Claim Missing Document
Check
Articles

Found 14 Documents
Search

STRATEGI PEMASARAN BUDIDAYA IKAN LELE PADA UD KARYA TANI DI KOTA LHOKSUEMAWE Nanda Ameliany; Nursakinah Ritonga; Hafizatun Nisak
Jesya (Jurnal Ekonomi dan Ekonomi Syariah) Vol 5 No 2 (2022): Article Research Volume 5 Number 2, Juni 2022
Publisher : LPPM Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Al-Washliyah Sibolga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36778/jesya.v5i2.709

Abstract

Marketing strategy is used to support activities in increasing the income of a business. The contribution of this research is to find out the marketing strategy used in catfish farming and what obstacles are found in the marketing strategy of catfish farming in Karya Tani Tumpok Teungoh, Banda Sakti District, Lhokseumawe City. Study Approach Based on qualitative research methods. The informants in this study were the owners, employees and customers of catfish at UD Karya Tani. Data analysis techniques include data reduction, data presentation and drawing conclusions. The researcher concludes that the marketing strategy for the catfish business at UD. Karya Tani is less effective and efficient because the identification of UD Karya Tani's customers does not increase, the business location is less strategic for marketing, promotional and marketing media are minimal, customer relations are limited. Constraints that occur include technical constraints, passive and minimal promotion constraints as well as poor distribution channels and ongoing handling efforts to optimize the applied marketing strategy.
PENGARUH PERCEIVED USEFULNESS TERHADAP NIAT MENGGUNAKAN APLIKASI SHOPEE PAYLATER DAN DAMPAKNYA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN Nursakinah Ritonga; Nanda Ameliany
Jesya (Jurnal Ekonomi dan Ekonomi Syariah) Vol 5 No 1 (2022): Article Research Volume 5 Number 1, Januari 2022
Publisher : LPPM Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Al-Washliyah Sibolga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36778/jesya.v5i1.702

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menjelaskan dan menganalisis pengaruh Perceived usefulness terhadap Niat Penggunakan aplikasi Shopee PayLater dan dampaknya terhadap Keputusan Pembelian. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan menggunakan explanatory research. Populasi penelitian ini adalah mahasiswa program studi administrasi bisnis Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Malikussaleh, Aceh yang berjumlah 312 orang. Untuk menentukan sampel dari populasi, peneliti menggunakan rumus Yamane sehingga memperoleh jumlah responden sebanyak 76 orang. Teknik sampling penelitian ini adalah teknik purposive sampling. Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner yang disebar ke kelas-kelas responden dan dihitung dengan skala likert. Data dianalisis dengan menggunakan analisis jalur menggunakan SPSS. Metode analisis data terdiri dari Uji instrument, Uji Deskriptif, uji statistik inferensial, uji hipotesis dengan path ananlysis. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Perceived usefulness memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap Niat Penggunaan aplikasi Shopee PayLater. Kemudian variabel Perceived usefulness dan Niat Penggunaan aplikasi Shopee PayLater juga memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian.
ANALISIS PEMASARAN TERHADAP BISNIS ONLINE (E-COMMERCE) DALAM JARINGAN SOSIAL INTERNET Nanda Ameliany
Negotium: Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis Vol 2, No 1 (2019)
Publisher : Program Studi Administrasi Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29103/njiab.v2i1.3024

