Zulkifli Zulkifli
Universitas Islam Negeri Mahmud Yunus Batusangkar

Published : 15 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 9 Documents
Search
Journal : Jurnal Integrasi Ilmu Syariah (Jisrah)

SISTEM PEMBAYARAN UPAH BAGI KULI BARANG DI PASAR SAYUR BLOK A PADANG PANJANG MENURUT FIKIH MUAMALAH Zulkifli Zulkifli; Sri Yunarti
Jurnal Integrasi Ilmu Syariah (Jisrah) Vol 2, No 1 (2021)
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Batusangkar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (832.81 KB) | DOI: 10.31958/jisrah.v2i1.3246

Abstract

Pokok permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaimana sitem pembayaran upah yang terjadi bagi kuli di pasar sayur Padang Panjang, bagaimana pemilik kios memberikan upah kepada kuli dan bagaimana tinjauan fiqh muamalah dalam pembayaran upah bagi kuli.. Metode penelitian yang penulis gunakan adalah metode penelitian kualitatif, dengan jenis penelitian lapangan (field research), teknik pengumpulan data melalui wawancara dan observasi. Sumber data primer terdiri dari 2 orang penjual sayuran dan 3 orang kuli, sumber data sekunder terdiri dari bentuk dokumentasi dan angket sebagai tambahan dan pendukung dari penulisan skripsi ini. Adapun data yang dilakukan yaitu reduksi data, penyajian data dan selanjutnya dianalisa untuk mencari kesimpulan terhadap sistem pembayaran upah kuli yang terjadi di pasar sayur Padang Panjang. Pelaksanaan sistem pembayaran upah bagi kuli terdapat ketidakadilan bagi kuli dalam transaksinya, dikarenakan dia tidak lagsung menerima upah setelah pekerjaan nya telah selesai, melainkan dibayarkan setelah habis barang dagangan si pejual sayuran. Pertama sistem pembayaran upah bagi kuli di pasar sayur Padang Panjang tidak dibenarkan, kuli merasa dirugikan dalam transaksi tersebut. Kedua mengenai tinjauan fiqh muamalah dalam sistem pembayaran upah, terdapat unsur ketidak jelasan dalam pembayaran upah bagi kuli tersebut, karena menurut fiqh muamalah Upah hendaknya segera dibayarkan sebelum keringat si pekerja kering.
PEMBAGIAN WARISAN ANAK TIRI DITINJAU DARI HUKUM ISLAM (Studi kasus Desa Bumi Mulya, Logas Tanah Darat, Kabupaten Kuantan Singingi) Krismayanti Krismayanti; Zulkifli Zulkifli
Jurnal Integrasi Ilmu Syariah (Jisrah) Vol 3, No 1 (2022)
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Batusangkar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (552.456 KB) | DOI: 10.31958/jisrah.v3i1.5790

Abstract

This study examines the study of Islamic law on the practice of dividing the inheritance of stepchildren in Bumi Mulya village, Logas Tanah Darat sub-district, Kuantan Singingi Regency, Riau Province. The problem is that some of the people of Bumi Mulya village give inheritance to their stepchildren. From these problems, the question arises what are the factors that some of the people of Bumi Mulya village make and give stepchildren as people who are entitled to receive inheritance and how is the system for dividing the inheritance of stepchildren in Bumi Mulya village. This research is a type of field research. Sources of data in this research obtained through observation and interviews. data is processed by triangulation. Then it is narrated descriptively. The results of this study are the factors that some people make stepchildren as people who are entitled to inherit property are: stepchildren are part of the family component, to minimize disputes, to repay children's services in their participation in looking for property and caring for parents, stepchild inheritance division system The distribution carried out by the Bumi Mulya village community is by way of deliberation and grants.
TRADISI BACAMIN BANGKAI DI JORONG PANTI NAGARI RAMBATAN PERSPEKTIF HUKUM ISLAM Ramadan Eka Putra; Zulkifli Zulkifli
Jurnal Integrasi Ilmu Syariah (Jisrah) Vol 3, No 1 (2022)
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Batusangkar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (576.722 KB) | DOI: 10.31958/jisrah.v3i1.5792

