Claim Missing Document
Check
Articles

Found 8 Documents
Search

EVALUASI KETERSEDIAAN KOLEKSI LITERATUR BUKU KEISLAMAN DI PERPUSTAKAAN MADRASAH IBTIDA’IYAH NAHDLATUL ULAMA’ SUMPUT TAHUN AJARAN 2022/2023 M. Athoiful Fanan; Anya Olimvia Wimpi Suwandi Putri; Siti Mashito Novita
ICO EDUSHA Vol. 3 No. 1 (2022): ICO EDUSHA : The 3rd ICO EDUSHA 2022 The Muslim Research Community
Publisher : STAI AN-NAJAH INDONESIA MANDIRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Evaluate the availability of library collections to measure the availability of Islamic book literature collections in libraries using certain steps. Summarizing this is an evaluation of the availability of literature collections that have been achieved or have not been achieved. The research method is a qualitative method, namely by taking data by observation, interviews and documentation to be connected to existing topics and theories. The results of the study illustrate that the schedule of library activities and also the collection of Islamic book availability in the library of Madrasah Ibtida'iyah Nahdlatul Ulama' Sumput yamg where the average Islamic book in the library of Madrasah Ibtida'iyah Nahdlatul Ulama' Sumput is only about 40% of other books. There are also a number of other Islamic books. There is also a list of student visits in the library of Madrasah Ibtida'iyah Nahdlatul Ulama' Sumput. Students are also allowed to borrow books with a period of 2 days. If it exceeds this time period, it will be subject to fines and if there are missing books then the student is required to replace. With this, the availability of books in the library of Madrasah Ibtida'iyah Nahdlatul Ulama' Sumput is still incomplete. And also evaluate the availability of this Islamic book collection still needs improvement. Keywords: evaluation, Islamic books, library. References Rati Novita Ningsih, ‘Evaluasi Ketersediaan Koleksi Di Perpustakaan SMA Negeri 5 Yogyakarta (Bersadarkan Kajian Terhadap Silabus Kurikulum KTSP Mata Pelajaran Muatan Lokal)’, 2009, i-xxi;1-15;81-84 Lailah Talbiah, ‘Evaluasi Ketersediaan Koleksi Buku Pelajaran Dalam Memenuhi Kebutuhan Informasi Siswa di Perpustakaan SMA Negeri 8 Bulukumba’, Ilmu Perpustakaan, 2008 Farih Faruk Musafir,’Evaluasi Pemanfaatan dan Ketersediaan Koleksi Perpustakaan FAH UIN Syarif Hidayatullah Berdasarkan Analisis Sitiran Artikel Karya Ilmiah Pada Jurnal Al-Turas’,Ilmu Perpustakaan, 2017-2019. Iztihana, Affa, and Mecca Arfa, ‘Peran Pustakawan MTs N 1 Jepara Dalam Upaya Mengembangkan Minat Kunjungan Siswa Pada Perpustakaan’, Ilmu Perpustakaan, 9.1 (2020), 93–103 Saleh, Sirajuddin, S Pd, M Pd, Dkk Helaluddin, Jozef Raco, and others, ‘Metodologi Penelitian Kualitatif.Pdf’, 2019, pp. 11–11 analiya dewi, ‘Kabupaten Pekalongan’, Pekalongankab.Go.Id, 5.6 (2019), 1–65 Ulpiatiah Umar,’Hubungan Jam Buka Pelayanan Perpustakaan Dengan Minat Kunjungan Pemustaka di Perpustakaan SMA Guppi Samata Gowa’,2017. Aziz Alfarisy, Yanuar Yoga Prasetyawan,’Dampak Program Jadwal Kunjungan Perpustakaan Terhadap kemampuan Literasi Informasi Siswa di Gandhi Memorial International School Semarang’, Ilmu Perpustakaan, Ilmu Budaya 2015. Junaeti,’Ketersediaan Koleksi Berdasarkan Silabus dan Standar BAN-PT: Analisis Koleksi Perpustakaan IAIN Pekalongan Untuk Jurusan Pendidikan Agama Islam FTIK IAIN Pekalongan’,June 2019. Mutmainnah,’Evaluasi Keterpakaian Koleksi Buku Pelajaran Agama Islam Dalam Kegiatan Belajar Mengajar di SMA Muhammadiyah Kalosi Kabupaten Enrekang’,2016.
MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA MELALUI MANAJEMEN SARANA PRASARANA DI MI DARUL ULUM SARIROGO M. Athoiful Fanan; Trie Indah Dewi; Dina Novita Sari
ICO EDUSHA Vol. 3 No. 1 (2022): ICO EDUSHA : The 3rd ICO EDUSHA 2022 The Muslim Research Community
Publisher : STAI AN-NAJAH INDONESIA MANDIRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Educational facilities and infrastructure are one of the supports for the learning process. Facilities and infrastructure must be managed properly so that they can support in improving the quality of learning. In Indonesia, there are still many schools that are not optimal in using infrastructure advice and some even do not have facilities according to school needs. With this problem, the author conducted a study at MI Darul Ulum Sarirogo to understand how the management of facilities and infrastructure in improving student learning achievement. The purpose of this study was to find out about how the management of facilities and infrastructure in improving the learning achievement of MI Darul Ulum Sarirogo students. This research is a qualitative research by taking the object of research at Mi Darul Ulum sarirogo Data collection was carried out through interviews, observations. From the research conducted, it can be concluded that the management of advice and prasrana in improving student learning achievement at MI Darul Ulum Sarirogo is good. However, there are some management processes for infrastructure facilities that have not gone well, such as in the procurement process of the principal of the belem school entirely realized due to lack of funds, while storage has also not been carried out properly due to the lack of storage or warehouse infrastructure that is beum adequate. Keywords: Management, Infrastructure, Student Achievement References Azwar, S. (2002). Metode Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Pelajar Offset. Biklen, S., & Bogdan, R. (1982). Qualitative Reseach for Eduication. London: Allyn & Bacon, Inc. Dariyo, A. ( 2013). Dasar-dasar Pedagogik Modern. Jakarta: PT. Indeks. Moleong, L. (2000). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosdakarya. Purwanto. (2011). Evaluasi Hasil Belajar. Yogyakarta: Pustaka Belajar. Sobri. (2009). Pengelolaan Pendidikan. Yogyakarta: Multi Pressindo. Soetjipto, & Kosasi, R. (2009). Profesi Keguruan. Jakarta: Rineka Cipta. Sudjana, N. (2012). Dasar-Dasar Proses Belajar Mengajar. Bandung: Sinar Baru Algensindo. Surakhmad, W. (2001). Pengantar Interaksi Mengajar-Belajar Dasar dan Tekhnik Methodologi Pengajaran. Bandung: Tarsito. Biklen, S., & Bogdan, R. (1982). Qualitative Reseach for Eduication. London: Allyn & Bacon, Inc. Dariyo, A. ( 2013). Dasar-dasar Pedagogik Modern. Jakarta: PT. Indeks. Moleong, L. (2000). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosdakarya. Purwanto. (2011). Evaluasi Hasil Belajar. Yogyakarta: Pustaka Belajar. Sobri. (2009). Pengelolaan Pendidikan. Yogyakarta: Multi Pressindo. Soetjipto, & Kosasi, R. (2009). Profesi Keguruan. Jakarta: Rineka Cipta. Sudjana, N. (2012). Dasar-Dasar Proses Belajar Mengajar. Bandung: Sinar Baru Algensindo. Surakhmad, W. (2001). Pengantar Interaksi Mengajar-Belajar Dasar dan Tekhnik Methodologi Pengajaran. Bandung: Tarsito. Hasil wawancara kepada kepala sekolah MI Darul Ulum Sarirogo pada hari Selasa jam 11.30 WIB Hasil observasi prasarana pendidikan MI Darul Ulum Sarirogo pada hari Senin jam 09.00 WIB tanggal 10 Oktober 2022 Hasil observasi sarana