Claim Missing Document
Check
Articles

Found 34 Documents
Search

MENGEMBANGKAN MINAT KEWIRAUSAHAAN DI KALANGAN REMAJA DESA NYITDAH KABUPATEN TABANAN I.N. Nurcaya; Eka Sulistyawati; I.M. Jember; N.K. Seminari; N.G.P. Wirawati
Buletin Udayana Mengabdi Vol 16 No 3 (2017)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (125.554 KB)

Abstract

Adolescence is a period of time when people are intended to reveal and show their true identity. They start to prepare for their future, choosing what they are going to do in the future. However they need some education, developments and directions to get better in order to reach their dreams. By considering the need of some education, developments and directions, encourage us to do a community service which entitled “Developing Entrepreneurship’s Interests on The Adolescence of Nyitdah Village Kediri Sub-district Tabanan Regency.”. This activity targeted the adolescence or also known as “sekeha teruna – teruni” in order to develop their entrepreneurship’s interest. The amount of participants who participate in this events are 83 teenager who were chosen from 9 banjar that spread in Nyitdah Village. The events formally starts within 3 steps, which are September 30th, October 7th and 8th 2016. The community service was held by using lecture and discussion method. The participants get the lecture’s material, the making of business proposal, and filling the questionnaire as the evaluation of the events. The result of the community service, the adolescence or also known as “sekaha teruna teruni” is expected to be able digging their self-potential, and develop it into a business. For the community service’s team, this event is beneficial to apply theory and devoted themselves to the people.
PELATIHAN PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN BERBASIS EXCEL PADA LPD DESA ADAT KUUM KELADI TABANAN I.N. Nurcahya; E. Sulistyawati; I.M. Jember; N.G.P. Wirawati
Buletin Udayana Mengabdi Vol 16 No 3 (2017)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (141.38 KB)

Abstract

Lembaga Perkreditan Desa (LPD) is one of the institution that is now a footstool for the people in order to fulfill their daily needs and fund management. This institution is formed to be able to have a bigger role in order to overcome the financial difficulties between the people. With that bigger and important role, LPD’s development become really fast. The Training of Arranging the Financial Report Based on Microsoft Excel that had been held in LPD Kuum Kladi Village Office aims to give knowledge to the LPD’s staff about the importance of being quick and accurate on making financial report. The training in LPD Office, which is in Banjar Adat Munduk Juwet were attended by all of the LPD staffs and 2 Bendesa Adat. This training went well and received a good welcome and enthusiasm from the community leader nor LPD staffs.
Peran Kepercayaan Merek Dalam Memediasi Pengaruh Kepuasan Pelanggan Terhadap Loyalitas Produk Telepon Pintar Merek Apple di Kota Denpasar Bariocha Benaya Brendana Putra; Eka Sulistyawati
E-Jurnal Manajemen Vol 3 No 9 (2014)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (422.725 KB)

Abstract

This study aims to analyze the influence of customer satisfaction on brand trust ,brand trust on brand loyalty, customer satisfaction on brand loyalty, and the mediating role of brand trust on Apple smart phone products in Denpasar. This research is an associative study aimed to examine the relationship of each variable. Sampling technique is purposive sampling by adding certain criteria that are considered representative of the population. The results showed that:First, customer satisfaction has positive and significant effect on brand trust. Second, brand trust has positive and significant effect on brand loyalty Third, customer satisfaction has positive and significant effect on brand loyalty.Fourth, brand trust has signficant effect on mediates the effect of customer satisfaction on brand loyalty with a significant level variables. Based on the discussion and the conclusion it is suggested to the manager of Apple to continuously innovate in order to improve consumer satisfaction and loyalty. Keywords :Customer Satisfaction , Brand Trust , Brand Loyalty
PENGARUH BRAND TRUST, CUSTOMER SATISFACTION, DAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY TERHADAP BRAND LOYALTY Ayu Stia Rini; Eka Sulistyawati
E-Jurnal Manajemen Vol 3 No 3 (2014)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (332.025 KB)

