Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Revolusi Indonesia

ANALISIS INVESTASI DAN MANAJEMEN RISIKO TERHADAP PROYEK PENGEMBANGAN BANDARA DI PT. ANGKASA PURA I (PERSERO) (STUDI KASUS: BANDARA INTERNASIONAL LOMBOK) Herdy Setiawan; Zulkifli Zulkifli; Mombang Sihite
Jurnal Revolusi Indonesia Vol 1 No 5 (2021): Jurnal Revolusi Indonesia
Publisher : Fenery Library

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.1235/jri.v1i5.107

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk untuk menganalisis kelayakan finansial serta risiko yang mempengaruhi kelayakan finansial pengembangan bandara dengan studi kasus yaitu Bandara Internasional Lombok. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif. Penelitian ini menggunakan Capital Budgeting sebagai alat untuk menganalisis kelayakan finansial serta dan ISO 31000 sebagai alat untuk menganalisis risiko. Pengumpulan data menggunakan studi dokumen serta wawancara dengan beberapa pemegang jabatan di lingkungan PT. Angkasa Pura 1 (Persero). Hasil penelitian menunjukkan bahwa proyek pengembangan bandara menunjukkan hasil yang layak terhadap seluruh indikator kelayakan dan terdapat 20 risiko yang mempengaruhi kelayakan dan masuk dalam kategori risiko tinggi dan sangat tinggi sehingga dibutuhkan perlakuan khusus dari perusahaan.