Claim Missing Document
Check
Articles

Found 10 Documents
Search

EVALUASI HUBUNGAN BIAYA INVESTASI TERHADAP KUALITAS KENYAMAN PADA PERUMAHAN Pratiwi Dian Ilfiani; Suprapto Siswosukarto; Djoko Sulistyo
Inersia : Jurnal Teknik Sipil dan Arsitektur Vol 15, No 2 (2019): Desember
Publisher : Universitas Negeri Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (504.977 KB) | DOI: 10.21831/inersia.v15i2.28621

Abstract

 ABSTRACTThe demand for housing has never stopped because the population growth  always increased. Technical Guidelines for the Construction of Healthy Houses issued by the Minister of Regional Regional Development states that a house as a place of residence must meet indoor health and comfort requirements which is influenced by lighting, airing, air temperature and humidity. This study uses natural lighting, natural ventilation, room humidity and acoustic comfort as variables. The object of this study is limited to the building area of a maximum of 70 m2 with four sample that maintain the original house shape from the design of the developer. Three out of four houses showed the relation between investment and indoor comfort, the higher investment improve indoor comfort. But, one of them showed different pattern, this is because the investment value is influenced by the accessibility of site and buildings.This study found that indoor comfort is influenced by design factors and micro climates. While home investment is influenced by the design and accessibility of site and buildings.Keywords: indoor comfort, lighting, natural ventilation, humidity, acoustic comfort ABSTRAK Tuntutan adanya sebuah rumah tidak pernah berhenti karena pertumbuhan penduduk yang selalu meningkat. Pedoman Teknis Pembangunan Rumah Sederhana Sehat yang dikeluarkan oleh Menteri Permukiman dan Prasarana Wilayah (2002) menyatakan bahwa rumah sebagai tempat tinggal yang memenuhi syarat kesehatan dan kenyamanan dipengaruhi aspek  pencahayaan, penghawaan, serta suhu udara dan kelembaban dalam ruangan. Adapun variabel yang diangkat terdiri dari pencahayaan alami, penghawaan alami, kelembaban ruang dan kebisingan. Objek dari penelitian ini dibatasi pada dengan luas bangunan maksimal 70 m2 dengan empat sampel rumah yang mempertahankan bentuk rumah asli dari desain pengembang. Dari empat rumah, tiga diantara menunjukkan hubungan bahwa semakin tinggi investasi semakin baik kualitas kenyamanan di dalamnya. Akan tetapi satu diantaranya memperlihatkan pola yang berbeda, hal tersebut dikarenakan nilai investasi yang dipengaruhi oleh nilai aksesibilitas lahan dan bangunan. Penelitian ini pada akhirnya mendapatkan hasil bahwa kenyamanan dalam ruang dipengaruhi oleh faktor desain rumah dan iklim mikro. Sedangkan investasi rumah dipengaruhi oleh desain dan nilai aksesibilitas lahan dan bangunan. Kata kunci: kenyamanan dalam ruang, pencahayaan, penghawaan, kelembaban, kebisingan
ANALISA PERILAKU DAN KETAHANAN RUMAH ADAT BUGIS TERHADAP BEBAN GEMPA Surya Dewi Puspitasari; Suprapto Siswosukarto; Sabrina Harahap; Pinta Astuti
Jurnal Teknik Sipil Vol. 16 No. 4 (2022)
Publisher : Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Atma Jaya Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (865.042 KB) | DOI: 10.24002/jts.v16i4.5666

