Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

Hubungan Depresi dan Sindrom Dispepsia pada Pasien Penderita Keganasan Yang Menjalani Kemoterapi di RSUP DR. M. Djamil Padang Mona Rahmi Rulianti1; Dedy Almasdy; Arina Widya Murni
Jurnal Kesehatan Andalas Vol 2, No 3 (2013)
Publisher : Fakultas Kedokteran, Universitas Andalas

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25077/jka.v2i3.150

Abstract

AbstrakGangguan psikologi dan sindrom dispepsia (seperti mual dan muntah) merupakan hal yang sering terjadi pada pasien kanker yang menjalani kemoterapi. Penelitian ini bertujuan untuk melihat hubungan depresi dengan sindrom dispepsia yang terjadi pada pasien keganasan yang menjalani kemoterapi. Metode penelitian ini menggunakan rancangan cross sectional dengan menggunakan kuisioner. Didapatkan pasien sebanyak 56 pasien keganasan yang menjalani kemoterapi di bangsal Penyakit Dalam, Bedah dan Obstetri & Ginekologi RSUP Dr. M. Djamil Padang selama 3 bulan (Desember 2012-Februari 2013). Depresi dinilai dengan wawancara menggunakan kuisioner BDI (Beck Depression Inventory) II. Dispepsia dinilai dengan menggunakan kuisioner pedoman skor dispepsia. Data dianalisis dengan SPSS 17 menggunakan analisis korelasi bivariat Spearman. Koefisien korelasi untuk depresi dan sindrom dispepsia adalah 0,387. Kesimpulan akhir dari penelitian ini adalah ada hubungan yang cukup dan searah (p<0,01) antara depresi dan sindrom dispepsia yang terjadi pada pasien keganasan yang menjalani kemoterapi.Kata kunci: kanker, kemoterapi, depresi, sindrom dispepsiaAbstractPsychological disorders and dyspepsia syndromes (such as nausea and vomiting) is a common thing in cancer patients undergoing chemotherapy. This study aims to examine the relationship of depression with dyspepsia syndrome that occurs in patients with malignancies who are undergoing chemotherapy. Methods this study uses cross-sectional design using questionnaires. Obtained for 56 patients who underwent chemotherapy malignancy patients in wards Internal Medicine, Surgery and Obstetrics & Gynecology in Hospital Dr. M. Djamil Padang for 3 months (December 2012-February 2013). Depression was assessed by interview using a questionnaire BDI (Beck Depression Inventory) II. Dyspepsia assessed using questionnaires guidelines dyspepsia score. Data were analyzed with SPSS 17 using bivariate Spearman correlation analysis. The correlation coefficients for depression and dyspepsia syndrome was 0.387. The final conclusion of this study is that there are sufficient and direct relationship (p <0.01) between depression and dyspepsia syndrome that occurs in patients with malignancies who are undergoing chemotherapy.Keywords: cancer, chemotherapy, depression, dyspepsia syndrome
Peran Apoteker Dalam Program Berhenti Merokok: Systematic Review Aivi Yola Dwiputri; Dedy Almasdy; Almahdy A
Journal of Pharmaceutical and Sciences JPS Volume 6 Nomor 2 (2023)
Publisher : Fakultas Farmasi Universitas Tjut Nyak Dhien

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (295.382 KB) | DOI: 10.36490/journal-jps.com.v6i2.128

Abstract

Smoking is one of the most important health problems causing an increase in cardiovascular disease, lung disease, and cancer in the world. It is known that cigarettes have killed nearly 7 million people in the world. To deal with this, pharmacist have a very important role and are responsible for providing education to the community. The purpose of this study was to identify the role of pharmacist in smoking cessation programs. This study uses a systematic review method where 10 articles from 815 articles that meet the criteria are found, with a search string from 2012 to 2023. The results of this study indicate that the role of pharmacist in smoking cessation programs includes education, giving advice, invitations to quit smoking and nicotin replacement therapy. However, the role of pharmacist in smoking cessation programs is still not optimal due to limited competence and low confidence in success.
Penggunaan Obat Berpotensi Hepatotoksik Pada Pasien Sirosis Hati: Suatu Telaahan Ariesta Kirana Efmisa; Armenia Armenia; Dedy Almasdy
Journal of Pharmaceutical and Sciences JPS Volume 6 Nomor 2 (2023)
Publisher : Fakultas Farmasi Universitas Tjut Nyak Dhien

