Claim Missing Document
Check
Articles

Found 13 Documents
Search

Rancang Bangun Sistem Pengukuran Tingkat Produktivitas Perusahaan Kripik Tempe dengan Metode The American Productivity Center Teguh Oktiarso; Rudy Setiawan
Semantik Vol 4, No 1 (2014): Semantik 2014
Publisher : Semantik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (2970.119 KB)

Abstract

Peningkatan kualitas perusahaan dapat dicapai dengan transformasi manajemen dalam melaksanakan sistemmanajemen kontemporer atau Total Quality Management (TQM), untuk itu perusahaan harus mengetahui tingkatproduktivitas. Cara ini dapat diketahui dengan menggunakan metode The American Produktivity Center (APC). Hasilpenelitian menunjukkan bahwa 1) Proses transaksi pembelian dan penjualan dapat dilakukan dengan cepat, 2) Datatransaksi penjualan dan pembelian mudah diketahui, 3) Data-data pada transaksi penjualan, pembelian dan tenagakerja sangat berpengaruh pada proses pengukuran tingkat produktivitas pada pengusaha kripik tempe, 4) Pengukurandengan metode The American Produktivity Center (APC) membantu dalam menganalisa perkembangan produktivitassuatu perusahaan, 5) Pihak manajemen dapat mengetahui perkembangan produktivitas pada perusahaanKata Kunci: Total Quality Management, Produktivitas, The American Produktivity Center
MODEL PERILAKU MAHASISWA PENGGUNA MOBIL KE KAMPUS BERDASARKAN THEORY OF PLANNED BEHAVIOR Rudy Setiawan; Wimpy Santosa; Ade Sjafruddin
Jurnal Transportasi Vol. 13 No. 3 (2013)
Publisher : Forum Studi Transportasi antar Perguruan Tinggi (FSTPT)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (701.916 KB) | DOI: 10.26593/jtrans.v13i3.1341.%p

Abstract

The most common daily trip for students is the commute to and from campus. Though there are clear environmental, economic, and social drawback from using private vehicles for these trips, students still choose private vehicles to get to campus. This study reports an investigation of psychological factors influencing students’ behavior to commute by car from the perspective of the Theory of Planned Behavior (TPB). Students from three different university campuses (sample size of 312) completed a survey on their car commuting behavior. Results indicated that all relations postulated by the TPB are confirmed and perceived behavioral control was the strongest factor that influences students’ intention. Attitude, subjective norm, and perceived behavioral control explain 59% variance of the intention while intention explains 58% of the variance of the actual car use. Implications of these findings are that in order to alter the use of car, interventions should target the perceived behavioral control of commuting by car.
KETERKAITAN KEBIASAAN MAHASISWA MENGGUNAKAN MOBIL KE KAMPUS DENGAN KARAKTERISTIK DEMOGRAFI, EKONOMI, DAN PERJALANAN MAHASISWA KE KAMPUS Rudy Setiawan; Wimpy Santosa; Ade Sjafruddin
Jurnal Transportasi Vol. 14 No. 3 (2014)
Publisher : Forum Studi Transportasi antar Perguruan Tinggi (FSTPT)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (357.817 KB) | DOI: 10.26593/jtrans.v14i3.1511.%p

Abstract

Abstract The most common daily trips for university students are the commuting trips to campus. Although there are clear environmental, economic, and social drawback from using private vehicles for these trips, students still choose private vehicles to get to campus. This study discusses the relationship between students' car use habit with a variety of demographic, economic, and trip characteristics. This study is expected to provide benefits in the design of campus transportation policies to reduce trips to the campus by cars. The results indicate that there are relationship between the habit of using a car to campus with gender and the city of residence. In addition, there is a significant relationship between the students' car use habit with campus, years of study, the distance from residence, residence status, car ownership, frequency of trips to the campus per day, car accessibility, and car usage behavior in the previous semester. Keywords: car usage, trips to campus, car ownership, frequency of trips  Abstrak Pola perjalanan yang rutin dilakukan oleh mahasiswa adalah dari tempat tinggal ke kampus dan sebaliknya. Meskipun dampak negatif penggunaan mobil untuk perjalanan ke kampus telah diketahui, namun mahasiswa tetap lebih memilih menggunakan mobil ke kampus. Studi ini membahas keterkaitan antara kebiasaan mahasiswa menggunakan mobil ke kampus dengan berbagai karakteristik demografi, ekonomi, dan perjalanan ke kampus. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat dalam perancangan kebijakan transportasi kampus untuk mengurangi perjalanan ke kampus dengan menggunakan mobil. Hasil penelitian ini mengindikasikan bahwa terdapat keterkaitan antara kebiasaan mahasiswa menggunakan mobil ke kampus dengan jenis kelamin dan kota tempat tinggal. Selain itu, terdapat keterkaitan yang signifikan antara kebiasaan mahasiswa menggunakan mobil ke kampus dengan kampus, tahun studi, jarak tempat tinggal, status tempat tinggal, kepemilikan mobil, frekuensi perjalanan ke kampus per hari, kemudahan akses terhadap mobil, dan perilaku penggunaan mobil pada semester sebelumnya. Kata-kata kunci: penggunaan mobil, perjalanan ke kampus, kepemilikan mobil, frekuensi perjalanan
SIMULASI MANAJEMEN LALULINTAS UNTUK MENGURANGI KEMACETAN DI PERUMAHAN JEMUR ANDAYANI Rudy Setiawan
Jurnal Transportasi Vol. 8 No. 2 (2008)
Publisher : Forum Studi Transportasi antar Perguruan Tinggi (FSTPT)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (174.706 KB) | DOI: 10.26593/jtrans.v8i2.1841.%p

