Claim Missing Document
Check
Articles

Found 11 Documents
Search

BIROKRASI DAN KEKUASAAN POLITIK (Kasus: Partisipasi Birokrat dalam Pemilihan Kepala Daerah) Basir, Gusril
Alhurriyah Vol 10, No 1 (2009): Januari - Juni 2009
Publisher : IAIN Bukittinggi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (297.892 KB) | DOI: 10.30983/alhurriyah.v10i1.386

Abstract

The strong desire of officials’ government to dominate a political power is not only caused by the strong restriction of government toward their political aspiration. But also this is involved by such factors like some desires to increase their income and their career performance, reaching up their prestige, even gaining a popularity. Unfortunately, we could not deny if they were snatching away to compete in the election of a district head. The government must be taking a part to create a clear rule related with this case. The government should criticize to whom breaking the rules decided without any specification. So that, the pros and cons about their participation could be minimize in the election of a district head and the society could accept the problem for this case.
Implementasi Islam Progresif pada Permendikbud Ristek No. 30 Tahun 2021 dalam Kajian Filsafat Hukum Islam Busyro Busyro; Hanif Aidhil Alwana; Arsal Arsal; Shafra Shafra; Gusril Basir
Al-Manahij: Jurnal Kajian Hukum Islam Vol 16 No 1 (2022)
Publisher : Sharia Faculty of State Islamic University of Prof. K.H. Saifuddin Zuhri, Purwokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (364.428 KB) | DOI: 10.24090/mnh.v16i1.6321

Abstract

Regulation issued by the Ministry of Research, Technology and Higher Education Number 30 of 2021 about prevention and handling of sexual violence in campus has raised pros and cons among Indonesian Muslims because several articles allegedly provide sexual freedom on campus with an editorial “except with the victim consent”. The editorial seems to strongly prioritize one of the principles of Progressive Islam activists; on the other hand, there are philosophical values of the Islamic law that are not realized, especially in protecting dignity and heredity (hifz al-nasb). This study aims to reveal the implementation of progressive Islam in the regulation, and then the realization of progressive Islam will also be seen from the philosophical point of view of Islamic law. This research is qualitative by using data from library research. The results of the study indicate that the Ministerial Regulation has implemented one of the progressive Islamic concepts by prioritizing international human rights as the rationale, and the implementation of progressive Islam that relies on international human rights is not in line with the philosophy of Islamic law which highly upholds the protection of dignity and heredity (hifz al-nasb) from the side of maslahah al-hajiya. Therefore, the editorial must be changed, in order to achieve the benefit of the world and the hereafter for Indonesian Muslims.
Strategi Pemberdayaan Masyarakat Dalam Pembangunan Ekonomi Nagari Ladang Panjang Kecamatan Tigo Nagari Kabupaten Pasaman Perspektif Ekonomi Islam Jevi Wariadi; Gusril Basir
Transformasi: Journal of Economics and Business Management Vol. 2 No. 1 (2023): March : Journal of Economics and Business Management
Publisher : Universitas 17 Agustus 1945 Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (85.768 KB) | DOI: 10.56444/transformasi.v2i1.387

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana Strategi Pemberdayaan Masyarakat Dalam Pembangunan Ekonomi Nagari Ladang Panjang Kecamatan Tigo Nagari Kabupaten Pasaman Perspektif Ekonomi Islam. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif yaitu suatu proses penelitian dan pemahaman yang berdasarkan metodologi menyelidiki suatu fenomena alam dan masalah manusia. Penelitian ini menggunakan data primer dan sekunder. Data primer digunakan sebagai data utama dalam penelitian ini dengan menggunakan wawancara kepada Sekretaris Nagari, Pengelola Tambang, Karyawan Tambang dan Mayarakat, untuk data sekunder digunakan senagai data pembantu dalam penelitian in melalui dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Strategi yang dilakukan pemerintah dalam meningkatkan pemberdayaan pada masyarakat belum sepenuhnya terjalankan dalam mengelola potensi yang ada untuk pembangunan ekonomi. Hambatan yang terjadi yaitu sulitnya merubah kebiasaan masyarakat dan terbatasnya anggaran.
Literacy Assistance for Santri at the Nurul Yaqin Islamic Boarding School Nofri Andy.N; Gusril Basir; Basri Na'ali
MARAWA: Jurnal Masyarakat Religius dan Berwawasan Vol 1, No 1 (2022): Masyarakat Religius dan Berwawasan
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Batusangkar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31958/marawa.v1i1.5928

