This Author published in this journals
All Journal Metodik Didaktik
Afika Afika
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PEMBUATAN BIG BOOK DIGITAL MENGGUNAKAN METODE DESIGN THINKING UNTUK MEDIA PEMBELAJARAN MEMBACA PADA ANAK Taufik Ridwan; Afika Afika; Endang Hidayat; Diky Zakaria; Geralda L. Nugraha
Metodik Didaktik : Jurnal Pendidikan Ke-SD-an Vol 18, No 1 (2022): Metodik Didaktik Juli 2022
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17509/md.v18i1.30289

Abstract

Kemampuan membaca dan menulis merupakan salah satu literasi dasar yang perlu dikuasai setiap orang. Pasca mulai diberlakukan pembelajaran tatap muka di sekolah dasar setelah dilakukan pembelajaran dalam jaringan di masa pandemic tentu menjadi tantangan tersendiri. Penggunaan media pembelajaran berbantuan Teknologi Informasi dan Komunikasi dapat menjadi pilihan. Salah satunya adalah big book dalam bentuk digital. Tujuan penelitian ini adalah: (1) menganalisis kebutuhan big book digital berbahasa Indonesia; (2) Mendesain big book digital berbahasa indonesia untuk pembelajaran di Sekolah Dasar menggunakan pendekatan design thinking. Metode penelitian yang digunakan metode Research and Development dengan pendekatan design thinking. Hasil penelitian adalah (1) Dibutuhkan dua pendekatan yakni sisi konten dan sisi teknologi informasi dalam membangun big book digital; (2) tahapan pembuatan big book digital menggunakan metode design thinking adalah Emphatize, Define, Ideate, Prototype, dan Test.