Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

PENCEGAHAN JERATAN RENTENIR ONLINE MELALUI LITERASI KEUANGAN SYARIAH KELUARGA DI DESA CIBITUNG KULON KECAMATAN PAMIJAHAN KABUPATEN BOGOR Rully Trihantana; Tubagus Rifqy Thantawi; Susi Melinasari
Prosiding COSECANT : Community Service and Engagement Seminar Vol 2, No 2 (2022)
Publisher : Universitas telkom

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (308.958 KB) | DOI: 10.25124/cosecant.v2i2.18668

Abstract

Era digital seperti sekarang ini merupakan suatu keniscayaan dan hampir tidak ada daerah yang tidak tersentuh oleh aktivitas digital, tidak terkecuali masyarakat yang tinggal di pedesaan. Perangkat komunikasi seluler seperti smartphone android, i-Phone dan sejenisnya telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan sebagian besar masyarakat. Masyarakat dengan bebas dapat melakukan aktivitasnya termasuk aktifitas ekonomi dan keuangan melalui perangkat digital. Permasalahan muncul ketika masyarakat pengguna perangkat digital disuguhkan berbagai kemudahan terutama dalam memperoleh pinjaman online atau kredit online yang ditawarkan, di sisi lain masyarakat pedesaan pada umumnya belum teredukasi secara komprehensif perihal literasi keuangan, sehingga muncul berbagai permasalahan keuangan yang sangat meresahkan, seperti jeratan pinjaman online dan sejenisnya. Sehubungan dengan kondisi tersebut, masyarakat perlu diberikan edukasi komprehensif mengenai literasi keuangan keluarga sebagai bagian dari upaya pencegahan jeratan rentenir di era digital sekarang ini. Edukasi tentang literasi keuangan keluarga berbasis syariah ini difokuskan di Desa Cibitung Kulon, Kecamatan Pamijahan, Kabupaten Bogor. Sasaran dari kegiatan ini adalah ibu-ibu rumah tangga baik perorangan, atau ibu-ibu yang tergabung dalam organisasi PKK, majelis taklim maupun kelompok wanita tani, bapak-bapak selaku kepala keluarga dari berbagai profesi, serta pemuda pemudi yang tergabung dalam organisasi kepemudaan serta perangkat desa di Desa Cibitung Kulon, Kecamatan Pamijahan, Kabupaten Bogor. Adapun metode yang dilakukan adalah dengan 1) Penyuluhan; 2) Simulasi keuangan keluarga; 3) Penyusunan laporan keuangan ; dan 4) Story telling. Secara umum metode 1 sampai dengan 4 diatas, merupakan modifikasi dari metodologi model ADDIE (Analyze, Design, Development, Implementation, Evaluation) dalam lingkup research and development. Hasil dari kegiatan ini masyarakat dibekali dengan softskill berupa pengetahuan tentang serba serbi pinjaman online, pengunaan teknologi digital yang bijak dan bertanggungjawab serta berbagai aspek hukum yang menyertainya dan yang terakhir adalah terjadinya peningkatan literasi keuangan syariah keluarga serta semangat kebersamaan untuk pendirian lembaga keuangan mikro berbasis syariah. Kata Kunci : keuangan keluarga, literasi keuangan syariah, rentenir online
ANALISIS EKONOMI SYARIAH KEBUTUHAN POKOK USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH ( DEPOT ISI ULANG GALON AIR MINUM DI PASAR CIMAYANG, KECAMATAN PAMIJAHAN, KABUPATEN BOGOR ) SELAMA MASA PANDEMI COVID-19 Tubagus Rifqy Thantawi; abdul kodir; Ilham Wahyudin Setiawan
SAHID BUSINESS JOURNAL Vol 1 No 02 (2022): Mei 2022
Publisher : Jurnal Penelitian Manajemen Bisnis Syariah: Program Studi Manajemen Bisnis Syariah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (154.903 KB) | DOI: 10.56406/sahidbusinessjournal.v1i02.53