Abstract

The lack of mastery of students related to literacy causes the messages contained in the turastbooks to not be fully conveyed to the community. This assistance aims to strengthen the skills of students,especially in writing so that they can put their ideas into written form. The methods used are lectures,demonstrations and exercises related to strengthening reading and writing. The result of this service is theability of students to write ideas that come from turast books so that they can understand Islamic valuesfrom primary sources.
Salang Pinjam: Maintaining Traditional Pawn Practice against the Practice Regulated by Divide et Impera Politics Gusril Basir; Fajrul Wadi; Busyro Busyro; Rahmiati Rahmiati; Adlan Sanur Tarihoran
Khazanah Sosial Vol 5, No 3 (2023): Khazanah Sosial
Publisher : UIN Sunan Gunung Djati

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15575/ks.v5i3.29142

Abstract

Salang pinjam had been carried out by many Minangkabaunese before the arrival of the Dutch colonialists. The presence of the Dutch colonialists shifted the tradition of salang pinjam into pagang gadai (pawn) as part of the Devide et Impera politics which aimed at breaking up the unity of Minangkabau people. The transition from the concept of salang pinjam to gadai (pawning), apart from not being in accordance with Islamic teachings, also often causes disputes in the communities. Even so, in several Minangkabau areas the tradition of salang pinajm still survives to ensure the continuity of religious-based customs, including in Paninjauan Village, Tanah Datar regency. This study was conducted to describe the concept of salang pinjam and how it differs from the Dutch version of pawning. This research is field research with the data sources obtained from Paninjauan Village’s community leaders and parties who have carried out salang pinjam. The data were collected through direct interviews with informants, then classified according to the questioned-themes. Then, the data were analyzed descriptively. This study concluded that the essence of salang pinjam is borrowing from each other, one party borrows money or gold and the other party borrows land or rice fields. Based on Islamic teachings, this transaction does not violate Islamic rules and will not cause any disputes. This is different from pawnshops regulated by the Dutch Colonial by which borrowing money must be accompanied by collateral in the form of land, and this way becomes a source of problems for two reasons; first, it is contrary to Islamic teachings because it utilizes collateral assets; and second, the collateral must be returned to the borrower after seven years without compensation, and in reality the community is not willing to just return it unless the borrowers must return the money they have borrowed.
Strategi Pengelolaan Pasar Simpang Tiga Kec. Luhak Nan Duo Kab. Pasaman Barat Safria Anita; Gusril Basir
Trending: Jurnal Manajemen dan Ekonomi Vol. 1 No. 4 (2023): Oktober : Trending: Jurnal Manajemen dan Ekonomi
Publisher : Universitas 45 Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30640/trending.v1i4.1400

Abstract

Traditional markets are markets built and managed by the government, private sector, cooperatives or non-governmental organizations with business premises in the form of kiosks, shops, tents and the like. A traditional market is a market that is not only a place for transactions between sellers and buyers, but the market has become a means of driving the wheels of the economy on a large scale. But in its management, there are still many problems that occur in terms of facilities, infrastructure and cleanliness. The purpose of this research is to find out how the traditional market management strategy of Simpang Tiga, Luhak Nan Duo sub-district, West Pasaman district is based on an Islamic economic perspective. This type of research is a qualitative descriptive method with data collection carried out through observation, interviews, documentation. The data analysis technique was carried out by SWOT analysis. The results of this study are in the form of strategies based on SWOT analysis data processing, namely: making good use of market spatial planning, building and repairing and maintaining facilities and infrastructure, improving access to market roads, cooperating with the government, and developing special procedures for waste management.
Peran Pemerintah Nagari dalam Pemberdayaan Ekonomi Petani di Nagari Canduang Koto Laweh Kecamatan Canduang Hamzah Luthfi; Gusril Basir
Astina: Jurnal Ekonomi Utama Vol 2 No 2 (2023): Juria: Jurnal Ekonomi Utama
Publisher : CV. Astina Mandiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55903/juria.v2i2.79