Abstract

Abstract The use of cars by students, as a primary mode for commuting to and from school, has profound effects on school parking requirements and traffic congestion at the peak hour, especially if the school is located inside the residential area, such as Jemur Andayani, This paper aims to recognize the effect of the implementation of various potentials local area traffic management in reducing traffic congestion in Jemur Andayani residential area. The Trafik Plan to analyze eight potentials of local area traffic management. Schemes presents two alternative solutions to alleviate traffic congestion, consisting of opening which are open the access of the new bridge to reduce trip distance (alternative 4) and implementing several traffic lights to control traffic movement at the major intersections (alternative 8). Keywords: local area traffic management, trafikplan.
PERBEDAAN FASILITAS PARKIR UNTUK MENDORONG MAHASISWA BERKENDARA BERSAMA KE KAMPUS Rudy Setiawan
Jurnal Transportasi Vol. 16 No. 3 (2016)
Publisher : Forum Studi Transportasi antar Perguruan Tinggi (FSTPT)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (375.13 KB) | DOI: 10.26593/jtrans.v16i3.2572.%p

Abstract

Abstract With the increasing number of the student using cars for traveling to campus, Petra Christian University needs to implement parking management strategy to optimize current parking supply. One of those potentially parking management strategies is difference parking facilities between students those who drive alone or Single-Occupancy Vehicle and ride-sharing or High-Occupancy Vehicle. The aim of this study is to obtain mode choice model between Single-Occupancy Vehicle Single-Occupancy Vehicle and High-Occupancy Vehicle with three attributes, which are the parking fee, time to find empty parking space, and walking time from parking lot to campus building. Data obtained through filling out the stated preference questionnaires by 300 students. Based on mode choice model, the parking fee is the most sensitive attribute that influences students’ to shift from drive alone to ride-sharing, compared with both time to find empty parking space and walking time from parking lot to campus building. Keywords: mode choice model, parking facility, ride-sharing  Abstrak Universitas Kristen Petra perlu menerapkan strategi pengelolaan parkir untuk mengoptimalkan ketersediaan lahan parkir mobil yang ada saat ini, seiring dengan meningkatnya jumlah mahasiswa yang menggunakan mobil ke kampus. Salah satu strategi pengelolaan parkir yang potensial adalah melalui perbedaan fasilitas parkir bagi mahasiswa yang berkendara sendirian atau Single-Occupancy Vehicle dan yang berkendara bersama atau High-Occupancy Vehicle. Penelitian ini bertujuan memperoleh model pemilihan moda Single-Occupancy Vehicle dan High-Occupancy Vehicle dengan tiga atribut, yaitu: tarif sekali parkir, waktu mencari petak parkir kosong, dan waktu berjalan kaki dari tempat parkir ke gedung kuliah. Data diperoleh melalui pengisian kuesioner oleh 300 mahasiswa dengan metode stated preference. Berdasarkan model pemilihan moda, dapat disimpulkan bahwa atribut yang paling mempengaruhi mahasiswa untuk beralih dari berkendara sendiri menjadi berkendara bersama adalah perbedaan tarif sekali parkir dibandingkan dua atribut yang lain, yaitu waktu mencari petak parkir kosong dan waktu berjalan kaki dari tempat parkir ke gedung kuliah. Kata-kata kunci: model pemilihan moda, fasilitas parkir, berkendara bersama
KEMAMPUAN DAN KESEDIAAN MEMBAYAR PENGGUNA BUS TRANS SIDOARJO Albfrets David Imanuel Rumtily; Rudy Setiawan
Jurnal Transportasi Vol. 19 No. 1 (2019)
Publisher : Forum Studi Transportasi antar Perguruan Tinggi (FSTPT)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (759.311 KB) | DOI: 10.26593/jtrans.v19i1.3260.31-38