pendidikan ruang kelas MI Darul Ulum Sarirogo pada hari Rabu jam 12.00 WIB tanggal 26 Oktober 2022 Hasil observasi sarana pendidikan ruang perpustakaan MI Darul Ulum Sarirogo pada hari Rabu jam 09.10 WIB tanggal 26 Oktober 2022 Hasil observasi sarana pendidikan ruang laboratorium komputer MI Darul Ulum Sarirogo pada hari Rabu jam 08.40 WIB tanggal 19 Oktober 2022 Hasil observasi sarana pendidikan tempet olahraga MI Darul Ulum Sarirogo pada hari selasa jam 11.20 WIB tanggal 25 Oktober 2022 Hasil wawancara kepada kepala sekolah MI Darul Ulum Sarirogo pada hari Senin jam 09.30 WIB tanggal 21 November 2022
PENGEMBANGAN MANAJEMEN PESERTA DIDIK MELALUI PROGRAM PENA IKK DI MI NU SUMPUT SIDOARJO M. Athoiful Fanan; Anny Maesyaroh; Robiatus Solikhah
ICO EDUSHA Vol. 3 No. 1 (2022): ICO EDUSHA : The 3rd ICO EDUSHA 2022 The Muslim Research Community
Publisher : STAI AN-NAJAH INDONESIA MANDIRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study discusses the development of learners' management through IK's pen program in MI NU Sumput Sidoarjo. The purpose of this study is to know the management of learners in MI NU Sumput Sidoarjo and the development of learners' management through the IKK pen program. This research uses descriptive qualitative approach. The data collection technique used is observation, interview and documentation. The results showed that MI NU Sumput implemented the management of the participants including the coaching of learners and development of learners. Development of Student Management through IKK Pen Program is a form of vision and missionary in implementing discipline attitude in classroom learning. The constraints or obstacles in the implementation of IK-sized II programs in MI NU Sumput are socialized miscellaneous, there are still students who are out without using queue numbers and use of queue numbers of outstanding classes are not used. Keywords: Development, Student Management, Ik Corpondence Pen Program References Ariska, Ria Sita. 2015. Manajemen Kesiswaan. Jurnal Manager Pendidikan. 9(6). Busyairi, A. dan Fani Oktavinati. 2019. Manajemen Peserta Didik Dalam Pengembangan Minat dan Bakat Melalui Kegiatan Ekstrakulikuler. Joyful Learning Journal. 8(4) Firdaus, Akmal dan Aslinda. 2020. Strategi Pengembangan Manajemen Peserta Didik Dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan di MTsN Padang Panjang. Jurnal al-Fikrah VIII(2) Imron, Ali. 2015. Manajemen Peserta Didik Berbasis Sekolah, Jakarta: Bumi Aksara Jahari, Jaja dkk. 2018. Manajemen Peserta Didik. Jurnal ISEMA: Islamic Education Manajemen. 9(6) Khoirul Umam, Muhammad. 2018. Peningkatan Mutu Pendidikan Melalui Manajemen Peserta Didik. Jurnal al- Hikmah 6(2) Moleong, Lexy. 2004. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosdakarya Mujahidin, Endin dkk. 2020. Pengembangan Manajemen Peserta Didik Program Tahfidz. Jurnal Ta’dhibuna: Jurnal Pendidikan Islam. 9(1) Nasihin dan Surani, 2009. Manajemen Peserta Didik. Bandung: Alfabeta Prihatin, 2011. Manajemen Peserta Didik. Bandung: Alfabeta Suwardi dan Daryanto, 2017. Manajemen Peserta Didik. Yogyakarta: Gaya Media
IMPLEMENTASI MANAJEMEN PERPUSTAKAAN SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN MINAT BACA PESERTA DIDIK DI MI DARUL ULUM SARIROGO M. Athoiful Fanan; Cindy Alfiah Oktriani; Tri Wahyu Ningsih
ICO EDUSHA Vol. 3 No. 1 (2022): ICO EDUSHA : The 3rd ICO EDUSHA 2022 The Muslim Research Community
