Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Taroa : Jurnal Pengabdian Masyarakat

PENYULUHAN TENTANG PENYUSUNAN PERANGKAT PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU Asef Wildan Munfadlila; Moh Zainudin; Lasiyati Yuswo Yani
Taroa: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 1 No 2 (2022): Juli
Publisher : LPPM IAI Muhammadiyah Bima

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (266.103 KB) | DOI: 10.52266/taroa.v1i2.900

Abstract

Kompetensi guru harus tetap ditingkatkan melalui berbagai bentuk pelatihan, penyuluhan, maupun pembinaan teknis lainnya. Salah satu kegiatan yang dapat dilakukan untuk meningkatkan kompetensi guru adalah kegiatan lesson study. Tujuan kegiatan pengabdian masyarakat ini untuk meningkatkan kompetensi pedagogik guru-guru di MTS DARUNNAJAH Mojokerto melalui penyuluhan tentang lesson study. Kegiatan ini dilakukan dalam tiga tahapan yaitu, koordinasi awal dengan guru dan pihak sekolah, kegiatan penyuluhan dan pendampingan, kegiatan evaluasi dan pelaporan. Kegiatan berjalan dengan lancar sesuai rencana. Guru yang menjadi peserta antusias dan bersemangat mengikuti kegiatan tersebut. Peserta mengharapkan ada kegiatan lanjutan berupa pelatihan sejenis untuk keterampilan lainnya.. Kata Kunci: Perangkat pembelajaran, guru sekolah, kompetensi perdagogik