Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

Perancangan Geographic Information System Berbasis Android Untuk Potensi Mebel Di Kecamatan Tahunan Kabupaten Jepara Tamrin, Teguh; Zyen, Akhmad Khanif; Dina, Maula Hashina
Walisongo Journal of Information Technology Vol 1, No 2 (2019): Walisongo Journal of Information Technology
Publisher : Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21580/wjit.2019.1.2.4073

Abstract

Jepara is a city called carving city because it has a large furniture and carving industrypotential. Tahunan Subdistrict is an area located in Jepara regency with the biggest potential of the furniture industry compared to other districts. Everyone who wants to buy furniture from Tahunan may visit the showroom which is located not far from the main road because of the limited information about the potential of furniture, especially small and medium business category in less strategic locations. Judging from these problems, it is necessary to make an information system about the potential of furniture in Tahunan district based on android that is easy to use and integrated with Geographic Information System (GIS) to make it  easier for users to find directions to the location. The system development method used is Rapid Application Development (RAD) with Construct 2 as the maker of the application.
PENERAPAN APLIKASI MOBILE LOCATION BASED SERVICE UNTUK PERSEBARAN USAHA MIKRO KECIL MENENGAH DIKABUPATEN JEPARA Nur Aeni Widiastuti; Teguh Tamrin
Simetris: Jurnal Teknik Mesin, Elektro dan Ilmu Komputer Vol 11, No 1 (2020): JURNAL SIMETRIS VOLUME 11 NO 1 TAHUN 2020
Publisher : Universitas Muria Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1061.082 KB) | DOI: 10.24176/simet.v11i1.4015

Abstract

Kabupaten Jepara memiliki sentra industri yang tersebar di wilayahnya. Beberapa sentra industri diantaranya sentra kerajinan gerabah dan genteng, sentra industri tenun troso, sentra industri kerajinan monel, sentra industri mebel, dan lainnya. Persebaran sentra yang ada menyebabkan sentra industri yang lokasinya strategis lebih mudah dikunjungi daripada pengrajin yang lokasinya kurang strategis. Oleh sebab itu, untuk mengatasi permasalahan tersebut dan demi keberlangsungan sentra yang ada maka peneliti mengusulkan untuk perancangan aplikasi mobile persebaran Usaha Mikro Kecil Menengah dengan pengembangan metode location based service. Aplikasi mobile ini terintegrasi dengan google Maps API sehingga pembeli dapat mengakses jarak lokasi sentra yang dicari dengan lokasi dia berada saat itu. Metode ini memiliki kelebihan diantaranya: (1)informasi lokasi yang diberikan real time, (2)sebagai penunjuk arah untuk lokasi yang dituju. Hasil penelitian ini dapat dilihat dari pengujian blackbox testing dan uji kelayakan aplikasi kepada pengguna menghasilkan persentase sebesar 77% yang dinyatakan sangat layak untuk digunakan.
Android Base Rapid Application Development for Learning Yanbu'a Teguh Tamrin; Syamsul Ma’arif
Journal of Applied Intelligent System Vol 5, No 2 (2020): Journal of Applied Intelligent System
Publisher : Universitas Dian Nuswantoro and IndoCEISS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33633/jais.v5i2.4375

Abstract

Learning to read the Al Quran is a very important basic knowledge, especially for early childhood, because it serves as a foundation to increase love for the Qur'an and an increase in the sense of faith in Allah Subhanahu Wata'ala. The current learning model is still very conventional. The method of learning the Yanbu'a book in general still uses the rote method by reading the book and listening to it from the teacher. The impact of learning like that causes the child to be less enthusiastic about learning so it is easy to bo-san. Seeing these problems, it is necessary to make mobile-based applications that can make it easier and fun for children to learn the Yanbu'a book. In this study, we will discuss the development of the Yanbu'a learning method with the Rapid Application Development Method on Android which was built using the Construct 2 application. Students are increasingly facilitated in learning and interest in learning is increasing. 
Perancangan Geographic Information System Berbasis Android Untuk Potensi Mebel Di Kecamatan Tahunan Kabupaten Jepara Teguh Tamrin; Akhmad Khanif Zyen; Maula Hashina Dina
Walisongo Journal of Information Technology Vol 1, No 2 (2019): Walisongo Journal of Information Technology
Publisher : Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21580/wjit.2019.1.2.4073