Abstract

enelitian ini dilakukan agar dapat mengetahui pengaruh antara bisnis online (ecommerce) terhadap jaringan sosial internet, yang memiliki hubungan antara marketing mix yaitu bentuk pemasaran tradisional dan bentuk pemasaran moderen, hal tersebut dapat menjadi keutamaan pada pemasaran e-commerce. Sebuah jaringan internet diharapkan dapat membantu menciptakan kinerja pemasaran yang semakin masimal dan diharapkan dapat menciptakan penerapan transaksi penjualan dan pembelian yang dilakukan di dalam media internet mapun dalam dunia industri yang semakin berkembang. Semakin kedepan semakin banyak kalangan yang meminati strategi pemasaran melalui media elektronik seperti internet, maka dari itu harus membuat perkembangan yang semakin meningkatkan minat dalam menggunakan media internet tersebut. Berdasarkan pada jenis dan metode penelitian maka jenis penelitian ini dapat menggunakan metode kualitatif , dimana data yang diperoleh berdasarkan sistem pemasaran pada sebuah website internet dapat diinterpretasikan dengan bentuk data atau dokumentasi. Tekhnologi yang semakin berkembang menyebabkan membuat sebuah bisnis harus lebih berkembang dalam menentukan ide atau konsep perdagangan melalui perdagangan baru dengan menggunakan jaringan internet. Dengan demikian dapat meingkatkan pemasaran dengan lebih cepat, sehingga dengan mudah penjual menjual produknya ke seluruh wilayah.
ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP INDEKS KEPUASAN MASYARAKAT DI PUSKESMAS DEWANTARA KABUPATEN ACEH UTARA Nanda Ameliany; Maisyura Maisyura
Negotium: Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis Vol 3, No 2 (2020)
Publisher : Program Studi Administrasi Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29103/njiab.v3i2.3056

Abstract

This study talks about the Effect of Service Quality on Community Satisfaction Index at Dewantara Health Center in North Aceh Regency. In this researcher found several problems such as lack of discipline and lack of enthusiasm of service officers in providing fast and good services for patients, namely in providing nimble administrative services, in the implementation of officers. The waiting period for the queue is too long. And the finding of puskesmas employees who are not friendly, this can be seen from the way the employee talks is curt and looks rude when serving patients. not in accordance with puskesmas culture. The cornerstone of the theory in this study is the theory of customer satisfaction based on perspective. The research question in this study is whether there is an effect of service quality on the community satisfaction index. And the purpose of this study is to determine the effect of service quality on the community satisfaction index. The method used in this research is a quantitative approach with data collection techniques by interviewing, observing and taking part of the respondents of 100 respondents in the Community Health Center in Dewantara District. The results of this study indicate that there is a positive and significant effect between service quality variables on the community satisfaction index in the Dewantara Health Center, Dewantara District, North Aceh Regency. After testing the hypothesis, the results of calculations in this study are tcount> ttable (2,278> 1,660). So Ha was accepted Ho was rejected. ABSTRAKPenelitian ini berbicara tentang Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Indeks Kepuasan Masyarakat Di Puskesmas Dewantara Kabupaten Aceh Utara. Pada peneliti ini ditemukan beberapa masalah seperti masih kurang disiplin dan masih kurang antusiasnya petugas pelayanan terhadap pemberian pelayanan yang cepat dan baik bagi pasien,yaitu dalam pemberian pelayanan administrasi tidak cekatan, dalam pelaksanaannya petugas. Masa tunggu untuk antrian terlalu lama. Dan Masih ditemukannya pegawai puskesmas yang tidak ramah, hal ini terlihat dari cara bicara pegawai yang ketus dan terlihat kasar saat melayani pasien. tidak sesuai dengan budaya puskesmas.  Landasan teori dalam penelitian ini adalah teori kepuasan pelanggan Berdasarkan Perpektif. Adapun yang menjadi pertanyaan penelitian dalam penelitian ini adalah apakah ada pengaruh kualitas pelayanan terhadap indeks kepuasan masyarakat. Dan tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh kualitas pelayanan terhadap indeks kepuasan masyarakat. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif dengan teknik pengumpulan data secara wawancara, observasi dan konsioner terhadap 100 orang responden di Pskesmas Kecamatan Dewantara. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Terdapat pengaruh positif dan signifikan antara variabel kualitas pelayanan terhadap indeks kepuasan masyarakat di Puskesmas Dewantara Kecamatan Dewantara Kabupaten Aceh Utara. Setelah dilakukan pengujian hipotesis, maka hasil perhitungan pada penelitian ini  adalah nilai thitung>ttabel (2,278>1,660). Sehingga Ha diterima Ho ditolak.
ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN PADA GRAPARI TELKOMSEL KOTA LHOKSEUMAWE Nanda Ameliany
Negotium: Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis Vol 1, No 1 (2018)
Publisher : Program Studi Administrasi Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29103/njiab.v1i1.1091