Publisher : STAI AN-NAJAH INDONESIA MANDIRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana implementasi manajemen perpustakaan di MI Darul Ulum Sarirogo Sidoarjo . Manajemen perpustakaan adalah proses perencanaan, pengorganisasi-an, pelaksanaan dan kontrol terhadap manajemen perpustakaan terhadap manajemen perpustakaan dalam organisasi yang telah dibentuk di perpustakaan sekolah tersebut. Sedangkan dalam meningkatkan perpustakaan serta guru ikut memotivasi peserta didik dalam meningkatkan minat baca di perpustakaan . Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif, dengan tekhnik pengumpulan data berupa observasi,wawancara, dan dokumentasi. Sedangkan temuan yang ada di lapangan adalah : MI Darul Ulum Sarirogo Sidoarjo , belum cukup baik dalam melaksanakan implementasi manajemen perpustakaan, dari Segi pelayanan nya perpustakaan MI Darul Ulum Sarirogo Sidoarjo juga belum cukup baik. untuk sistem peminjaman buku dan pengembalian buku di MI Darul Ulum Sarirogo Sidoarjo juga diharuskan mengikuti prosedur namun belum ada petugas yang ditugaskan . di MI Darul Ulum Sarirogo Sidoarjo minat baca anak-anak masih rendah , dan setelah kami cermati mereka ternyata lebih antusias dalam bercerita atau bermain game atau sosial media. untuk meningkatkan minat baca terhadap peserta didik yaitu dengan cara Menumbuhkan kesadaran kepada peserta didik betapa pentingnya membaca,yaitu dengan menceritakan dan menjelaskan dampak positif dan juga negatifnya jika mau membaca atau tidak mau membaca dan Membuat “Sudut Baca” di setiap kelas . Kata Kunci: Implementasi, Manajemen Perpustakaan, Minat Baca. References Connie Chairunnisa, Challenges Of Library Management To Improve Student Reading, Journal Kepemimpinan Pedidikan, Vol. 1, No. 1, 2018, hal 98 Chuks Daniel Oriogu, Catch Them Young: Developing and Improving Of School Libraries and Reading Habit Of Secondary School Students In Nigeria, Journal Of Education and Learning Research, Vol. 2, No. 4, 2015 Darmono, Perpustakaan Sekolah pendekatan Aspek Manajemen Dan Tata Kerja, (Jakarta : Grasindo, 2001), hal25 Heris Hermawan, Wahyu Hidayat, dkk, Manajemen Perpustakaan Dalam Meningkatkan Minat Baca Peserta Didik, Jurnal Isema, Vol. 5, No. 1, 2020, hal 116 Retno Susilowati, Pemanfaatan Perpustkaan Untuk Meningkatkan Motivasi Membaca Mahasiswa STAIN Kudus, Jurnal Libraria, Vol. 4, No. 1, Juni, 2016 Edy Sutrisno, Manajemen Sumber Daya Manusia, (Jakarta: Kencana, 2009), Heris Hermawan, Wahyu Hidayat, dkk, Manajemen Perpustakaan Dalam Meningkatkan Minat Baca Peserta Didik, Jurnal Isema, Vol. 5, No. 1, 2020, 116 Ibnu Ahmad Shaleh, Penyelenggaran Perpustakaan Sekolah, (Jakarta: Hidakarya Agung, 1999), 16 Heris Hermawan, Wahyu Hidayat, Ilham Fajari, “Manajemen Perpustakaan Dalam Meningkatkan MInat Baca Peserta Didik”, Jurnal Islamic Education Manajemen, Vol. 5, No. 1, Juni 2020, hal 116 Darmono, Perpustakaan Sekolah Pendekatan Aspek Manajemen dan Tata Kerja, (Jakarta: Grasindo), hal 25 Darmono, Perpustakaan Sekolah Pendekatan Aspek Manajemen dan Tata Kerja, hal 25-26 Wawancara dengan salah satu Guru yang berperan Aktif di Perpustakaan Yuli Istikharoh S.Pd Ariesto Hadi Sutopo, Adrianus Arief. Terampil Mengolah Data Kualitatif Dengan Nvivo.