Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

PENERAPAN PENDEKATAN SCIENTIFIC DENGAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN SIKAP DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA SMP NEGERI 9 MERAUKE Eka Sri Rahayu; Markus Palobo; Nurhayati Nurhayati; Minuk Riyana; Daniel Johanis
MAGISTRA Vol 5 No 1 (2018): Magistra: Jurnal Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Publisher : Universitas Musamus, Merauke, Papua

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35724/magistra.v5i1.719

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang bertujuan untuk meningkatkan sikap dan prestasi belajar matematika melalui pendekatan Scientific dengan model Problem Based Learning. Penelitian ini dilakukan sebanyak dua siklus dengan setiap siklus terdapat 4 pertemuan. Subjek dalam penelitian terdiri dari 24 siswa yaitu 16 siswa laki-laki dan 8 siswa perempuan di kelas VIII B SMP Negeri 9 Merauke. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknik tes untuk data prestasi dan teknik non tes untuk data sikap. Hasil penelitian yang diperoleh yaitu sikap belajar matematika siswa pada siklus I adalah 75% atau 18 siswa berada pada kategori baik atau sangat baik dan pada siklus II sikap siswa meningkat menjadi 91,67% atau 22 siswa berada pada kategori baik atau sangat baik. Prestasi siswa pada siklus I yang mendapat nilai di atas 73 yaitu 54,17% atau 13 siswa yang tuntas dan pada siklus II prestasi siswa meningkat sebesar 79,17% atau 19 siswa telah mencapai KKM. Berdasarkan hasil tersebut dapat dikatakan bahwa pendekatan Scientific dengan model Problem Based Learning dapat meningkatkan sikap dan prestasi belajar matematika siswa kelas VIII B di SMP Negeri 9 Merauke
PENERAPAN PENDEKATAN SCIENTIFIC DENGAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN SIKAP DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA SMP NEGERI 9 MERAUKE Eka Sri Rahayu; Markus Palobo; Nurhayati Nurhayati; Minuk Riyana; Daniel Johanis
MAGISTRA Vol 5 No 1 (2018): Magistra: Jurnal Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Publisher : Universitas Musamus, Merauke, Papua

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35724/magistra.v5i1.719

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang bertujuan untuk meningkatkan sikap dan prestasi belajar matematika melalui pendekatan Scientific dengan model Problem Based Learning. Penelitian ini dilakukan sebanyak dua siklus dengan setiap siklus terdapat 4 pertemuan. Subjek dalam penelitian terdiri dari 24 siswa yaitu 16 siswa laki-laki dan 8 siswa perempuan di kelas VIII B SMP Negeri 9 Merauke. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah teknik tes untuk data prestasi dan teknik non tes untuk data sikap. Hasil penelitian yang diperoleh yaitu sikap belajar matematika siswa pada siklus I adalah 75% atau 18 siswa berada pada kategori baik atau sangat baik dan pada siklus II sikap siswa meningkat menjadi 91,67% atau 22 siswa berada pada kategori baik atau sangat baik. Prestasi siswa pada siklus I yang mendapat nilai di atas 73 yaitu 54,17% atau 13 siswa yang tuntas dan pada siklus II prestasi siswa meningkat sebesar 79,17% atau 19 siswa telah mencapai KKM. Berdasarkan hasil tersebut dapat dikatakan bahwa pendekatan Scientific dengan model Problem Based Learning dapat meningkatkan sikap dan prestasi belajar matematika siswa kelas VIII B di SMP Negeri 9 Merauke
PREDIKSI PELUANG KEMATIAN DAN KELAHIRAN MURNI PENDUDUK KABUPATEN MERAUKE MENGGUNAKAN METODE BIRTH AND DEATH PROCESS Minuk Riyana; Marius Agustinus Welliken K.
BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan Vol 15 No 1 (2021): BAREKENG: Jurnal Ilmu Matematika dan Terapan
Publisher : PATTIMURA UNIVERSITY

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (468.033 KB) | DOI: 10.30598/barekengvol15iss1pp095-102

