Claim Missing Document
Check
Articles

Found 20 Documents
Search

STUDI PERBANDINGAN ANALISA KETELITIAN TINGGI MENGGUNAKAN TOTAL STATION DAN SIPAT DATAR Mulyani, Agnes Sri; Tampubolon, Sudarno
Jurnal Muara Sains, Teknologi, Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Vol 5, No 2 (2021): Jurnal Muara Sains, Teknologi, Kedokteran dan Ilmu Kesehatan
Publisher : Universitas Tarumanagara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24912/jmstkik.v5i2.7540

Abstract

This research was conducted to analyze and determine the height difference accuracy using the method of measuring the different heights of a closed loop using Waterpass B2 and Total Station Kolida 420SR. The location of research in the Ciloto area, Puncak, West Java with coordinates 107˚ east longitude and 06˚ south latitude, on 14-15 December 2014 using a local high point reference. Measurements were made three times with different looped but the starting and ending points were the same points. Accuracy of calculation is done by calculating the average of the least squares to determine the standard deviation of the measurement results with each equipment. The result is  the standard deviation of the height difference with the waterpass is 0.01mm, while with the Total Station it is 0.02 mm. Based on the results of the standard deviation of the height difference, the Total Station can be used for height measurements in civil engineering project that does not require very high accuracy and height difference measurements with the Total Station are more economical because the time required for measurement is a quarter of the time required height difference measurement with Waterpass. Keywords: height measurement; Waterpass; Total station. AbstrakPenelitian ini dilakukan untuk menganalisis dan mengetahui ketelitian beda tinggi menggunakan metode pengukuran beda tinggi suatu ring tertutup menggunakan Waterpass B2 dan Total Station Kolida 420SR. Lokasi penelitian terletak di daerah Ciloto, Puncak Jawa Barat dengan koordinat 107o bujur timur dan 06o lintang selatan, pada tanggal 14 dan 15 Desember 2014 dengan menggunakan referensi titik tinggi lokal. Pengukuran dilakukan tiga kali dengan ring yang berbeda namun titik pangkal dan ujung adalah titik yang sama. Hitungan ketelitian dilakukan dengan hitung perataan kuadrat terkecil untuk mengetahui standar deviasi hasil pengukuran dengan masing-masing alat. Hasilnya adalah standar deviasi beda tinggi dengan waterpass sebesar 0.01mm, sedangkan dengan Total Station sebesar 0.02 mm. Berdasarkan hasil perhitungan nilai standar deviasi pengukuran beda tinggi, maka Total Station  dapat digunakan untuk pengukuran beda  tinggi pada pekerjaan teknik sipil yang tidak memerlukan ketelitian yang sangat tinggi, dan pengukuran beda tinggi dengan Total Station lebih ekonomis karena waktu yang diperlukan untuk pengukuran adalah seperempat dari waktu yang diperlukan pengukuran beda tinggi dengan Waterpass. 
PENERAPAN SISTEM EMULSI MEMBRAN TERHADAP KONTROL AIR TAMBAK DAN SISTEM IJUK TERHADAP PENYEDIAAN AIR BERSIH DI BUMI DIPASENA Nelius Harefa; Setiyadi -; Sudarno Tampubolon; Lamhot Naibaho
JURNAL Comunità Servizio : Jurnal Terkait Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat, terkhusus bidang Teknologi, Kewirausahaan dan Sosial Kemasyarakatan Vol. 1 No. 1 (2019): APRIL
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM), Univesitas Kristen Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33541/cs.v1i1.950