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (248.144 KB) | DOI: 10.36490/journal-jps.com.v6i2.137

Abstract

Liver cirrhosis is a pathological liver disease characterized by the formation of scar tissue and regenerative nodules in liver cells. This condition leads to changes in the shape and size of the liver, accompanied by increased pressure in the veins and reduced blood flow in the portal vein. Liver cirrhosis is the seventh leading cause of death. Drugs are the main cause of liver damage. More than 900 drugs, toxins and herbs are reported to cause liver damage. The purpose of this review article is to summarize the results of previous studies on the use of hepatotoxic drugs in patients with liver cirrhosis. Data sources for this study were identified through searching Google Scholar, PubMed and Science Direct using the keywords "hepatotoxic drugs" and "liver cirrhosis" in articles published between 2011-2022. Finally, 10 articles were obtained and analyzed. The results of this review article show that liver cirrhosis patients are still often prescribed potentially hepatotoxic drugs. Some commonly prescribed drugs include paracetamol, omeprazol, ranitidine, ceftriaxon, ciprofloxacin, atorvasatin, metformin, and amiodarone.
Kajian Potensi Interaksi Obat pada Pasien Rawat Jalan dengan Polifarmasi di RSUD HAMBA Batang Hari Tahun 2020 Yelly Oktavia Sari; Dheri Ardi Lusia; Dedy Almasdy
Menara Ilmu : Jurnal Penelitian dan Kajian Ilmiah Vol 17, No 1 (2023): Vol 17 No. 01 OKTOBER 2023
Publisher : LPPM Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31869/mi.v17i1.4827

Abstract

Interaksi obat adalah modifikasi efek suatu obat oleh obat lain sehingga keefektifan atau toksisitas satu obat atau lebih berubah. Polifarmasi paling sering didefinisikan sebagai penggunaan 5 atau lebih obat setiap hari oleh seorang individu. Dengan meningkatnya kompleksitas obat-obat yang digunakan dan berkembangnya polifarmasi maka kemungkinan terjadinya interaksi antar obat semakin besar. Tujuan penelitian ini adalah untuk menentukan potensi, mekanisme, tingkat keparahan dan menentukan korelasi jumlah obat yang diberikan dengan potensi terjadinya interaksi obat-obat pada pasien rawat jalan dengan polifarmasi di poliklinik RSUD HAMBA Batang Hari tahun 2020. Penelitian ini merupakan penelitian observasional menggunakan desain cross-sectional deskriptif. Potensi interaksi obat-obat akan diidentifikasi melalui situs www.drugs.com dan setiap potensi interaksi obat-obatan akan dianalisis relevansinya. Spearman test digunakan untuk mengetahui korelasi jumlah obat yang diberikan dengan potensi interaksi obat-obat.  Total 317 sampel yang termasuk dalam kriteria inklusi telah dianalisa. Diperoleh data bahwa tingkat keparahan interaksi terbanyak adalah Moderat (63,6%) dengan mekanisme interaksi terbanyak adalah Farmakodinamik (67,25%), Rentang usia lansia akhir (56-65) paling banyak menerima resep polifarmasi sebesar 37,85%. Hasil menunjukan adanya korelasi kuat dan searah antara jumlah penggunaan obat dengan potensi kejadian interaksi obat dan memiliki korelasi yang signifikan (r=0,679, p=000).Kata Kunci ; Apoteker; Interaksi Obat; Polifarmasi; Pasien Rawat Jalan