Abstract

Jepara is a city called carving city because it has a large furniture and carving industrypotential. Tahunan Subdistrict is an area located in Jepara regency with the biggest potential of the furniture industry compared to other districts. Everyone who wants to buy furniture from Tahunan may visit the showroom which is located not far from the main road because of the limited information about the potential of furniture, especially small and medium business category in less strategic locations. Judging from these problems, it is necessary to make an information system about the potential of furniture in Tahunan district based on android that is easy to use and integrated with Geographic Information System (GIS) to make it  easier for users to find directions to the location. The system development method used is Rapid Application Development (RAD) with Construct 2 as the maker of the application.
PEMBELAJARAN ALGORITMA K-NN UNTUK BIG DATASET MENGGUNAKAN METODE SAMPLE BOOTSTRAP DAN WEIGHTED GINI INDEX Bijanto Bijanto; Zainal Abidin; Teguh Tamrin
JURNAL DISPROTEK Vol 12, No 2 (2021)
Publisher : Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34001/jdpt.v12i2.2091

Abstract

Dataset yang mempunyai jumlah record atau atribut dalam jumlah besar bisa disebut juga dengan dataset besar. Ukuran dataset besar memiliki jumlah dalam besaran dari terabyte sampai petabyte. Pengolahan dataset besar tersebut membutuhkan komputer yang memiliki spesifikasi tinggi. Untuk mengklasifikasikan objek baru berdasarkan atribut data training sample tersebut bisa menggunakan algoritma k-NN. Salah satu kelebihan algorotma kNN adalah efektif dan sering digunakan untuk mengatur permasalahan mengenai klasifikasi. Cukup lamanya waktu komputasi menjadi salah satu kelemahan algoritma kNN. Hal ini diakibatkan oleh proses kalkulasi algoritma kNN terhadap dataset yang besar. Dari masalah-masalah yang muncul tersebut, maka peneliti mengusulkan sistem pembelajaran kNN menggunakan boostraping dan Weighted Gini Index sebagai solusi untuk penanganan masalah pengolahan dataset besar. Pembelajaran kNN menggunakan Bootstrap-Weighted Gini Index dipakai untuk memangkas atribut maupun record berlandaskan hasil penyaringan atribut dan record yang mempunyai kuwalitas error sedikit. Penelitian ini membuktikan bahwa, hasil penambahan akurasi yang didapat dari pengolahan pada dataset Landsat (akurasi semula sebesar 91,40% menjadi 94,95%), Thyroid (akurasi semula 89,31% menjadi 96,61%), HTRU (akurasi semula 96,01% menjadi 98,18%) dan EEG Eye (akurasi semula 97,40% menjadi 97,80%).
PREDIKSI DATA ARUS LALU LINTAS DI KABUPATEN JEPARA MENGGUNAKAN ALGORITMA NEURAL NETWORK Teguh Tamrin
Jurnal DISPROTEK Vol 9, No 2 (2018)
Publisher : Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (590.342 KB) | DOI: 10.34001/jdpt.v9i2.802