Abstract

The main problem in this study is what causes the tradition of bacamin carcasses in Jorong Panti Nagari Rambatan and how Islamic law views about this tradition. This type of research is field research (field research) that is descriptive with a qualitative approach, namely research that uses events and phenomena that occur in the field through interviews with Religious Figures, Niniak Mamak, Wali Nagari, and to the wife whose husband has died. The results of the study found that the cause of the tradition of bacamin carrion is not justified with certainty, because it has been in effect for a long time and the people of Jorong Panti have become accustomed to this habit. Every husband or sumando who died while the wife was still at productive age, the wife's family would return the body to her family to be buried in her family's burial ground. According to Islamic Law, public confidence in the spirit of the ex-husband will interfere with the wife's domestic relationship with her husband in the tradition of Bacamin Carrion is shirk. So it can be called Urf Fasid and contrary to Islamic Law because of the shirk element.
MANJALANG JANJANG DALAM PERSPEKTIF HUKUM ISLAM (Studi Kasus di Nagari Batu Payuang Kecamatan Lareh Sago Halaban Kabupaten Lima Puluh Kota) Faida Syukrina; Zulkifli Zulkifli; Amri Effendi
Jurnal Integrasi Ilmu Syariah (Jisrah) Vol 2, No 2 (2021)
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Batusangkar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (681.059 KB) | DOI: 10.31958/jisrah.v2i2.4331

Abstract

This study examines manjalang janjang in Nagari Batu Payuang, Lareh Sago Halaban District, Lima Puluh Kota Regency. Manjalang Janjang is done after the marriage in Nagari Batu Payuang. This study wants to see how the process of implementing the majalang janjang tradition in Nagari Batu Payuang, Lareh Sago Halaban District, Lima Puluh Kota Regency and how Islamic law reviews the implementation of the majalang janjang tradition. This research is a field research. Data were obtained through interviews with tribal niniak mamak or also called datuak and married couples who did not carry out and who carried out the manjalang janjang tradition. This study found that the implementation of the manjalang janjang tradition in Nagari Batu Payuang, Lareh Sago Halaban District, Lima Puluh Kota Regency is to establish friendship and respect for the family. The purpose of the jalang janjang tradition is to respect the male side as urang sumando. According to the view of Islamic law, the tradition of manjalang janjang in Nagari Batu Payuang, Lareh Sago Halaban District, Lima Puluh Kota Regency is in the category of something good even though it is not explicitly governed. This category includes maslahah.
PERALIHAN HARTA PUSAKA TINGGI MENURUT HUKUM ADAT DAN HUKUM ISLAM (Studi Kasus di Jorong Nan IX Nagari Salimpaung) Arizon Ridwan; Zulkifli Zulkifli; Amri Effendi
Jurnal Integrasi Ilmu Syariah (Jisrah) Vol 3, No 2 (2022)
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Batusangkar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31958/jisrah.v3i2.4946

Abstract

This study examines the transfer of high inheritance according to customary law and Islamic law in Jorong Nan IX Nagari Salimpaung. Using a qualitative approach, this study found that the factors that caused the transfer of high inheritance in Jorong Nan IX Nagari Salimpaung were members of the clan who wanted to build a house on high inheritance; there is one people whose descendants are almost extinct; clan members fight over high heirlooms; Members of the clan do not want to rotate the high inheritance until problems arise, even to the point of being physically involved in fighting over it. According to customary law, the transfer of high inheritance in Jorong Nan IX Nagari Salimpaung is considered wrong because it violates existing customary rules. Meanwhile, in terms of Islamic law, the transfer of high heirloom assets by dividing them into private property for members of the clan and being taken over into the private property of Tungganai which occurred in Jorong Nan IX Nagari Salimpaung is considered permissible. The actions of a Tungganai include Istihsan bi al-Maslahah, namely taking advantage and rejecting harm.
UANG PALEPOH AMBUN DALAM PERKAWINAN DI TABEK PATAH KABUPATEN TANAH DATAR MENURUT PERSPEKTIF HUKUM ISLAM Tarmizi Taher; Zulkifli Zulkifli
Jurnal Integrasi Ilmu Syariah (Jisrah) Vol 3, No 2 (2022)
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Batusangkar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31958/jisrah.v3i2.6823