Abstract

Abstract The operation of the Trans Sidoarjo Bus is an effort to reduce traffic congestion in Sidoarjo Regency. The determination of the bus fare should be proportional to the service quality received by its users. This study aims to determine the average current values of the ability to pay and willingness to pay and the average value of willingness to pay if there is an increase in the quality of Trans Sidoarjo Bus services. Data collection is done by distributing questionnaires on weekdays and on holidays, during peak hours in the morning and in the evening. Based on the results of the analysis, the average value of ability to pay for nonstudents and students is Rp5,437 and Rp3,355 for a single ride, respectively. While the average value of willingness to pay for nonstudents and students is Rp5,162,00 and Rp1,622,00 for a single ride, respectively If the quality of bus services can be improved, as expected by users, the average value of willingness to pay is increasing to Rp7,889,00 and Rp2,951,00 for a single ride for nonstudent and student, respectively. Keywords: ability to pay, willingness to pay, bus service, traffic congestion  Abstrak Pengoperasian Bus Trans Sidoarjo merupakan suatu upaya untuk mengurangi kemacetan lalu lintas di Kabupaten Sidoarjo. Penentuan besarnya tarif bus ini sebaiknya sebanding dengan kualitas pelayanan yang diterima oleh penggunanya. Penelitian ini bertujuan mencari nilai rata-rata kemampuan membayar dan nilai rata-rata kemauan membayar pada saat ini dan nilai rata-rata kemauan membayar jika ada peningkatan kualitas pelayanan Bus Trans Sidoarjo. Pengumpulan data dilakukan dengan penyebaran kuesioner pada hari kerja dan pada hari libur, pada saat jam-jam sibuk pagi dan sore hari. Berdasarkan hasil analisis, diperoleh nilai rata-rata kemampuan membayar untuk mahasiswa atau umum dan pelajar masing-masing sebesar Rp5.437,00 untuk sekali naik dan Rp3.355,00 untuk sekali naik. Sedangkan nilai rata-rata kemauan membayar mahasiswa atau umum dan pelajar masing-masing sebesar Rp5.162 untuk sekali naik dan Rp1.622 untuk sekali naik. Seandainya kualitas pelayanan bus dapat ditingkatkan, sebagaimana yang diharapkan oleh pengguna, nilai rata-rata kemauan membayar mahasiswa atau umum dan pelajar masing-masing meningkat menjadi Rp7.889,00 dan Rp2.951,00 untuk sekali naik. Kata-kata kunci: kemampuan membayar, kemauan membayar, pelayanan bus, kemacetan lalu lintas
Pemetaan Potensi Wisata dan Perencanaan Pengembangan Desa Jarak Kec. Wonosalam, Kab. Jombang Devi Destiani Andilas; Serli Wijaya; Rudy Setiawan; Anik Juniwati
Jurnal Ilmiah Pariwisata Vol 25 No 3 (2020): Jurnal Ilmiah Pariwisata
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat, Sekolah Tinggi Pariwisata Trisakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30647/jip.v25i3.1354

Abstract

Since 2009, local government Jombang region assigned Jarak Village-Wonosalam as one of agrotourism destination in Mojowarno agropolitan area. Jarak Village has a lot tourism potential, but not mapped yet properly so it hasn’t develop yet. Furthermore, human respource quality in the village are low since the villager mostly just elementary school graduate and also lack of tourism knowledge. This is an exploratory descriptive study with aims to mapping the potency then develop it into unique tourism attraction/destination. The data were collected trough observation, interview and focus group discussion then processed using triangulation method. Descriptive analysis was applied and bring out 19 potential attraction in Jarak Village include natural attraction, man-made attraction and cultural attraction. Keywords : Tourism Potential; Tourism Attraction; Agrotourism.
ANALYZE OF IMPLEMENTATION CHARACTER EDUCATION POLICY BASE TO SMK N 5 MALANG STUDENT’S Rudy Setiawan; Ismi Nurul Qomariyah
JPBI (Jurnal Pendidikan Biologi Indonesia) Vol. 2 No. 2 (2016): JULY
Publisher : University of Muhammadiyah Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22219/jpbi.v2i2.3494