Abstract

ABSTRACT The imbalance in the growth of transportation facilities especially motorcycles and private vehicles is growing very rapidly from the growth of transportation infrastructure when it occurs in traffic jams. Jepara regency is included in 35 districts / cities in the Province of Central Java. Some of the factors that affect congestion in Jepara are: 1) Some schools in Jepara are located on the roadside, creating congestion due to compilation. Morning hours leave for school in the morning and afternoon come home to pick up school and find people who sell in front of school. Number of Industries that stand in Jepara while the capacity of the road is narrow. 3) Parking liars / haphazard. Therefore, this study was conducted to prove the most accurate neural networks in traffic prediction data by using data of Jepara district traffic volume. The research method used is experimental method with testing algorithm to determine the price in data processing. In this study using a dataset of 70 records with 50 data sharing training and 20 data testing. Other parameters: Name (ID), Time, Motor Cycle (MC), Light Vehicle (LV), Heavy Vehicle (HV), Volume (C), Volume (V), V / C and conclusion. The outcomes in question are scientific journals and technological readiness levels (TKT), including into TKT level 3. Keywords : Prediction, traffic flow, neural network, algorithm ABSTRAK Ketidak seimbangan pertumbuhan sarana transportasi khususnya sepeda motor dan kendaraan pribadi berkembang sangat pesat daripada pertumbuhan prasarana transportasi sehingga berdampak pada kemacetan lalu lintas. Kabupaten Jepara termasuk ke dalam 35 kabupaten/kota yang ada di Propinsi Jawa Tengah. Beberapa faktor yang mempengaruhi kemacetan di Jepara adalah :1) Beberapa sekolah yang ada di Jepara terletak di pinggir jalan sehingga menimbulkan kemacetan karena ketika pagi jam berangkat sekolah parkir pengantar dan siang jam pulang sekolah ketika menjemput dan banyaknya orang yang berjualan di depan sekolah.2) Banyaknya Industri yang berdiri di Jepara sedangkan kapasitas jalan sempit. 3) Parkir liar/sembarangan. Oleh sebab itu, penelitian ini dilakukan untuk membuktikan algoritma neural network adalah algoritma yang paling akurat dalam memprediksi jumlah arus lalu lintas di kabupaten Jepara. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian eksperimen dengan pengujian algoritma untuk menentukan akurasi dalam pengolahan data. Pada penelitian ini menggunakan dataset sejumlah 70 record dengan pembagian 50 data training dan 20 data testing. Parameter yang digunakan antara lain : Nama (ID), Waktu, Motor Cycle (MC), Light Vehicle(LV), Heavy Vehicle (HV), Kapasitas (C), Volume (V), V/C dan kesimpulan label. Luaran yang dicapai adalah jurnal ilmiah dan tingkat kesiapan teknologi (TKT) termasuk ke dalam TKT tingkat 3. Kata Kunci: Prediksi, arus lalu lintas, neural network, algoritma.
E-Marketing Produk NU Skin pada Rumah Cantik G&G Berbasis Android Gun Sudiryanto; R. Hadapiningradja Kusumodestoni; Teguh Tamrin; Lusi Meriyanti
Jurnal Dinamika Ekonomi & Bisnis Vol 16, No 2 (2019)
Publisher : Universitas Islam Nahdlatul Ulama Jepara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34001/jdeb.v16i2.1081

Abstract

Nu Skin adalah salah satu produk kecantikan dan kesehatan, salah satunya terletak di Jepara, yaitu G&G Beauty House yang memiliki kantor di Jl. Diponegoro No. 121, Jobokuto, Distrik Jepara. Pemasaran produk masih menggunakan cara tradisional dan sederhana yaitu melalui media Instragram dan Whatsapp, setiap kali produk dibeli, konsumen harus datang ke toko untuk mengetahui persediaan produk yang tersedia. Dilihat dari masalah tersebut, maka perlu adanya suatu aplikasi berbasis android yang dapat membantu kegiatan penjualan mulai dari mempromosikan produk, mengetahui informasi produk dan stok produk sehingga data yang dihasilkan lebih efektif, maksimal, dan lebih akurat. Metode pengembangan sistem yang digunakan adalah RAD (Rapid Application Development) dengan pemodelan UML (Unified Modeling Language) dan menggunakan Kotlin sebagai bahasa pemrograman Android Studio. Hasil dari aplikasi ini dapat memudahkan konsumen dalam mengetahui informasi produk dan stok produk sehingga konsumen tidak perlu datang ke rumah cantik G&G. Setelah dilakukan pengujian di dapat hasil pengujian yang dilakukan oleh Ahli Media dengan persentase 100%, Kuesioner Responden Pemilik dengan persentase 80% dan Kuesioner Responden pelanggan dengan persentase 78,25%, dapat disimpulkan bahwa Aplikasi Rumah Canti G&G sangat layak untuk digunakan. Aplikasi ini juga dilengkapi pemberitahuan pesanan sehingga konsumen dapat lebih mudah mengetahui informasi produk yang dipesan di rumah cantik G&G.
Peningkatan Kompetensi Microcontroller Siswa SMK Zaenal Arifin; Teguh Tamrin
Jurnal Inovasi Hasil Pengabdian Masyarakat (JIPEMAS) Vol 2, No 1 (2019): Jurnal Inovasi Hasil Pengabdian Masyarakat (JIPEMAS)
Publisher : University of Islam Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (198.725 KB) | DOI: 10.33474/jipemas.v2i1.1772

