Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Pendidikan Sejarah dan Riset Sosial Humaniora (KAGANGA)

PERAN ANAK DALAM KONSTRUKSI SOSIAL BUDAYA SUKU BATAK Deasy Gita Amelia Siallagan; Siti Komariah; Mirna Nur Alia Abdullah
Kaganga:Jurnal Pendidikan Sejarah dan Riset Sosial Humaniora Vol 6 No 2 (2023): Kaganga:Jurnal Pendidikan Sejarah dan Riset Sosial Humaniora
Publisher : Institut Penelitian Matematika, Komputer, Keperawatan, Pendidikan dan Ekonomi (IPM2KPE)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31539/kaganga.v6i2.6831

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan realitas peran anak dalam konstruksi sosial budaya oleh masyarakat suku Batak di tengah kehidupan sosial yang intens dengan beragam suku bangsa di daerah perantauan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif karena secara keseluruhan hasil dari penelitian ini akan diolah dengan menganalisis perspektif masyarakat secara langsung. Metode yang digunakan pada penelitian ini bersifat deskriptif guna menganalisis fakta dengan interpretasi yang tepat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peran anak dalam konstruksi sosial budaya Batak mengalami perubahan jika dianalisis melalui proses dialektika konstruksi sosial. Peran anak dalam keluarga suku Batak sangat kompleks dan sangat erat kaitannya dengan budaya Suku Batak.