Azmi Nandra
Universitas Bung Hatta

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PELAKSANAAN PENDIDIKAN SEKOLAH DASAR DI KENAGARIAN KAPAU KECAMATAN TILATANG KAMANG KABUPATEN AGAM Gusnetti Gusnetti; Yetty Morelent; Usmeldi Usmeldi; Azmi Nandra
Cerdas Proklamator Vol 10 No 1 (2022): JURNAL CERDAS PROKLAMATOR
Publisher : Program Studi PGSD FKIP Universitas Bung Hatta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37301/cerdas.v10i1.134

Abstract

Kenagarian Kapau Kecamatan Tilatang Kamang Kabupaten Agam terdiri dari 3 sidang yaitu sidang Induring, sidang Pandan Basasak dan sidang Pasia Parak Maru. Masing-masing siding memiliki satu Sekolah Dasar. SD 01 terletak di siding Pandan Basasak, SD 07 terletak di Sidang Induring dan SDNegeri 21 terletak di Sidang Pasia Parak Maru. Tujuan penelitian ini untuk melihat pelaksanaan pendidikan Sekolah Dasar yang ada di Kenagarian Kapau Kecamatan Tilatang Kamang Kabupaten Agam. Meode penelitian yaitu, observasi, angket, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan kepemimpinan kepala sekolah sangat baik, iklim sekolah sagat baik, kinerja guru sangat baikkepengawasan sekolah kategori baik, partisipasi orang tua kategori baik.Simpulan ditemukan adalah bahwa pelaksanaan pendidikan di sekolah Dasar di Kenagaraian Kapau Kecamatan Tilatang Kamang berjalan dengan baik.