 6, No 1 (2017): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 5, No 2 (2016): PYTHAGORAS Vol 5, No 2 (2016): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 5, No 1 (2016): PYTHAGORAS JOURNAL Vol 5, No 1 (2016): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 4, No 2 (2015): PYTHAGORAS JOURNAL Vol 4, No 2 (2015): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 4, No 1 (2015): PYTHAGORAS Vol 4, No 1 (2015): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 4, No 1 (2015): PYTHAGORAS Vol 3, No 2 (2014): PYTHAGORAS Vol 3, No 2 (2014): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika Vol 3, No 1 (2014): PYTHAGORAS: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika More Issue