Abstract

This study examines palepoh ambun money in marriage and the view of Islamic law on the implementation of palepoh ambun money in marriage in Nagari Tabek Patah, Tanah Datar Regency. This research is empirical qualitative research. The data was obtained through interviews with community leaders, Alim Ulama, Niniak mamak, the chairman of KAN, and the perpetrators of the ambun palepoh money. The findings of this study are that if there is a man outside or from another village who wants to marry a woman from the Tabek Patah village, the man must pay palepoh ambun money. The urgency of the palepoh ambun money is to support the smooth running of the marriage process because the money is to ease the transportation costs of ninik mamak in the marriage process, according to the term bajalan baaleh tapak, bakato baaleh lidah, because ninik mamak and tribal chiefs are not paid in Minangkabau customs so they are not paid may be using personal money, not only that the money is also used for the cost of entertaining the men's family. According to Islamic law, palepoh ambun money is not a requirement related to marriage. Therefore, palepoh ambun money does not conflict with syara' law. This tradition of palepoh ambun money contains beneficial values in the form of reducing the cost of ninik mamak, strengthening the friendship between mamak of both parties, and easing the cost of the kitchen, so that the payment of palepoh ambun money is permissible (permissible), meaning that it can be carried out by the community as long as it fulfills the elements of 'Urf sahih, which is beneficial and does not cause harm.
TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP ATURAN ADAT PERNIKAHAN DI DESA AIR MERAH KECAMATAN MALIN DEMAN KABUPATEN MUKOMUKO BENGKULU Ananda Mawardani; Eficandra Eficandra; Zulkifli Zulkifli; Amri Effendi
JISRAH: Jurnal Integrasi Ilmu Syariah Vol 3, No 3 (2022)
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Batusangkar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31958/jisrah.v3i3.8373

Abstract

Studi ini mengkaji tentang tinjauan hukum islam terhadap aturan adat pernikahan di Desa Air Merah Kecamatan Malin Deman Kabupaten Mukomuko. Permasalahannya adalah pelaksanaan, sanksi, maksud dan tujuan serta bagaimana tinjauan hukum Islam terhadap aturan adat pernikahan di Desa Air Merah Kecamatan Malin Deman Kabupaten Mukomuko. Penelitian ini merupakan penelitian lapangan. Data yang diperoleh melalui wawancara semi terstruktur dan dokumentasi. Setelah data terkumpul diolah dengan cara kualitatif dan dianalisis dengan cara reduksi data, penyajian data dan simpulan. penelitian ini menemukan hasil pertama pelaksanaan aturan adat pernikahan ini yaitu batanyu (melamar), proses mamak rumah, proses kepala kaum, mufakat senek (kecil) dan mufakat gedang (besar), ndaon, makan gedang dan akad nikah, barak, mecak punjong dan asam basu. Kemudian sanksi adat bagi yang melangsungkan akad nikah di KUA yaitu bagi perempuan membayar denda uang ke adat sejumlah Rp. 900.000 dan bagi laki-laki harus nuhuk (mengikuti) kaum dengan membayar uang ke adat sejumlah Rp. 450.000. Kedua tujuan dan maksud adanya aturan adat pernikahan ini adalah 1) mengumumkan pernikahan dan menjaga nama baik kaum dan keluarga dari aib, 2) untuk melestarikan adat di Desa Air Merah, dan 3) memberikan efek jera bagi para pelaku yang melanggar dan tindakan preventif (pencegahan) bagi masyarakat lainnya. Ketiga tinjauan hukum Islam terhadap aturan adat pernikahan di Desa Air Merah Kecamatan Malin Deman Kabupaten Mukomuko dibagi menjadi dua bentuk yaitu 1) bagi masyarakat yang ekonominya mampu, maka aturan adat pernikahan tersebut boleh dijalankan 2) bagi masyarakat yang ekonominya tidak mampu, maka aturan adat pernikahan tersebut tidak boleh dijalankan.
FENOMENA AL-LIWATH DALAM PARADIGMA (FILSAFAT PANCASILA) SILA KETUHANAN YANG MAHA ESA DAN KONSEP HUKUM ISLAM Mesri Wahyuni; Zulkifli Zulkifli
JISRAH: Jurnal Integrasi Ilmu Syariah Vol 4, No 1 (2023)
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Batusangkar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31958/jisrah.v4i1.9351

