Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search
Journal : Berkala Ilmiah Pertanian

KARAKTERISASI BAKTERI PENYEBAB PENYAKIT HAWAR DAUN EDAMAME DI JEMBER Masnilah, Rachmi; Abadi, Abd Latif; Astono, Tutung Hadi; Aini, Luqman Qurata
Berkala Ilmiah Pertanian Vol 1, No 1: AGUSTUS 2013
Publisher : Berkala Ilmiah Pertanian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (218.477 KB)

Abstract

[ENGLISH] One among important diseases in Edamame soybean is bacterial bligh. The disease is relatively new and causes significant loss of soybean yield. This research was aim to know the characterize the pathogen of bacterial blight in Jember. Survey was one in several soybean field in Jember and the plant sample was culture on Kings B medium to grow the pathogen. Identification was done through pysiological and biochemistry assay. The result showed that the pathogen of bacterial blight disease on Edamame soybean di Jember (Panti, Sukorambi, Wirolegi, Ajung, and Sumbersari) was Pseudomonas syringae pv. glycinea with properties as Gram negative, produce fluorescent pigment on Kings B medium, grew on 20-40O C, pH range of 4.5-8.5, tolerant on 0.5-2% NaCl and also pathogenic and virulent on Edamame while reinoculated to Edamame. Keywords: Edamame, bacterial blight, soybean  [INDONESIAN] Salah satu penyakit penting pada kedelai khususnya edamame ialah hawar daun bakteri, penyakit ini merupakan penyakit yang relatif baru dan menyebabkan kerugian yang cukup signifikan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik bakteri penyebab penyakit hawar daun edamame di daerah Jember. Penelitian diawali dengan pengamatan gejala di lapangan di beberapa lokasi di daerah Jember. Bagian tanaman yang sakit dibawa ke laboratorium, selanjutnya dilakukan isolasi pada medium King B. Identifikasi dilakukan dengan serangkaian pengujian fisiologi dan biokimia. Berdasarkan pengujian yang telah dilakukan disimpulkan bahwa bakteri penyebab penyakit hawar daun edamame di Jember (Panti, Sukorambi, Wirolegi, Ajung, dan Sumbersari) ialah Pseudomonas syringae pv. glycinea yang bersifat gram negatif, mampu membentuk pigmen fluoresen pada medium king B, mampu tumbuh baik pada kisaran suhu 20-400 C, mempunyai kisaran pH 4,5-8,5, toleran pada kandungan NaCl 0,5-2%, serta bersifat patogenik dan virulen pada tanaman edamame. Keywords: Edamame; Hawar Daun; Kedelai How to citate: Masnilah R, AL Abadi, TH Astono, LQ Aini. 2013. Karakterisasi bakteri penyebab penyakit hawar daun edamame di Jember. Berkala Ilmiah Pertanian 1(1): 10-14.
RESPON KETAHANAN DAN KANDUNGAN SENYAWA FENOL ENAM VARIETAS KEDELAI (Glycine max (L.) Merrill) TERHADAP PENYAKIT BUSUK PANGKAL BATANG (Sclerotium rolfsii Sacc.) Fitria Dwi Damayanti; Rachmi Masnilah
Berkala Ilmiah Pertanian Vol 3 No 1 (2020): Februari
Publisher : Jember University Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

