Syuhada Sufian
Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro

Published : 10 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : JURNAL BISNIS STRATEGI

INOVASI DAN ASET STRATEJIK DALAM PENINGKATAN KINERJA PERUSAHAAN: MODEL EMPlRIK TERINTEGRASI BERJENJANG PADA INDUSTRI FARMASI DI INDONESIA. Sufian, Syuhada
JURNAL BISNIS STRATEGI Vol 17, No 1 (2008): Juli
Publisher : Magister Manajemen, Fakultas Ekonomika dan Bisnis Undip

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1461.028 KB) | DOI: 10.14710/jbs.17.1.31-48

Abstract

Penelitian empirik yang berkaitan dengan inovasi dan aset stratejik, masih relative Jarang dilakukan di Negara berkembang. Penelitian inf bertujuan untuk membangun model peningkatan kualitas aset stratejik dan inovasi secara terintegrasi berjenjang dalam peningkatan kinerja perusahaan. Penelitian menggunakan model two step approach sequential equation modelling dengan responden manager papan atas sebanyak 121 perusahaan farmasi di lndonesia. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa peningkatan kinerja perusahaan diperoleh terutama dari pengembangan kualitas aset stretejik yang didukung oleh pengembangan strategi inovasi. Pengembangan aset stratejik dilakukan dengan peningkatan proses pembelajaran organisasional internal dan proses pembelajaran eksternal. Proses pembelajaran organisasional eksternal dipengaruhi oleh kualitas aliansi stratejik yang didukung oleh budaya orientasi pasar. Proses pembelajaran organisasional eksternal ini belum banyak berperan dalam peningkatan inovasi yang berpengaruh langsung terhadap kinerja perusahaan.