Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Al-Qisthu: Jurnal Kajian Ilmu-Ilmu Hukum

PERANAN PEMANGKU ADAT Arzam Arzam
Al-Qisthu: Jurnal Kajian Ilmu-Ilmu Hukum Vol. 7 (2012): Al-Qisthu: Jurnal Kajian Ilmu-Ilmu Hukum
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Kerinci

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (844.442 KB) | DOI: 10.32694/qst.v7i.1169

Abstract

Pemaku Adat merupakan orang yang dituakan dalam satu negeri, orang yang berkata dahulu sepatah, dan berjalan didahulukan selangkah, dalam urusan menata dan mengatur anak kemenakannya pada khususnya negeri/ wilayah yang di bawah kepemimpinannya. Adapun yang dibahas di sini adalah mengenai peranan pemangku adat yang berkaitan dengan pranan dan fungsi tengganai, Ninik Mamak dan Depati. Di mana menurut adat kerinci dikenal dengan istilah Sko Tigo Takah.