decreased, one of which is caused by stem rot disease. This disease is caused by Sclerotium rolfsii which is an important pathogen in soybean plants. Planting using resistant varieties is an effective, inexpensive, and easily adopted method for farmers. In addition, it can minimize the use of pesticides. This study aims to study the resistance of six soybean varieties to S. rolfsii attacks that cause stem rot disease. The study was conducted at the Situbondo Green House and at the Disease Laboratory of the Faculty of Agriculture, University of Jember in April-November 2019. Soybeans were used as many as 6 varieties, namely Anjasmoro, Devon 1, Dering 1, Grobogan, Dega 1, and Dena 1. The research was carried out using a complete random design sampling (CRD) consisting of 6 treatments and 4 replications. Observational variables studied were incubation period, disease severity, disease incidence, and phenol compound content. Data from the test results were analyzed using variance, if the data obtained were significantly different at the 5% test level, then the analysis was continued using the DMRT-test (Duncan's multiple range test) at the 5% level. The results showed that the use of different varieties influenced the variables of incubation period, disease severity, disease incidence, and phenol content. The fastest incubation period for Anjasmoro (V1) variety is on the 5th day, while the longest incubation period is on Dena 1 (V6) variety on the 8th day. The highest disease severity was found in the Anjasmoro (V1) variety (78.33%) with the category very susceptible to stem rot disease. The lowest disease severity is in Dena 1 (V6) variety (30%) with resistance to stem rot disease. The highest disease incidence was in Anjasmoro (V1) (100%) variety, and the lowest was in Dena 1 (V6) variety (30%). Each soybean plant variety tested had different phenol compounds. An increase in phenol compounds after the plants were inoculated with S.rolfsii. The Dena 1 (V6) variety has the highest phenol compound content compared to the other five varieties. Keywords: Stem Rot, Sclerotium rolfsii, Soybean Varieties
KARAKTERISASI BAKTERI PENYEBAB PENYAKIT HAWAR DAUN EDAMAME DI JEMBER Rachmi Masnilah; Abd Latif Abadi; Tutung Hadi Astono; Luqman Qurata Aini
Berkala Ilmiah Pertanian Vol 1 No 1 (2013): AGUSTUS
Publisher : Jember University Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (218.477 KB)

Abstract

[ENGLISH] One among important diseases in Edamame soybean is bacterial bligh. The disease is relatively new and causes significant loss of soybean yield. This research was aim to know the characterize the pathogen of bacterial blight in Jember. Survey was one in several soybean field in Jember and the plant sample was culture on King's B medium to grow the pathogen. Identification was done through pysiological and biochemistry assay. The result showed that the pathogen of bacterial blight disease on Edamame soybean di Jember (Panti, Sukorambi, Wirolegi, Ajung, and Sumbersari) was Pseudomonas syringae pv. glycinea with properties as Gram negative, produce fluorescent pigment on King's B medium, grew on 20-40O C, pH range of 4.5-8.5, tolerant on 0.5-2% NaCl and also pathogenic and virulent on Edamame while reinoculated to Edamame. Keywords: Edamame, bacterial blight, soybean  [INDONESIAN] Salah satu penyakit penting pada kedelai khususnya edamame ialah hawar daun bakteri, penyakit ini merupakan penyakit yang relatif baru dan menyebabkan kerugian yang cukup signifikan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik bakteri penyebab penyakit hawar daun edamame di daerah Jember. Penelitian diawali dengan pengamatan gejala di lapangan di beberapa lokasi di daerah Jember. Bagian tanaman yang sakit dibawa ke laboratorium, selanjutnya dilakukan isolasi pada medium King B. Identifikasi dilakukan dengan serangkaian pengujian fisiologi dan biokimia. Berdasarkan pengujian yang telah dilakukan disimpulkan bahwa bakteri penyebab penyakit hawar daun edamame di Jember (Panti, Sukorambi, Wirolegi, Ajung, dan Sumbersari) ialah Pseudomonas syringae pv. glycinea yang bersifat gram negatif, mampu membentuk pigmen fluoresen pada medium king B, mampu tumbuh baik pada kisaran suhu 20-400 C, mempunyai kisaran pH 4,5-8,5, toleran pada kandungan NaCl 0,5-2%, serta bersifat patogenik dan virulen pada tanaman edamame. Keywords: Edamame; Hawar Daun; Kedelai How to citate: Masnilah R, AL Abadi, TH Astono, LQ Aini. 2013. Karakterisasi bakteri penyebab penyakit hawar daun edamame di Jember. Berkala Ilmiah Pertanian 1(1): 10-14.
Effects of Salicylic Acid to Control Bacterial Leaf Blight Disease (Xanthomonas oryzae pv. oryzae) on Three Varieties of Rice Siti Mai Saroh; Rachmi Masnilah
Berkala Ilmiah Pertanian Vol 5 No 3 (2022): Agustus
Publisher : Jember University Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (987.57 KB) | DOI: 10.19184/bip.v5i3.15349

