Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

Penggunaan Ekstrak Tomat untuk Peremajaan L. acidophilus FNCC sebagai Media Alternatif pada Penyiapan Starter Fermentasi Ari Surya Sukarno; Widodo; Satyaguna Rakhmatulloh; Nurliyani; Endang Wahyuni
Bulletin of Applied Animal Research Vol 5 No 1 (2023): Bulletin of Applied Animal Research
Publisher : LPPM Perjuangan University of Tasikmalaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36423/baar.v5i1.1222

Abstract

Lactic acid bacteria are a milk fermentation starter that relies on MRS media as a source of nutrition for culture refreshment. This study aims to determine the growth and viability of L. acidophilus FNCC on tomato extract media as an alternative medium. Tomato extract was obtained by sterilization at 121°C with a pressure of 15 Psi for 15 minutes, and the liquid from the tomatoes was collected. L. acidophilus FNCC was grown in tomato extract medium and liquid MRS as a control for 12 hours at 37°C. The amount of biomass growth was measured at 0, 2, 6, 8, 10, and 12 hours based on the increase in turbidity using an absorbance of λ620. Storage viability was observed for changes in the total number of lactic acid bacteria every week for 28 days. The analysis was repeated three times, and data analysis was carried out using a Randomized Design One Way Annova. Incubation L. acidophilus FNCC for 12 hours resulted in an absorbance value of 1.44 ± 0.02 on MRS media which was higher (P<0.01) than using tomato extract, which only reached 0.04 ± 0.02. The storage viability of L. acidophillus FNCC for 28 days in tomato extract media was maintained with the same amount of log log 8.85 ± 0.58 cfu/mL cfu/mL (P>0.05) with the MRS control medium. Therefore, tomato extract can be used as an alternative medium to grow and store L. acidophilus FNCC for 28 days.
Rancangan VFR Route Yang Menghubungkan Bandar Udara Tjilik Riwut Menuju Bandar Udara Syamsudin Noor Hana Agita Mardiana; Lina Rosmayanti; Widodo; Elvi Amir
Langit Biru: Jurnal Ilmiah Aviasi Vol 14 No 03 (2021): Langit Biru: Jurnal Ilmiah Aviasi
Publisher : Politeknik Penerbangan Indonesia Curug

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54147/langitbiru.v14i03.495

Abstract

This study aims to find out the problems that occur related toflight a VFR from Palangkaraya towards Banjarmasin or otherwise fly direct result of the unavailability of VFR Route between tjilik riwut airport to airport Syamsudin Noor as well as the draft VFR Route as solutions to these problems. The research method used is level one research and development methods with data collection techniques in the form of interviews, literature studies and documentation studies. Data processing techniques use data reduction, data presentation, verification and use reference materials.
Revolusi Digital: Pengaruh Teknologi terhadap Perubahan dalam Hukum Widodo
Lex Aeterna Law Journal Vol 1 No 2 (2023): Lex Aeterna Law Journal
Publisher : Lex Aeterna Research & Training Center

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini berangkat dari kesadaran perkembangan teknologi dan revolusi digital di masa kini. Perkembangan teknologi tersebut jelas kemudian berimplikasi pada perubahan tatanan hukum yang ada. Atas dasar tersebut penulis hendak meninjau perubahan hukum seperti apa yang terjadi di Indonesia dan apakah perubahan tersebut telah cukup mengakomodir kebutuhan hukum yang ada. Penelitian ini menggunakan metode yuridis normatif dengan basis teoritik doctrinal research dan pendekatan konseptual, untuk dapat menjawab pertanyaan “Bagaimana perkembangan teknologi mempengaruhi hukum di Indonesia?” Penelitian ini menghasilkan konklusi bahwa di Indonesia sudah mengalami banyak penyesuaian tataran normatif akibat revolusi digital yang terjadi. Hal ini dapat dilihat melalui eksistensi UU ITE maupaun UU PDP. Namun sayangnya aturan tersebut belum mengakomodir sepenuhnya peristiwa yang dapat menimbulkan kerugian data pribadi akibat revolusi digital, seperti dalam hal penyalahgunaan data pribadi oleh AI. Atas dasar tersebut penulis berupaya menghadirkan solusi dengan mengadospi praktik yang sudah tertuang dalam AI and Data Act Kanada. Adopsi tersebut yakni dengan menciptakan peraturan hukum yang relevan terkait tindakan penyalahgunaan data pribadi oleh produk revolusi digital, salah satunya yaitu produk AI.
Rancangan VFR Route Yang Menghubungkan Bandar Udara Tjilik Riwut Menuju Bandar Udara Syamsudin Noor Hana Agita Mardiana; Lina Rosmayanti; Widodo; Elvi Amir
Langit Biru: Jurnal Ilmiah Aviasi Vol 14 No 03 (2021): Langit Biru: Jurnal Ilmiah Aviasi
Publisher : Politeknik Penerbangan Indonesia Curug

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54147/langitbiru.v14i03.495

Abstract

This study aims to find out the problems that occur related toflight a VFR from Palangkaraya towards Banjarmasin or otherwise fly direct result of the unavailability of VFR Route between tjilik riwut airport to airport Syamsudin Noor as well as the draft VFR Route as solutions to these problems. The research method used is level one research and development methods with data collection techniques in the form of interviews, literature studies and documentation studies. Data processing techniques use data reduction, data presentation, verification and use reference materials.
Terapi Non-Farmakologis Guided imagery Terhadap Penurunan Kecemasan Pasien Kanker Ratna Wirawati Rosyida; Resa Yolanda; Widodo
PROFESSIONAL HEALTH JOURNAL Vol 5 No 2 (2024): Juni
Publisher : Pusat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (PPPM) STIKES Banyuwangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54832/phj.v5i2.596

Abstract

Latar belakang: Kanker merupakan penyakit tidak menular yang berbahaya dan mematikan di dunia. Pada tahun 2020 terdapat 19,2 juta kasus baru dengan angka kematian sebesar 9,9 juta kematian. Salah satu pengobatan yang dianjurkan bagi pasien kanker yaitu kemoterapi yang berguna untuk membunuh sel-sel kanker. Pasien kanker yang menjalani kemoterapi akan mengalami efek samping baik fisik maupun psikologis selama menjalani kemoterapi contohnya yaitu kecemasan. Teknik non-farmakologis yang bisa dilakukan untuk mengurangi kecemasan yaitu guided imagery. Tujuan untuk mengidentifikasi keefektifan pengaruh terapi non- farmakologis guided imagery terhadap penurunan kecemasan pasien kanker. Metode: penelitian ini menggunakan metode literature review. Pencarian menggunakan PICOS framework di database : PubMed, Google Shoolar, Science Direct tahun 2018-2023. Hasil: didapatkan total 10 artikel, 4 artikel dari jurnal nasional dan 6 artikel dari jurnal internasional. Semua responden di artikel adalah perempuan, mengalami kanker payudara (n=3), kanker ovarium (n=4), kanker kepala-leher (n1), dan sisanya tidak dijelaskan spesifik. Kesimpulan: Terapi non-farmakologis guided imagery terbukti efektif untuk menurunkan kecemasan pada pasien kanker yang menjalani kemoterapi.