Abstract

Aqua is a brand of Bottled Drinking Water (bottled water) which became one of the favorites in Indonesia. Brand loyalty is a positive attitude in making purchases over to a brand over time despite situational influences and marketing efforts have the potential to lead to brand switching. There are several variables that affect brand loyalty, such as brand trust, customer satisfaction, and Corporate Social Responsibility (CSR). This study aimed to determine the influence of brand trust, customer satisfaction, and brand loyalty on CSR to Aqua in Denpasar City. The sample used there are 120 respondents with purposive sampling method. The data analysis technique used is multiple linear regression analysis techniques. Based on the results of analysis show that partially brand trust and CSR are positive effect and significant on brand loyalty. As for the customer satisfaction is positive effect and not significant on brand loyalty.
PERAN POSITIVE EMOTION DALAM MEMEDIASI PENGARUH PRODUCT KNOWLEDGE TERHADAP IMPULSE BUYING Ni Putu Triana Mahadewi; Eka Sulistyawati
E-Jurnal Manajemen Vol 8 No 9 (2019)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (268.255 KB) | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2019.v08.i09.p15

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menjelaskan pengaruh product knowledge terhadap positive emotion, untuk menjelaskan pengaruh product knowledge dan positive emotion terhadap impulse buying, serta untuk menjelaskan peran positive emotion dalam memediasi product knowledge terhadap impulse buying. Populasi dalam penelitian ini adalah konsumen produk fashion di Bali. Teknik penentuan sampel yang digunakan adalah metode purposive sampling, yakni sampel ditentukan dengan pertimbangan yaitu responden berkewarganegaan Indonesia yang berdomisili di Kota Denpasar dan Badung yang sudah pernah berbelanja produk Zara. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebanyak 130 responden. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis jalur (Path Analysis). Hasil penelitian menunjukkan bahwa product knowledge berpengaruh positif dan signfikan terhadap positive emotion, product knowledge dan positive emotion berpengaruh positif dan signfikan terhadap impulse buying, serta positive emotion secara positif dan signifikan memediasi pengaruh product knowledge terhadap impulse buying konsumen pada produk Zara. Kata Kunci: product knowledge, positive emotion, impulse buying
PERAN KEPUASAN DALAM MEMEDIASI PENGARUH KEPERCAYAAN TERHADAP NIAT BELI ULANG PADA GO-FOOD DI FEB UNUD Bagus Dwipayana; Eka Sulistyawati
E-Jurnal Manajemen Vol 7 No 10 (2018)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (331.011 KB) | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2018.v07.i10.p01

Abstract

Niat untuk menggunakan kembali barang atau jasa merupakan cerminan bahwa jasa yang ditawarkan perusahaan berkualitas sehingga pelanggan merasa puas. Mengacu teori perilaku konsumen, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepercayaan dan kepuasan terhadap niat beli ulang. Penelitian ini dilakukan pada 1873 mahasiswa non-reguler Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana, sampel ditentukan menggunakan rumus slovin dan didapatkan sampel sejumlah 95 orang mahasiswa non-reguler. Pengumpulan data menggunakan kuesioner. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis faktor dan path analysis untuk menguji pengaruh kepercayaan dan kepuasan terhadap niat beli ulang. Hasil pengujian hipotesis pertama menunjukan kepercayaan berpengaruh positif terhadap niat beli ulang. Hasil hipotesis kedua menunjukan kepuasan berpengaruh positif terhadap kepercayaan. Hasil hipotesis ketiga menunjukan kepuasan berpengaruh positif terhadap niat beli ulang, dan yang terakhir hipotesis keempat menunjukan bahwa kepuasan memediasi secara positif hubungan antara kepercayaan terhadap niat beli ulang. Tingginya tingkat kepercayaan dan kepuasan konsumen akan meningkatkan peluang niat membeli ulang dari konsumen.
Faktor-faktor yang Dipertimbangkan Konsumen dalam Keputusan Pembelian Produk Endek di Kota Denpasar L.G. Indhira Waskiarani; Eka Sulistyawati
E-Jurnal Manajemen Vol 3 No 8 (2014)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRACT The purpose of this study was to determine the factors that consumers consider the product purchase decisions endek in Denpasar and to determine which variables representing each factor that consumers consider the product purchase decisions endek in Denpasar. This study of 100 respondents using purposive sampling technique. Based on the research results can be that the promotion factors, product factors, collection factors, and friends factors into consideration in purchasing decisions of consumers endek products in Denpasar and variables representing each factor that consumers consider the product purchase decisions endek in Denpasar is the promotion variable, products variable, a collection of variables, and friends variable. Key words : factors, consumer behavior, decision purchase
PENGARUH BAURAN PEMASARAN TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN DAN PERILAKU PEMBELIAN ULANG (Studi Kasus pada Produk Pasta Gigi Merek Pepsodent di Kota Denpasar) Ni Wayan Pupuani; Eka Sulistyawati
E-Jurnal Manajemen Vol 2 No 6 (2013)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (121.371 KB)

