Claim Missing Document
Check
Articles

Found 8 Documents
Search

Utilization of Welding Electrode Waste To Purify Biogas From Hydrogen Sulfide Impurities Timotius Anggit Kristiawan; Nanang Apriandi; Yusuf Dewantoro herlambang; Trio Setiyawan; Andryana Dwiandara Wibowo
Eksergi : Jurnal Teknik Energi Vol 19, No 2 (2023): MAY 2023
Publisher : Politeknik Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32497/eksergi.v19i2.4451

Abstract

Abstract— The biogas desulphurization process has a crucial role in the widespread use of biogas due to the toxic and corrosive nature of the element hydrogen sulfide on equipment. This study investigated the potential use of waste welding electrodes as a biogas purification medium. Variables in the form of feed biogas flow rates of 1, 2, and 3 liters/minute were studied for their effects. As a result, the most optimum performance was obtained in the test with a feed biogas flow rate of 1 liter/minute, with an average reduction percentage of hydrogen sulfide content in the biogas of 27.12%.
Analisa Penggunaan Support Frame Lama Pada Desain Baru Screw Conveyor Machine Menggunakan Metode Elemen Hingga Timotius Kristiawan; Trio Setiyawan; Padang Yanuar
Jurnal Mesin Nusantara Vol 6 No 1 (2023): Jurnal Mesin Nusantara
Publisher : Universitas Nusantara PGRI Kediri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29407/jmn.v6i1.18847

Abstract

Frame construction is one of the things that must be considered in the process of designing a machine, for that the design of the strength of the frame is an important thing in order to withstand the load and support the various components contained in the machine and analyze the strength of the frame related to the capacity of the screw conveyor machine.This study aims to analyze the structural strength of the Support frame which is used to support the new design of the screw conveyor machine in the process of moving and draining wet plastic pieces. The method used in this design includes collecting data, creating a 3D model using solidwork software, then analyzing the structure using the Finite Element Analysis (FEA) simulation method. The results of the FEA simulation on the truss construction with a loading of 4,049 N get the highest stress value (stress) with the centralized loading method of while with the uniform loading method of , compared to the yield strength value of 250.000.000 the support fream construction is safe to use, the displacement (deflection) with the uniform loading method is 0.4 mm while the concentrated loading method is 0.77mm, The simulation results of factor of safety analysis from uniform loading are 10 while for the centralized loading method the factor of safety value is 4, so it is concluded that this design is feasible to use and the safety factor is good.
Pengaruh Waktu dan Rapat Arus dalam Elektroplating Nikel pada Logam ST-37 Atikah Ayu Janitra; Trio Setiyawan
Jurnal Sains dan Teknologi Vol. 2 No. 1 (2023): Juni : Jurnal Sains dan Teknologi
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Cenderawasih

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58169/saintek.v2i1.141

Abstract

Proses elektroplating bertujuan membentuk permukaan logam dasar. Penelitian dilakukan untuk mengetahui pengaruh rapat arus dan waktu elektroplating terhadap nilai pertambahan massa dan ketebalan lapisan. Pengaruh rapat arus dan waktu terhadap pertambahan massa dan ketebalan nikel pada Logam ST-37 dengan metode elektroplating telah dilakukan. Rapat arus dilakukan variasi senilai 8,0; 7,5; 7,0; 6,5; 6 A/dm2 dan waktu kontak dilakukan variasi senilai 5; 7,5; 10; 12,5; 15 menit. Pelapisan Ni pada Logam ST-37 dengan proses elektroplating menunjukkan bahwa semakin lama waktu dan rapat arus yang digunakan dalam pelapisan Ni yang terjadi pada permukaan Logam ST-37 semakin tebal pada rapat arus tetap, yang ditunjukan dengan pertambahan massa dan ketebalan lapisan Nikel.
Analisis Kekuatan Struktur Rangka Brake Lining Rivet Machine Untuk Pemasangan Kampas Rem Dengan Sistem Hidrolik Trio Setiyawan; Timotius Anggit Kristiawan; Tristan Yusuf Annas
Jurnal Sains dan Teknologi Vol. 2 No. 1 (2023): Juni : Jurnal Sains dan Teknologi
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Cenderawasih