Abstract

Penelitian ini berfokus pada analisis perilaku dinamis dan stabilitas struktur rumah adat bugis yang tahan terhadap beban gempa. Menggunakan kayu Bitti (Vitex cofassus) dan kayu Ipi (Intsia bijuga O.K) sebagai bahan utama rumah adat Bugis dalam penelitian ini. Sebuah model dengan skala penuh dari rumah struktur untuk menganalisis perilaku dinamis dan stabilitas struktur, termasuk sambungan balok-kolom menggunakan SAP2000 dengan berbagai beban berdasarkan SNI 1727:2013, Spesifikasi Desain Indonesia untuk Beban Desain Minimum untuk Bangunan dan Struktur Lainnya. Mempertimbangkan perkembangan zaman, penelitian ini menggunakan jenis atap yang bervariasi, yaitu atap daun rumbia, atap seng, dan atap genteng. Response Spectrum digunakan untuk beban gempa pada struktur ini. Hasil gaya ultimit dari analisis SAP2000 akan dibandingkan dengan gaya nominal masing-masing komponen struktur, untuk menganalisis rasio tegangan akibat gaya internal. Hasil analisis menunjukkan bahwa kekuatan struktur kolom kurang kuat. Namun, anggota lain masih aman untuk digunakan, meskipun menggunakan atap yang berbeda. Dapat disimpulkan bahwa anggota Rumah Adat Bugis tidak sepenuhnya aman.
PERILAKU LENTUR PELAT KOMPOSIT DENGAN PENGKASARAN INTERFACE PADA MOMEN KAPASITAS LAPANGAN Agustin Gunawan; Suprapto Siswosukarto; Bambang Supriyadi
Inersia: Jurnal Teknik Sipil Vol 4, No 1 (2012)
Publisher : Universitas Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (741.384 KB) | DOI: 10.33369/ijts.4.1.1-16

Abstract

The research aimed at investigating of the influence of surface roughing at semi-precast slab to slab strength on the first crack and the ultimate, the slab strength ratio made monolithically and composite, and to investigate crack and failure pattern of composite slab. The testing was conducted on two groups of slab which has 1:1 scales. Each group consists of three. The first group was monolith slab as control speciment. The second group was composite slab withsurface roughing. The test was conducted on two step. The first step, speciment was loaded by the repeated center static loading (10 cycle), the second step, the speciment was loaded from zero and increased step by step until speciment failed. Testing results showed that the first crack load of composite slab was approximately 14,2 % (width of 200 mm), 10,61 % (width of 400 mm), and 22,64 % (width of 600 mm) less than monolith slab. The ultimate (failure) load of composite slab was about 32,2 % (width of 200 mm), 9,8 % (width of 400 mm), and 15,9 % (width of 600 mm) less than monolith slab. The cracks occurred at slab speciment was vertical cracks extending through tensile side. The crack was indicated flexural crack, while the kind of failure type occurred at slab speciment was flexural failure.
Evaluasi Tebal Perkerasan Kaku Apron Bandara Mutiara Sis Al-Jufri Aprilia Wulandari; Suryo Hapsoro Tri Utomo; Suprapto Siswosukarto
Journal of Civil Engineering and Planning (JCEP) Vol 3 No 1 (2022)
Publisher : Program Studi Sarjana Teknik Sipil Universitas Internasional Batam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37253/jcep.v3i1.5816

Abstract

Bandar Udara Mutiara Sis Al Jufri merupakan salah satu bandara yang mengalami peningkatan permintaan akan lalu lintas udara. Adanya permintaan perjalanan udara yang meningkat setiap tahunnya diharapkan juga selaras dengan kinerja pada fasilitas sisi udara Bandar Udara tersebut sehingga dapat melayani peningkatan permintaan yang terjadi, khususnya pada apron. Penelitian ini dimaksudkan bertujuan untuk mengevaluasi perkerasan kaku apron Bandara Mutiara Sis Al-Jufri Palu serta memperoleh hasil perhitungan konstruksi perkerasan apron yang direncanakan agar mampu melayani lalu lintas pesawat sesuai dengan pertumbuhan lalu lintas pesawat yang direncanakan dengan menggunakan pesawat tipe Boeing 737-900ER sebagai pesawat rencana. Evaluasi perkerasan kaku apron dilakukan dengan menggunakan metode FAA (Federal Aviation Administration) dengan pesawat Boeing 737-900 ER sebagai pesawat rencana. Berdasarkan hasil evaluasi tebal perkerasan kaku untuk kondisi eksisting menggunakan pesawat rencana tipe Boeing 737-900 ER diperoleh tebal slab beton sebesar 36 cm dan subbase sebesar 15 cm, sedangkan tebal perkerasan untuk 20 tahun mendatang diperoleh tebal slab beton sebesar 41 cm dan subbase 15 cm. Sehingga perlu dilakukan penambahan pada tebal slab beton sebesar 5 cm sehingga dapat memikul beban lalu lintas pesawat untuk 20 tahun mendatang. Sedangkan untuk subbase course tidak perlu dilakukan konstruksi kembali sehingga perkerasan tersebut dapat melayani lalu lintas pesawat untuk 20 tahun mendatang.
The Influence of Temperature Variations on Rigid Pavement Concrete Slabs Anno Mahfuda; Suprapto Siswosukarto; Bambang Suhendro
Journal of the Civil Engineering Forum Vol. 9 No. 2 (May 2023)
Publisher : Department of Civil and Environmental Engineering, Faculty of Engineering, Universitas Gadjah Mada

