Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

KEMAMPUAN PENYELESAIAN MASALAH MATEMATIS SISWA DALAM MATERI FAKTORISASI PERSAMAAN KUADRAT DI SEKOLAH MENENGAH PERTAMA Saputri, Linda Dwi; Jamiah, Yulis; Ijuddin, Romal
Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa Vol 7, No 2 (2018): Februari (2018)
Publisher : Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (436.662 KB)

Abstract

AbstractThis study aims to describe the students? mathematical problem solving at Junior High School in academic year 2017/2018. The method used in this research is descriptive method with survey research form. Subjects in this research were students at SMP Negeri 22 Pontianak class VIIID with a number of 29 students. Data collection techniques used were test and interviews. The results of the data analysis showed that students' mathematical problem solving ability were varied, some students were in the high category while the others were in low or medium category. However, generally the students' ability to identifies the elements that were known, asked, and the extent of the required elements were on the medium category (63.45%); to formulate a mathematical problem or to compile a mathematical model were on the low category (48.97%); to apply strategies in solving the problems were on the low category (44,83%); and to explain or interpret the results of problem solving elements on the low category (26.21%).Keywords : Mathematical Problem Solving, Factorization of Quadratic Equations
KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS SISWA DALAM BELAJAR MENGGUNAKAN STRATEGI TRANSACTIONAL READING INSTRUCTIONAL BERBASIS PROBLEM POSING Saputri, Linda Dwi; Sugiatno, Sugiatno; Suratman, Dede
Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa Vol 9, No 7 (2020): Juli 2020
Publisher : Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

AbstractReading skills in learning mathematics in schools are rarely taught by teachers. One of the reading strategies is the problem posing-based TRI strategy. Based on the results of research, learning using these strategies can develop students' mathematical communication skills. A comparison of the average value of pretest and posttest is 54 and 73. Precisely the mathematical communication skills of students with visual learning styles after learning with the type of pre solution posing have increased. Of the three subjects, two subjects have increased. Likewise, with students who have kinesthetic learning styles in the same type of the three subjects, two subjects have increased, and one subject has that type. Furthermore, mathematical communication skills of students with visual learning styles after learning with the type within solution posing have increased, of the three subjects, two subjects have increased; as well as students with kinesthetic learning styles in the same type, of the three subjects only one has increased, but there is one subject already able to that type. Then the mathematical communication skills of students with visual learning styles after learning with the type of post solution posing increased in all subjects. Likewise, students with kinesthetic learning styles in the same type, where three subjects have increased.Keywords: Based on Problem Posing, Instructional Transactional Reading Strategy (TRI), Mathematical Communication Strategy
Klinik Penulisan Artikel Ilmiah Sebagai Upaya Peningkatan Kemampuan Menulis Artikel Ilmiah Di Nanga Pinoh Rindah Permatasari; Linda Dwi Saputri; Wahyu Septiadi
Empowerment: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 3 (2022): MEI 2022
Publisher : Pusat Riset Manajemen dan Publikasi Ilmiah Serta Pengembangan Sumber Daya Manusia Sinergi Cendikia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55983/empjcs.v1i3.140