Abstract

Abstrak Pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman dan kesadaran masyarakat serta sebagai mediator dalam menyelesaikan masalah penurunan hasil panen udang dan ketersediaan air bersih di Bumi Dipasena. Hasil panen udang masyarakat berada dibawah standar dan sangat jauh berbeda dibanding hasil panen perusahaan. Ketersediaan air bersih mengandalkan air hujan yang memiliki batas waktu layak pakai dan menjadi barang langka dimusim kemarau. Kedua permasalahan tersebut menjadi permasalahan utama dan belum terselesaikan selama bertahun-tahun. Banyak alasan yang menjadi penyebab tidak terselesaikannya masalah, mulai dari biaya, tidak adanya kolaborasi antar masyarakat, dan lain sebagainya. Oleh sebab itu, mereka membutuhkan solusi yang tidak hanya tepat guna namun dapat mengakomodasi kepentingan masyarakat. Maka, alternatif solusi permasalahan penurunan hasil panen udang yang disarankan adalah pengontrolan air tambak udang masyarakat dengan menggunakan sistem emulsi membran dan penyediaan air bersih menggunakan sistem ijuk. Kedua solusi tersebut diyakini dapat terealisasi karena terjangkau dari sisi biaya, sistem kontrol tidak kompleks, dan bahan dasar pembuatan sistem dihasilkan oleh masyarakat sendiri. Alasan tersebut menstimulus masyarakat untuk antusias dalam merespon kedua sistem yang ditawarkan dan menginginkan supaya sistem tersebut direalisasikan. Kata Kunci: Sistem Emulsi Membran; Sistem Ijuk Abstract This community service aims to increase people's understanding and awareness as well as a mediator in resolving the problem of decreasing shrimp yields and the availability of clean water on Bumi Dipasena. Community shrimp yields are below the standard and very much different from the company's harvest. The availability of clean water relies on rainwater which has a time limit for proper use and is a rare item in the dry season. Both of these problems have become major problems and have not been resolved for years. Many reasons are the cause of unresolved problems, starting from costs, the absence of collaboration between communities, and etc. Therefore, they need solutions that are not only effective but can accommodate the interests of the community. So, the alternative solution to the problem of decreasing shrimp yields suggested is the control of community shrimp farm water using a membrane emulsion system and the provision of clean water using a palm fiber system. The two solutions are believed to be realized because they are affordable in terms of costs, the control system is not complex, and the basic material for making the system is produced by the community itself. The reason stimulates the community to be enthusiastic in responding to the two systems offered and wants the system to be realized. Keywords: Membrane Emulsion System, Palm Fiber System
ANALISA PERBANDINGAN HASIL PENGUJIAN LABORATORIUM DAN SIMULASI PADA BALOK BETON BERTULANG Sudarno P Tampubolon
PADURAKSA: Jurnal Teknik Sipil Universitas Warmadewa Vol. 10 No. 1 (2021)
Publisher : Program Studi Teknik Sipil, Fakultas Teknik dan Perencanaan, Universitas Warmadewa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (992.431 KB) | DOI: 10.22225/pd.10.1.2632.195-210

Abstract

A reinforcement concrete beam behavior is substantial to design structure. Some failures can found in the beam because the beam reinforcement structure does not install like procedure design, this problem made failure for the structure. Knowing the behavior of the beam structure resulting from the load is necessary, as it can help to predict the strength of the structural beam and comfort of the structure being worked on. To find out and predict the strength and comfort of the structure reinforced concrete beam as a result of the load received is the experimental test and simulation. The simulation VecTor2 was used to predict the shear force, crack, and displacement of the reinforced concrete beam when applied to the displacement load. This simulation considered the effect of the bond stress-slip effects of behavior reinforced concrete. Bonds stress-slip (0.139) gives a substantial influence on the strength and hysteretic response of the reinforced concrete beam. That is why this study considers the effect of the bond stress-slip on reinforced concrete. The results of the experiment test and simulations performed, the ratio of load capacity ranges from 1.00-1.095, and the crack pattern forms an angle of 45. All the results of simulation VecTor2 using the bond stress-slip effect would be compared with the result of the experimental test to see the behavior and accuracy of the simulation test.
Peninjauan dan Pengukuran Eksisting Bangunan Gereja HKBP Ressort Perumnas Klender Sudarno P Tampubolon; Grace Putri Dianty; Candra Christianti Purnomo; Sally Septania Napitupulu
JURNAL Comunità Servizio : Jurnal Terkait Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat, terkhusus bidang Teknologi, Kewirausahaan dan Sosial Kemasyarakatan Vol. 4 No. 1 (2022): APRIL
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM), Univesitas Kristen Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33541/cs.v4i1.3804

Abstract

Planning/ design of a mature structure is very important in constructing a building. This is one of the goals of the Faculty of Engineering Community Service (PKM) held at the HKBP Resort Church of Perumnas Klender. The activities carried out are measuring and depicting existing church buildings that have stood, where these images can be used by the Church for the development and improvement of the Church in the future. The method used in this PKM is to conduct a field survey to be able to prepare measurements of the church building, then take measurements and draw the initial sketch of the church building on the first and second floors as a whole, until at the end of the activity a 2-dimensional drawing of the church building is carried out according to the measurements that have been made. in the field. This PKM activity produces two-floor dimensional plan builds analyzed by architectural and civil perspectives. Keywords: measurement and drawing; church building, Klender housing estate.
Analisis Kekuatan Geser Pada Hubungan Balok-Kolom Interior Beton Bertulang Sudarno Tampubolon
JOURNAL OF CIVIL ENGINEERING BUILDING AND TRANSPORTATION Vol 5, No 1 (2021): JCEBT MARET
Publisher : Universitas Medan Area

