cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kota denpasar,
Bali
INDONESIA
E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana
Published by Universitas Udayana
ISSN : 23028912     EISSN : -     DOI : -
Core Subject : Science,
E-Jurnal Manajemen (ISSN 2302-8912) aims to serve as a medium of information and exchange of scientific articles between teaching staff, alumni, students, practitioners and observers of science in accounting and business. E-Jurnal Manajemen editor receives scientific articles business strategy and entrepreneurship that certainly have never been published. E-Jurnal Manajemen is published every month by Management Study Program.
Arjuna Subject : -
Articles 5 Documents
Search results for , issue "Vol 10 No 4 (2021)" : 5 Documents clear
PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN DI LARISSA AESTHETIC CENTER DENPASAR Ni Ketut Pega Vidananda; Putu Yudi Setiawan
E-Jurnal Manajemen Vol 10 No 4 (2021)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2021.v10.i04.p02

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan agar pengaruh kualitas pelayanan serta kualitas produk pada kinerja perusahaan dapat diketahui. Penelitian ini dilaksanakan kepada pelanggan salah satu klinik kecantikan di Bali, yaitu Larissa Aesthetic Center Denpasar. Sampel yang digunakan yakni 100 responden dengan metode purposive sampling. Data didapatkan melalui mendistribusikan kuesioner. Teknik analisis datanya yaitu regresi berganda melalui SPSS. Hasil mengindikasikan kualitas pelayanan memberi pengaruh positif signifikan akan kinerja perusahaan serta kualitas produk memberi pengaruh positif signifikan akan kinerja perusahaan. Berdasarkan hasil penelitian diharapkan manajemen perusahaan dapat lebih memerhatikan kegiatan operasional perusahaan melalui kontribusi karyawan dalam memberikan pelayanan dan memperhatikan kandungan dan komposisi bahan baku produk, serta ketepatan pengaplikasian produk pada saat proses treatment untuk lebih memuaskan pelanggan sehingga penilaian kinerja perusahaan dapat lebih baik lagi. Kata kunci: kualitas pelayanan; kualitas produk; kinerja perusahaan
DESAIN KUALITAS JASA PENGIRIMAN PADA PT. X DENGAN PENDEKATAN HOUSE OF QUALITY Dina Paulina; Ni Ketut Purnawati
E-Jurnal Manajemen Vol 10 No 4 (2021)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2021.v10.i04.p03

Abstract

Desain jasa bertujuan agar jasa yang ditawarkan dapat memenuhi harapan pelanggan. Salah satu alat yang dapat digunakan dalam desain jasa adalah Quality Function Deployment dengan House of Quality, yang menghubungkan keinginan pelanggan dan kemampuan perusahaan dalam menanggapinya, selain itu dapat mengetahui posisi perusahaan dalam persaingan. Populasi penelitian adalah seluruh pelanggan PT. X dan pesaingnya dengan sampel sebanyak 115 responden menggunakan purposive sampling. Hasil menunjukkan PT. X belum mampu memenuhi keinginan atau kebutuhan pelanggan dengan baik dilihat dari adanya gap antara tingkat kepentingan dengan tingkat kinerja perusahaan. Terdapat 7 indikator pelayanan jasa yang menjadi kebutuhan pelanggan atau customer requirement dan 7 technical requirement, walaupun perbedaanya tidak jauh namun posisi PT. X masih dibawah pesaingnya dan membutuhkan perbaikan untuk meningkatkan kepuasan pelanggan. Kata kunci : Desain jasa, QFD, House of Quality
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENERIMAAN PAJAK KENDARAAN BERMOTOR DI PROVINSI KALIMANTAN SELATAN Dwi Ajeng Kartini Apriliyanti; Harianto Harianto; Dedi Budiman Hakim
E-Jurnal Manajemen Vol 10 No 4 (2021)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2021.v10.i04.p04