Abstract

The development of teaching profession is the focus of the government which is always campaigned for the creation of education 4.0. Teachers are not only required to be an educator, but also to be able to develop the teaching profession, one of which is being able to write scientific papers. Based on the results of observations and interviews conducted at SMP N 2 Nanga Pinoh, identified problems faced by partners, namely: (a) Teachers are constrained in writing scientific papers; (b) Teachers do not understand the technique of writing scientific papers; (c) Teachers lack understanding in designing and the stages in classroom action research. This activity aims to improve the understanding and skills of teachers in writing scientific articles. PkM activities are carried out in the form of training with lecture methods, question and answer, group discussions and the practice of making scientific articles. Participants in this training were 20 teachers at SMP N 2 Nanga Pinoh. The test is used to see the teacher's understanding and response to writing scientific papers. The initial test showed an average value of 45.5. Of the 20 participants, only 2 participants scored 70, which means that the participants understood the essence of writing scientific articles by 70%. After the clinical writing of scientific articles was carried out, there were 3 participants who had scores below 70, namely ASR, MW and SH, 17 other participants had understood scientific articles by 70% and the average final test was 74.5. Overall, participants' understanding of the technique of writing scientific articles has increased by 29 points or when viewed from the Gain (N-Gain) normality test of 0.53 in the Medium category. This means that after this activity, on average, the participants experienced an increase in the teacher's understanding and skills in writing scientific articles.
K Kemampuan Literasi Matematika Siswa dalam Menyelesaikan Soal PISA di SMP Kabupaten Melawi Linda Dwi Saputri; Rindah Permatasari; Wahyu Septiadi
LITERATUS Vol 4 No 1 (2022): Jurnal Ilmiah Internasional Sosial dan Budaya
Publisher : Neolectura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37010/lit.v4i1.667

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kemampuan literasi matematika siswa dalam menyelesaikan soal Program For International Student Assessment (PISA). Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif. Subjek penelitian adalah siswa kelas VIII yang tersebar pada beberapa sekolah di Kabupaten Melawi yang berjumlah 46 siswa. Instrumen penelitian yang digunakan berupa tes literasi matematika dengan konteks PISA yang berjumlah 6 soal dan wawancara. Setelah dilakukan penelitian, diperoleh bahwa kemampuan literasi matematika yang dimiliki siswa masih tergolong dalam kategori rendah dengan rata-rata 33,5. Kesalahan yang banyak dilakukan yaitu kurangnya kemampuan dasar matematika siswa, satu di antaranya siswa kurang mampu memahami soal dalam bentuk cerita dan mengkonstruksinya ke dalam model-model matematika serta kurang mampu menerapkan konsep yang digunakan untuk menyelesaikan soal yang diberikan.
IMPLEMENTASI MODEL DISCOVERY LEARNING UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP PERKALIAN BILANGAN BULAT PADA SISWA KELAS VII SMPN 06 SATU ATAP BELIMBING RINI ERNAWATI; LINDA DWI SAPUTRI; Rindah Permatasari
AL KHAWARIZMI: Jurnal Pendidikan Matematika Vol 2, No 2 (2022): VOL 2 NO 2 2022
Publisher : Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Melawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (224.037 KB) | DOI: 10.46368/kjpm.v2i2.753

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman konsep perkalian bilangan bulat dengan model pembelajaran Discovery Learning. Populasi penelitian ini yaitu siswa kelas VII tahun ajaran 2021/2022 dengan jumlah 12 siswa. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan pendekatan kuantitatif serta menggunakan desain penelitian One-Group Pretest-Postest. Hasil penelitian ini diperoleh setelah melakukan tes awal dan tes akhir. Dari tes awal, jumlah nilai keseluruhan diperoleh 330 dengan nilai rata-rata 27,5 sedangkan tes akhir jumlah nilai keseluruhannya 960 dengan nilai rata-rata 80,00. Untuk menentukan peningkatan hasil belajar menggunakan N-Gain diperoleh nilai 0,718 dengan kriteria tinggi. Dari hasil yang diperoleh ini cukup memuaskan dan dapat disimpulkan bahwa pembelajaran model Discovery Learning dapat meningkatkan pemahaman konsep perkalian bilangan bulat pada siswa kelas VII SMPN 06 Satu Atap Belimbing.Kata Kunci  : Pemahaman Konsep, Model Discovery Learning.  Abstract: This study purposes to improve understanding the concept of integer multiplication with the Discovery Learning model’s. The population in this study is students of grade VII in academic year 2021/2022 with a total of 12 students. This study use method of experimentation with quantitative and research design using is One-Group Pretest-Posttest Design. This result in research is achieved after to do pretest and posttest. From the pretest, total value amount is 330 with average score is 27,5 when the posttest total value amount is 960 with average score is 80,00. To determine the increase in the result of learning to use N-Gain gained value 0,718 with hight criteria. The result were satisfactory and it is concluded that model Discovery Learning can improve understanding the concept of integer multiplication at the students class VII SMPN 06 Satu Atap Belimbing.Keywords:  Understanding Concept, Model Discovery Learning
PENINGKATAN PEMAHAMAN KONSEP HUBUNGAN ANTAR SUDUT MENGGUNAKAN MEDIA HUBANTSUKA PADA KELAS VII SMP NEGERI 7 NANGA PINOH IFANA RIA HANIFAH; LINDA DWI SAPUTRI; NURUL APSARI
AL KHAWARIZMI: Jurnal Pendidikan Matematika Vol 2, No 2 (2022): VOL 2 NO 2 2022
Publisher : Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Melawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (194.506 KB) | DOI: 10.46368/kjpm.v2i2.748

