Claim Missing Document
Check
Articles

Found 16 Documents
Search

ECONOMIC DISPATCH MENGGUNAKAN PENDEKATAN LAGRANGE MULTIPLIER STUDI KASUS PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA DISEL (PLTD) PT. SUMBER REJEKI POWER Tantowi Alwi; Indra Darmawan; Titi Andriani; Nova Aryanto
Jurnal Altron Jurnal Elektronika, Sains & Sistem energi
Publisher : Program Studi Teknik Elektro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51401/altron.v2i02.3253

Abstract

PT Sumber Rejeki Power merupakan salah satu industri pembangit yang memasok ketersediaan energi listrik di kepulauan sumbawa yang memiliki 3 mesin disel yang masing masing mesinnya dapat menghasilkan daya listrik sebesar 7 sampai 8 MW, sedangkan bahan bakar yang digunakan Pembangkit Listrik Tenaga Disel (PLTD) PT. Sumber Rejeki Power menggunakan bahan bakar termal berjenis marine fuel oil (MFO). Namun biaya produksi energi listrik pada PLTD relatif lebih mahal. Oleh karena itu, optimalisasi dalam pengaturan produksi dan penggunaan bahan bakar pada PLTD sangat diperlukan untuk mengurangi biaya operasional dan meningkatkan efisiensi pembangkitan. Dalam Penelitian ini peneliti menggunakan metode Lagrange Multiplier, Hasil economic dispatch menggunakan metode lagrange multiplier maghasilkan total biaya peroduksi yang lebih mahal sebesar Rp 1.216.566.690 jika di bandingkan dengan hasil biaya peroduksi Real sistem sebesar Rp 1.126.714.500 selama periode waktu 24 jam pada tanggal 14 Mei 2023. Hal ini di sebabkan perhitungan economic dispatch menggukan metode lagrange multiplier menghaslkan biaya yang lebih mahal karena pada lagrange multiplier menggunakan syarat optimum yang mengoptimalkan output pembangkit tiap blok unit pembangit.
ANALISIS PERHITUNGAN AUDIT ENERGI PADA SISTEM KELISTRIKAN GEDUNG ASRAMA UNIVERSITAS TEKNOLOGI SUMBAWA Bagus Saputra AB; Desi Maulidyawati; Nova Aryanto; Ahmad Jaya
Jurnal Altron Jurnal Elektronika, Sains & Sistem energi
Publisher : Program Studi Teknik Elektro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51401/altron.v2i02.3270

Abstract

The development of science and technology in the world has created many new innovations, including electronic equipment. The use of electronic devices in everyday life is very easy and effective. Along with technological developments and the magnitude of developments in the above sectors in the province of West Nusa Tenggara, the demand for electrical energy always increases every year. To overcome the wasteful use of energy which will result in an increase in electricity payments, energy efficiency must be carried out. The UTS Dormitory Building, as a middle-level consumer of electrical energy, needs to be analyzed to determine the level of energy consumption efficiency. The purpose of this study was to determine the Energy Consumption Intensity (IKE) in the kWh meter of the Sumbawa University of Technology dormitory and to determine the level of energy consumption and efficiency in the kWh meter of the Sumbawa University of Technology dormitory. The method used in this study was a mixed method (Mixed Method). Research, namely by combining the types of qualitative and quantitative methods. The results of the study obtained that the energy consumption intensity value each year in the kWh of the dormitory building is 12.89 kWh/m2/year. This value is included in the efficient category according to the ASEAN-USAID IKE value standard, namely for a hotel/apartment building the maximum is 300 kWh/m2/year. The value of energy consumption intensity (IKE) every year in kWh of dormitory buildings is included in the efficient criteria.
ANALISIS DAN EVALUASI KONSUMSI ENERGI LISTRIK DENGAN MENGAUDIT ENERGI DI AKADEMI KOMUNITAS OLAT MARAS Chairil Chairil Umam; Ahmad Jaya; Masyitah Aulia; Nova Aryanto
Jurnal Altron Jurnal Elektronika, Sains & Sistem energi
Publisher : Program Studi Teknik Elektro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51401/altron.v2i02.3273