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31289/jcebt.v5i1.3731

Abstract

Pertemuan antara balok-kolom pada beton bertulang merupakan bagian dari struktur yang sangat kritis bila terjadi gempa bumi. Hal ini dapat terjadi karena balok-kolom menerima gaya geser yang besar dan sering tidak diberi pendetailan yang baik. Studi analisa ini akan membahas nilai dari kekuatan geser horizontal dari sebelas spesimen pada pertemuan balok-kolom interior dengan mempergunakan metode Softened Strut-and-Tie dan ACI, lalu membandingkannya dengan hasil uji laboratorium yang tersedia di literatur untuk mengetahui keakuratan dari metode yang dipergunakan dalam menentukan nilai dari kekuatan geser. Dari analisa dan verifikasi terhadap sebelas spesimen, metode Softened Strut-and-Tie memberikan hasil yang lebih baik dan mendekati hasil uji laboratorium dibandingkan dengan metode ACI.
Analisa Perilaku Balok Beton Bertulang dengan Menggunakan Simulasi VecTor2 Sudarno Tampubolon
Jurnal Rekayasa Konstruksi Mekanika Sipil Vol 3 No 2 (2020): Volume 3 Nomor 2 Tahun 2020
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Katolik Santo Thomas

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54367/jrkms.v3i2.898

Abstract

Kegagalan struktur dapat berdampak buruk pada tingkat kenyamanan struktur. Penting untuk mengetahui perilaku struktur akibat beban yang ditopang karena dapat membantu memprediksi kekuatan struktur dan kenyamanan struktur yang sedang dikerjakan. Salah satu cara untuk mengetahui dan memprediksi kekuatan dan kenyamanan struktur akibat beban yang diterima adalah dengan melakukan pengujian laboratorium dan simulasi. Simulasi VecTor2 digunakan untuk memprediksi gaya geser, retak, dan displacement yang terjasi pada balok beton bertulang pada saat diberikan beban perpindahan. Tegangan ikatan (bond-slip) memberikan pengaruh yang besar terhadap kekuatan dan respon histeris pada balok tipe A1 dan A2. Oleh karena itu, penelitian ini juga mengkaji pengaruh bond-slip terhadap kekuatan balok beton bertulang. Seluruh hasil simulasi VecTor2 dengan menggunakan bond stress-slip effect akan dibandingkan dengan hasil pengujian eksperimen untuk melihat keakuratan simulasi VecTor2. Pada penelitian ini diperoleh nilai bond-slip 0,08 dan perbandingan nilai rasio untuk semua beban puncak antara 1,05 dan 1,06.
PENGARUH KEPEMIMPINAN PROJEK MANAJER DAN KINERJA SUPPLY CHAIN TERHADAP KEBERHASILAN PROYEK KONTRUKSI John fernando silalahi; Pinondang Simanjuntak; Sudarno P Tampubolon
Jurnal Rekayasa Teknik Sipil dan Lingkungan - CENTECH Vol. 3 No. 1 (2022): APRIL ISSN 2722-0230 (Online)
Publisher : UKI Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33541/cen.v3i1.3872

Abstract

Salah satu faktor, tercapainya keberhasilan proyek dipengaruhi oleh peran projek manajer. Untuk mencapai keberhasilan proyek dibutuhkan projek manajer yang handal, yang mengetahui lingkup tugasnya sebagai pemimpin proyek, serta mengetahui persyaratan kompetensi yang dibutuhkan. Kompetensi seorang projek manajer dapat diukur oleh tiga aspek yaitu Knowledge (pengetahuan), Skill (Keterampilan) dan Attitude (Sikap). Dalam lapangan kerja kepemimpinan yang baik sangat diperlukan didalam jiwa projek manajem yang merupakan seorang pemimpin didalam suatu proyek. Sehingga fondasi awal yang baik untuk mengarahkan suatu proyek dalam keberhasilan dan berkembang lebih baik. Dalam kaitannya projek manajer pada pekerjaan kontruksi memiliki tingkat kerumitan sangat tinggi dalam mengkoordinasi pengadaan peralatan, material dan sumber daya manusia. Keterlibatan banyak pihak maupun individu dalam proses produksi kontruksi secara tidak langsung akan membentuk Supply Chain yang kompleks. Hubungan tersebut akan membentuk suatu hubungan sebagai salah satu mata rantai dalam suatu produksi kontruksi. Pengumpulan data dilakukan memlalui survey menggunakan kuesioner. Sasaran responden dalam penelitian ini adalah orang-orang yang berpengalaman di bidang jasa konstruksi dan bertindak sebagai projek manajer. Pengolahan data dilakukan dalam tiga tahapan, yaitu analisis faktor untuk mereduksi/ meringkas variabel yang berjumlah banyak menjadi beberapa kelompok faktor yang kemudian menjadi variabel bebas yang baru, dilanjutkan ke tahap uji korelasi dengan metode pearson correlation untuk mengetahui korelasi antara variabel bebas dengan variable terkait.
PENGARUH VARIASI AGREGAT KASAR PENYUSUN BETON POROUS TERHADAP KUAT TEKAN DAN POROSITAS BETON Irene Vista Simanjuntak; Sudarno P Tampubolon
Jurnal Rekayasa Teknik Sipil dan Lingkungan - CENTECH Vol. 3 No. 1 (2022): APRIL ISSN 2722-0230 (Online)
Publisher : UKI Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33541/cen.v3i1.3966