Abstract

This study examines the phenomenon of al-liwath in the paradigm (Philosophy of Pancasila), the Precepts of the Almighty Godhead, and in Islamic Law. The problem is whether or not liwath contradicts the first pancasila, violates pancasila or not and aims to find out the legal position of al-liwath in terms of Islamic law. From these problems arises the question of how the Philosophical View of Pancasila, the First Precept on the al-liwath Phenomenon in Indonesia and how the Islamic Law View on the al-liwath Phenomenon. This research is library research. Data is obtained through secondary sources (data) with primary material. After the data is collected, it is processed by reviewing with the author's research. Next, the data is narrated descriptively. The results are discussed with the theories put forward. The study found that Pancasila serves as the highest source of law in Indonesia. Indonesia does not allow behavior that is contrary to the noble values of Pancasila, because the Unitary State of the Republic of Indonesia is a legitimate state based on Pancasila and the 1945 Constitution. All people of the Unitary State of the Republic of Indonesia have faith and devotion to God Almighty by adhering to moral and ethical values, noble morals, and noble national personality. In Islamic law, Allah Almighty forbids all unnatural actions because it has wisdom that is very beneficial for humans in thinking. Liwath or homosexual acts are forbidden by sharia and are more heinous than adultery. The punishment for homosexuality is dissenting among jurisprudence scholars, among others: Absolute Suicide, Sanction Equivalent to Zina and Subject to Ta' zir Law.
WARISAN SAMA RATA (STUDI KASUS DESA BUMI MULYA KECAMATAN LOGAS TANAH DARAT KABUPATEN KUANTAN SINGINGI PROVINSI RIAU) Ilham Habibi Kusuma; Zulkifli Zulkifli
JISRAH: Jurnal Integrasi Ilmu Syariah Vol 4, No 1 (2023)
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Batusangkar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31958/jisrah.v4i1.10315

Abstract

Studi ini mengakaji tentang Tinjauan Hukum Islam Terhadap Pembagian Warisan Sama Rata di Desa Bumi Mulya, Kecamatan Logas Tanah Darat, Kabupaten Kuantan Singingi, Provinsi Riau. Dari permasalahan tersebut muncul pertanyaan: (1) Apa yang menjadi pertimbangan masyarakat membagi warisan sama rata di desa Bumi Mulya?  (2) Bagaimana pandangan hukum kewarisan Islam terhadap pertimbangan masyarakat yang membagi warisan secara sama rata di desa Bumi Mulya?.  Penelitian ini adalah penelitian lapangan (field research) yang bersifat deskriptif dengan pendekatan kualitatif yaitu penelitian yang memahami tentang apa kejadian fenomena dilapangan, kemudian menganalisa data dengan metode tringulasi sumber. Hasil dari penelitian ini adalah Pertimbangan masyarakat Desa Bumi Mulya menerapkan pembagian warisan sama rata adalah berdasarkan kesepakatan para ahli waris dengan tujuan mencegah terjadinya perselisihan antar ahli waris dikemudian hari, selain itu terdapat  faktor lainnya seperti adat dan budaya turun menurun serta minimnya pengetahuan masyarakat tentang pembagian warisan dalam Islam. Tinjauan Hukum Islam terhadap pertimbangan yang digunakan oleh masyarakat Desa Bumi Mulya dalam menerapkan pembagian warisan sama rata di dalam Islam dibolehkan, dengan mengikuti ketentuan-ketentuan yang berlaku di dalamnya, yakni setiap ahli waris harus mengetahui bagian dari masing-masing ahli waris sebelum harta warisan dibagikan sebagaimana yang terdapat di dalam KHI Pasal 183.