(Jakarta: Kencana Prenada Media Group, 2010). h. 1 Hadari Nawawi dan Mimi Martini, Penelitian Terapan, (Yogyakarta: Rajawali Press, 1992), hal 73 Wawancara dengan salah satu Guru yang berperan Aktif di Perpustakaan Yuli Istikharoh S.Pd Wawancara dengan salah satu Guru yang berperan Aktif di Perpustakaan Yuli Istikharoh S.Pd Wawancara dengan salah satu Guru yang berperan Aktif di Perpustakaan Yuli Istikharoh S.Pd Wawancara dengan salah satu Guru yang berperan Aktif di Perpustakaan Yuli Istikharoh S.Pd Sudirman Anwar, Said Maskur dan Muhammad Jailani, Manajemen Perpustakaan, (Riau: PT Indragiri Dot Com, 2019), hal 1 Malaya P, Hasibuan, Manajemen Sumber Daya Manusia (Jakarta: Bumi Aksara, 2003), hal 1-2 Irjus Indrawan, Moeh Djuddah, dkk, Manajemen Perpustakaan Sekolah, (Pasuruan : Cv Penerbit Qiara Media, 2019), 28 Sudirman Anwar, Said Maskur dan Muhammad jailani, Manajemen Perpustakaan (Riau: PT Indragiri Dot Com, 2019), hal 12 HM Mansur, Manajemen Perpustakaan Sekolah, Jurnal Pustakaloka, Vo. 7, No. 1 tahun 2015, hal 45 Darmono, Perpustakaan Sekolah Pendekatan Aspek Manajemen dan Tata Kerja, hal 23 Irjus Indrawan, Moeh Djuddah, dkk, Manajemen Perpustakaan Sekolah, (Pasuruan : Cv Penerbit Qiara Media, 2019), Hal 36 Undang-undang Repbulik Indonesia no 43 pasal 3 tahun 2007 tentang perpustakaan Dini Suhardini, “Peranan Manajemen Perpustakaan Sekolah dalam Mendukung Tujuan Sekolah”, Jurnal EduLib, Vol 1, No 1 November 2011, hal 13 Yayat M. Herujito, Dasar-Dasar Manajemen, (Jakarta: Grasindo,2001), hal 3 Endang Sri Budi Herawati dan Adiman, Tata kelola Administrasi Persekolahan, (Pasuruan : CV Penerbit Qiara Media, 2020), hal 8
PENGELOLAAN PESERTA DIDIK BARU DALAM MEWUJUDKAN SISWA BERPRESTADI DI MI DARUL ULUM SARIROGO M. Athoiful Fanan; Nur Chofifah; Maria Ulfa
ICO EDUSHA Vol. 3 No. 1 (2022): ICO EDUSHA : The 3rd ICO EDUSHA 2022 The Muslim Research Community
Publisher : STAI AN-NAJAH INDONESIA MANDIRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research concerns student management in realizing outstanding students at MI Darul Ulum as a case study material. Student management is the management of students in schools or madrasas starting from the analysis of student needs, placement through graduation to becoming alumni students. This study aims to identify student management in realizing outstanding students at MI Darul Ulum so that student management can be understood by researchers. Starting from identifying the management of student management at MI Darul Ulum to being able to realize outstanding students at the school. This research is a form of qualitative approach that produces qualitative descriptive data where data collection is carried out by means of observation and interviews so as to be able to dig deeper into the management of student management so as to be able to realize outstanding students at MI Darul Ulum, this approach is an approach that presents actual facts what's in the field. The results of this study are 1). Student management in realizing student achievement at MI DARUL ULUM. 2). The development of student achievement is developed through intelligence and hobbies possessed by students both in terms of subjects or academic and non-academic. The benefit of this research is to find out how to manage student management which is able to realize students who excel in school. Keywords: Management, Students, Achievement References Jahari, Jaja, Heri Khoiruddin, and Hany Nurjanah, ‘P-ISSN: 2541-383X e-ISSN: 2541- 7088 Manajemen Peserta Didik’, Isema, 3.2 (2018), 170–80 Hasil observasi dengan WAKA kesiswaan di Sarirogo yang juga bekerja sebagai pengajar di MI Darul Ulum Sarirogo pada Hari Senin jam 08.23 tanggal 31 Oktober 2022 Fathinahaya Nailatsani and others, ‘Pengaruh Manajemen Peserta Didik Sekolah Menengah Pertama Terhadap Prestasi Belajar’, PANDAWA : Jurnal Pendidikan