Abstract

Desentralisasi merupakan penyerahan kekuasaan pemerintahan oleh pemerintah pusat kepada daerah otonom berdasar asas otonomi yang secara umum hasil analisis menunjukkan bahwa desentralisasi telah berdampak positif terhadap pertumbuhan ekonomi di daerah. Terjadinya krisis perekonomian global, mengakibatkan terjadinya perlambatan pertumbuhan ekonomi nasional dan Kalsel dimana perlambatan ini terjadi sejak tahun 2012 dan terus berlanjut sampai dengan tahun 2015 yang kemudian hanya tumbuh sebesar 3,84%. Realisasi pajak kendaraan bermotor pada tahun 2015-2019 masih berfluktuasi, sehingga perlu diketahui faktor-faktor yang mempengaruhi penerimaan pajak kendaraan bermotor tersebut. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi penerimaan pajak kendaraan bermotor di Provinsi Kalimantan Selatan. Penelitian ini menggunakan jenis data primer dan data sekunder. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi data panel. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa jumlah kendaraan memiliki pengaruh positif dan signifikan sedangkan jumlah penduduk, PDRB perkapita, inflasi dan sistem pajak tidak berpengaruh signifikan terhadap penerimaan pajak kendaraan bermotor di Provinsi Kalimantan Selatan. Kata Kunci :Analisis Regresi Data Panel, Pajak Kendaraan Bermotor.
GCG, PROFITABILITAS, DAN NILAI PERUSAHAAN ASURANSI: EFEK MODERASI UKURAN PERUSAHAAN Lucky Pramestie; Apriani Dorkas Rambu Atahau
E-Jurnal Manajemen Vol 10 No 4 (2021)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2021.v10.i04.p05

Abstract

Penelitian ini bertujuan menganalisis pengaruh Good Corporate Governance (GCG) dan profitabilitas terhadap nilai perusahaan dengan ukuran perusahaan sebagai variabel moderasi. Penelitian ini menggunakan laporan keuangan perusahaan asuransi periode 2017-2019. Sample pada penelitian ini sebanyak 12 perusahaan asuransi yang diperoleh menggunakan teknik purposive sampling. Teknik analisis penelitian menggunakan regresi data panel. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa GCG dan profitabilitas tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan dengan ukuran perusahaan sebagai variabel moderasinya. Kata kunci: GCG; profitabilitas; nilai perusahaan; ukuran perusahaan.
PENGARUH NPL, BIAYA OPERASIONAL PENDAPATAN OPERASIONAL, LOAN TO DEPOSIT RATIO, DAN CAR TERHADAP ROA Kade Devi Anggreningsih; Made Surya Negara
E-Jurnal Manajemen Vol 10 No 4 (2021)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2021.v10.i04.p01

Abstract

The purpose of this study was to test and analyze the determinants of profitability in the banking industry on the Indonesian Stock Exchange. The variables that determine the profitability of a bank as measured by Return on Assets (ROA) include: Non Performing Loans (NPL), Operating Costs for Operating Income (BOPO), Loan to Deposit Ratio (LDR), and Capital Adequacy Ratio (CAR). . The method of determining the sample in this research is purposive sampling. The data analysis technique in this study is multiple linear regression analysis. The results showed that NPL and BOPO had a negative effect on ROA, while LDR and CAR had a positive effect on ROA. The theoretical implication of this research is to increase the profitability of a bank, the bank management must be able to suppress NPL and OEOI, as well as increase LDR and CAR. The practical implication of this research is that bank management must always prioritize the principle of prudence in lending, and always increase efficiency in operations so that increased profitability can be achieved. Management must also be able to maintain an optimal level of lending and meet capital adequacy so as to increase profitability. Keywords: NPL, OEOI, LDR, CAR, and ROA