Abstract

Artikel ini membahas tentang peran pemerintah nagari dalam pemberdayaan ekonomi petani di nagari canduang koto laweh kecamatan canduang, pokok masalah yang dikemukakan dalam artikel ini adalah adanya keterbatasan modal yang dialami petani, masih banyaknya hama seperti tikus, burung dan keong menyerang lahan pertanian warga, dan tidak ada jaminan harga ketika panen raya. Dilihat dari kondisi geografis Nagari Canduang memiliki potensi yang besar untuk pertanian baik budidaya tanaman pangan, hortikultura maupun perkebunan. Meskipun memiliki lahan sawah seluas 836 hektar, namun menghadapi berbagai kendala dan kinerja pertanian yang kurang optimal, seperti yang ditunjukkan oleh data dari Balai Penyuluhan Pertanian Kabupaten Canduang. Salah satu faktor yang mempengharuhi perkembangan perekonomian, dan akhirnya akan berpengaruh pada perkembangan tingkat kesejahteraan masyarakat adalah pertanian. Penelitian ini menngunakan metode kualitatif yang mana peneliti akan berusaha mencari informasi atau data di lapangan, yang mana menjadi sumber data dari penelitian ini adalah Bapak Syahhendra (Wali Nagari Canduang Koto Laweh), Mahdoni (Ketua Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Nagari/LPMN Canduang koto laweh), Katik Saf (Ketua Gabungan kelompok Tani/GAPOKTAN Canduang Koto Laweh), Edwar (Petani), Mirnawati (Petani), Badri (petani). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa peran pemerintah nagari dalam pemberdayaan ekonomi petani di Nagari Canduang Koto Laweh Kabupaten Canduang telah berperan sangat baik dalam meningkatkan pertanian di Nagari Canduang yaitu memberikan penyuluhan kepada kelompok tani. Sebagai fasilitator, hal itu menunjukkan bahwa ia memenuhi peran-peran berikut. Membantu kelompok tani, pengawas, memotivasi pelaksana, mendampingi petani, pembimbing dan direktur dalam penyaluran pupuk bersubsidi pemerintah. Terapkan langkah-langkah pelatihan untuk petani tentang produksi kompos dan berikan pelatihan tentang cara menggunakan mesin pertanian modern Hand Traktor binaan Dinas Pertanian.
Analisis Strategi Pemasaran Produk Cicil Emas dalam Meningkatkan Jumlah Nasabah pada Bank Syariah Indonesia LCP Pulau Punjung Kabupaten Dharmasraya Gilar Avi Yogi; Gusril Basir
Astina: Jurnal Ekonomi Utama Vol 2 No 2 (2023): Juria: Jurnal Ekonomi Utama
Publisher : CV. Astina Mandiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55903/juria.v2i2.82

