Claim Missing Document
Check
Articles

Found 7 Documents
Search

Identifikasi Mutu Bij Kopi Arabika Berdasarkan Cacat dengan Teknik Convolutional Neural Network Saputra, Mahmuda; Kusrini, Kusrini; Kurniawan, Mei P
Inspiration: Jurnal Teknologi Informasi dan Komunikasi Vol 10, No 1 (2020): Jurnal Inspiration Volume 10 Issue 1
Publisher : STMIK AKBA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35585/inspir.v10i1.2533

Abstract

Dalam proses pengemasan saat ini, penyortiran ini dilakukan secara manual. Dalam penelitian ini, convolution neural network diterapkan untuk secara otomatis untuk mengetahui informasi kecacatan biji kopi arabika. Input yang digunakan dalam penelitian ini adalah gambar biji kopi arabika dengan proses penguraian yang telah dikeringkan. Skenario yang terlibat dalam penelitian ini adalah pengumpulan data, preprocessing, klasifikasi dan pengujian. Preprocessing dilakukan dengan memotong beberapa cakupan objek biji kopi yang hanya berisi gambar biji kopi. Klasifikasi dilakukan oleh CNN, untuk mendapatkan akurasi model yang terbaik, parameter yang ada harus diuji dan dievaluasi. Pengujian dilakukan untuk dua jenis model, model 2 kelas dan model 4 kelas. Hasil percobaan menunjukkan bahwa akurasi terbaik yang diperoleh untuk model 2-kelas adalah 82,46 % dengan menggunakan tingkat pembelajaran 0,0001, konvolusi lapisan tunggal dengan lima belas filter dan 100 neuron pada lapisan tersembunyi. Ukuran filter adalah 3x3x3. Sedangkan model 4-kelas memperoleh akurasi terbaik 70,73% dengan dua lapisan konvolusional. Jumlah filter di setiap lapisan adalah 6 filter dengan ukuran 3x5x5 di lapisan pertama dan 18 filter dengan ukuran 6x3x3 di lapisan kedua.
Penerapan Kombinasi Algoritma Caesar Cipher pada Block Acak dan Cipher Transposisi Dalam Mengamankan Pesan mahmuda saputra; Alva Hendi Muhammad
Journal of Information Technology Vol 1 No 1 (2021): Journal of Information Technology
Publisher : Institut Shanti Bhuana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.46229/jifotech.v1i1.235

Abstract

The developments in technology for using security of information are still a threat to every party in processing and transaction confidentiality of messages sent received by users. In this study, the authors carried out a process of learning in terms of classical security with a Caesarean algorithm model with technical support for random blocks of messages and the use of ciphertexts in password transposition. This is to see how the flow can be controlled in describing a message to be conveyed to the required destination. This process is invincible with a few simple experiments, in order to achieve the desired results. Some of the research results carried out in this study include (1) the existence of a process in using the Caesarean cipher cryptographic algorithm, (2) For learning in an information or message that will be sent every time it is received, (3) Each stage of the Caesarean Cipher algorithm is very useful for exploring a messages with a more secure yahoo combination. (4) Can carry out a combination process with random block techniques and transposition ciphers.
E-COMMERCE PENJUALAN KOPI GAYO (Studi Kasus : UMKM Ine Kopi di Kecamatan Bandar) Ilham Mabrur; Mahmuda Saputra; Hendry Syahputra
Jurnal Teknik Informatika dan Elektro Vol 4 No 1 (2022): Januari: Jurnal Teknik Informatika dan Elektro
Publisher : Universitas Gajah Putih

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (797.901 KB) | DOI: 10.55542/jurtie.v4i1.110

Abstract

E-Commerce is a flexible buying and selling system where a buyer does not need to come to a physical store to buy an item. Currently e-commerce is one of the alternative options for a business that is especially engaged in the field of processed coffee as a medium of information that facilitates interaction between sellers and buyers without limited space and time. Coffee is one of the leading commodities in plantation subsectors in Indonesia, especially in the gayo karana highland area because it has good market opportunities at home and abroad and also has an important role in the Indonesian economy, one of which is the Ine kupi business owned by individuals who are on the main shah road, bahgie bertona village, Kec Bandar, Bener Meriah, Aceh where with the design of this sales e-commerce system can make it easier for consumers to order products on Ine Kupi as long as they are connected to the internet network, Consumers only need to register, login and place an order.
PENERAPAN DATA MINING DALAM PROSES PREDIKSI PERCERAIAN MENGGUNAKAN ALGORITMA NAIVE BAYES DI KABUPATEN ACEH TENGAH Desi Laila Sari; Mahmuda Saputra; Husna Gemasih
Jurnal Teknik Informatika dan Elektro Vol 4 No 1 (2022): Januari: Jurnal Teknik Informatika dan Elektro
Publisher : Universitas Gajah Putih

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (674.355 KB) | DOI: 10.55542/jurtie.v4i1.112