Abstract

PT. Telkomsel memiliki kantor layanan yang bernama Grapari(Graha Pari Sraya) yang berfungsi untuk memberikan layananpurnajual kepada konsumennya. Grapari merupakan mediapenghubung langsung antara perusahaan dengan pelanggannya.Ada dua jenis layanan dalam Grapari yaitu walk in centre dan callcentre. Walk in centre adalah pusat layanan dimana pelangganharus datang mengunjungi pusat layanan tersebut untukmendapatkan layanan purnajual, sedangkan call centre adalahbagian dimana pelanggan cukup menghubungi costumer servicemelalui telepon. Layanan dapat berupa pembayaran tagihan KartuHalo, kerusakan simcard, dan lain-lain. Selain sebagai kantorpelayanan yang memfokuskan diri untuk melayani pelanggannya.
PENGARUH STRATEGI PROMOSI MELALUI MEDIA SOSIAL TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN PADA TOKO RIZKY STAMP LHOKSEUMAWE Cut Auliana; Nanda Ameliany
Negotium: Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis Vol 4, No 2 (2021): Negotium Vol. 4 No. 2 Juli-Desember 2021
Publisher : Program Studi Administrasi Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29103/njiab.v4i2.5218

Abstract

This study aims to see the effect of promotional strategies on consumer purchasing decisions on the Rizky Lhokseumawe stamp. This research is a survey research. The population in this study were Followers on the Rizky Stamp Lhokseumawe online shop account, namely @onshoplhokseumawe, and the sample in this study were Followers on the Rizky Stamp Lhokseumawe online shop intagram account, @onshoplhokseumawe using the Slovin formula, a sample technique that uses a critical value or accuracy limit. of 0.1, so that the sample in the study was 100 respondents from a total population of 11,900 followers. The questionnaire trial consisted of validity testing using the Product Moment method and reliability testing using the Cronbach's Alpha method. This study uses simple regression analysis techniques with hypothesis testing using the SPSS 22 program. The results of this study indicate that the Promotion Strategy for Consumer Purchase Decisions at Rizky Stamp Lhokseumawe.
ANALISIS PENGELOLAAN PIUTANG YANG EFEKTIF SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN PROFITABILITAS CV SUMBER REZEKI KOTA KRUENGGUKUEH Nanda Ameliany
Negotium: Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis Vol 1, No 2 (2018)
Publisher : Program Studi Administrasi Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29103/njiab.v1i2.1087

