Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search
Journal : PERMANA : Jurnal Perpajakan, Manajemen, dan Akuntansi

Pengaruh Suku Bunga, Pendapatan Nasabah, Jangka Waktu Kredit Terhadap Keputusan Jumlah Pengambilan Kredit di PD BPR BKK Taman Kabupaten Pemalang Arsiani Saroh; Gunistiyo; Setyowati Subroto
Permana : Jurnal Perpajakan, Manajemen, dan Akuntansi Vol 11 No 1 (2019): Februari
Publisher : Faculty of Economics and Business, University of Pancasakti Tegal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24905/permana.v11i1.26

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui : 1) Pengaruh Suku Bunga Tehadap Keputusan Jumlah Pengambilan Kredit, 2) Pengaruh Pendapatan Nasabah Terhadap Keputusan Jumlah Pengambilan Kredit, 3) Pengaruh Jangka Waktu Kredit Terhadap Keputusan Jumlah Pengambilan Kredit, 4) Pengaruh Suku Bunga, Pendapatan Nasabah, Jangka Waktu Kredit Secara Bersama-sama Terhadap Keputusan Jumlah Pengambilan Kredit. Metode pengumpulan data yang digunakan pada penelitian ini adalah metode dokumentasi dan kuesioner. Sedangkan metode analisis data yang digunakan adalah korelasi product moment, analisis korelasi berganda, analisis regresi linier sederhana, analisis regresi linier berganda, analisis koefisien determinasi (R square). Hasil penelitian yaitu : 1) tidak terdapat pengaruh suku bunga terhadap keputusan jumlah pengambilan kredit di PD BPR BKK TAMAN Kabupaten Pemalang. Hal ini terbukti dari hasil perhitungan uji-t yang diperoleh nilai sig=0,764 > 0,05. 2) terdapat pengaruh pendapatan nasabah terhadap keputusan jumlah pengambilan kredit di PD BPR BKK TAMAN Kabupaten Pemalang. Hal ini terbukti dari hasil perhitungan uji-t yang diperoleh nilai sig = 0,000 < 0,05. 3) terdapat pengaruh jangka waktu kredit terhadap keputusan jumlah pengambilan kredit. Hal ini terbukti dari hasil perhitungan uji-t yang diperoleh nilai sig = 0,000 < 0,05. 4) terdapat pengaruh suku bunga, pendapatan nasabah, jangka waktu kredit secara bersama-samaterhadap keputusan jumlah pengambilan kredit di PD BPR BKK TAMAN Kabupaten Pemalang. Hal ini terbukti dari hasil perhitungan uji-t yang diperoleh nilai sig=0,000 < 0,05. 5) terdapat nilai koefisien determinasi sebesar 0,716 atau 71,6%. Hal ini telah menunjukan 71,6 % nilai proporsi keragaman variabel keputusan jumlah pengambilan kredit yang dapat diterangkan oleh besarnya keragaman variabel suku bunga, pendapatan nasabah, dan jangka waktu kredit. adapun sisanya sebesar 8,24 % sisanya di pengaruhi oleh varbel lain yang tidak dijelaskan dalam penelitian ini.
Pengaruh Kebutuhan Aktualisasi Diri, Penghargaan dan Komitmen Kerja terhadap Kinerja Karyawan di SMK 1 Kedungwuni Kab. Pekalongan Indra Ardhi Kurniawan; Sri Murdiati; Setyowati Subroto
Permana : Jurnal Perpajakan, Manajemen, dan Akuntansi Vol 11 No 2 (2019): Agustus
Publisher : Faculty of Economics and Business, University of Pancasakti Tegal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24905/permana.v11i2.44