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22146/jcef.5744

Abstract

This research aims to assess the effect of temperature gradient developed within the concrete slab of rigid pavement, and to investigate its impact when incorporated with the traffic load, and the heat transfer pattern. The rigid pavement model considers an isotropic, uniform, and linear-elastic schemes to simulate the material properties. A numerical analysis approach was employed using Abaqus software incorporated with the 3D Solid model. The traffic loads were obtained from the field surveys, while the temperature of the slabs was measured directly on the site. The dimension of the rigid panel is 2.75 m in width, 5 m long, slab thickness of 25 cm, and concrete specification of 41.33 MPa. The results showed that the temperature gradient produced a significant impact on stress development within the concrete slab of rigid pavement. It was observed that the temperature gradient during the daytime generated higher stress than at night, with a value reaching the MOR (Modulus of Rupture). The exposure of the rigid pavement to 500C tends to produce a principle slab stress of 2.395 MPa, while 1.31 MPa was developed due to the traffic load. When the two factors were combined, the concrete slab acquired a maximum principle stress of 3.322 MPa, which is close to the MOR of 83.34% fa. These results showed that the pavement is capable of withstanding stress from temperature gradient and traffic load as indicated by the ratio of less than one (1). However, this ratio is high for fatigue failure mitigation purposes, and this reduces the quality of life of the rigid pavement.
The Effect of Polypropylene Fiber and Steel Fiber on Geopolymer Concrete Niza Widiana; Iman Satyarno; Suprapto Siswosukarto
Jurnal Teknik Sipil dan Perencanaan Vol 25, No 1 (2023): April 2023
Publisher : Semarang State University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15294/jtsp.v25i1.40999

Abstract

One of the environmentally friendly concrete as an alternative to cement concrete in the future is geopolymer concrete which used a cement substitute in the form of fly ash. To prevent premature cracking of the concrete, this study added fiber types such as polypropylene fiber, and steel fiber (dramix), this experiment with 3 variables namely the addition of polypropylene fiber by 0%, 0.40%, 0.80%, 1.2%, steel fiber of 0.25%, 0.50%, 0.75%, 1.00%, as well as a combination of polypropylene fiber and steel fiber (0.4%P;0.50%D), (0.8%P;0.75%D), (1.2%P;1.00%D) of the weight of the concrete. In this study, using a beam specimen measuring 10x10x50 cm, for each percentage of fiber usage there are 2 beam trials. Geopolymer concrete in this study uses a ratio of NaOH and Na2SiO3 is 2:1 and a constant concentration of 10 Molar, to test the Flexural Strength Test of Concrete at the age of 28 days of concrete. The results of the highest average flexural strength of geopolymer concrete without fiber σl = 78.77 kg/cm2, using polypropylene 0.80% σl =50.50 kg/cm2, and 0.25% steel fiber σl =68.87 kg/cm2, the combination of both fibers (P0.4%; D0.25%) σl =65.34 kg/cm2. These results do not produce good workability, thus affecting the decrease in flexural strength. By increasing the ratio A = 0.35 to 0.45, the geopolymer concrete mix produces better workability with the highest average flexural strength of geopolymer concrete with polypropylene fiber 0.8% σl = 80.107 kg/cm2.
PEMODELAN NUMERIK KAPASITAS LENTUR BALOK BETON DENGAN PENULANGAN SERAT BERPOLIMER Kasih Jhoniper Simanjuntak; Andreas Triwiyono; Suprapto Siswosukarto
Jurnal Teknik Sipil Vol. 17 No. 3 (2023)
Publisher : Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Atma Jaya Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24002/jts.v17i3.7555