Page 1 of 1 | Total Record : 5


Filter by Year

2021 2021


Filter By Issues
All Issue Vol 12 No 9 (2023) Vol 12 No 8 (2023) Vol 12 No 7 (2023) Vol 12 No 6 (2023) Vol 12 No 5 (2023) Vol 12 No 4 (2023) Vol 12 No 3 (2023) Vol 12 No 2 (2023) Vol 12 No 1 (2023) Vol 11 No 12 (2022) Vol 11 No 11 (2022) Vol 11 No 10 (2022) Vol 11 No 9 (2022) Vol 11 No 8 (2022) Vol 11 No 7 (2022) Vol 11 No 6 (2022) Vol 11 No 5 (2022) Vol 11 No 4 (2022) Vol 11 No 3 (2022) Vol 11 No 2 (2022) Vol 11 No 1 (2022) Vol 10 No 12 (2021) Vol 10 No 11 (2021) Vol 10 No 10 (2021) Vol 10 No 9 (2021) Vol 10 No 8 (2021) Vol 10 No 7 (2021) Vol 10 No 6 (2021) Vol 10 No 5 (2021) Vol 10 No 4 (2021) Vol 10 No 3 (2021) Vol 10 No 2 (2021) Vol 10 No 1 (2021) Vol 9 No 12 (2020) Vol 9 No 11 (2020) Vol 9 No 10 (2020) Vol 9 No 9 (2020) Vol 9 No 8 (2020) Vol 9 No 7 (2020) Vol 9 No 6 (2020) Vol 9 No 5 (2020) Vol 9 No 4 (2020) Vol 9 No 3 (2020) Vol 9 No 2 (2020) Vol 9 No 1 (2020) Vol 8 No 12 (2019) Vol 8 No 11 (2019) Vol 8 No 10 (2019) Vol 8 No 9 (2019) Vol 8 No 8 (2019) Vol 8 No 7 (2019) Vol 8 No 6 (2019) Vol 8 No 5 (2019) Vol 8 No 4 (2019) Vol 8 No 3 (2019) Vol 8 No 2 (2019) Vol 8 No 1 (2019) Vol 7 No 12 (2018) Vol 7 No 11 (2018) Vol 7 No 10 (2018) Vol 7 No 9 (2018) Vol 7 No 8 (2018) Vol 7 No 7 (2018) Vol 7 No 6 (2018) Vol 7 No 5 (2018) Vol 7 No 4 (2018) Vol 7 No 3 (2018) Vol 7 No 2 (2018) Vol 7 No 1 (2018) Vol 6 No 12 (2017) Vol 6 No 11 (2017) Vol 6 No 10 (2017) Vol 6 No 9 (2017) Vol 6 No 8 (2017) Vol 6 No 7 (2017) Vol 6 No 6 (2017) Vol 6 No 5 (2017) Vol 6 No 4 (2017) Vol 6 No 3 (2017) Vol 6 No 2 (2017) Vol 6 No 1 (2017) Vol 5 No 12 (2016) Vol 5 No 11 (2016) Vol 5 No 10 (2016) Vol 5 No 9 (2016) Vol 5 No 8 (2016) Vol 5 No 7 (2016) Vol 5 No 6 (2016) Vol 5 No 5 (2016) Vol 5 No 4 (2016) Vol 5 No 3 (2016) Vol 5 No 2 (2016) Vol 5 No 1 (2016) Vol 4 No 12 (2015) Vol 4 No 11 (2015) Vol 4 No 10 (2015) Vol 4 No 9 (2015) Vol 4 No 8 (2015) Vol 4 No 7 (2015) Vol 4 No 6 (2015) Vol 4 No 5 (2015) Vol 4 No 4 (2015) Vol 4 No 3 (2015) Vol 4 No 2 (2015) Vol 4 No 1 (2015) Vol 3 No 12 (2014) Vol 3 No 11 (2014) Vol 3 No 10 (2014) Vol 3 No 9 (2014) Vol 3, No 8 (2014) Vol 3 No 7 (2014) Vol 3 No 6 (2014) Vol 3 No 5 (2014) Vol 3 No 4 (2014) Vol 3 No 3 (2014) Vol 3 No 2 (2014) Vol 3 No 1 (2014) Vol 2 No 12 (2013) Vol 2 No 11 (2013) Vol 2 No 10 (2013) Vol 2 No 9 (2013) Vol 2 No 8 (2013) Vol 2 No 7 (2013) Vol 2 No 6 (2013) Vol 2 No 5 (2013) Vol 2 No 4 (2013) Vol 2 No 3 (2013) Vol 2 No 2 (2013) Vol 2 No 1 (2013) Vol 1 No 2 (2012) Vol 1 No 1 (2012) More Issue