Abstract

Abstrak : Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui apakah terdapat peningkatan pemahaman konsep hubungan antar sudut setelah diberikan media hubantsuka di kelas VII SMP Negeri 7 Nanga Pinoh. Siswa belum memahami konsep hubungan antar sudut. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif jenis eksperimen dengan Pre-Experimental Design menggunakan bentuk One-Group Pretest-Posttest design. Populasi mencakup seluruh siswa kelas VII di SMP Negeri 7 Nanga Pinoh. Pengambilan sampel dengan teknik sampel total kelas VII dengan jumlah keseluruhan 25 siswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat peningkatan pemahaman konsep antara sebelum dan sesudah diberikan media hubantsuka yang memperoleh rata-rata nilai pretest sebesar 43,9 dan rata-rata nilai posttest sebesar 81,7. Data tersebut menunjukkan perbedaan sebesar 37,8. Artinya terdapat peningkatan pemahaman konsep hubungan antar sudut setelah diberikan media hubantsuka.Kata Kunci : Pemahaman Konsep, Hubungan Antar Sudut, Media HubantsukaAbstract : The purpose of this research was to find out whether there was an increase in understanding the concept of the relationship between angles after being given hubantsuka media in class VII SMP Negeri 7 Nanga Pinoh. Student don’t understand the concept of the relationship between angles. This research uses a quantitative method of experimental type with Pre-Experimental Designs using the form of One-Group Pretest-Posttest design. The population includes all seventh grade students at SMP Negeri 7 Nanga Pinoh. Sampling with a total sample technique of class VII with a total of 25 students. The results showed that there was an increase in concept understanding between before and after being given hubantsuka media which obtained an average pretest score of 43.9 and average posttest value of 81.7. The data shows a difference of 37.8. This means that there is an increase in understanding the concept of the relationship between angles after being given the hubantsuka media.           Keywords : Concept Understanding, Relationship Between Angles, Hubantsuka Media
Pembelajaran Daring pada Pelajaran Matematika Selama Masa Pandemi Covid-19 di SMA Panca Setya Sintang Andri Andri; Linda Dwi Saputri; Wenseslaus Tiobala Romet
Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika Vol 6 No 2 (2022): Jurnal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematika Volume 6 Nomor 2 Tahun 2022
Publisher : Mathematics Education Study Program