Abstract

The increased interest in students in the field of Electronic Control is influenced by many factors, with family backgrounds, relationships, future expectations, development of science and technology and teachers. The implementation of the Community Service Program Based on Development of Foster Schools in Manba'ul Huda Dukuhseti, Pati Vocational School with the activities in the form of training and assistance in the use of electronic and computer software skills as additional knowledge in developing HR capabilities. Student Competency Improvement Training Related to Electronic and Computer Control Systems, namely programming and Arduino Uno application to create a led light control that can function according to a program made by each student. Through Arduino Uno training this makes science more for students in deepening microcontrollers. Keywords: electronic control, software, Arduino Uno
Implementasi Customer Relationship Management Untuk Optimasi Pelayanan Pelanggan Makanan Tradisional Rengginang Berbasis Web Dan TAWK Heru Saputro; Teguh Tamrin
Jurnal SITECH : Sistem Informasi dan Teknologi Vol 1, No 2 (2018): JURNAL SITECH VOLUME 1 NO 2 TAHUN 2018
Publisher : Universitas Muria Kudus

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24176/sitech.v1i2.2893

Abstract

Kabupaten Jepara dikenal sebagai kota ukir terdapat juga wisata pantai maupun oleh-oleh, serta Usaha Mikro Kecil Menengah. Potensi Usaha Mikro Kecil Menengah di jepara sekarang ini sudah banyak bermunculan karena mendatangkan keuntungan bagi pemerintah daerah. Usaha Mikro Kecil Menengah sendiri terdiri dari berbagai macam salah satunya makanan. Dari disisi lain akan menyebabkan makin banyak persaingan, sedangkan penjualannya rengginang masih dijual ditoko sehingga pembeli harus datang langsung ke lokasi toko sedangkan pembeli hanya di sekitar lokasi penjual dan belum merambah ke penjualan online. Tujuan dari penelitian ini adalah membangun web penjualan online rengginang yang berisi informasi, jual beli dan tentunya sebagai brand sebuah produk rengginang. Metode yang digunakan yaitu Waterfall berbasis Customer Relationship Management dengan harapan dapat meningkatkan kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan, kemudahan dan keleluasaan dalam memberikan informasi jual beli yang dibutuhkan konsumen serta proses transaksi bisa dilakukan dengan lebih mudah.
PUSPINDES E-Performance Information System for Monitoring the Performance Teguh Tamrin; Akhmad Khanif Zyen
Journal of Applied Intelligent System Vol 7, No 2 (2022): Journal of Applied Intelligent System
Publisher : Universitas Dian Nuswantoro and IndoCEISS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33633/jais.v7i2.6492

Abstract

Puspindes is a government institution built by the Pemalang government to provide competence in the field of Information and Communication Technology (ICT) development. The rural informatics empowerment center, hereinafter referred to as PUSPINDES, Pemalang Regency is a flagship program under the supervision and responsibility of BAPERMASDES (Community Empowerment Agency Village) Pemalang Regency this institution focuses on village development, especially in the field of Computer Information Technology and also Intern networks for villages. A system was created to assist in the administrative process carried out by PUSPINDES employees using the PHP Programming Language CodeIgniter package and data storage using a MySQL database.