Claim Missing Document
Check
Articles

Found 15 Documents
Search

Manajemen Pembelajaran Boarding School Mus, Sumarlin; Mappincara, Andi
PEMBELAJAR: Jurnal Ilmu Pendidikan, Keguruan, dan Pembelajaran Volume 3 Nomor 1 April 2019
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (594.306 KB) | DOI: 10.26858/pembelajar.v3i1.8632

Abstract

The boarding school learning system requires students to stay in one dormitory. Therefore, teachers or educators more easily control the character development of students. Curricular, curricular, extracurricular activities, both in schools, dormitories and the community environment are monitored by the teachers for a full day. The suitability of the boarding system lies in all student activities programmed, arranged and scheduled clearly. This is the basis for researchers to examine how the learning management of schools that apply boarding schools. The research method used to find out the entrepreneurial competencies of principals is by a qualitative approach with principals, teachers, and students. Data collection is done by in-depth interviews. The results of this study concluded that, the implementation of learning at Pesantren Putri Ummul Mukminim had carried out the concept of Fullday school in learning by doing indoor and outdoor learning as a development of the theory gained in the classroom then applied outside the classroom / school.
Keterampilan Manajerial Kepala Sekolah Dasar Inpres di Kecamatan Duampanua Kabupaten Pinrang Nurfadillah Nurfadillah; Andi Mappincara; Andi Wahed
Jurnal Manajemen Pendidikan : Jurnal Ilmiah Administrasi, Manajemen dan Kepemimpinan Pendidikan Vol 1, No 2 (2019): October 2019
Publisher : Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21831/jump.v1i2.42349

Abstract

Penelitian ini mengkaji tentang peran manajerial kepala sekolah dalam peningkatan mutu di sekolah dasar (SD). Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif. Sumber data penelitian ini yaitu kepala sekolah dan guru. Teknik pengumpulan data melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan model Miles, Huberman, dan Saldana yang meliputi pengumpulan, kondensasi, penyajian, dan verifikasi data. Keabsahan data dicapai melalui trianggulasi sumber dan teknik. Hasil penelitian menunjukkan: 1) keterampilan konsep yaitu menyusun visi, misi, tujuan, dan sasaran sekolah, 2) keterampilan teknis yaitu perencanaan, pengaturan, koordinasi, pengawasan dan pengendalian, 3) kemampuan membangun hubungan yaitu motivasi yaitu dengan cara memberikan penghargaan bagi guru yang berprestasi dan menanamkan semangat kerja.
Peran Tenaga Administrasi Sekolah Dalam Layanan Administrasi di SMP Cokroaminoto Tamalanrea Makassar Srini Rianti; Andi Mappincara; Andi Wahed
EDUSTUDENT: Jurnal Ilmiah Pendidikan dan Pembelajaran Volume 1 Nomor 3 April 2022
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (284.124 KB) | DOI: 10.26858/edustudent.v1i3.31520

