Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Edukasi Cara Mengkonsumsi Obat Selama Bulan Ramadhan Di Puskesmas Perumnas Antang Kota Makassar Besse Yuliana; Imran Firman; Elvira Santi; Safaruddin Safaruddin; Ummu Kalsum; Rizky Indah Pratiwi
Jurnal Pengabdian Masyarakat Farmasi : Pharmacare Society Vol 2, No 2 (2023): Vol 2. Edisi 2 , 2023
Publisher : State University of Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.3731/phar.soc.v2i2.20876

Abstract

The pattern of drug consumption in the community is very important to be given education considering the many factors that cause the pharmacological ineffectiveness of the desired drug, especially during the holy month of Ramadan. Public knowledge about drugs is still lacking, while drugs must be used properly and correctly so as to provide optimal pharmacological effects. Activities carried out by providing education on how to take medicine during the month of Ramadan at the Perimnas Antang Health Center, Manggala sub-district, Makassar city. The use of drugs during the month of Ramadan must be supported by public knowledge about how to consume drugs that are good and safe. Provision of correct information on the use of drugs is very important for the community to avoid negative impacts on personal health and the environment. The method used in achieving this goal is socialization activities regarding the meaning of drugs, functions, classification of drugs, socialization of various types of drug preparations and methods of consumption and dosage during the holy month of Ramadan to residents of the Manggala sub-district, Makassar City. In outreach activities on how to take drugs properly and correctly during the month of Ramadan, the socialized material will be discussed, namely an explanation of the general definition of drugs, drug classifications consisting of over-the-counter drugs, limited over-the-counter drugs and types of drugs commonly consumed by the general public, especially residents of Antang, Manggala sub-district. Makassar city.      
Pemberian Minuman Herbal Imuno untuk Tenaga Kesehatan di Rumah Sakit Covid-19 Kota Makassar Besse Yuliana; Julia Fitrianingsih; Nirmawati Anggi
AS-SYIFA : Jurnal Pengabdian dan Pemberdayaan Kesehatan Masyarakat Vol 4, No 1 (2023): AS-SYIFA: JURNAL PENGABDIAN DAN PEMBERDAYAAN KESEHATAN MASYARAKAT
Publisher : Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Muhammadiyah Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24853/assyifa.4.1.48-53

Abstract

Menjaga imunitas tubuh selama masa pandemic covid-19 dapat menggunakan berbagai cara diantaranya dengan menggunakan tanaman herbal. Tanaman herbal yang dikonsumsi dapat dalam  bentuk rebusan yang dikemas dalam botol dengan sajian minuman herbal imuno. Pengabdian Kepada Masyarakat ini bertujuan untuk membantu tenaga kesehatan yang bertugas di rumah sakit selama pandemik covid19 agar imunitas tubuhnya tetap terjaga. Metode kegiatan yang digunakan adalah  demonstrasi tidak langsung untuk mengefisienkan waktu agar minuman yang dibuat langsung dapat dikonsumsi oleh tenaga kesehatan. Hasil pengabdian masyarakat ini dapat diterima baik oleh para tenaga kesehatan di rumah sakit rujukan covid-19 kota Makassar diantaranya  RSP. Dr.wahidin Sudiro Husodo , RSIA Sayang Bunda, RSUD.Haji, RSUD. Syeich Yusuf Gowa dan RSUD. Labuang Baji. Uji organoleptik sediaan juga memenuhi kriteria untuk uji suatu sediaan larutan herbal yang tidak mengalami bau yang tak sedap dan tidak mengalami perubahan warna serta rasa selama dikonsumsi.  Pemberian minman herbal yang dikemas dalam botol ini diberikan sebanyak 100 botol untuk tiap rumah sakit selama sebulan. Pengabdian masyarakat ini diharapkan tidak berhenti dilakukan guna memberikan sumbangsih tenaga, pikiran untuk membantu para nakes yang bertugas sebagai garda terdepan dalam penanganan covoid-19.