Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Al-Madrasah: Jurnal Ilmiah Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah

Edukasi Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat (PHBS) Pada Tatanan Sekolah Dasar Di Desa Cangkang Kabupaten Murung Raya Kalimantan Tengah Joni Bungai; Lia Sasmithae; Indra Perdana
Al-Madrasah: Jurnal Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah Al-Madrasah Vol. 6, No. 4 (Oktober 2022)
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Al-Qur'an (SIQ) Amuntai Kalimantan Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35931/am.v6i4.1247

Abstract

Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) wajib dilaksanakan siswa di sekolah agar terhindar dari berbagai penyakit menular. salah satunya adalah Cuci Tangan dengan sabun dan air bersih juga jajanan yang sehat. Siswa berpeluang besar untuk melaksanakan perilaku hidup bersih dan jajan sehat di sekolah tapi kenyataannya justru terbalik jajan di luar kantin sekolah, dengan resiko jajanan tidak terkontrol sekolah dan bisa mengancam kesehatan anak. Belum tersedianya tempat cuci tangan dan penyediaan air bersih di sekolah. Maka, perlu diadakan Komunikasi, Edukasi dan Penyuluhan baik kepada siswa maupun wali murid. Pihak sekolah bekerjasama dengan Universitas Palangka Raya bekerja sama melaksanakan penyuluhan dan edukasi berkaitan dengan perilaku hidup bersih dan sehat bagi siswa/siswi SD Cangkang 1 sehingga terbentuk generasi sehat dan cerdas.