Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : EDUTECH: Jurnal Ilmu Pendidikan dan Ilmu Sosial

Analisis Pemahaman Konsep Pada Mata Pelajaran IPS Materi Keragaman Suku Bangsa Milzam Zibrullah; Jayanti Jayanti; Masagus Firdaus
EDUTECH Vol 9, No 1 (2023): EduTech: Jurnal Ilmu Pendidikan dan Ilmu Sosial
Publisher : EduTech: Jurnal Ilmu Pendidikan dan Ilmu Sosial

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30596/edutech.v9i1.12905

Abstract

Skripsi ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pemahaman konsep ips siswa terhadap materi keragaman suku bangsa di kelas IV SD Negeri 136 Palembang. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif. Pengumpulan data yang dikumpulkan peneliti yaitu observasi,wawancara dan dokumentasi. Analisis data menggunakan reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian melalui observasi dan wawancara yang dilakukan pada guru dan siswa dan dokumentasi hasil lembar kerja siswa di SD Negeri 136 Palembang dilihat dari hasil lembar kerja siswa kelas IV  mengenai pemahaman konsep IPS materi keragaman suku bangsa terdapat 3 kategori yaitu sangat baik, baik dan cukup. Dari 26 siswa terdapat 5 siswa termasuk dalam kategori sangat baik 19,23%, 12 siswa termasuk kategori baik 46,15% dan 9 siswa termasuk dalam kategori cukup 34,61%. Dapat diketahui bahwa nilai rata-rata tingkat pemahaman konsep IPS sebesar 76,73%. Dengan demikian nilai rata-rata tersebut terdapat pada interval 76-85% yang termasuk dalam kategori baik.