Abstract

Aplikasi Fiber Reinforcement Polimer (FRP) sebagai tulangan menjadi salah satu inovasi baru untuk sistem beton bertulang. FRP atau serat berpolimer merupakan material dengan sifat elastis dan mempunyai kuat tarik yang lebih tinggi dibandingkan baja. Selain mempunyai kelebihan sifat mekanika, FRP juga memiliki sifat tahan korosi, dan sifat non-magnetik, yang dapat memperlambat deteriorasi material akibat lingkungan. Pemodelan balok bertulangan FRP secara numeris dengan finite element perlu dibuat untuk menggantikan pengujian ekseperimental. Dalam penelitian ini dilakukan pemodelan elemen balok lentur dengan perangkat lunak ABAQUS CAE. Dimensi balok 150 mm x 100 mm, panjang 2400 mm dengan tulangan memanjang jenis glass fiber reinforcement polimer (GFRP) tekan dan tarik masing - masing 2D10 dan sengkang D4-100 dengan pembebanan statik  four point loading.  Dalam pemodelan digunakan interaksi perfect bond antara GFRP dan beton sekelilingnya. Untuk validasi pemodelan, kurva beban - defleksi hasil pemodelan dibandingkan dengan kurva beban – defleksi hasil pengujian eksperimental sebelumnya. Hasil model tervalidasi relatif baik dibandingkan hasil eksperimental. Dengan hasil pemodelan yang sudah tervalidasi, beban maksimum model numerik dibandingkan dengan analisis kapasitas lentur nominal SNI 8970 : 2021 sehingga didapatkan rasio perbandingan kapasitas nominal dan beban maksimum model numerik. Diagram beban-defleksi di awal sangat dekat, dengan selisih beban ultimit pada model dengan hasil pengujian lentur balok 12,1%. Perbandingan kapasitas lentur nominal bertulangan GFRP berdasarkan SNI 8970:2021 dan beban maksimum model numerik diperoleh 0,5, aman digunakan sebagai acuan perencanaan balok beton bertulangan.
FACTORS AFFECTING THE SPEED OF CERTIFICATE ACCEPTANCE OF FUNCTIONALITY Andhyni Kusumahastiti; Suprapto Siswosukarto; Henricus Priyosulistyo
Journal of Development and Integrated Engineering Vol 2, No 1 (2022): Journal of Development and Integrated Engineering, v2i1 June 2022
Publisher : Program Studi Arsitektur S-2 Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Topic of this research was carried out in relation to the Regulation of the Minister of Public Works 25/PRT/M/2007 concerning the Certificate of Feasibility of Function (SLF). The factors affecting the speed  of  getting the certificate will be investigated. Each region is required to make further regional regulations that refer to the Regulation of the Minister of Public Works 25/PRT/M/2007. Such a regional regulation can affect the speed and quality of results. The case studies selected in this study were SLF at the Microbiology Building, FKKMK UGM and Hotel de Braga, Bandung. This research based on the results of interviews and data obtained in the microbology building UGM Yogyakarta and Hotel de Braga Bandung. The factors that influence the SLF application process are socialization related to SLF, human resources in the application and issuance process, and understanding of the main tasks and functions of each related human resource. The difference requirements and procedures of the regional regulations does not affect each process but does affect the duration of the SLF issuance process. Substantially, the regional regulations in Sleman Regency has no differences compared to the regional regulations in the city of Bandung regarding SLF but sequence.
Analisis Derajat Kerusakan dan Penurunan Modulus Elastisitas Material Cement Treated Base (CTB) menggunakan UPV test dan Concrete Quality Designation (CQD) Ade Trias Safrudin; Suprapto Siswosukarto; Bambang Suhendro
Jurnal Aplikasi Teknik Sipil Vol 21, No 4 (2023)
Publisher : Departemen Teknik Infrastruktur Sipil Institut Teknologi Sepuluh Nopember Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.12962/j2579-891X.v21i4.18629