Abstract

Abstract. This study examines the role of TAS in administrative services at Cokroaminoto Tamalanrea Junior High School Makassar. This study aims to find out the role of administrative personnel in carrying out administrative services and to find out the supporting factors and obstacles to administrative services. The approach used is a qualitative type of descriptive research. Data collection techniques in the form of interviews, observations, and documentation. Data analysis techniques use miles and Huberman models. They are checking the validity of data using triangulation techniques. The results showed that TAS's role in administrative services known as the new school has carried out several tupoksinya including student administration affairs, staffing administration affairs, administrative affairs of the community and archives, curriculum administration affairs, special education service administration affairs. Not yet fully implemented as the guidance of the school administration / madrasah workforce. Supporting factors are work experience and abilities possessed and facilities and infrastructure facilities. Inhibiting factors are miscommunication between employees, administrative personnel do not know the existence of guidance from the ministry, there is no training training, there is no tendik supervision, administrative personnel play the role of new employees, not with the background of administrative graduates, some teachers concurrently become administrative personnel. Abstrak. Penelitian ini mengkaji tentang Peran TAS dalam Layanan Administrasi di SMP Cokroaminoto Tamalanrea Makassar. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Peran Tenaga Administrasi dalam melaksanakan layanan administrasi dan untuk mengetahui faktor pendukung dan penghambat dalam layanan administrasi. Pendekatan yang digunakan adalah kualitatif jenis penelitian deskripsi. Teknik pengumpulan data berupa wawancara, observasi, dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan model Miles dan Huberman. Pengecekan keabsahan data menggunakan teknik triangulasi. Hasil penelitian menunjukkan dalam melaksanakan peran TAS dalam layanan administrasi diketahui sebagai sekolah baru sudah menjalankan beberapa tupoksinya diantaranya urusan administrasi kesiswaan, urusan administrasi kepegawaian, urusan administrasi persuratan dan kearsipan, urusan administrasi kurikulum, urusan administrasi layanan khusus. Belum sepenuhnya dijalankan sebagaimana panduan kerja tenaga administrasi sekolah/madrasah. Faktor pendukung yaitu pengalaman kerja dan kemampuan yang dimiliki serta fasilitas sarana dan prasarana. Faktor penghambat yaitu mis communication antar pegawai, tenaga administrasi tidak mengetahui keberadaan panduan dari kementrian, tidak ada pelatihan diklat, tidak ada supervisi tendik, tenaga administrasi berperan pegawai baru, tidak berlatarbelakang lulusan administrasi, beberapa guru merangkap jadi tenaga administrasi.
MANAJEMEN PEMBELAJARAN DI SMA NEGERI 1 PAREPARE Karmila Karmila; Andi Mappincara
Jurnal Administrasi, Kebijakan, dan Kepemimpinan Pendidikan (JAK2P) Vol 1, No 2 (2020): Desember 2020
Publisher : UNM (Universitas Negeri Makasar)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/jak2p.v1i2.12551

Abstract

Penelitian ini mengkaji tentang Manajemen Pembelajaran di SMAN 1 Parepare. Fokus penelitian ini adalah Bagaimanakah Manajemen Pembelajaran di SMAN 1 Parepare. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana Manajemen pembelajaran di SMAN 1 Parepare. Pendekatan dan Jenis Penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Sumber data pada penelitian ini adalah Kepala Sekolah, wakasek kurikulum, dan guru. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Analisis data menggunakan reduksi data, paparan data, penarikan kesimpulan dan verifikasi data. Hasil penelitian tentang Manajemen pembelajaran di SMAN 1 Parepare menunjukkan bahwa: (1) Perencanaan Pembelajaran yaitu guru menyusun materi pelajaran yang terdapat dalam RPP dan silabus, metode serta media yang akan digunakan sesuai dengan komptensi inti, kompetensi dasar, sumber belajar, tujuan pembelajaran, materi pembelajaran dan langkah-langkah pembelajaran. (2) Pelaksanaan Pembelajaran sesuai dengan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran yang telah dibuat oleh guru, yang didalamnya terdapat langkah-langkah pembelajaran yang meliputi strategi, kegiatan pendahuluan, kegiatan inti dan kegiatan penutup. (3) Penilaian Pembelajaran dengan menggunakan instrument penilain meliputi tes lisan, tes tertulis, penugasan dan ada penilaian dalam bentuk keterampilan seperti, praktek dan portofolio. (4) Pengawasan pembelajaran sudah diterapkan pemantauan dimulai dari tahap perencanaan pembelajaran, pelaksanaan, penilaian dengan mengadakan penelitan tindakan kelas serta mengevaluasi program yang akan dilaksanakan dan sampai pada tahap pelaporan.
Pelaksanaan Tugas Pokok dan Fungsi Kepala Sekolah di SMP Negeri Ayu Safitri; Andi Mappincara
Jurnal Administrasi, Kebijakan, dan Kepemimpinan Pendidikan (JAK2P) Vol 2, No 2 (2021): Desember 2021
Publisher : UNM (Universitas Negeri Makasar)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (175.612 KB) | DOI: 10.26858/jak2p.v2i2.19602

