Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Journal of Education, Humaniora and Social Sciences (JEHSS)

Pengaruh Knowledge Sharing terhadap Organizational Citizenship Behavior dan Work Engagement yang dimediasi oleh Locus of Control Kumala Putri Ayatullah; Muhammad Irfan Nasution
Journal of Education, Humaniora and Social Sciences (JEHSS) Vol 6, No 1 (2023): Journal of Education, Humaniora and Social Sciences (JEHSS), August
Publisher : Mahesa Research Center

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34007/jehss.v6i1.1897

Abstract

This article aims to examine the effect of knowledge sharing on organizational citizenship behaviour and work engagement mediated by locus of control among employees of PT. Telkom Gaharu Access. This research focuses in improving the quality of work by the employees with the aim of achieving each organizational goal. The indicators as measuring tools in this study use the theory presented by Afsar, et. al. (2018). The data collected in this study were obtained based on primary data and secondary data with 50 person employees as sample from total population is 150 employees at PT. Telkom Access Gaharu with proportional random sampling method. This research conducted by quantitative method. The findings in this study indicate that in order to increase organizational citizenship and work involvement within an organization which includes quality and performance both for each individual and knowledge sharing is required.
Pengaruh Personal Organization Fit Dan Preceived Organization Support Terhadap Innovative Work Behavior Dimediasi Employee Engagment Muhammad Iqbal Fawwaz; Muhammad Irfan Nasution
Journal of Education, Humaniora and Social Sciences (JEHSS) Vol 6, No 1 (2023): Journal of Education, Humaniora and Social Sciences (JEHSS), August
Publisher : Mahesa Research Center

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34007/jehss.v6i1.1889

Abstract

Artikel ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh personal organization fit (x1), dan perceived organization support (x2), terhadap innovative work behavior (y), dengan employee engagement (z) sebagai variabel mediasi. Pentingnya sumber daya manusia yang berkualitas menjadi motivasi bagi perusahaan untuk memberikan segala sesuatu yang dibutuhkan karyawan. Populasi dan sampel penelitian ini yaitu seluruh karyawan PT. PLN (Persero) Unit Induk Wilayah Sumatera Utara yang berjumlah 133. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan pengambilan data melalui kuesioner. Teknik analisis data yang digunakan dalam riset ini adalah PLS-SEM (Structural Equation Modeling), terdapat dua tahapan kelompok dalam menganalisis SEM-PLS, diantaranya adalah model pengukuran (Outer Model) dan model struktural (Inner Model). Hasil dari penelitian ini menunjukkan adanya pengaruh positif dan signifikan antara person organization fit dengan innovative work behavior. Adanya pengaruh positif dan signifikan antara person organization fit dengan employee engagement. Adanya pengaruh positif dan signifikan antara perceived organizational support dengan innovative work behavior. Adanya pengaruh positif dan signifikan antara perceived organizational support dengan employee engagement. Adanya pengaruh positif dan signifikan antara employee engagement dengan innovative work behavior. Adanya impak negatif dan tidak signifikan, maka dapat disimpulkan bahwa person organization fit tidak memediasi atau memperantarai pengaruh tidak langsung employee engaement terhadap innovative work behaviour. Adanya impak positif dan signifikan, maka dapat disimpulkan bahwa perceived organizational support memediasi atau memperantarai pengaruh tidak langsung employee engaement terhadap innovative work behavior.