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk merancang rangka atau frame dari brake lining rivet machine yang kokoh saat diberikan pembebanan statis sesuai perhitungan dapat dilakukan dengan simulasi. Proses simulasi dilakukan menggunakan software solidworks jenis static structural. Material yang digunakan untuk membuat struktur rangka adalah baja ASTM A36 dengan massa jenis 7.850 kg/m3 dan yield strength 374 N/mm2. Kasus pembebanan pada rangka ini terbagi menjadi 2 bagian, yaitu pembebanan pada dudukan press tool dan dudukan aktuator hidrolik. Pada dudukan aktuator terjadi 2 kasus pembebanan, yaitu F1 dan F2 sebesar 107,8 N dan 2.191 N. Serta pada dudukan press tool terjadi kasus pembebanan F3 yaitu sebesar 234.583 N. Hasil von mises stress pada dudukan aktuator adalah 2,978 N/mm2, dengan nilai factor of safety 125. Sedangkan pada dudukan press tool adalah 303,722 N/mm2 dengan factor of safety 1.2. Berdasarkan hasil tersebut, nilai von mises stress yang terjadi masih dibawah dari nilai yield strength material dan angka keamanan atau factor of safety diatas angka 1. Sehingga rancangan struktur pada brake lining rivet machine dikategorikan aman dari pembebanan yang diberikan.
Rancang Bangun Mesin Pemecah Dan Pemisah Kulit Ari Kedelai Kapasitas 300 Kg/Jam Trio Setiyawan; Timotius Anggit Kritiawan; Rizal Ma’ruf
Jurnal Sains dan Teknologi Vol. 2 No. 1 (2023): Juni : Jurnal Sains dan Teknologi
Publisher : Fakultas Teknik Universitas Cenderawasih

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58169/saintek.v2i1.144

Abstract

Proses pengolahan kedelai untuk pembuatan tempe sekala menengah kebawah masih menggunakan cara tradisional untuk mengupas dan memisahkan kulit ari kedelai. Permasalahan yang dihadapi relatif sama yaitu efisiensi, kapasitas, dan tingkat kebersihan yang masih rendah. Tujuan dari penenlitian ini adalah untuk merancang mesin pemecah dan pemisah kulit ari kedelai kapasitas 300kg/jam. Mesin pemecah dan pemisah kulit ari menggunakan mekanisme silinder bergerigi otomatis adalah solusi untuk membantu usaha menengah kebawah. Pembuatan mesin pemecah dan pemisah kulit ari kedelai ini dimulai dengan studi literatur, observasi untuk perencanaan, menentukan mekanisme pemecahan dan pemisahan kulit ari, setelah itu menyiapkan komponen untuk pembuatan dan perakitan mesin. Rancang bangun mesin pemecah dan pemisah kulit ari mempunyai mekanisme pengupasan dengan memanfaatkan celah antara silinder bergerigi dengan penyetel yang dapat di atur sesuai dengan jenis kedelai yang akan di kupas. Pengujian mesin dilakukan dengan beberapa variasi celah dan putaran 420 rpm karena merupakan putaran paling optimal sehingga diperoleh sepesifikasi akhir mesin dengan kapasitas hopper 15 kg dan menggunakan motor listrik 0,5 hp 1400 rpm serta dua buah silinder bergerigi dengan celah masing masing 2 mm dengan slider pengupas yang mampu menghasilkan 330kg/jam kedelai bersih yang siap diproses.
Rancang Bangun Mesin Pengepres Sandal Mengunakan Roll Kapasitas 60 Buah/Menit dengan Daya Motor 1 HP Trio Setiyawan; Hening Krisna Adi; Satrio Erdiano; Syahru Romadlon Fanani; Mohammad Samsul Bakhri
Journal of Mechanical Engineering and Applied Technology Vol 1, No 1 (2023): Volume 1 Issue 1 Year 2023 (March 2023)
Publisher : Politeknik Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32497/jmeat.v1i1.4723

