Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Komparasi Kapasitas Lentur Saluran Drainase Beton Pracetak (U-DITCH) Tipe Normal dan Inovasi Erwin Syaiful Wagola; Eddy Agus Muharyanto; Andi Sudarman; Nuliyati Rumbia; Ilham Konong
JUSTE (Journal of Science and Technology) Vol. 1 No. 1 (2020): JUSTE
Publisher : LLDIKTI WIlayah XII Ambon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1060.531 KB) | DOI: 10.51135/justevol1issue1page29-38

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kapasitas lentur U-Ditch tipe Normal dengan dimensi 100x80x80 dan kapasitas lentur dari U-Ditch tipe Inovasi dengan dimensi 100x50x50 cm. Metode pengujian terhadap U-Ditch tipe Normal dan Inovasi ini, menggunakan metode pembebanan yang mengacu pada standar U-Ditch di Jepang (JIS). Sistem penulangan pada produk U-Ditch tipe Inovasi sudah mengacu pada standar disain penulangan U-Ditch di Jepang. Hasil penelitian menunjukan berat per M’ panjang produk U-Ditch tipe normal adalah 540.00 kg, dan U-Ditch tipe Inovasi adalah 271.65 kg. Kapasitas Lentur struktur U-Ditch rata-rata per berat per M panjang U-Ditch, untuk U-Ditch tipe normal adalah 12.55 kN.m (per ton per M’) dan untuk U-Ditch tipe Inovasi adalah 33.55 kN.m. (per ton per M’), dengan Perbandingan kapasitas lentur U-Ditch tipe Normal terhadap U-Ditch tipe Inovasi adalah 37%.