Abstract

Perkembangan dunia perbankan syariah di Indonesia telah berkembang pesat. Di mana produk perbankan syariah harus memiliki strategi yang tepat. Belum terlihatnya strategi pemasaran yang terjadi di BSI KCP pulau punjung yang di mana terjadinya penurunan jumlah nasabah produk cicil emas di BSI KCP Pulau Punjung dan kurangnya pemahaman masyarakat pada keuntungan memiliki produk cicil emas. Latar belakang penelitian ini adalah untukomengetahui strategi perusahaan dalam upaya meningkatkan jumlahNasabah produk Cicil Emas di BSI KCP Pulau Punjung Kabupaten Dharmasraya. Metode penilitian yang di gunakan adalah penelitian lapangan (field research) yang bersifat deskrptif kualitatif. Teknik pengumpulan data yang dilakukan melalui observasi, wawancara dan dokumentasi dengan pihak BSI KCP Pulau Punjung Kabupaten Dharmasraya. Berdasarkan penelitian yang dilakukan dapat penulis simpulkam bahwa dalam mempertahankan dan meningkatkan di BSI KCP Pulau Punjung Kabupaten Dharmasraya memiliki beberapa strategi pemasaran yakni menggunakalan teknik marketing mix/bauran pemasaran yang terdiriodari 7 (produk, harga, tempat, promosi, orang, bukti fisik,dan proses).
Efektivitas Yakult Lady Dalam Meningkatkan Pendapatan dan Kesejahteraan Keluarga di Kota Bukittinggi Persperktif Ekonomi Islam Nada Husnia; Gusril Basir
Student Research Journal Vol. 1 No. 2 (2023): April : Student Research Journal
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi (STIA) Yappi Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55606/sjryappi.v1i2.180

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Efektivitas Yakult Lady Dalam Meningkatkan Pendapatan Dan Kesejahteraan Keluarga Kota Bukittinggi Perspektif Ekonomi Islam dan untuk mengetahui kendala yang dialami Yakult Lady Kota Bukittinggi dalam mendistribusikan Yakult. Jenis penelitian yang peneliti gunakan adalah penelitian lapangan field research pendekatan dalam penelitian ini adalah kualitatif yang bersifat deskriptif. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan dapat disimpulkan bahwa ibu-ibu rumah tangga yang bekerja sebagai Yakult Lady dapat menambah dan membantu suaminya dalam meningkatkan pendapatan dan kesejahteraan keluarga. Peningkatan pendapatan dapat memenuhi kebutuhan hidup baik kebutuhan pangan, sandang maupun papan. Dengan adanya program Yakult Lady ini sangat efektif bagi masyarakat khususnya ibu-ibu rumah tangga di Kota Bukittinggi dalam meningkatkan pendapatan dan kesejahteraan keluarga. Manfaat yang dirasakan oleh Yakult Lady yaitu yang dulunya tidak memiliki pekerjaan setelah adanya program Yakult Lady di Kota Bukittinggi mereka telah memiliki pekerjaan dengan mendistribusikan Yakult kepada masyarakat sesuai dengan kemampuan dan skill yang dimiliki sehingga mampu lebih produktif.
Efektivitas Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) Dipasar Atas Kota Bukittinggi Ditinjau Dari Ekonomi Islam Tesya Elma Putri; Gusril Basir
Maslahah : Jurnal Manajemen dan Ekonomi Syariah Vol. 1 No. 3 (2023): Juli : Jurnal Manajemen dan Ekonomi Syariah
Publisher : STAI YPIQ BAUBAU, SULAWESI TENGGARA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59059/maslahah.v1i3.276

Abstract

QRIS is a non-cash payment instrument in the form of a QR code developed by Bank Indonesia and the Indonesian Payment Association. With the existence of QRIS, Bank Indonesia hopes to facilitate public transactions and not be left behind by technology. As a Muslim community, especially in Pasar Atas, Bukittinggi, we must understand how the law uses QRIS. because everything we do must be based and not deviate from the teachings of Islam. The aim of this research is to find out how the effectiveness of using the Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) in buying and selling transactions at Pasar Atas Kota Bukittinggi is viewed from an Islamic economic perspective. This type of research is a qualitative descriptive method by collecting data through interviews with traders and buyers who shop at Pasar Atas Kota Bukittinggi. The results of this study indicate that QRIS users receive many benefits, such as facilitating transactions, not having difficulty finding small money, reducing the spread of counterfeit money, not reducing the value of money and there are still many benefits received by QRIS users. Therefore it can be said that QRIS is more effective.