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cendekia.v6i2.1586

Abstract

Pandemi Covid-19 menghebohkan dunia yang berdampak pada sektor pendidikan, pembelajaran dipaksakan dilakukan secara daring. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui aplikasi apa yang digunakan SMA Panca Setya untuk pelajaran matematika selama masa pandemi covid-19, dan untuk mengetahui bagaimana strategi belajar yang diterapkan guru pelajaran matematika selama masa pandemi covid-19 di SMA Panca Setya Sintang. Pendekatan penelitian yaitu kualitatif dengan metode kualitatif deskritif, pengumpulan data dengan teknik wawancara secara tertutup dan terbuka. Wawancara tertutup memanfaatkan google form, sedangkan wawancara terbuka dilakukan kepada 3 siswa yang diambil secara acak dan guru mata pelajaran matematika. Jawaban dari google form di konfirmasi dan dikembangkan melalui wawancara mendalam, hasil yang didapatkan dianalisis secara deskritif. Adapun hasil yang ditemukan yaitu: Aplikasi yang digunakan SMA Panca Setya Sintang selama pandemi pada mata pelajaran matematika adalah whatsapp, google meet, zoom meeting, youtube dan google classroom. Strategi guru dalam pembelajaran matematika adalah monoton dengan satu metode dan tidak kreatif.
EFEKTIVITAS MODEL DISCOVERY LEARNING DITINJAU DARI KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS PADA MATERI BANGUN DATAR Rahmadi Saputra; Betania Betania; Linda Dwi Saputri
AL KHAWARIZMI: Jurnal Pendidikan Matematika Vol 3, No 1 (2023): VOL 3 NO 1 2023
Publisher : Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Melawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46368/kjpm.v3i1.1008

Abstract

Abstrak : Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui dan mendeskripsikan keefektifan model pembelajaran Discovery Learning ditinjau dari kemampuan pemecahan masalah. Penelitian ini dilakukan di SMP Negeri 1 Nanga Pinoh. Penelitian ini merupakan penelitian Pre-experimental design yaitu Intact-Group Comparison dengan pendekatan kuantitatif. Pemilihan kelas eksperimen dalam penelitian ini dilakukan dengan menggunakan teknik Simple Random Sampling. Hasil penelitian ini diperoleh berdasarkan perhitungan uji T (paired samples test), hasil pretest dan posttest kelas eksperimen menunjukkan Sig. (2-tailed) sebesar 0,656 0,05 t hitung pada kelas kontrol adalah (-0,455) karena nilai pretest lebih rendah dari posttest maka t hitung tetap dinilai positif yaitu t hitung t tabel (0,4552,131), hasil nilai posttest kedua kelas eksperimen dan kelas kontrol menunjukkan t hitung yaitu 4,341 dimana t hitung t tabel (4,3412,042). Berdasarkan hasil analisis data diatas diperoleh µ5 = 2 dan µ6 = 0,4375. Karena parameter rata-rata selisih hasil tes kemampuan pemecahan masalah setelah diajarkan dengan model pembelajaran discovery learning lebih besar dari hasil tes kemampuan pemecahan masalah setelah diajarkan dengan pembelajaran Langsung, maka dapat dikatakan model pembelajaran Discovery Learning sangat efektif digunakan dalam meningkatkan kemampuan pemecahan masalah matematis siswa pada materi bangun datar SMP Negeri 1 Nanga Pinoh. Kata Kunci : Efektivitas, Discovery Learning, Kemampuan Pemecahan Masalah.Abstract : The purpose of this research is to find out and describe the effectiveness of the Discovery Learning learning model in terms of problem solving abilities. This research was conducted at SMP Negeri 1 Nanga Pinoh. This research is a pre-experimental design research, namely Intact-Group Comparison with a quantitative approach. The selection of the experimental class in this study was carried out using the Simple Random Sampling technique. The results of this study were obtained based on the calculation of the T test (paired samples test), the pretest and posttest results of the experimental class showed Sig. (2-tailed) of 0.656 0.05 t count in the control class is (-0.455) because the pretest value is lower than the posttest, the t count is still considered positive, namely t count t table (0.455 2.131), the second posttest value results the experimental class and the control class showed t count, namely 4.341 where t count t table (4.341 2.042). Based on the results of the data analysis above, it was obtained µ5 = 2 and µ6 = 0.4375. Because the average parameter of the difference in problem-solving ability test results after being taught with the discovery learning learning model is greater than the problem-solving ability test results after being taught with direct learning, it can be said that the Discovery Learning learning model is very effective in improving students' mathematical problem-solving abilities at materials for flat shapes at SMP Negeri 1 Nanga Pinoh. Keyword : Effectiveness, Discovery Learning, Problem Solving Ability.
PELATIHAN PENYUSUNAN LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK BAGI MAHASISWA PRODI PENDIDIKAN MATEMATIKA STKIP MELAWI Linda Dwi Saputri; Aprima Tirsa; Nur Sulistyo Mutaqin
SWARNA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 2 No. 2 (2023): SWARNA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, Februari 2023
Publisher : LPPM Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi 45 Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55681/swarna.v2i2.353