Abstract

Abstract  Sandals are a need for clothing for humans which are often used in daily activities, sandals are also protective feet for humans when on the move. Sandals have several types, in this study the authors focused on sandals made of EVA sponge. In the process of making sandals, several machines or tools are needed to make sandals, while this research will focus on the sandal adhesive machine. The purpose of this research is to get perfect gluing results in making sandals using a roll machine which is easy to operate and maintain. The method used is gluing the sandal material through a rolling process which is carried out by placing the sandal material on the guide table, then the sandal material is entered between a pair of pulling rolls and then forwarded to the next pair of rolls for the gluing or pressing process. The end result of the design of this sandal pressing machine can produce sandals production capacity of up to 60 sandals/minute with a shear stress strength of 0.1505 N/mm².
Rancang bangun mesin pembuat pelet pakan ikan dengan kapasitas 15 Kg/jam menggunakan screw dengan penggerak motor bensin 3,5 HP Trio Setiyawan; Andris Widiyanto; Ardiansyah Saputra; Crissyan Rizco Febrian; Tri Sofian Ali
Journal of Mechanical Engineering and Applied Technology Vol 1, No 3 (2023): Volume 1 Issue 3 Year 2023 (November 2023)
Publisher : Politeknik Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32497/jmeat.v1i3.5275

Abstract

Pelet merupakan bentuk makanan ikan buatan yang terdiri dari beberapa macam bahan yang di ramu dan di jadikan adonan, kemudian di cetak sehingga membentuk merupakan batangan kecil - kecil. Untuk mencetak adonan tersebut, dibutuhkan sebuah mesin yang mampu membuat pelet pakan ikan. Mesin pembuat pelet pakan ikan merupakan teknologi  tepat guna yang digunakan untuk membuat pelet pakan ikan yang bertujuan untuk membantu para petani ikan agar dapat memproduksi pakan ikan sendiri, sehingga dapat mengurangi beban biaya. Selain untuk membantu para petani, mesin ini dibuat juga untuk mengatasi masalah yang ada seperti; pemasukan adonan yang harus di tumbuk sehingga mengurangi tingkat efektifitas waktu. Mesin pembuat pelet pakan ikan ini dilengkapi dengan roll pendorong yang dimaksudkan dapat mengatasi masalah tersebut. Metode rancang bangun ini dengan observasi,artenatif desain, pemilihan desain perhitungan serta gambar, pembuatan komponen perakitan, modifikasi, ujicoba dan pengambilan data. Cara kerjanya yaitu dengan memasukkan adonan yang telah tercampur sedikit demi sedikit secara kontinu. Setelah adonan masuk melalui hopper, lalu roll akan mendorong adonan masuk menuju tabung ektruder. Kemudian adonan akan di ektrusi dan akan terdorong keluar melalui cetakan. Adonan yang keluar melalui cetakan akan di potong oleh pisau pemotong, dan terbentuklah pelet berdasarkan ukuran yang diinginkan. Mesin ini berkapasitas 15 kg/jam dengan spesifikasi dimensi panjang 800 mm, lebar 700 mm, dan tinggi 415 mm dengan menggunakan roll dan digerakkan dengan motor bensin.
The Influence Of Using A Sleeve Machine On The Production Cost Of Brake Shoe Products In The Die Casting Department Of PT XYZ Timotius Anggit Kristiawan; Andryana Dwiandara Wibowo; Trio Setiyawan; Ragil Tri Indrawati
Journal of Mechanical Engineering and Applied Technology Vol 2, No 1 (2024): VOLUME 2 ISSUE 1 YEAR 2024 (MARCH 2024)
Publisher : Politeknik Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32497/jmeat.v2i1.5475

Abstract

The process of finishing brake shoe products in PT XYZ's die casting department experienced waste using M steel shot 230 sand which reached 4,125 kg throughout 2020 and the amount of sand that fell to the floor was 36 kg per shift. The reason is that the unloading process is still manual by shaking the brake shoe jig for 2 seconds/jig then immediately pouring the brake shoe into the polybox which has holes and does not have a sand container. The use of a sieving machine is expected to reduce lost sand so that productivity can increase. The test parameters are the rotation of the motor which is regulated through an inverter of 5.5 Hz, 6 Hz, and 6.5 Hz for the time of the brake shoe sifting process, as well as the amount of sand scattered and carried by the brake shoe against the cost of purchasing sand. The results showed that productivity increased by 5.56%, the cost down of purchasing sand by up to 75.40%, and environmental cleanliness increased by 92.87%. The increase above based on Pareto analysis is included in the significant category because it meets the 20/80 rule.