Abstract

Marriage in the view of Islam is something sacred, meaning worship to Allah SWT, following the sunnah of the Prophet Muhammad and carried out on the basis of sincerity, responsibility, and following legal provisions that must be heeded. In Aceh province, the divorce rate from Aceh Syari'ah Court data throughout 2017, the number of divorces occurred reaching 5,399. The data and facts about the divorce case are a reality that must be accepted even though it is bitter, and while looking for the best way and strategy to prevent divorce from an early age. Based on the divorce rate which continues to increase every year, it is necessary to have data to determine the factors that influence divorce. Thus, these data can be used as a decision-making tool that can later be a good solution for the government, society and for married couples in the future. Naïve Bayes classification is a simple probability classification based on the application of the Bayes Theorem with the assumption that the explanatory variables are independent or (independent). In this case, it is assumed that the presence or absence of a particular event from a group is not related to the presence or absence and other events. With a system to predict divorce, it can help users who want to know divorce predictions.
Implementasi Perbandingan dan Optimalisasi Teknik 3D Rendering pada Objek Animasi Profil Fakultas Teknik Universitas Gajah Putih Takengon Hendri Syahputra; Mahmuda Saputra; Buge Cipta Wijaya
Jurnal Informasi dan Teknologi 2022, Vol. 4, No. 4
Publisher : SEULANGA SYSTEM PUBLISHER

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37034/jidt.v4i4.262

Abstract

Daya tarik animasi 3D menjadi sebagai sarana media informasi seperti pembuatan film, poster dan video iklan menjadi populer saat ini. Salah satu Program aplikasi opensource untuk mendukung pembuatan animasi seperti perangkat lunak Blender dalam teknik 3D rendering pada profil fakultas teknik Universitas Gajah Putih Takengon, khususnya perbedaan kualitas dan waktu rendering antara cycles dan eevee, tahap untuk menghasilkan sebuah karya animasi dibutuhkannya pengumpulan data praproduksi, produksi, hingga pascaproduksi menggunakan teknik cycles dan eevee. Kualitas dan waktu rendering animasi yang dihasilkan tentunya berbeda antara yang dibuat menggunakan komputer rumahan dan yang dibuat dengan komputer studio professional, hal ini dikarenakan komputer rumahan tidak akan sanggup merendring animasi jika mengikuti cara yang digunakan seperti komputer studio professional, oleh karena itu blender menyediakan dua pilihan rendering engine pada aplikasinya yaitu “EEVEE” dan “CYCLES” agar pengguna dapat memilih sendiri teknik rendering seperti apa yang bisa diterapkan. Dengan teknik tersebut untuk mengetahui hasil kuantitas dan kualitas rendering seperti apa yang lebih efesien dalam penggunaan teknik tersebut.
E-COMMERCE PENJUALAN KOPI GAYO : Studi Kasus : UMKM Ine Kopi di Kecamatan Bandar, Aceh EKo siswanto; Mahmuda Saputra; Hendry Syahputra
Al Yazidiy : Jurnal Sosial Humaniora dan Pendidikan Vol. 4 No. 1 (2022): Mei: Al Yazidiy : Jurnal Sosial Humaniora dan Pendidikan
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Syariah Nurul Qarnain Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (84.965 KB) | DOI: 10.55606/ay.v1i1.26

Abstract

E-Commerce is a flexible buying and selling system where a buyer does not need to come to a physical store to buy an item. Currently e-commerce is one of the alternative options for a business that is especially engaged in the field of processed coffee as a medium of information that facilitates interaction between sellers and buyers without limited space and time
SISTEM INVENTARISASI BARANG PADA DINAS KEPENDUDUKAN DAN CATATAN SIPIL KABUPATEN ACEH TENGAH Ira Zulfa; Richasanty Septima; Hendri Syahputra; Mahmuda Saputra
Jurnal Widya Laksmi: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 3 No. 2 (2023): Jurnal WIDYA LAKSMI (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat)
Publisher : Yayasan Lavandaia Dharma Bali

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59458/jwl.v3i2.58

Abstract

Persediaan merupakan aset suatu organisasi yang perlu dikelola dengan baik agar kegiatan operasional suatu organisasi dapat berjalan dengan baik pula(Kasus, Disdukcapil, & Pringsewu, n.d.). Kegiatan dalam pengolahan data persediaan banyak dilakukan dengan mencatat data barang dan memberikan identitas barang yang ada.(Universitas AMIKOM Yogyakarta, 2018) Untuk memudahkan dalam melakukan pencatatan ini, diperlukan suatu sistem yang dapat membantu dalam pengolahan data persediaan barang. Penelitian ini dilakukan di Kantor Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten Aceh Tengah dengan tujuan merancang sistem informasi inventarisasi data. pengumpulan data diperoleh melalui observasi, wawancara, analisis, desain dan implementasi. Sistem yang dirancang diharapkan dapat mengimplementasikan sistem untuk memudahkan pegawai dalam mengelola barang inventaris di Kantor Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten Aceh Tengah.