Abstract

The increasing number of Covid-19 cases is weakening the economy. In situations like this, Micro, Small and Medium Enterprises (MSMEs) can become a mainstay in absorbing labor, replacing consumer goods or semi-finished products. An appeal to prevent the chain of transmission of this virus requires people to stay at home. This has an impact on economic instability and one of those affected is MSMEs. Covid-19 has both positive and negative impacts. This paper examines the impact of the Covid-19 pandemic on income levels in MSMEs. The research method used by researchers is descriptive qualitative, and interviews with relevant sources. The researchers proved that the impact of the income level of UMKM Refill Depots in Cimayang Village, Pamijahan District, Bogor, is more positive because more and more people are staying at home so that the demand for drinking water refills increases. Despite the Covid-19 pandemic, this business activity continues to run smoothly and generate significant economic value while still complying with health regulations.
ANALISIS NILAI-NILAI MANAJEMEN BISNIS SYARIAH PENGARUH PAJAK BUMI BANGUNAN DAN RETRIBUSI DESA TERHADAP PENDAPATAN ASLI DAERAH DESA (STUDI DI DESA PURASARI, KECAMATAN LEUWILIANG, KABUPATEN BOGOR PERIODE 2016-2019) Suryadi; Tubagus Rifqy Thantawi; Hasbi Ash Shiddieqy
SAHID BUSINESS JOURNAL Vol 1 No 02 (2022): Mei 2022
Publisher : Jurnal Penelitian Manajemen Bisnis Syariah: Program Studi Manajemen Bisnis Syariah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (214.558 KB) | DOI: 10.56406/sahidbusinessjournal.v1i02.56

Abstract

This study aims to explain the Analysis of Islamic Business Management Values Regarding the Effect of Land and Building Taxes and Village Levies on Local Revenue in Purasari Village. This research is limited to analyzing annual quantitative secondary data in the time span between 2016-2019. The data is reprocessed according to the needs of the model used. Sources of data come from various sources, including the regional revenue office statistics, scientific journals and other literature related to this research topic. The analytical method used in this research is a simple analysis which is used to determine the extent of the effect of changes in another variable with the help of SPSS. The results showed that land and building taxes and levies have a positive and significant effect on local revenue.
ANALISIS MAQASHID SYARIAH PERSEPSI DAN PERILAKU MASYARAKAT TERHADAP PROGRAM BANTUAN PANGAN NON TUNAI DESA DI MASA PANDEMI COVID-19 (STUDI KECAMATAN PAMIJAHAN KABUPATEN BOGOR) Siti Evi Alfiah; Tubagus Rifqy Thantawi; Bayu Purnama Putra
SAHID BUSINESS JOURNAL Vol 1 No 02 (2022): Mei 2022
Publisher : Jurnal Penelitian Manajemen Bisnis Syariah: Program Studi Manajemen Bisnis Syariah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (254.538 KB) | DOI: 10.56406/sahidbusinessjournal.v1i02.59

Abstract

Socio-economic changes in the community during the COVID-19 pandemic resulted in a weakening of the economy in the community, one of the solutions provided by the government to deal with the socio-economic impact during the COVID-19 pandemic was non-cash food assistance. This study aims (1) to find out how the maqashid sharia perception of the village non-cash food assistance program during the covid-19 pandemic in the Pamijahan sub-district, Bogor district. (2) to find out how the community behaves towards the village non-cash food assistance program during the covid-19 pandemic in the Pamijahan sub-district, Bogor district. This type of research is by using quantitative research that uses a Likert scale, with a sample of 100 respondents. The sampling technique used was purposive sampling with the Tabachic & Fidell method. The analytical method used in this study is multiple linear regression analysis using the IBM Statistical Package for Social Sciences (SPSS) Version 25 Software. The results of this study indicate that the perception of maqasid sharia partially has no effect on the non-cash food assistance program. The behavior of the community partially has a significant effect on the non-cash food assistance program. Simultaneously, the perception variable of sharia maqashid and community behavior has a significant effect on the non-cash food assistance program