Abstract

The continued use of traditional concrete has resulted in a thicker layer of waterproofing, preventing rainwater from entering the ground and increasing surface run off. As a result, the water table drops during the rainy season, and flooding occurs. One of the innovations to anticipate or overcome these problems is using renewable materials such as aerated concrete. Permeable concrete pavements are intended to reduce puddles on the street. By omitting fine aggregate, porous concrete is simple, lightweight concrete. The interconnected cavities result in a high level of porosity. Porous concrete usually has little to no fine aggregate and enough cement paste to coat the coarse aggregate's surface. Due to the increased porosity, the compressive strength of un-sanded concrete is lower than that of conventional normal concrete. Sand-free concrete has much lower tensile and flexural strength than conventional concrete. In this study, two coarse aggregates with nominal maximum sizes of 12.5 mm and 6.7 mm were used as split rocks with weights of 1.123 kg/m3 and 2.63 kg/m3, respectively. Hence, a FAS of 0.35 and a water volume of 0.35 kg using Portland cement type 1 with a quantity of 389.6 kg/m3. The test object is a concrete cylinder with a diameter of 80 mm and a height of 16 mm. After immersing the specimen in a tub of water, each mixture has three specimens.
Analisa Perilaku Pushover pada Pengujian Balok Beton Bertulang Sudarno P Tampubolon
Bentang : Jurnal Teoritis dan Terapan Bidang Rekayasa Sipil Vol 10 No 1 (2022): BENTANG Jurnal Teoritis dan Terapan Bidang Rekayasa Sipil (Januari 2022)
Publisher : Universitas Islam 45

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33558/bentang.v10i1.3078

Abstract

Beams are part of the building structure that is important to consider when designing the structure. Some failures that occur in beams due to beam reinforcement are not installed such as planning/ design procedures, this problem can cause structural failure. Knowing the behavior of the beam structure due to the given load can help predict the strength of the structural beam and the comfort of the planned structure. To determine and predict the strength and comfort of the reinforced concrete beam structure due to the received load, experimental and simulation tests are carried out. VecTor2 simulation is used to predict shear, crack, and displacement forces in reinforced concrete beams when displacement loads are applied. The bond stress-slip effect (0.139) has a good effect on the strength and hysterical response of reinforced concrete beams. From the results of pushover testing and simulations, it is obtained that the ratio for load capacity ranges from 1.00-1.095. In addition, the installation of 135˚ hooks on stirrups shows that the crack behavior that occurs forms an angle of 45˚, this indicates that the bond between concrete and reinforcement is going well, this can be seen from the analogous behavior principle of reinforced concrete beams.
Analisis Kerusakan Struktur Bangunan dan Manajemen Bencana Akibat Gempa Bumi, Tsunami, dan Likuifaksi di Palu Sudarno P Tampubolon; I Putu Ellsa Sarassantika; I Wayan Gede Suarjana
Bentang : Jurnal Teoritis dan Terapan Bidang Rekayasa Sipil Vol 10 No 2 (2022): BENTANG Jurnal Teoritis dan Terapan Bidang Rekayasa Sipil (Juli 2022)
Publisher : Universitas Islam 45

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33558/bentang.v10i2.3263

Abstract

The strong column-weak beam is a design concept that needs to be implemented and considered in the planning of building structures (high-rise and low-rise buildings). Generally, structural failure occurs at beam-column joints. Such failure occurred due to the lack of attention to good and correct design concepts. The detailing of reinforcement for columns, beams, and beam-column connections has not yet fully implemented the SNI-2847-2019 standard which results in the reinforcement cannot withstand the combination of tensile, compressive, and shear forces that occur during an earthquake. In addition, the incomplete design of strong column-weak beam in building planning causes the building to fail in the column structure when receiving axial forces. The purpose of this study was to analyze the structural damage and the disaster management system applied during the earthquake in Palu. The research is carried out by investigation/survey methods on the study area as well as checking and recording the data about damage condition of buildings and conducting a hammer test (non-destructive test) to get the strength value of the concrete. Testing result showed the compressive strength value of the f’c concrete used is 20 to 48 MPa. In addition, the details of stirrups reinforcement are also not fully understood about their function on beams and columns, which results in the installation of stirrup reinforcement does not meet the criteria for bending angles of 90˚, 135˚, 180˚ and the addition of tensile and compressive reinforcement lengths. The high potential for earthquake hazard causes Palu and its surroundings tend to have an earthquake risk. For this reason, it is necessary to implement disaster mitigation for Palu region, which aims to reduce the number of casualties when natural disasters occur, both human and property loses.