Dan Dakwah, 4.1 (2022), 200–213ejournal.stitpn.ac.id. Suminar, Wahyu, ‘UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI SISWA PADAPendahuluan Pendidikan Harus Mencetak Produk Lulusan Yang Unggul Tidak Hanya Dari Segi Intelektual Melainkan Juga Spiritual Dan Sosialnya . Pendidikan Merupakan Usaha Manusia Untuk Menumbuhkan Dan Mengembangkan P’, Muslim Heritage, 1.2 (2017), 389–406 Jahari, Khoiruddin, and Nurjanah. Lukman Nul Hakim, ‘Ulasan Metodologi Kualitatif: Wawancara Terhadap Elit’, Aspirasi,4.2 (2013), 165–72. Nailatsani, Fathinahaya, Farid Setiawan, Diah Anita Aryulina, Aldi Al Husaini, Ghaida Yasmin, Nur Harjanti, and others, ‘Pengaruh Manajemen Peserta Didik Sekolah Menengah Pertama Terhadap Prestasi Belajar’, PANDAWA : Jurnal Pendidikan Dan Dakwah, 4.1 (2022), 200–213 Nilamsari, Natalina, ‘Memahami Studi Dokumen Dalam Penelitian Kualitatif’, Wacana, 13.2 (2014), 177–81 Hasil Wawancara dengan WAKA kesiswaan di Sarirogo yang juga bekerja sebagaipengajar di MI Darul Ulum pada Hari Senin jam 10.30 tanggal 31 Oktober 2022 Hasil dokumentasi dari observasi dengan staff tata usaha di Sarirogo yang juga bekerja sebagai pengajar di MI Darul Ulum pada Hari Senin jam 09.20 tanggal 21 November 2022
PENGELOLAAN SARANA PRASARANA DALAM MENINGKATKAN PRESTASI NON AKADEMIK DI SEKOLAH MINU SUMPUT SIDOARJO M. Athoiful Fanan; Hutiyah; Alifa Hana Arisanti
ICO EDUSHA Vol. 3 No. 1 (2022): ICO EDUSHA : The 3rd ICO EDUSHA 2022 The Muslim Research Community
Publisher : STAI AN-NAJAH INDONESIA MANDIRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Sekolah MI Nahdlatul ulama Sumput merupakan lembaga pendidikan yang berhaluan Ahlu Sunnah waljama'ah yang mampu berkompetisi di bidang ilmu pengetahuan dan teknologi. kemudian sekolah tersebut sudah berakreditasi A. Yang mana tujuan dari sekolah minu sendiri ialah mencetak generasi-generasi Islam yang memadukan antara iman ilmu dan amal. Metode penelitian yang Peneliti lakukan ialah menggunakan metode kualitatif yakni deskriptif dengan studi langsung di lapangan Kemudian di Bantu dengan kajian pustaka, buku-buku dan penelitian terdahulu. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan mengenai pengelolaan sarana prasarana dalam meningkatkan prestasi non akademik di sekolah minu Sumput. Hasil utama peneliti saat melakukan wawancara ialah pengelolaan sarana prasarana sekolah MI Nahdatul Sumput.mulai dari tahapan perencanaan, pengadaan, penyimpanan, pengunaan, pemeliharaan, dan penghapusan. Kemudian yang ke dua faktor pendukung prestasi non akademik melalui kegiatan ekstrakulikuler banjari, idzhari, Pramuka,kitab dan sholawat dan sarana prasarana yang memadai. Faktor pendukung dari sarana prasarana adanya ruang Prestasi belajar atau ruang khusus untuk mengembangkan Potensi Prestasi siswa. Adapun Prestasi non akademik yang di raih siswa salah satunya ialah meraih juara Tahfidz Qur'an, puisi, kaligrafi, tingkat kacamatan Sidoarjo. Kemudian metode yang di lakukan oleh peletih ekstrakurikuler ialah dengan menggunakan metode ajar dan praktik secara langsung. Yang mana pelatih tersebut dari guru- guru internal dan pelatiheksternal. Kata kunci : pengelolaan sarana prasarana, faktor pendukung Prestasi References Moleong, Lexy dan cressweell,2017 “ Metode penelitian kualitatif" Bandung : remaja rosdakarya Nasrullah S. Pd 2022 waka sekolah MI NU” pengelolaan sarana prasrana MINU Sumput MN Huda – Tadibi, 2018. “ jurnal Manajemen Pendidikan islam EN An Naafi, 2022. “ peneglolaan sarana prasarana dalam