Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

EFEK PENGGUNAAN PROBIOTIK Lactobacillus casei DAN Bifidobacterium sp TERHADAP ANGKA KONVERSI PAKAN DAN KONSUMSI PAKAN PADA AYAM PETELUR YANG DIINFEKSI Escherichia coli Nabil Fariz Noorrahman; Widya Paramita Lokapirnasari; Mohammad Anam Al arif; Koesnoto Soepranianondo; Sri Hidanah; Sarmanu Sarmanu
BRILIANT: Jurnal Riset dan Konseptual Vol 4, No 2 (2019): Volume 4 Nomor 2, Mei 2019
Publisher : Universitas Nahdlatul Ulama Blitar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (256.997 KB) | DOI: 10.28926/briliant.v4i2.288

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengetahui probiotik Lactobacillus casei dan Bifidobacterium sp terhadap rasio konversi pakan dan konsumsi pakan pada ayam petelur yang diinfeksi escherichia coli. Dalam penelitian ini menggunakan sebanyak 120 ekor ayam petelur umur 25 minggu dengan  menggunakan metode percobaan desain Rancangan Acak Lengkap (RAL) pola faktorial. Probiotik L.casei 108 CFU/ml dan Bifidobacterium sp 108 CFU/ml diberikan seacara oral melalui air minum sebanyak 250 ml air/ekor/hari. Hasil penelitian efek probiotik Lactobacillus casei dan Bifidobacterium (p <0,05) konsumsi pakan tidak menunjukkan perbedaan yang nyata (p>0,05). Konsumsi pakan tidak menunjukkan perbedaan antara perlakuan dan kontrol yaitu berkisar 113,72 sampai 114,22  g/ekor/hari. Konversi pakan menunjukkan perbedaan yang nyata p<0,05 terhadap FCR. Terdapat interaksi antara infeksi dengan feed additive p<0,05 terhadap FCR.