Abstract

Lembar kerja peserta didik (LKPD) sangat mendukung tercapainya tujuan pembelajaran yang telah dirumuskan. Namun, berdasarkan evaluasi dalam  proses pembelajaran, sebagian besar mahasiswa prodi Matematika belum paham menyusun LKPD. Pengabdian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan peserta dalam merancang LKPD yang baik. Kegiatan dilaksanakan dengan tahapan sebagai berikut: (1) penulisan LKPD (2)) praktik penulisan LKPD. Metode yang dilaksanakan dalam pengabdian ini, yaitu metode ceramah, metode tanya jawab,  metode diskusi, dan praktek langsung dalam penyusunan LKPD. Hasil pelatihan menunjukan pemahaman mahasiswa terhadap lembar kerja peserta didik dengan kategori baik, Terlihat dari hasil penyusunan lembar kerja peserta didiknya terdapat 7 orang dari 10 mahasiswa yang mendapatkan skor tertinggi. Terlihat Peserta pelatihan mampu merancang LKPD yang sesuai dengan tujuan pembelajaran yang telah dirancang karena mereka mengalami proses pelatihan dengan saling berdiskusi berdasarkan penjelasan dan contoh yang diberikan.
KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS DALAM MENYELESAIKAN SOAL CERITA PADA MATERI SPLDV KELAS VIIIA DI SMP NEGERI 1 BELIMBING Esyana Esyana; Peni Peni; Linda Dwi Saputri
AL KHAWARIZMI: Jurnal Pendidikan Matematika Vol 3, No 2 (2023): Vol 3 No 2
Publisher : Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Melawi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46368/kjpm.v3i2.1329

Abstract

Abstrak: Penelitian  ini bertujuan  untuk  mendeskripsikan  kemampuan  koneksi matematis  siswa kelas  VIII  A SMP Negeri  1 Belimbing   melalui  materi  SPLDV.  Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif-kualitatif. Subjek penelitian terdiri dari  siswa kelas  VIII  A SMP Negeri  1 Belimbing  yang terdiri  dari  29 siswa. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah tes dan non tes. Hasil menunjukan terdapat 12 siswa yang memiliki kemampuan tinggi, 6 siswa memiliki  kemampuan sedang dan 40 siswa memiliki kemampuan rendah dalam menyelesaikan soal nomor 1 dan 2 yang mengaitkan antar konsep matematika, sedangkan soal nomor 3 dan 4 yang menghubungkan antar konsep matematika, tidak terdapat siswa yang memiliki kemampuan koneksi matematis tinggi, terdapat 1 siswa memiliki kemampuan sedang dan terdapat 53 siswa memiliki kemampuan rendah. Kata Kunci: Kemampuan Koneksi Matematis, SPLDV.   Abstract : This study aims to describe the mathematical connection abilities of class VIII A students of SMP Negeri 1 Belimbing through SPLDV material. The type of research used is descriptive-qualitative. The research subjects consisted of students in class VIII A of SMP Negeri 1 Belimbing which consisted of 29 students. Data collection techniques used are tests and non-tests. The results showed that there were 12 students who had high abilities, 6 students had moderate abilities and 40 students had low abilities in solving questions number 1 and 2 which linked mathematical concepts, while questions number 3 and 4 which linked mathematical concepts, there were no students who have high mathematical connection ability, there is 1 student has medium ability and there are 53 students have low ability. Keywords: Mathematical Connection Capability, SPLDV..