meningkatkan prestasi Non akademik robotika di MAN Surabaya A Staruse. J. corbin, 2013. Yogyakarta “ peneltian kualitatif pustaka pelajar” MF Wajdi – Arjusin, 2021 “Meningkatkan prestasi belajar siswa melalui sarana prasarana disekolah. Dwisitania Selly 2017. “ manajemen sarana prasarana tentang penyaluran, Palembang ‘ Alif wijaksono, 2018 “ manajmenen pendidikan tentang “ pemeliharaan sarana prasarana di madrasah Aliyah negeri MAN Surabaya. Nasrudin dan Maryadi, 2018 “ manajemen sarana prasarana dalam pembelajaran di SD Surakterta Peraturan mentri Pendidikan dan kebudayaan RI Nomor 81A Tahun 2013. P Handayani 2020 “peneglolaan sarana prasaran di darul huda bandang lampung
FULL DAY SCHOOL MANAGEMENT IN IMPROVING THE CHARACTER OF STUDENTS AT AL AMIN ISLAMIC HIGH SCHOOL SIDOARJO Anya Olimvia Wimpi Suwandi Putri; M. Athoiful Fanan
JOURNAL OF HUMANITIES AND SOCIAL STUDIES Vol. 1 No. 02 (2023): AUGUST 2023
Publisher : Media Inovasi Pendidikan dan Publikasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research is about full day school management in improving the character of students at Al Amin Sidoarjo Islamic High School. This study aims to describe the management of full day school in improving the character of students at SMA Islam Al Amin Sidoarjo. This type of research is qualitative research. Which includes interviews, observations and documentation. Data sources are taken from interviews, observations and documentation with principals, vice principals for curriculum, teachers and students. The result is that full day school management can improve the character of students at Al Amin Sidoarjo Islamic High School well. Starting from planning, organizing, implementing to supervising. In full day school there are learning activities, integrated curriculum and learning time. This certainly can improve the character of students with 5 characters applied, namely religious, independent, integrity, nationalist and gotong royong. The benefit, of course, is that full day school management is able to improve the character of students at Al Amin Sidoarjo Islamic High School.
The Implementation of Inclusive Education In Forming Students' Characters Muhammad Noor Bin Ali; M. Athoiful Fanan; Amriana Amriana
IJIBS Vol. 1 No. 1 (2023)
Publisher : LP2M UIN Kiai Haji Achmad Siddiq Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35719/ijibs.v1i1.20

Abstract

This research discusses the implementation of inclusive education as a basis for shaping the character of students at the Mamba'us Sholikhin Suci Gresik Islamic Boarding School. This research paradigm uses a phenomenological paradigm, a qualitative approach, with a case study type. Data collection techniques use three types of strategies, namely qualitative interviews, qualitative observation, and qualitative documents. This research suggests that the implementation of inclusive education as a basis for forming the character of students is carried out in the form of implementing the Islamic boarding school program by implementing a curriculum that adopts a combination of salaf and modern systems that are oriented towards Gontor and Langitan Islamic boarding schools as the mecca of Arabic and English mastery programs as daily languages. - Santri day, while Langitan Islamic boarding school is the mecca of the Mambaus Sholihin Islamic boarding school in terms of its Salafiyah curriculum, besides that with the Tahfidz Quran, Tahfidz mutun, bahtsul masail fiqhiyyah, munaqosyah nahwiyyah programs.