Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search
Journal : JISIP: Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan

Pengaruh Senam Kegel Terhadap Inkontinensia Urin Pada Lansia Di Balai Sosial Lanjut Usia Mandalika Mataram Suhartiningsih Suhartiningsih; Wahyu Cahyono; Martina Egho
JISIP: Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan Vol 6, No 3 (2022): JISIP (Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pendidikan (LPP) Mandala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58258/jisip.v5i3.2170

Abstract

  Inkontinensia urin adalah pengeluaran urin yang tidak terkontrol, sering dialami oleh lanjut usia. Sekitar 200 juta penduduk di seluruh dunia mengalami Inkontinensia urin. Dan di Balai sosial lanjut usia mandalika mataram ada 41% lansia mengalami inkontinensia urin. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh senam kegel terhadap Inkontinensia urin pada lanjut usia di Balai sosial lanjut usia mandalika mataram. Penelitian ini menggunakan desain penelitian pra eksperimental dengan rancangan one group pre-post test, dengan populasi 87 lansia, penentuan sampel menggunakan  tekhnik purposive sampling, jumlah responden 26 lansia, instrument penelitian  menggunakan kuesioner SSI. Data di analisa menggunakan uji wilcoxon dengan bantuan spss versi 21, dengan nilai sigifikansi ≤ 0.05. Hasil penelitian menunjukkan sebelum perlakuan terdapat  23% lansia mengalami Inkontinensia urin ringan, 62% inkontinensia urin sedang, dan 15% inkontinensia urin berat. Setelah perlakuan terdapat 42% tidak inkontinensia urin, 15% inkontinensia urin ringan, 35% inkontinensia urin sedang dan 8% lansia inkontinensia urin berat. Hasil Uji wilcoxon menunjukkan nilai signifikansi 0.00 ≤ 0.05. Hasil penelitian ini menyimpulkan  terdapat pengaruh pemberian senam kegel terhadap Inkontinensia urin  pada lansia di Balai Sosial Lanjut Usia Mandalika Mataram. Senam kegel sebaiknya rutin dilakukan oleh para lanjut usia dengan bimbingan para mentor di Balai Sosial Lanjut Usia Mandalika Mataram.
Efektivitas Air Kelapa Muda Hijau Dengan Buah Pisang Terhadap Perubahan Tekanan Darah Pada Lansia Di Pemenang Barat Ni Nyoman Santi Tri Ulandari; Wahyu Cahyono; Bq. Izzatul Islami; Endah Sulistyani
JISIP: Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan Vol 5, No 3 (2021): JISIP (Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan)
Publisher : Mandala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36312/jisip.v5i3.2193

Abstract

The elderly population in the west pemenang village is 473 elderly, and elderly with hypertension in west Pemenang  that reaches up to 46 elderly. Based on the preliminary interview with the elderly with hypertension in west pemenang, most of them only had therapy with medical medicine and not woth alternative therapy sch as green young coconut water and banana fruit. They don’t know the benefit of using coconut water and banana fruit for hypertension treatment. This research is aimed at determining the effectiveness of green young coconut and banana fruit on the change of blood pressure of elderly in west pemenang. This reasearch is quasy-experimental study with on group pre test and post test design. The populations were all 46 elderly with hypertension living in west pemenang. The samples were 30 elderly selected through purposive sampling. The data were collected through the instruments of observation sheet and documentation. The research showed that young coconut water affected the change of blood pressure of elderly. In the group of banana fruit therapy, blood pressure of elderly also had the change. Both groups together had changes in blood pressure. Banana fruit therapy is more effective comparing to other. It is inferred that both types of therapy are effective in decreasing blood pressure of elderly.
PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN DENGAN METODE DEMONSTRASI DAN BERNYANYI TERHADAP KEMAMPUAN CUCI TANGAN SISWA KELAS 1 MIN 3 KOTA MATARAM Suhartiningsih Suhartiningsih; Wahyu Cahyono; Sukardin Sukardin; Raoadatul Janah
JISIP: Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan Vol 7, No 1 (2023): JISIP (Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pendidikan (LPP) Mandala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58258/jisip.v7i1.4802

Abstract

Cuci Tangan Pakai Sabun (CTPS) adalah salah satu tindakan sanitasi dengan membersihkan tangan dan jari-jemari menggunakan air dan sabun untuk menjadi bersih. Data WHO menunjukkan setiap tahun rata-rata 100 ribu anak di Indonesia meninggal dunia karena diare. menurut WHO cuci tangan memakai sabun dapat mengurang angka diare hingga 47%. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh pendidikan kesehatan dengan metode demonstrasi dan bernyanyi terhadap kemampuan cuci tangan siswa kelas 1 MIN 3 KOTA MATARAM.Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas 1 yang berjumlah 60 responden, dengan sampel 20 responden didapatkan dengan teknik random sampling. Pengukuran kemampuan mencuci tangan mengunakan kueosioner cuci tangan, dan untuk mengetahui pengaruh kemampuan cuci tangan mengunakan uji analisa uji Paired Samples T-Test.Hasil penelitian menunjukan bawa dari 20 responden, sebelum percobaan ada 9 responden masuk dalam kategor cukup dan 11 responden masuk dalam ketegori kurang. Setelah dilakukan perlakuan 15 responden dalam ketogori pengetahuan baik, 5 responden dengan kategori cukup. analisa data dengan menggunakan uji Paired Samples T-Test menunjukan pvalue<a = 0,000<0,05.Kesimpulan Ada pengaruh pendidikan kesehatan dengan metode demonstrasi dan bernyanyi terhadap cuci tangan pada kelas 1 MIN 3 Kota Mataram.