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengkaji tentang pelaksanaan Tugas Pokok dan Fungsi (Tupoksi) kepala sekolah di SMP Negeri 37 Makassar. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif. Informan peneliti yaitu kepala sekolah, wakil kepala sekolah, kepala tata usaha, dan guru. Prosedur pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis yang digunakan yaitu reduksi data, penyajian data, serta penarikan kesimpulan dan verifikasi data. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa; Pelaksanaan tugas pokok dan fungsi kepala sekolah di SMP Negeri 37 Makassar dalam merencanakan program, melaksanakan program, melaksanakan pengawasan dan evaluasi, dan melaksanakan sistem informasi sekolah dilaksanakan dengan baik oleh kepala sekolah sesuai dengan ketentuan dan langkah-langkah yang ada dalam Buku Kerja Kepala Sekolah, Hal ini terbukti dengan pelaksanaan tugas pokok dan fungsi kepala sekolah terlaksana dengan kategori baik. 
PKM Pelatihan Ketatausahaan Berbasis Android Bagi Tenaga Administrasi Sekolah Menengah Pertama Kabupaten Maros Sitti Habibah; Muhammad Ardiansyah; Andi Mappincara
Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat SEMINAR NASIONAL 2021 : PROSIDING EDISI 12
Publisher : Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (305.539 KB)

Abstract

Abstrak.Mitra Program Kemitraan Komunitas (PKM) ini adalah Dinas Pendidikan Kabupaten Maros. Masalahnyaadalah: Identifikasi awal terhadap permasalahan yang dihadapi oleh mitra yakni para tenaga admnistrasi sekolah (tatausaha sekolah) adalah sebagai berikut: (a) Sejak masa pandemic covid 19 melanda, banyaknya pekerjaan dan tugasketatausahaan terhambat dikarenakan kekurang pahaman tenaga administrasi sekolah dalam memanfaatkan perangkatteknologi informasi dan komunikasi yang berbasis android; (b) Laporan-laporan yang terkait dengan akses informasike Dinas Pendidikan kerap mengalami keterlambatan karena ketidak mampuan dalam mengikuti ritme pekerjaan yangbegitu cepat harus diselesaikan; (c) Para tenaga administrasi sekolah sudah begitu familiar dengan perangkat androidnamunbelummampudimaksimalkankebermanfaatannyadalammenunjangtugas-tugaspokokmereka;(d)Kebutuhan pengembangan kompetensi teknis tenaga kependidikan/tenaga administrasi sekolah boleh di katakansangat jarang dilakukan mengingat porsi perhatian pemerintah masih berfokus kepada tenaga pendidik (guru). Sasaraneksternal adalah para tenaga kependidikan (administrasi sekolah) pada jenjang SMP Negeri se Kabupaten Maros yangdiundang berdasarkan tingkat kebutuhan pengembangan kompetensinya. Adapun metode yang diguunakan adalahdengan bentuk ceramah, simulasi (praktek),project work,dengan menggunakan perangkat android (hp, gadget,laptop). Beberapa hasil yang dicapai dalam kegiatan ini adalah (1) mitra telah mengembangkan kemampuan literasidigital tenaga administrasi sekolah menengah pertama yang lebih baik, (2) mitra menjadi lebih keterampilan untukmerancang dan menjahit aksesoris, (3) mitra lebih mampu meningkatkan produktivitasnya dalam bekerja meskipundilakukan dalam situasiwork from home(bekerja dari rumah), (4) Secara kualitas dan kuantitas pekerjaan-pekerjaanadministrasi sekolah dapat jauh lebih efisien (tepat waktu, hemat bahan dan peralatan) dan efektif (berhasil guna).Kata kunci:android, ketatausahaan, tenaga administrasi sekolah
IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENYIAPAN CALON KEPALA SEKOLAH DASAR DI KABUPATEN BONE Eno Faranita Rahmih; Andi Mappincara
Jurnal Administrasi, Kebijakan, dan Kepemimpinan Pendidikan (JAK2P) Vol 3, No 1 (2022): Juni 2022
Publisher : UNM (Universitas Negeri Makasar)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/jak2p.v3i1.9570

