Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

ANALISIS PENGARUH MOTIVASI DAN ETIKA PROFESI TERHADAP KINERJA UKM DI KECAMATAN NGADILUWIH KABUPATEN KEDIRI Anzila Titah Rahayu; Gandung Satriyono; Marwita Andarini
JIMEK : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Vol 2, No 2 (2019)
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Kadiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (111.199 KB) | DOI: 10.30737/jimek.v2i2.578

Abstract

Small and Medium Enterprises (SMEs) is a productive economy business that stands alone where its existence is regulated in the Act. The existence of SMEs is one of the important components in the framework of economic development efforts in Indonesia, because with the existence of SMEs it is believed to be able to solve poverty through absorption of unemployment. This study aims to find out how much influence the participation of professional ethics and motivation on the performance of SMEs either partially or simultaneously in Ngadiluwih, Kediri Regency. This research has been conducted using quantitative research types, multiple linear regression analysis techniques are applied to process incoming data. From this study, it can be seen that the intervention of motivation on the performance of SMEs has an effect of 19.70%. Whereas for professional ethics contributed influence to the performance of SMEs by 36.60%. Usaha kecil menengah (UKM) merupakan suatu usaha ekonomi produktif yang berdiri sendiri yangmana keberadaannya diatur dalam Undang – Undang. Eksistensi UKM menjadi salah satu komponen penting dalam rangka usaha pembangunan perekonomian di Indonesia, karena dengan adanya UKM diyakini mampu untuk menuntaskan kemiskinan melalui penyerapan angka pengangguran. Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh keikutsertaan motivasi dan etika profesi terhadap kinerja UKM baik secara parsial maupun simultan di Ngadiluwih, Kabupaten Kediri. Penelitian yang telah dilakukan ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif, teknik analisis regresi linier berganda diterapkan guna mengolah data yang masuk. Dari penelitian ini, dapat diketahui bahwa campur tangan motivasi terhadap kinerja UKM memberikan pengaruh sebesar 19,70%. Sedangkan untuk etika profesi memberikan sumbangsih pengaruh terhadap kinerja UKM sebesar 36,60%.
Pengaruh Produk & Harga Terhadap Keputusan Pembelian Pada Konsumen Tas Merk Rumah Warna Di Bandar Lor Kota Kediri Siti Mutmainah; Budi Rahayu; Marwita Andarini
JIMEK : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Vol 2, No 1 (2019)
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Kadiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (173.527 KB) | DOI: 10.30737/jimek.v2i1.426

Abstract

The study aims to see how much influence the product and price have on purchasing decisions for color house-brand bags in Bandar Lor, Kediri. Methods of data collection using the method of observation, interviews, questionnaires and literature studies carried out based on systematic based on research methods. Data analysis using multiple linear regression methods were processed using SPSS assistance. The analysis phase starts from the normality test, validity test, hypothesis testing, T-test and F test to see the effect of independent variables on the dependent variable simultaneously or partially with a confidence level of 95% (a = 0.05). The results of the study prove that product variables and prices have a significant influence on purchasing decisions for color house-brand bags in the city of Kediri simultaneously or partially. The value of determination coefficient is 90.3%, so the purchasing decision on a bag of color house brands in Bandar Lor Kota Kediri is influenced by product variables and prices. The remaining 9.7% is influenced by other variables outside the research.garuh produk dan harga terhadap keputusan pembelian tas merk rumah warna di Bandar Lor kota Kediri. Metode pengumpulan data menggunakan metode observasi,wawancara, kuesioner dan studi kepustakaan yang dilakukakan berdasarkan sistematik berdasarkan metode penelitian. Data analisis menggunakan metode regresi linier berganda diolah dengan menggunakan bantuan SPSS tahapan analisa dimulai dari ujio normalitas, uji validitas, pengujian hipotesis, uji T dan uji F untuk melihat pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat secara simultan maupun parsial dengan tingkat kepercayaan 95% (a=0,05). Hasil penelitian membuktikan bahwa variabel produk dan harga mempunyai pengaruh secara signifikan terhadap keputusan pembelian tas merk rumah warna di bandar lor kota kediri secara simultan maupun parsial. Nilai koefesien determinasi sebesar 90,3% jadi keputusan pembelian terhadap tas merek rumah warna di Bandar Lor Kota Kediri dipengaruhi oleh variabel produk dan harga.Sisanya sebesar 9,7% dipengaruhi variabel-variabel lainnya diluar penelitian.
PENGARUH BRAND IMAGE DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SMARTPHONE XIAOMI DI KOTA KEDIRI (Studi Kasus pada Garden Cell Kediri) Riswanda Adi Nugraha; Enni Sustiyatik; Marwita Andarini
JIMEK : Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Vol 2, No 2 (2019)
Publisher : Fakultas Ekonomi Universitas Kadiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (121.582 KB) | DOI: 10.30737/jimek.v2i2.580