Abstract

ABSTRACTBacterial leaf blight is a disease in rice plants caused by Xanthomonas oryzae pv. oryzae. The use of resistant varieties is an effective, economic and easy way to do it, but it is limited by time and place so that it needs to be induced by the addition of salicylic acid. Salicylic acid is one of the compounds that can activate enzymes that play a role in plant resistance to pathogen infection. The purpose of this study was to determine the effect of the addition of salicylic acid to rice varieties to induce its resistance to bacterial leaf blight. The research was arranged in a factorial completely randomized design (CRD) consisting of 2 factors. The first factor used was mekongga rice varieties (V1); Ciherang (V2); and IPB 3S (V3), while the second factor is the concentration of salicylic acid consisting of 0 mM (K0); 7.5 mM (K1); 10 mM (K2); and 12.5 mM (K3) with each treatment repeated 3 times, and in each study unit there were 5 plants. Results showed that the addition of salicylic acid and the use of three varieties of rice can suppress the severity of the disease HDB, its resistance status increases when compared to control and increases the content of the phenol. The best treatment of 10 mM salicylic acid concentrations with Mekongga varieties (K2V2) can suppress the severity of the HDB disease by 18.47% by showing a moderately susceptible endurance status as well as the content of the phenol increased.Keywords : Salicylic Acid, Varieties of Rice, Xanthomonas oryzae pv. oryzae
Pemanfaatan Bacillus Sp. Dan Pupuk Organik Untuk Mengendalikan Penyakit Busuk Pelepah (Rhizoctonia Solani) Pada Tanaman Jagung Nasriyah Hidayatus Sholeha; Rachmi Masnilah
Berkala Ilmiah Pertanian Vol 5 No 4 (2022): November
Publisher : Jember University Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (683.768 KB) | DOI: 10.19184/bip.v5i4.35221

Abstract

Jagung termasuk salah satu tanaman pangan utama setelah padi dan gandum yang tumbuh di daerah tropis salah satunya di Indonesia. Menurut data BPS, 2018 di Kabupaten Jember diketahui bahwa produksi jagung mengalami penurunan meskipun tidak signifikan. Pada tahun 2014 produksi jagung dapat mencapai 390,759 ton sedangkan, pada tahun 2018 dengan luas lahan yang lebih besar dibandingkan dengan tahun 2014, produksi jagung lebih rendah dan hanya menghasilkan 350,705 ton. Hasil produksi yang tidak dapat mencukupi nilai kebutuhan ini dapat disebabkan oleh berbagai hal salah satunya penurunan produksi Jagung yang dikarenakan adanya penurunan produktifitas lahan pertanian, kondisi cuaca yang tidak menentu, dan adanya serangan organisme pengganggu tanaman seperti penyakit busuk pelepah tanaman jagung Penyakit busuk pelepah merupakan salah satu penyakit penting yang menyerang tanaman jagung yang disebabkan oleh jamur Rhizoctonia solani.Pengendalian dapat dilakukan dengan menggunakan Bacillus sp. dan penambahan pupuk organik. Bacillus sp.dan berbagai pupuk organik efektif untuk mengendalikan dan atau menghambat perkembangan Rhizoctonia solani. untuk itu diperlukan penelitian lebih lanjut mengenai efektifitas Bacillus sp dengan penambahan pupuk organik untuk mengendalikan dan menekan cendawan Rhizoctonia solani. Penelitian dilaksanakan pada juli 2021 bertempat di laboratorium penyakit tanaman dan greenhouse Program Studi Proteksi Tanaman Fakultas Pertanian Universitas Jember. Rancangan percobaan yang digunakan adalah Rancangan Acak Lengkap (RAL) faktorial yang terdiri dari dua faktor. Faktor pertama yaitu isolat Bacillus sp. yang terdiri dari 4 perlakuan dan faktor kedua ialah pupuk organik (B) yang terdiri dari 4 perlakuan dan diulang sebanyak 3 kali dan dapat diperoleh 48 unit percobaan, dalam setiap unit percobaan akan ditanami sebanyak 3 benih. Perlakuan yang digunakan antara lain faktor pertama yaitu P0=kontrol, P1=Bacillus sp. asal buah naga, P2=Bacillus sp. asal bambu, P3=Bacillus sp. asal rumput gajah dan faktor kedua yaitu B0= kontrol, B1= Pupuk guano, B2= pupuk kandang, dan B3= pupuk kompos. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan sidik ragam ANOVA (Analysis of Varians), dan dilanjut dengan uji Duncan Multiple Range Test (DMRT) 5%. Kata Kunci: Bacillus sp., pupuk organik, busuk pelepah jagung Rhizoctonia solani