Abstract

This study aims to estimate the probability of birth and death purely based on gender and population data of Merauke City. The chance of birth and death will be used to estimate the life table of the elderly in a population of the City of Merauke. The method used in this research is the birth and process method. The Birth and death process method which is a Poisson distribution is used to predict the chances of birth and death at time t. If the birth and death process fulfills the linearity requirements, then the processes are called the Yule-Furry process. This research discusses the stochastic process of pure birth-death with two sexes in the Yule-Furry Process. From the data on the population of Merauke district which is divided based on the sex of men and women using the pure birth and death model, the calculation results show that the probability value at the time interval 0 ≤ t <1 hour, at the initial time t = 0, the chance of individual birth at female sex is stationary at a value of 0.1762, while the chance of individual death for female sex is stationary at a value of 0.00154. The odds of birth and death in male individuals are stationary at a value of 0.305034 and 0, 059487.
Tingkat Kebermanfaatan Mengenal Warna Menggunakan Permainan Kertas Bergambar pada Anak Usia 4-5 Tahun Retno Wuri Sulistyowati; Minuk Riyana; Wa Ode Siti Hamsinah Day
EDUKATIF : JURNAL ILMU PENDIDIKAN Vol 6, No 1 (2024): February
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/edukatif.v6i1.6280

Abstract

Guru dalam memberikan semangat belajar selama proses pembelajaran harus inovatif dan kontektual. Tujuan penelitian mengetahui tingkat kebermanfaatan siswa usia 4-5 tahun dalam mengenal warna sebagai bagian dari tujuan pembelajaran dengan menggunakan media permainan kertas bergambar. Penelitian ini merupakan Penelitian deskriptif kuantitatif melalui daaata persentase. Jumlah subyek penelitian yang dilibatkan dalam penelitian ini terdiri dari 78 anak usia 4-5 tahun yang berada di Kabupaten Merauke. Hasil penelitian ini menyebutkan dominasi manfaat mengenal warna untuk mengembangkan kecerdasan sebesar 43,6 %, dominasi dari kebermanfaatan mengasah kemampuan mengingat sebesar 86,1% kategori tinggi, kebermanfaatan imajinatif dan artistik didominasi kategori rendah sebesar 78%, kebermanfaatan pemahaman ruang didominasi kategori sedang dan tinggi sebesar 43,6%, dominasi kebermanfaatan keterampilan kognitif sebesar sangat tinggi pada prosentase 61,5% serta kebermanfaatan mengenal warna untuk pola fikir kreatif anak didominasi kategori sangat tinggi yaitu sebesar 53,9% Kesimpulan hasil penelitian ini dapat diketahui bahwa tingkat kebermanfaatan mengenal warna sebagai bagian dari tujuan pembelajaran dengan mengguakan media permainan kertas bergambar mempunyai peran yang sangat besar. Guru hendaknya inovatif dapat memaksimalkan kebermanfaatan mengenal warna dengan media lainnya.
Analisis Kepuasan Sekolah sebagai Pihak Penerima Mahasiswa PPL PPG Prajabatan dalam Upaya Meningkatkan Kualitas Pendidikan Minuk Riyana; Hendra Jondry Hiskya; Febry Ramadhani Suradji; Sri Hanifah
EDUKATIF : JURNAL ILMU PENDIDIKAN Vol 6, No 1 (2024): February
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/edukatif.v6i1.6058

Abstract

Kualitas pendidikan merupakan faktor krusial dalam mengembangkan sumber daya manusia yang berkualitas dan berdaya saing. Salah satu elemen yang berpengaruh signifikan terhadap kualitas pendidikan adalah praktik pengalaman lapangan. Hal ini menjadi alasan penelitian yang bertujuan untuk melihat seberapa besar tingkat kepuasan sekolah mitra terhadap kompetensi guru mahasiswa PPG PPL Prajabatan Universitas Musamus. Jenis penelitian menggunakan metode survey dengan menyebarkan kuesioner yang hasilnya dianalisis menggunakan statstik deskripstif untuk mencari nilai presentasi untuk melihat tingkat kepuasan sekolah mitra tentang aspek kompetensi guru. Subjek penelitian adalah mahasiswa PPG PPL Prajabatan Universitas Musamus yang tersebar di delapan sekolah yang ada di Merauke Papua Selatan. Hasil penelitian menunjukkan tingkat kepuasan sekolah mitra penerima mahasiswa PPL PPG Prajabatan Universitas Musamus dalam menigkatkan kualitas pendidikan pada kompetensi guru yang terdiri dari aspek pedagogik berada di atas 75%, aspek kepribadian berada di atas 84%, aspek sosial berada di atas 88% dan aspek profesional berada di atas 81%. dapat disimpulkan bahwa pihak sekolah yang menjadi mitra merasa puas dengan kompetensi mahasiswa PPL PPG Prajabatan. Sehingga hasil penelitian ini bisa diharapkan dapat memberikan konstribusi teoritis dan praktis dalam pemahaman tentang kepuasan sekolah sebagai pihak penerima mahasiswa PPL PPG Prajabatan.