Abstract

Cement-treated base (CTB) is a type of foundation material commonly used in pavement structures which initially has high stiffness, but due to repeated loads CTB tends to experience more cracks which can cause a decrease in its elastic modulus. This study aims to determine the extent of damage and decrease in the value of CTB's elastic modulus before and after cracking through ultrasonic pulse velocity (UPV) test and unconfined compressive strength (UCS) tests on CTB cylinder samples. The CTB material quality index was evaluated using a concrete quality designation (CQD). The results showed that the magnitude of stress applied to  CTB affects the degree of damage, and the degree of damage to CTB significantly affects the material’s modulus of elasticity. The greater the degree of damage to CTB, the smaller the elastic modulus will be. For applied stress with CTB damage level of 32%, the elastic modulus decreases by 33.55%. The level of damage caused by the application of the maximum stress (100%) on CTB sample reached 95.29%, and the modulus of elasticity decreased by 83.30%. The CTB sample with 95.29% degree of damage has the same elastic modulus as the unbound granular aggregate material.
Evaluasi Tebal Perkerasan Kaku Apron Bandara Mutiara Sis Al-Jufri Aprilia Wulandari; Suryo Hapsoro Tri Utomo; Suprapto Siswosukarto
Journal of Civil Engineering and Planning (JCEP) Vol. 3 No. 1 (2022)
Publisher : Program Studi Sarjana Teknik Sipil Universitas Internasional Batam

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37253/jcep.v3i1.5816

Abstract

Bandar Udara Mutiara Sis Al Jufri merupakan salah satu bandara yang mengalami peningkatan permintaan akan lalu lintas udara. Adanya permintaan perjalanan udara yang meningkat setiap tahunnya diharapkan juga selaras dengan kinerja pada fasilitas sisi udara Bandar Udara tersebut sehingga dapat melayani peningkatan permintaan yang terjadi, khususnya pada apron. Penelitian ini dimaksudkan bertujuan untuk mengevaluasi perkerasan kaku apron Bandara Mutiara Sis Al-Jufri Palu serta memperoleh hasil perhitungan konstruksi perkerasan apron yang direncanakan agar mampu melayani lalu lintas pesawat sesuai dengan pertumbuhan lalu lintas pesawat yang direncanakan dengan menggunakan pesawat tipe Boeing 737-900ER sebagai pesawat rencana. Evaluasi perkerasan kaku apron dilakukan dengan menggunakan metode FAA (Federal Aviation Administration) dengan pesawat Boeing 737-900 ER sebagai pesawat rencana. Berdasarkan hasil evaluasi tebal perkerasan kaku untuk kondisi eksisting menggunakan pesawat rencana tipe Boeing 737-900 ER diperoleh tebal slab beton sebesar 36 cm dan subbase sebesar 15 cm, sedangkan tebal perkerasan untuk 20 tahun mendatang diperoleh tebal slab beton sebesar 41 cm dan subbase 15 cm. Sehingga perlu dilakukan penambahan pada tebal slab beton sebesar 5 cm sehingga dapat memikul beban lalu lintas pesawat untuk 20 tahun mendatang. Sedangkan untuk subbase course tidak perlu dilakukan konstruksi kembali sehingga perkerasan tersebut dapat melayani lalu lintas pesawat untuk 20 tahun mendatang.