Abstract

Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan gambaran Implementasi Kebijakan Penyiapan Calon Kepala Sekolah Dasar di Kabupaten Bone, dan untuk mengetahui apa saja faktor pendukung dan penghambat Implementasi Kebijakan Penyiapan Calon Kepala Sekolah Dasar. Pendekatan penelitian ini adalah pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif kualitatif. Sumber data Kepala Dinas Pendidikan, pengawas dan Kepala Sekolah. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Analisis data menggunakan kondensasi data, penyajian data, serta penarikan dan verifikasi kesimpulan. Hasil penelitian bahwa Penyiapan Calon Kepala Sekolah Dasar dari 5 tahap yaitu (1)Pengumuman rekrutmen yang bersifat transparan dalam bentuk surat edaran oleh Dinas Pendidikan, (2) Pengusulan calon dalam bentuk rekomendasi tertulis dari pengawas dan Kepala Sekolah belum diprioritaskan dalam proses rekrutmen karena sudah ada calon Kepala Sekolah bersertifikat PLT yang disiapkan untuk mengisi jabatan Kepala Sekolah (4) Seleksi akademik oleh LPPKS dengan penilaian pada surat rekomendasi dari pengawas dan Kepala Sekolah, makalah kepemimpinan, Penilaian Potensi Kepemimpinan serta penilaian kinerja sebagai guru, (5) Pendidikan dan pelatihan calon kepala sekolah dilakukan dengan tahap In 1, OJL dan In 2. Adapun faktor pendukung yaitu adanya Juklak LPPKS yang memudahkan dalam merekrut calon Kepala Sekolah, Adanya kerjasama yang dilaksanakan antara LPPKS dan Dinas Pendidikan. Hal ini tentu menguntungkan bagi pemerintah daerah baik dari segi anggaran maupun dari segi proses Penyiapan calon Kepala Sekolah, adanya bimbingan dan pelatihan yang selalu dilakukan selama proses Penyiapan, sedangkan faktor penghambatnya yaitu masih banyak peserta yang belum menguasai teknologi.
Pelaksanaan Supervisi Pengajaran Di Sekolah Menengah Atas Wafiq Azizah; Andi Mappincara; Andi Nurochmah
EDUSTUDENT: Jurnal Ilmiah Pendidikan dan Pembelajaran Volume 2 Nomor 2 Januari 2023
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/edustudent.v2i2.39317

Abstract

The researcher's purpose is to determine how to implement teaching supervision in the school. This research approach is a qualitative approach with a descriptive type of research. The data sources in this study are principals, vice principals, and teachers—data collection techniques are in the form of observation, interviews, and documentation. Data analysis techniques use data collection, redaction, presentation, and conclusion. They check the validity of the data using triangulation techniques. The results showed that: 1) the implementation of teaching supervision using teaching supervision planning is carried out by holding a principal meeting with the team and teachers to determine the aspects assessed by making a schedule for the implementation of teaching supervision, using a directive, collaborative and non-directive approach, using unique techniques or class visits, as for the evaluation of learning carried out during the implementation of teaching supervision, namely seeing The presence of the teacher when teaching to students as well as photos at the time of learning as evidence that the teacher carries out the learning process. 2) obstacles faced in the implementation of teaching supervision, namely, the lack of teacher readiness regarding administration related to learning tools, feeling uncomfortable or unwell towards fellow teachers, and the lack of supporting facilities in the implementation of teaching supervision, such as learning media related to in focus.
Pemanfaatan Dan Pemeliharaan Sarana Dan Prasarana Pendidikan Nur Fatmawati; Andi Mappincara; Sitti Habibah
PEMBELAJAR: Jurnal Ilmu Pendidikan, Keguruan, dan Pembelajaran Volume 3 Nomor 2 Oktober 2019
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (452.166 KB) | DOI: 10.26858/pembelajar.v3i2.9799