Abstract

Konsumsi dan Distribusi Energi listrik pada suatu bangunan harus efisien. Akan tetapi, masih banyak bangunan yang tidak memenuhi tingkat efisien sesuai standar. Hal ini dapat disebabkan oleh beberapa faktor. Diantara faktor tersebut ialah penggunaan tata pencahayaan dan tata udara yang tidak sesuai standar, Akademi Komunitas Olat Maras (AKOM), yang merupakan konsumen energi listrik menengah, sekiranya perlu melakukan audit energi untuk mengetahui tingkat efisiensi konsumsi energi sesuai dengan SNI 6196:2011. Adapun tahap penelitian yang dilakukan pada penelitian ini ialah menganalisis dan mengevaluasi nilai intensitas konsumsi energi (IKE) dalam satu tahun atau satu bulan (pada ruangan ber-AC dan tidak ber-AC), serta melakukan analisis peluang penghematan energi pada sistem tata pencahayaan dan sistem tata udara. Pada penelitian ini peneliti menggunakan metode campuran (Mixed). Hasil penelitian diperoleh Intensitas Konsumsi Energi (IKE) pada Akademi Komunitas Olat Maras (AKOM), sebesar 17,83 kWh/m²/tahun. Nilai tersebut tergolong sangat efisien menurut standar nilai IKE ASEAN-USAID. Berdasarkan data yang diperoleh, AKOM hanya memiliki satu ruangan ber-AC dengan nilai sebesar 16,37 kWh/m²/Bulan. Nilai tersebut memiliki kategori cukup efisien. Sedangkan untuk ruangan tak ber-AC rata rata diperoleh nilai sebesar 6,73 kWh/m²/Bulan. Nilai tersebut memiliki kategori cukup efisien menurut permen ESDM No. 12 tahun 2013. Akan tetapi, intensitas pencahayaan (lux) dan nilai BTU belum sesuai kebutuhan atau tidak sesuai standar.
ANALISIS ALIRAN DAYA PADA SISTEM KELISTRIKAN DI GEDUNG TEKNIK PEMESINAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 2 SUMBAWA BESAR M.Febriaji; Indra Darmawan; Nova Aryanto; Masyitah Aulia
Jurnal Altron Jurnal Elektronika, Sains & Sistem energi
Publisher : Program Studi Teknik Elektro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51401/altron.v2i02.3278

Abstract

Analisis aliran daya digunakan untuk mengetahui dan memahami kondisi sistem tenaga listrik baik pada saat perencanaan maupun ekspansi. Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 2 Sumbawa Besar, khususnya pada jurusan teknik pemesinan kedepannya akan melakukan penambahan beban berupa mesin untuk kegiatan pembelajaran, sehingga perlu adanya analisis aliran daya untuk mengetahui rancangan kedepannya untuk pemasangan kapasitas pengaman dan komponen penghemat daya listrik. Tujuan penelitian ini adalah Untuk mengalnallisal daln menilali kebutuhaln alliraln dalyal dan untuk mengetalhui peneralpaln metode Newton Ralphson dallalm mengalnallisis alliraln dalyal paldal sistem kelistrikaln di gedung teknik pemesinaln Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 2 Sumbalwal Besalr. Analisis aliran daya akan menggunakan metode Newton Raphson dan aplikasi komputer Electrical Transient Analyzer Program (ETAP). Hasil penelitian mendapatkan nilai daya aktif (P) dan daya reaktif (Q), yang mengalir pada bus 1 (Swing/slack bus) ke bus 2 (Load bus), nilai ini didapatkan dari perhitungan iterasi sebanyak 2 kali, nilai daya yang didapatkan sebesar 110.6051 MW dan -6.0021 MVAR. Dan daya aktif (P) dan daya reaktif (Q) yang mengalir dari bus 2 (Load bus) ke bus 1 (Swing/slack bus) menghasilkan daya sebesar 2.9825 MW dan 1.9938 MVAR, Total keseluruhan daya yang hasil perhitungan Newton Raphson pada MATLAB adalah 113,5876 MW dan -4,0083 MVAR
PROTOTIPE SISTEM MONITORING DAN KONTROL PH SERTA NUTRISI TANAMAN HIDROPONIK BERBASIS IOT UNTUK PERTANIAN Ariyo Banjardana; Titi Andriani; Paris Ali Topan; Nova Aryanto
Jurnal Informatika Teknologi dan Sains (Jinteks) Vol 6 No 3 (2024): EDISI 21
Publisher : Program Studi Informatika Universitas Teknologi Sumbawa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51401/jinteks.v6i3.4341

