Silvia Malasari
Faculty Of Nursing, Hasanuddin University

Published : 14 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Jurnal Luka Indonesia

Gambaran Pengetahuan Perawat Tentang Pencegahan Dan Perawatan Luka Kaki Diabetik Di Rumah Sakit DR Wahidin Sudirohusodo Dan Rumah Sakit Pendidikan Universitas Hasanuddin Makkassar Makkaraka, Nurhidayah; Yusuf, Saldy; Malasari, Silvia
Jurnal Luka Indonesia Vol 4 No 2 (2018)
Publisher : ETN Centre Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32538/jli.v4i2.105

Abstract

ABSTRAK Nurhidayah M. C121 14 020. Gambaran Pengetahuan Perawat Tentang Pencegahan Dan Perawatan Luka Kaki Diabetik Di Rumah Sakit Dr Wahidin Sudirohusodo Dan Rumah Sakit Pendidikan Universitas Hasanuddin Makassar. Dibimbing oleh Saldy Yusuf dan Silvia Malasari. Latar Belakang : Kejadian penderita penyakit DM yang dari tahun ke tahun mengalami peningkatan. Salah satu komplikasi yang sering muncul pada penderita DM adalah munculnya luka kaki diabetik. Masalah luka kaki diabetik juga telah menjadi masalah di Rumah Sakit. Hal ini perlu dilakukan evaluasi terhadap tingkat pengetahuan perawat dalam melakukan pencegahan dan perawatan luka kaki diabetik di Rumah Sakit Tujuan : Mengidentifikasi gambaran pengetahuan perawat tentang pencegahan dan perawatan luka kaki diabetik di RSWS dan RSP Unhas Makassar Metode : Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif menggunakan metode penelitian deskriptif. Penelitian ini mengembangkan instrumen menggumakan tehnik Delphi. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan Purposive Sampling dengan besar sampel yakni 100 orang. Hasil : Penelitian menunjukkan dari 100 responden ( 1 orang, 1.0 %) memiliki tingkat pengetahuan yang baik mengenai pencegahan luka kaki diabetik dan 92.0% memiliki pengetahuan kurang. Mengenai perawatan luka kaki diabetik (4 orang, 4.0 %) memiliki tingkat pengetahuan baik dan 60.0% responden memiliki pengetahuan kurang. Kesimpulan dan saran : Penelitian ini menunjukkan bahwa tingkat pengetahuan perawat tentang pencegahan dan perawatan luka kaki diabetik di Rumah Sakit masih kurang. Sehingga diharapkan bagi pihak Rumah Sakit agar memfasilitasi perawat dalam mengikuti pelatihan luka untuk meningkatkan pengetahuan perawat tentang pencegahan dan perawatan luka kaki diabetik. Kata Kunci : DM, Luka Kaki Diabetik, Pengetahuan, Pencegahan dan Perawatan Luka Kaki Diabetik Kepustakaan : 22 Literatur (2010-2017)
GAMBARAN PENGETAHUAN PERAWAT TENTANG PENCEGAHAN DAN PERAWATAN LUKA KAKI DIABETIK DI RUMAH SAKIT DR WAHIDIN SUDIROHUSODO DAN RUMAH SAKIT PENDIDIKAN UNIVERSITAS HASANUDDIN MAKKASSAR Makkaraka, Nurhidayah; Yusuf, Saldy; Malasari, Silvia
Jurnal Luka Indonesia Vol 4 No 2 (2018)
Publisher : ETN Centre Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32538/jli.v4i2.105

Abstract

ABSTRAK Nurhidayah M. C121 14 020. Gambaran Pengetahuan Perawat Tentang Pencegahan Dan Perawatan Luka Kaki Diabetik Di Rumah Sakit Dr Wahidin Sudirohusodo Dan Rumah Sakit Pendidikan Universitas Hasanuddin Makassar. Dibimbing oleh Saldy Yusuf dan Silvia Malasari. Latar Belakang : Kejadian penderita penyakit DM yang dari tahun ke tahun mengalami peningkatan. Salah satu komplikasi yang sering muncul pada penderita DM adalah munculnya luka kaki diabetik. Masalah luka kaki diabetik juga telah menjadi masalah di Rumah Sakit. Hal ini perlu dilakukan evaluasi terhadap tingkat pengetahuan perawat dalam melakukan pencegahan dan perawatan luka kaki diabetik di Rumah Sakit Tujuan : Mengidentifikasi gambaran pengetahuan perawat tentang pencegahan dan perawatan luka kaki diabetik di RSWS dan RSP Unhas Makassar Metode : Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif menggunakan metode penelitian deskriptif. Penelitian ini mengembangkan instrumen menggumakan tehnik Delphi. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan Purposive Sampling dengan besar sampel yakni 100 orang. Hasil : Penelitian menunjukkan dari 100 responden ( 1 orang, 1.0 %) memiliki tingkat pengetahuan yang baik mengenai pencegahan luka kaki diabetik dan 92.0% memiliki pengetahuan kurang. Mengenai perawatan luka kaki diabetik (4 orang, 4.0 %) memiliki tingkat pengetahuan baik dan 60.0% responden memiliki pengetahuan kurang. Kesimpulan dan saran : Penelitian ini menunjukkan bahwa tingkat pengetahuan perawat tentang pencegahan dan perawatan luka kaki diabetik di Rumah Sakit masih kurang. Sehingga diharapkan bagi pihak Rumah Sakit agar memfasilitasi perawat dalam mengikuti pelatihan luka untuk meningkatkan pengetahuan perawat tentang pencegahan dan perawatan luka kaki diabetik. Kata Kunci : DM, Luka Kaki Diabetik, Pengetahuan, Pencegahan dan Perawatan Luka Kaki Diabetik Kepustakaan : 22 Literatur (2010-2017)