Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Penelitian Pendidikan Geografi

PENINGKATAN HASIL BELAJAR GEOGRAFI MELALUI PENDEKTAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) DI KELAS X.IPS.2 SMA NEGERI 01 BOMBANA PADA MATERI HIDROSFER DAN DAMPAKNYA TERHADAP KEHIDUPAN Akbar, Ismail; Ramli, Ramli
Jurnal Penelitian Pendidikan Geografi Vol 3, No 3 (2018): Jurnal Penelitian Pendidikan Geografi (Juli 2018)
Publisher : Universitas Halu Oleo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (208.299 KB) | DOI: 10.36709/jppg.v3i3.9174

Abstract

Tujuan  dalam  penelitian  ini adalah untuk mendapatkan  data  dan gambaran tentang: 1) deskripsi aktifitas belajar siswa dalam pembelajaran geografi melalui penerapan pendekatan pembelajaran CTL (Contextual Teaching and Learning) pada siswa SMA Negeri 01 Bombana kelas X.IPS.2 2) deskripsi aktivitas guru dalam  pembelajaran Geografi melalui penerapan pendekatan CTL (Contextual Teaching and Learning) pada Siswa SMA Negeri 01 Bombana kelas X.IPS.2. 3) menentukan hasil belajar Geografi siswa SMA Negeri 01 Bombana kelas X.IPS.2., 4) Untuk menentukan  persentase  (%)  peningkatan hasil belajar  Geografi SMA Negeri 01 Bombana.Berdasarkan analisis data diperoleh kesimpulan bahwa : 1) aktivitas siswa dengan  penerapan pendekatan pembelajaran  Contextual Teaching and Learning  pada  skor rata-rata aktivitas siswa   siklus I  sebesar  11 (61.11%) terlaksana dan skor rata-rata tidak terlaksana adalah 7 ( 38.88 %) yang termasuk pada kategori cukup meningkat pada siklus II menjadi skor 16 (88.88%) yang terlaksana dana tidak terlaksana adalah skor (11.12 %) yang termasuk pada kategori baik; 2) Aktivitas mengajar guru di tunjukkan dengan skor rata-rata pada siklus I adalah terlaksana skor 13 (59.90 %)  yang meningkat pada siklus II menjadi 21 (95.45 %) yang berkari teria tinggi; 3).Terjadi peningkatan hasil belajar siswa pada siklus  I dari 17 orang siswa hanya 8 orang siswa yang tuntas dengan persentase ketuntasan 48% dengan nilai rata-rata 72,41.Pada siklus II mengalami peningkatan yaitu dari 17 orang siswa ada 14 orang siswa yang tuntas dengan persentase ketuntasan 82% dengan nilai rata-rata 80.58Â