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh secara simultan dan parsial bauran pemasaran terhadap kepuasan konsumen dan perilaku pembelian ulang. Seluruh data dalam penelitian ini diperoleh dari penelitian menggunaan kuesioner di Kota Denpasar. Teknik analisis dalam penelitian ini menggunakan analisis jalur (Path Analisis). Populasi dari penelitian ini adalah konsumen yang berdomisili di Kota Denpasar yang telah menggunakan pasta gigi pepsodent, dengan mengambil sampel sebanyak 180 responden berdasarkanpurposive sampling. Hasil penelitian menunjukkan pengaruh bauran pemasaran secara simultan dan parsial berpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen.Bauran pemasaran berpengaruh signifikansecara simultan terhadap perilaku pembelian ulang.Akan tetapi, secara parsial,hanya harga yang berpengaruh signifikan terhadap perilaku pembelian ulang, sedangkan produk, saluran distribusi, dan promosi berpengaruh tidak signifikan terhadap perilaku pembelian ulang.Kepuasan berpengaruh signifikan terhadap perilaku pembelian ulang.   Kata kunci:ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh secara simultan dan parsial bauran pemasaran terhadap kepuasan konsumen dan perilaku pembelian ulang. Seluruh data dalam penelitian ini diperoleh dari penelitian menggunaan kuesioner di Kota Denpasar. Teknik analisis dalam penelitian ini menggunakan analisis jalur (Path Analisis). Populasi dari penelitian ini adalah konsumen yang berdomisili di Kota Denpasar yang telah menggunakan pasta gigi pepsodent, dengan mengambil sampel sebanyak 180 responden berdasarkanpurposive sampling. Hasil penelitian menunjukkan pengaruh bauran pemasaran secara simultan dan parsial berpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen.Bauran pemasaran berpengaruh signifikansecara simultan terhadap perilaku pembelian ulang.Akan tetapi, secara parsial,hanya harga yang berpengaruh signifikan terhadap perilaku pembelian ulang, sedangkan produk, saluran distribusi, dan promosi berpengaruh tidak signifikan terhadap perilaku pembelian ulang.Kepuasan berpengaruh signifikan terhadap perilaku pembelian ulang.   Kata kunci: Bauran pemasaran, kepuasan, dan perilaku pembelian ulang
KUALITAS PELAYANAN BERPENGARUH TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN DENGAN KEPUASAN PELANGGAN SEBAGAI VARIABEL MEDIASI I Gede Benny Subawa; Eka Sulistyawati
E-Jurnal Manajemen Vol 9 No 2 (2020)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (178.368 KB) | DOI: 10.24843/EJMUNUD.2020.v09.i02.p16

Abstract

Populasi dalam penelitian ini adalah pelanggan yang loyal menggunakan jasa Lila Tour and Travel selama kurun waktu 3 tahun terakhir untuk produk tour. Metode penentuan sampel yang digunakan adalah nonprobability sampling dengan teknik purposive sampling yaitu teknik penentuan sampel dengan pertimbangan tertentu. Sampel yang dipilih dalam penelitian ini sebanyak 100 responden. Data di analisis menggunakan teknik analisis jalur (path analysis). Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas pelayanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan, serta kualitas pelayanan dan kepuasan pelanggan berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan pada perusahaan Lila Tour and Travel. Saran yang dapat diberikan mencapai kepuasan pelanggan dan loyalitas pelanggan yang optimal yaitu sebaiknya kualitas pelayanan yang diberikan perusahan ditingkatkan, dengan cara : melayani pelanggan dengan cepat, tanggap terhadap keluhan yang di sampaikan oleh pelanggan, memahami keinginan pelanggan, dan bersedia untuk memberikan informasi yang dibutuhkan pelanggan. Kata Kunci: kualitas pelayanan, kepuasan pelanggan, loyalitas pelanggan
PENGARUH CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY TERHADAP PREFERENSI MEREK PERUSAHAAN PADA PT. BANK PEMBANGUNAN DAERAH BALI A.A. Fajariani; Eka Sulistyawati
E-Jurnal Manajemen Vol 4 No 9 (2015)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (408.803 KB)

Abstract

This study aimed to determine the effect of corporate social responsibility for the company's brand preference. The location of this research in Denpasar. The sample used 65 respondents, using the technique of sampling proposive. The analysis technique used is multiple linear regression analysis with the classical assumption and hypothesis testing. Based on the results of multiple linear regression is known to have a positive influence of CSR in the context of economic performance, environmental performance and social performance significant positive effect on brand preference. This means that if each of these performance increases, brand preference will also increase.