Abstract

Perusahaan yang menerapkan penjualan secara kredit dapatmenyebabkan penundaan pembayaran setelah beberapa lamabarang yang telah diterima oleh pelanggan, hal ini berdampakmakin besarnnya dana yang tertanam dalam piutang akibatpembayaran tertunda. penjualan kredit mempunyai resikoseperti akibat terjadinnya karena kemungkinan pelanggan tidakmembayar ataupun membayar lebih lambat dari jangka waktukredit yang diberikan. Mengatasi resiko tersebut sebelummemberikan kredit kepada pelanggan dengan melalui standarkredit yang menggambarkan kualitas minimum untuk dijadikanacuan pertimbangan penilaian pelanggan dengan system 5C yaitukarakter (character), Kemampuan (capacity), Modal (capital),Jaminan (collateral), Kondisi (conditions). Pengelolaan piutang yang efektif menunjukan perputaran piutang setiap tahun mengalami peningkatan dan pengumpulan piutang selalu tepatdengan target diharapkan perusahaan (Sutrisno, 2007:57).Muslich (2003:108) menyatakan “pengelolaan piutang yangefektif akan mempengaruhi peningkatan profitabilitasperusahaan, karena dalam upaya pengelolaan piutang yangefektif pada perusahaan akan menggambarkan tingkatprofitabilitas.
DEVERSITY MANAGEMENT DALAM ORGANISASI/PERUSAHAAN Maisyura Maisyura; Nanda Ameliany
Negotium: Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis Vol 4, No 1 (2021): Negotium Vol. 4 No. 1 Januari-Juni 2021
Publisher : Program Studi Administrasi Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This paper explores the diversity of human resources/labor in an organization, where every difference in physical, race, gender, language, education meets in a work team that is expected to be able to achieve the vision, mission and goals of the organization/company as well as possible. Management of this diversity is absolutely necessary. Diversity management is expected to be useful in managing diversity within an organization/company. By using a descriptive approach, the author tries to describe how organizations/companies manage the diversity of their human resources, using literacy studies from various sources, both books, articles, and journals related to the theme of this paper. management and implementation of diversity management within the company so as to create harmony and harmony that is able to support the achievement of the vision, mission and goals of the organization as a whole.
KEMAJUAN PT GUDANG GARAM TBK DALAM MENYUSUN BISNIS PLAN DAN MENINGKATKAN OPERASIONAL JARINGAN KERJA PERUSAHAAN Nanda Ameliany
Negotium: Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis Vol 4, No 1 (2021): Negotium Vol. 4 No. 1 Januari-Juni 2021
Publisher : Program Studi Administrasi Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study uses an object focus on Business Plan Analysis and Networks in Improving Business Operations at PT. Gudang Garam Tbk. With the form of the method used in this research is descriptive research. While the design used is a qualitative research design. The results of the research and data evaluation show that; Business Plan Implementation at PT. Gudang Garam Tbk has been implemented well and supports the improvement of its business operations. The network used has been effective in improving the business operations of PT. Gudang Garam Tbk. As well as the Business Plan and network have been implemented properly and the results are proven to improve business operations. PT. Gudang Garam Tbk in its business operations is designed in accordance with the expectations of the company and company stakeholders in achieving its goals so that business concepts and network formation are implemented as well as possible so that the company is able to operate optimally.
ANALISIS PENGARUH PARTISIPASI ANGGARAN TERHADAP PEMANFAATAN BUDGETARY SLACK KOTA LHOKSEUMAWE DENGAN PERTIMBANGAN ETIKA SEBAGAI VARIABEL MODERASI Nanda Ameliany
Negotium: Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis Vol 3, No 1 (2020)
Publisher : Program Studi Administrasi Bisnis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29103/njiab.v3i1.3053

Abstract

The purpose of this study is to provide empirical evidence of the effect of budgetary participation on budgetary slack with ethical considerations as a moderating variable. The population in this study were Echelon III and IV officials at the SKPD Lhoksemawe City. The sampling technique in this study used the convenience sampling method. The analytical tool used is simple linear regression and the absolute difference value test. The results show that: In hypothesis one, the coefficient of budget participation is 0.585 with a significance level of 0.000 (<0.05), this indicates that budgetary participation has a positive and significant effect on Budgetary Slack. And in hypothesis 2 the coefficient value of the absolute difference value of budgetary participation with ethical considerations is -0,430 with a significance level of 0.504 (> 0.05), it shows that the interaction between budget participation and ethical considerations does not individually affect budgetary slack, and ethical considerations are not is a moderating variable. ABSTRAKTujuan dari penelitian ini adalah memberikan bukti empiris pengaruh partisipasi anggaran terhadap budgetary slack dengan pertimbangan etika sebagai variabel moderasi.  Populasi dalam penelitian ini adalah pejabat Eselon III dan IV pada SKPD Kota Lhoksemawe. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode Convenience Sampling. Alat analisis yang digunakan adalah regresi linear sederhana dan uji nilai selisih mutlak. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: Pada hipotesis satu, nilai koefisien partisipasi anggaran sebesar 0,585 dengan tingkat signifikansi sebesar 0,000 (< 0,05) maka hal ini menunjukan partisipasi anggaran berpengaruh positif dan signifikan terhadap Budgetary Slack. Dan pada hipotesis 2 nilai koefisien dari nilai selisih mutlak partisipasi anggaran dengan pertimbangan etika sebesar -0,430 dengan tingkat signifikansi sebesar 0,504 (> 0,05) maka menunjukan Interaksi antara partisipasi anggaran dengan pertimbangan etika tidak berpengaruh secara individual terhadap budgetary slack, dan pertimbangan etika bukan merupakan variabel moderating