Abstract

The aims of this observation to decide the analysis of policy implementation of character education in SMK N 5 Malang, includes 1) understanding and describing the implementation of Character Education Policy in SMK N 5 Malang, 2) understanding the constraints of the implementation of character education in SMK N 5 Malang, 3) finding out the school’s strategies to overcome the obstacles in the implementation of education character in SMK N 5 Malang. The study was conducted over four months using a qualitative approach. Data was collected through interviews, observations, and review documents related to this research.. Techniques of data analysis by the presentation of data, data reduction and drawing conclusions. The data analysis begins by describing the findings during the study, then discussed objectively supported by theoretical studies. The conclusion of this study is the policy implementation of education character in SMK N 5 Malang run well although there are some constraints. The obstacles are including a lack of professionalism and spirit "Among" of the teachers, the negative effects of globalization to the students, and lack of role of parents and society in the policy implementation of character education. And to overcome these obstacles, do the strategies implemented by 1) increasing the professionalism and spirit betwen the teacher, 2) implementing the methods of character education with the "mengerti, merasa, melakukan”. Keywords: Character, Education, Implementation
PELATIHAN KOMPUTER DAN ADMINISTRASI PERKANTORAN DI DESA PANDANLANDUNG KABUPATEN MALANG Rudy Setiawan; Purnomo ,; Felik Sad Windu
JPM17: Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol 5 No 01 (2020)
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30996/jpm17.v5i01.3249

Abstract

Machung Abdimas Grant (MAG) adalah suatu upaya Universitas Ma Chung untuk memberikan sumbangsih ilmu pengetahuan dan teknologi kepada masyarakat. Berdasarkan hal ini, kami mengajukan usulan kegiatan  MAG - Pengabdian di Desa Pandanlandung, Kecamatan Wagir, Kabupaten Malang. Machung Abdimas Grant (MAG) ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan pengoperasian Komputer (Microsoft Office) dan administrasi perkantoran bagi perangkat desa dan masyarakat desa Pandanlandung Kecamatan Wagir. Kabupaten Malang.. Pencapaian tujuan tersebut dilakukan melalui pelatihan dengan metode ceramah, tanya jawab,  dan latihan (tutorial). Setelah kegiatan pelatihan dilaksanakan monitoring atau evaluasi oleh Tim MAG untuk melihat dan mendampingi perangkat desa dalam mengoperasikan komputer Microsoft Office dan administrasi di desa Pandanlandung terjadi peningkatan hasil akhir pelatihan rata – rata 81,2 %. Diharapkan dari kegitan ini adalah  untuk peningkatan kualitas pelayanan publik dan meningkatkan pengoperasian komputer dan administrasi perkantoran  pada perangkat desa Pandanlandung yang lebih baik dan dapat dikembangkan.Kata Kunci : MAG, Komputer, Microsoft Office ,Administrasi, Desa Pandanlandung.
IMPLEMENTASI METODE IMPORTANCE PERFORMANCE ANALYSIS UNTUK PENGUKURAN KUALITAS SISTEM INFORMASI AKADEMIK Gracecilla Aprillia Immanuel; Rudy Setiawan
Kurawal - Jurnal Teknologi, Informasi dan Industri Vol 3 No 2 (2020): Jurnal Kurawal Volume 3, Nomor 2, Oktober 2020
Publisher : Universitas Ma Chung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33479/kurawal.2020.3.2.181 - 190

Abstract

Universitas Ma Chung dalam membantu kegiatan akademik mahasiswa, menggunakan sistem informasi akademik (SIAKAD) yaitu Ma Chung Integrated System (MAC IS). Banyak fitur MAC IS ini dapat mendukung kebutuhan informasi akademik mahasiswa. Saat ini sistem akademik Universitas Ma Chung yaitu MAC IS masih sedang dalam proses pengembangan dan perbaikan agar dapat memenuhi kebutuhan pengguna yaitu mahasiswa dalam memperoleh informasi akademiknya. Selain itu juga perlu dilakukan pengukuran sejauh mana kepuasan pengguna dalam menggunakan sistem informasi akademik ini. Metode yang digunakan dalam melakukan perhitungan menggunakan metode Importance Performance Analysis (IPA). Dari hasil perhitungan IPA akan dipetakan ke dalam diagram kartesius yang dapat menunjukkan indikator yang perlu dikembangkan lagi atau yang perlu dipertahankan. Hasil penelitian ini menunjukkan penilaian kinerja MAC IS sebesar 77% dan termasuk dalam kategori baik. Untuk indikator yang masuk dalam kuadran 1 adalah dari variabel usability pada pernyataan nomor 1 yaitu pengguna mudah mempelajari situs.