Abstract

The development of technology in agriculture is increasingly rapid hydroponics which utilizes water as a growing medium requires manual pH and water nutrition settings which are time-consuming and labor-intensive and often ineffective. This research aims to develop a prototype of a real-time monitoring and control system for pH and nutrition of hydroponic plants using IoT. The system is designed using pH and TDS sensors to accurately monitor pH values and water nutrients. sensors are used to control the peristaltic pump operated by ESP32. The reading and control data are displayed on the LCD and mobile device through the Blynk IoT application, as well as sending notifications when changes in pH and water nutrients occur. System testing was carried out in two stages, first with running water conditions, showing that the pH value tends to stabilize between 6.95 to 8.14, while the nutrient value fluctuates more but remains within the required range, second with still water conditions showing better pH stability, but the nutrient value tends to decrease linearly. The results of this study show that the developed prototype can successfully monitor and control pH and nutrients in hydroponic plants efficiently. This system provides a practical solution for hydroponic farmers.
RANCANG BANGUN KANDANG AYAM PEDAGING CERDAS OTOMATIS BERBASIS MIKRONTROLER ESP32 DAN APLIKASI BLYNK IOT Feby Putri Andini; Titi Andini; Nova Aryanto; Paris Ali Topan
Jurnal Informatika Teknologi dan Sains (Jinteks) Vol 6 No 3 (2024): EDISI 21
Publisher : Program Studi Informatika Universitas Teknologi Sumbawa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51401/jinteks.v6i3.4361

Abstract

Bidang usaha ternak di Indonesia adalah bagian dari sektor agraris yang memainkan peran penting dan cukup berkonstribusi pada ekonomi Indonesia. Peternakan ayam merupakan unggas yang paling mudah untuk dirawat baik dalam jangka pemukiman masyarakat sekalipun. Pada peternakan ayam broiler diperlukan penstabilan suhu, kelembaban dan pakan pada kandang ayam. Mikrokontroler ESP32 digunakan sebagai pusat kendali yang terhubung dengan berbagai sensor untuk memantau suhu, kelembaban, dan kualitas udara di dalam kandang. Data dari sensor tersebut dikirim secara real-time ke aplikasi Blynk, yang memungkinkan pemantauan dan pengendalian jarak jauh melalui smartphone. Sistem ini juga dilengkapi dengan mekanisme otomatis untuk mengatur suhu dan ventilasi berdasarkan data sensor, sehingga menciptakan lingkungan yang optimal bagi pertumbuhan ayam pedaging. Metode yang digunakan dalam penelitian yaitu kuantitatif eksperimental. Hasil pengujian menunjukkan bahwa sistem ini mampu berfungsi dengan baik dan memberikan kenyamanan serta kemudahan dalam pengelolaan kandang ayam pedaging. Implementasi teknologi ini diharapkan dapat meningkatkan produktivitas dan efisiensi dalam peternakan ayam pedaging