Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : UPMI Proceeding Series Journal

THE INFLUENCE OF INFRASTRUCTURE DEVELOPMENT ON COMMUNITY WELFARE IN HILIANA'A VILLAGE, TELUK DISTRICT IN NIAS SELATAN DISTRICT: PENGARUH PEMBANGUNAN INFRASTRUKTUR TERHADAP KESEJAHTERAAN MASYARAKAT DI DESA HILIANA’A KECAMATAN TELUK DALAM KABUPATEN NIAS SELATAN Sari Dewi, Ratna; Siregar, Barham
UPMI Proceeding Series Vol. 1 No. 01 (2023): Ed.01
Publisher : LPPM UPMI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55751/ups.v1i01.81

Abstract

The title of the research is the Effect of Infrastructure Development on Community Welfare in Hiliana'a Village, Teluk Dalam District, South Nias Regency, Research Problems on the Effect of Infrastructure Development on Community Welfare in Hiliana'a Village, Teluk Dalam District, South Nias Regency. The research method in obtaining empirical data is carried out using explanatory survey method. Data collection techniques using a closed questionnaire with a Likert scale model and interviews. The population and sample of the study were 47 people. Data analysis is Product Moment Correlation Coefficient with t-test statistical.The results showed that the Infrastructure Development of Hiliana'a Village, Teluk Dalam District, South Nias Regency in the Education Infrastructure dimension had a score of 4.60, Health Infrastructure had a score of 4.51 and Clean Water and Sanitation Infrastructure had the same score of 4.42 classified as very high category, and Transportation Infrastructure is the most dominant factor in the very high category, with an average score of 4.76 in supporting community welfare. The Effect of Infrastructure Development on Community Welfare in Hiliana'a Village, Teluk Dalam District, South Nias Regency has a very strong influence of 0.763 and the proposed hypothesis is accepted, that Infrastructure Development has a large/strong influence on Community Welfare in Hiliana'a Village, Teluk Dalam District South Nias District Dimensions of Education Infrastructure, Health Infrastructure and Clean Water and Sanitation Infrastructure and Transportation Infrastructure support the welfare of the community and are the dominant factors and need to be followed up in the implementation of development in the following years in Hiliana'a Village, Teluk Dalam District, South Nias Regency.
THE INFLUENCE OF MOTIVATION ON COMMUNITY PARTICIPATION IN PAYING LAND AND BUILDING TAXES IN BEKIUN VILLAGE, KUALA DISTRICT LANGKAT DISTRICT: PENGARUH MOTIVASI TERHADAP PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PEMBAYARAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN DI DESA BEKIUN KECAMATAN KUALA KABUPATEN LANGKAT Dalimunte, Nurul; Sari Dewi, Ratna; Siregar, Barham; Rambe, Saima
UPMI Proceeding Series Vol. 1 No. 01 (2023): Ed.01
Publisher : LPPM UPMI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55751/ups.v1i01.208

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui Seberapa Besar Pengaruh Motivasi Terhadap partisipasi masyarakat. Penelitian ini dilakukan di Desa Bekiun Kecamatan Kuala Kabupaten Langkat di jalan emplasmen Desa Bekiun Kecamatan Kuala Kabupaten Langkat. Adapun populasi penelitian ini adalah seluruh kepala keluarga (KK) yang berjumlah 578 KK. Jadi yang menjadi sampel penelitian adalah 85 KK, apabila subjeknya kurang dari 100, dapat diambil semua sehingga penelitiannya merupakan penelitian populasi. Selanjutnya jika subjeknya lebih dari 100 dapat diambil 10-15% atau lebih. Maka sampel penelitian ini berjumlah 85 KK (sebagian populasi dijadikan sampel). Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu interview (wawancara), quesioner (angket) dan observasi. Teknik analisis data menggunakan korelasi product moment dan uji signifikan. Untuk mengetahui tingkat signifikan Pengaruh Motivasi terhadap Partisipasi masyarakat dalam pembayaran pajak bumi dan bangunan dilakukan uji hipotesa terhadap r dengan menentukan taraf nyata = 5%. Diketahui berdasarkan pengolahan data bahwa hasil nilai r tabel product moment dengan n=85 dan taraf kepercayaan 95% atau kesalahan 5% adalah 0,213. Dengan demikian bahwa r hitung 0,696 > r tabel 0,213. Ini berarti ada pengaruh kuat antara Motivasi dengan Partisipasi masyarakat. Dengan demikian hipotesis yang diajukan dapat diterima, yaitu dengan besarnya Pengaruh Motivasi dapat meningkatkan Partisipasi Masyarakat di Desa Bekiun Kecamatan Kuala Kabupaten langkat