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh aktualisasi diri terhadap kinerja karyawan SMK 1 Kedungwuni, pengaruh penghargaan terhadap kinerja karyawan SMK 1 Kedungwuni, pengaruh komitmen kerja terhadap kinerja karyawan SMK 1 Kedungwuni serta untuk mengetahui pengaruh aktualisasi diri, penghargaan, dan komitmen kerja terhadap kinerja karyawan SMK 1 Kedungwuni. Penelitian ini di kategorikan sebagai penelitian survey, dimana instrumen penelitian ini berupa kuesioner dan menggunakan skala likert. Populasi dalam penelitian ini adalah semua karyawan SMK 1 Kedungwuni Kab. Pekalongan berjumlah 30 orang. Sampel yang di ambil dalam penelitian ini semua sampel yang ada di SMK 1 Kedungwuni sebesar 30 responden. Uji validitas instrumen ini menggunakan teknik korelasi product moment pada level of significant 5% (0,05) dengan derajat kebebasan r tabel= 0,361 (N=30). Sedangkan uji reliabilitasnya menggunakan Cronbach Alpha. Teknik analisis yang di gunakan adalah regresi linier berganda. Penelitian ini menunjukan bahwa semua pernyataan yang ada di kuesioner dengan jumlah 36 pernyataan telah terjadi valid dan reliabel, maka dapat di gunakan. Dan hasil uji R Square menunjukan bahwahasil R2= 0,644 berarti bahwa 64,4% kinerja karyawan (Y) di pengaruhi oleh besarnya aktualisasi diri (X1), penghargaan (X2), dan komitmen kerja (X3), sisanya sebesar 35,6% dipengaruhi oleh faktor lain di luar model.
Engaruh Cost Of Debt, Laba, Persentase Perubahan Laba, Shareholder’s Equity dan Ukuran Perusahaan terhadap Pengungkapan Laporan Keuangan pada Perusahaan Textille dan Garment Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2011-2015 Kristina Wati; Setyowati Subroto
Permana : Jurnal Perpajakan, Manajemen, dan Akuntansi Vol 8 No 1 (2016): Februari
Publisher : Faculty of Economics and Business, University of Pancasakti Tegal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (673.292 KB)

Abstract

The purpose of this study was to determine the effect of cost of debt, profit, percentage change in earnings, shareholder's equity and firm size both partially and simultaneously on the disclosure of financial statements at the textille and garment companies listed on the Indonesia Stock Exchange in 2011-2015. This research method uses a quantitative approach. Data Collection Techniques used in this study are documentation methods. while the analysis of the data used is testing classical assumptions, multiple linear regression analysis, significant test individual parameters (statistical test t), simultaneous significance test (statistical test F) and coefficient of determination. Based on the results of the Individual Parameters test (t Test Statistic), it can be concluded that there is no significant effect of the cost of debt on financial statement disclosures. Based on the results of the calculation of the Individual Parameters test (Test Statistic t) it can be concluded that there is a significant effect of earnings on the disclosure of financial statements. Based on the results of the calculation of the Individual Parameters test (Test Statistic t) it can be concluded that there is no significant effect on the percentage of earnings changes to the disclosure of financial statements. Based on the results of the Individual Parameter test (Statistic Test), it can be concluded that there is no significant influence of shareholder's equity on financial statement disclosures. Based on the results of the Individual Parameters test (tTest Statistic), it can be concluded that there is no significant effect on the size of the company on the disclosure of financial statements. Based on the results of the simultaneous influence test it can be concluded that there is a significant influence between the cost of debt, profit, percentage change in earnings, shareholder's equity and company size simultaneously on the disclosure of financial statements.
Analisis Reaksi Pasar Modal dilihat dari Abnormal Return (AR) dan Trading Volume Activity (TVA) terhadap Kebijakan Tax Amnesti pada Saham Perusahaan yang terdaftar di Saham Indeks LQ 45 Isa Arief Alhakim; Setyowati Subroto
Permana : Jurnal Perpajakan, Manajemen, dan Akuntansi Vol 9 No 2 (2017): Agustus
Publisher : Faculty of Economics and Business, University of Pancasakti Tegal

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (2925.483 KB)

Abstract

The purpose of this study is 1) To determine whether there are differences abnormal return on the shares listed in the LQ 45 index 2). To find out if there is any difference in trading volume of activity on stocks listed in index LQ 45. Data collection method used in this research is Documentation. While the data analysis method used is the test analysis of difference of two average. The results of this study prove that, statistical test results show the probability of events of 0.205. The probability obtained is greater than 0.05 so it can be concluded that there is no difference between abnormal returns between before and after the tax amnesty policy, thus the hypothesis which states "There is a difference in abnormal returns in the issuers of the LQ45 index before and after the tax amnesty policy" is not acceptable the truth. Statistical test results show the probability of an event is 0.311. The probability obtained is greater than 0.05 so it can be concluded that there is no difference between trading volume activity between before and after the tax amnesty policy, thus the hypothesis states "There is a difference in trading volume activity in the issuers of the LQ45 index before and after the tax amnesty policy" no the truth can be accepted.