Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Logic : Jurnal Rancang Bangun dan Teknologi

Kuat Tekan Beton Pasca Kebakaran pada Struktur Beton Bertulang di Pasar Seririt, Buleleng, Bali Fajar Surya Herlambang; I Komang Sudiarta
Logic : Jurnal Rancang Bangun dan Teknologi Vol 15 No 1 (2015): March
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (P3M) Politeknik Negeri Bali

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (97.679 KB)

Abstract

struktur beton bertulang yang mengalami kebakaran dalam jangka waktu lebih dari 4 jam danmenghanguskan seluruh isi bangunan diyakini akan mengalami penurunan nilai kuat tekan. Walaupun demikiantidak serta merta struktur tersebut dibongkar jika bangunan akan difungsikan kembali. Untuk itu perlu dilakukananalisis menyeluruh terhadap struktur bangunan tersebut. Salah satu data penting dalam melakukan analisisadalah nilai kuat tekan beton pasca kebakaran. Dalam penelitian ini, tinjauan permasalahan adalah mengetahuikuat tekan beton pasca kebakaran pada Pasar Seririt di Kabupaten Buleleng, Provinsi Bali. Pengujian kuat tekanbeton yang digunakan adalah uji kuat tekan beton inti dan uji Hammer. Karena Pasar Seririt telah berdiri sejaktahun 1990-an dan tidak ditemukannya data teknis, maka digunakan Peraturan Beton Bertulang Indonesia 1971sebagai acuan dasar pembahasan. Dari hasil pengamatan di lapangan diketahui beton mengalami keretakan,pengelupasan selimut beton, perubahan warna dan menjadi rapuh sedangkan dari hasil pengujian diketahuibahwa kuat tekan beton masih dalam kriteria struktur atau lebih besar dari 225 kg/cm2 (K225). Berdasarkan hasilpengukuran dimensi di lapangan diketahui bahwa tebal plat lantai tidak memenuhi kriteria tebal minimumketahanan terhadap kebakaran sehingga mengalami kerusakan yang menyeluruh.