Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Humaniora Teknologi

Analisis Rasio Perbandingan Laporan Keuangan pada PT Unilever Tahun 2017 dan 2018 Yuli Fitriyani; Nur Hikmah
Jurnal Humaniora Teknologi Vol. 6 No. 1 (2020): Jurnal Humaniora Teknologi
Publisher : P3M Politeknik Negeri Tanah Laut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34128/jht.v6i1.68

Abstract

Penelitian ini untuk menganalisis tingkat rasio laporan keuangan pada perusahaan PT Unilever Tbk, dengan menggunakan metode analisis rasio, yang mana digunakan untuk membandingkan resiko dan tingkat imbal hasil dari berbagai perusahaan untuk membantu investor dan kreditor membuat keputusan investasi dan kredit yang baik. Penelitian ini menggunakan metode analisis rasio dimana menghitung setiap komponen rasio likuiditas, rasio rentabilitas dan rasio solvabilitas dari analisis rasio tersebut. Dari hasil penelitian ini bahwa kinerja laporan keuangan dari perusahaan PT Unilever Tbk, sangat baik sehingga dapat menarik para investor untuk menanamkan saham. Kata kunci: PT Unilever Tbk, Analsis Rasio, Rasio Likuiditas, Analisis Solvabilitas, Analisis Rendabilitas.