Abstract

Penelitian ini mengkaji tentang pemanfaatan dan pemeliharaan sarana dan prasarana pendidikan di SMP Negeri 7 Makassar. Fokus penelitian yaitu bagaimanakah pemanfaatan dan pemeliharaan sarana pendidikan. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pemanfaatan dan pemeliharaan sarana pendidikan. Pendekatan penelitian ini adalah kualitatif dengan jenis pendekatan deskriptif. Sumber data dalam penelitian ini adalah kepala sekolah, pengelola sarana dan prasarana, guru dan peserta didik. Teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Analisis data melalui reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian dan  pembahasan dapat  disimpulkan  bahwa:  sarana  pendidikan  di SMP  Negeri 7 Makassar sudah dimanfaatkan dengan optimal, karena;  guru menggunakan taman sekolah sebagai pengganti ruang kelas sesuai dengan tujuan yang ingin dicapai, guru mengajarkan materi pelajaran sudah sesuai dengan media yang digunakan, guru mengajarkan siswa   sesuai dengan materi yang disampaikan dengan memanfaatkan sarana penunjang yang ada dikelas, dan dalam pemanfaatan sarana pendidikan harus diperhatikan sesuai dengan karakter siswa yang berbeda-beda. Sedangkan pemeliharaan sarana pendidikan di SMP Negeri 7 Makassar sudah terlaksana secara optimal, dimana pemeliharaannya dilihat dari segi sifat berupa pengecekan, pencegahan, dan perbaikan ringan dan berat, dan pemeliharaan dari segi waktu yaitu pemeliharaan sehari-hari dan pemeliharaan secara berkala.
Metode Drill dalam Meningkatkan Pengucapan Konsonan Velar (K) Murid Cerebral Palsy Sulasminah, Dwiyatmi; Meidina, Tatiana; Mappincara, Andi
JIIP - Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan Vol. 5 No. 11 (2022): JIIP (Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan)
Publisher : STKIP Yapis Dompu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (241.502 KB) | DOI: 10.54371/jiip.v5i11.1068

Abstract

Rumusan masalah yang terdapat pada penelitian ini ialah “Apakah kemampuan pengucapan konsonan velar “K” murid Cerebral Palsy kelas III di SLBN 1 Gowa dapat ditingkatkan melalui metode drill?”. Adapun teknik pengumpulan data yang digunakan adalah tes perbuatan (kemampuan pengucapan velar “K”). Penelitian ini adalah penelitian single subject research dengan desain ABA. Subjek penelitian ini adalah seorang murid Cerebral Palsy kelas III di SLBN 1 Gowa berisinial MLR. Hasil penelitian menunjukkan 1) Kemampuan pengucapan konsonan velar “K” berada pada kategori rendah. 2) Kemampuan pengucapan konsonan velar “K” selama diberikan perlakuan berada pada kategori sangat rendah. 3) Kemampuan bina bicara murid cerebral palsy kelas III setelah diberi perlakuan berada pada kategori cukup tinggi, 4) Ada peningkatan kemampuan pengucapan konsonan Velar “K” pada murid ccerebral palsy setelah penerapan metode drill pada murid Cerebral Palsy kelas III di SLBN 1 Gowa. Berdasarkan hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa Metode drill dapat meningkatkan kemampuan pengucapan konsonan velar “K” pada siswa Cerebral Palsy kelas III di SLBN 1 Gowa.