Abstract

price on the decision of purchasing a Xiaomi smartphone in Kediri City. The population in this study were all Xiaomi smartphone consumers in CV. Garden Cell Kediri. By using the accidental sampling method, a sample of 40 respondents was taken. Data analysis was performed using multiple linear regression with Purchase Decisions as the dependent variable and Brand Image and Prices as the independent variables. Research results show that (1). brand image and price have a positive effect on purchasing decisions at CV Garden Cell Kediri. (2). Variable Brand Image and Price simultaneously have a significant effect on the Purchase Decision of a Xiaomi smartphone on CV Garden Cell Kediri. Penelitian ini dilaksanakan dengan tujuan .mengetahui pengaruh brand image dan harga terhadap keputusan pembelian smartphone Xiaomi di Kota Kediri. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh konsumen smartphone Xiaomi di CV. Garden Cell Kediri. Dengan memakai metode accidental sampling, diambil sampel sebanyak 40 responden. Analisa data dilakukan dengan menggunakan regresi linear berganda dengan Keputusan Pembelian sebagai variabel terikat dan Brand Image dan Harga sebagai variabel bebas. Hasil .penelitian menunjukkan bahwa (1). brand image dan harga berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian pada CV Garden Cell Kediri. (2). Variabel Brand Image dan Harga secara simultan/serempak berpengaruh signifikan terhadap Keputusan Pembelian smartphone Xiaomi pada CV Garden Cell Kediri.
Pengaruh Motivasi Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Di Kantor Kecamatan Banyakan Kabupaten Kediri Fendi Setianto; Yudiarto Perdana Putra; Marwita Andarini
RISK : Jurnal Riset Bisnis dan Ekonomi Vol. 3 No. 1 (2022)
Publisher : Universitas Kadiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30737/risk.v3i1.3791

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Motivasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai di Kantor Kecamatan Banyakan Kabupaten Kediri. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif karena datanya berupa angka-angka. Populasi penelitian ini adalah seluruh pegawai Kantor Kecamatan Banyakan Kabupaten Kediri, sedangkan sampel 37 responden. Metode pengambilan sampel menggunakan sampel jenuh. Metode pengumpulan data menggunakan teknik wawancara, observasi, studi pustaka dan kuesioner. Metode analisis data menggunkan uji validitas, uji reliabilitas, uji analisis regresi linier berganda, uji koefisien determinasi (R2) dan uji hipotesis. Berdasarkan pengujian uji t menunjukan bahwa variabel motivasi kerja (X1) berpengaruh secara parsial terhadap kinerja karyawan dengan hasil signifikan 0,001 < 0,05 dan disiplin kerja (X2) berpengaruh secara parsial terhadap kinerja karyawan dengan hasil signifikan 0,003 < 0,05. Hasil uji F menunjukkan bahwa variabel motivasi kerja (X1) dan disiplin kerja (X2) secara simultan terhadap kinerja karyawan (Y) dengan nilai dengan signifikan 0,000 < 0,05. Hasil uji koefisien determinasi menunjukkan bahwa (R2) adalah 0,903 yang artinya motivasi kerja (X1) dan disiplin kerja (X2) mempengaruhi kinerja karyawan (Y) sebesar 90,3%