Claim Missing Document
Check
Articles

Found 10 Documents
Search

TENAGA KERJA PEMUDA DESA DI ERA REVOLUSI INDUSTRI 4.0 DAN MASA PANDEMI COVID’19 (Studi Pada Pemuda Desa Tanjung Medang) Randi Randi; Junaidi Junaidi; Mulyanto Mulyanto; Ridhah Taqwa
SOSIOLOGI: Jurnal Ilmiah Kajian Ilmu Sosial dan Budaya Vol 23 No 1 (2021): SOSIOLOGI: Jurnal Ilmiah Kajian Ilmu Sosial dan Budaya
Publisher : Jurusan Sosiologi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23960/sosiologi.v23i1.20

Abstract

Revolusi Industri 4.0 dan Pandemi Covid’19 merupakan tantangan baru bagi masyarakat dunia, kondisi dunia fisik dan digital mengalami perubahan yang signifikan cara hidup kerja manusia, yaitu mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis, dimana terdapat perubahan secara fundamental dan terobosan baru di semua disiplin ilmu, diantaranya dibidang artificiall intellegent, teknologi nano,bioteknologi, teknologi yang berbasis internet berdampak terhadap kehidupan manusia, memberikan dampak pertumbuhan ekonomi. (Hamdan, 2018). Revolusi industri 4.0 meningkatkan efisiensi, fleksibilitas dan konektivitas lintas batas, juga pelayanan yang lebih cepat, murah, dan spesifik. Namun, teknologi juga semakin meningkatkan akses kesenjangan digital, kesenjangan kompetensi lulusan ilmu sosial dengan kebutuhan industri. Perekrutan pegawai akan semakin berkurang seiring meningkatnya otomatisasi, penggunaan robotik dan meningkatnya sistem kerja fleksibel. Keterbatasan menguasai teknologi bagi tenaga kerja di desa membuat pemuda desa sulit untuk bersaing dan mendapatkan pekerjaan yang layak. Seharusnya pihak swasta maupun pemerintah tetap perlu memberi prioritas pada target akses ke pekerjaan tetap bagi setiap orang karena disanalah pengembangan pribadi manusia (Vieronica Varbi Sununianti, 2019). Fokus tulisan ini adalah kepada peningkatan Sumber Daya Manusia melalui pelatihan.
Kemiskinan Masyarakat di Indonesia: Perspektif Sosiologi Islam dan Fenomenologi Barat Yulasteriyani Yulasteriyani; Randi Randi; M Hasbi
Intizar Vol 25 No 2 (2019): Intizar
Publisher : Pusat Penelitian dan Penerbitan Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.19109/intizar.v25i2.4463

Abstract

Tulisan ini memaparkan bagaimana konsep miskin dipahami menurut perspektif ajaran agama Islam yang disandingkan dengan fenomenologi Barat. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan pendekatan studi pustaka. Penelitian ini menyimpulkan bahwa kemiskinan memiliki variasi makna dan tolok ukur seperti miskin pespektif ekonomi, miskin dilihat dari sosial budaya, serta miskin perspektif agama. Miskin dalam perspektif Islam mutlak sama yakni kondisi manusia yang tidak dapat memenuhi kebutuhan dasar untuk hidup sehari. Sedangkan perspektif fenomenologi bervariasi seperti BPS pengeluaran per kapita per bulan yang dibawah garis kemiskinannya (Badan Pusat Statistik), pendapatan kurang dari PPP $1 perhari (Bank Dunia), tidak berpenghasilan setara 320 kg beras/pedesaan dan 480 kg beras/perkotaan per tahun (Sagoyo), bergantung standar masyarakat bersangkutan (Panjaitan), dan ketidakberuntungan masyarakat (Suharto).
Sosialisasi Konsep Human Security Melalui Isu Penyebaran Covid-19 Sebagai Upaya Peningkatan Kesadaran Ancaman Internasional Di Pondok Pesantren Nurul Islam Seri Bandung Indra Tamsyah; Nur Aslamiyah Supli; Randi Randi
Jurnal PkM Pengabdian kepada Masyarakat Vol 5, No 5 (2022): Jurnal PkM : Pengabdian kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Indraprasta PGRI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30998/jurnalpkm.v5i5.8143

Abstract

Abstrak Tujuan dari pelaksanaan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) di Pondok Pesantren (PonPes) Nurul Islam Seri Bandung adalah untuk meningkatkan kesadaran siswa/i terhadap Ancaman Internasional dalam hal Keamanan Manusia (Human Security) melalui isu penyebaran Covid-19. Adapun kegiatan PkM ini dilaksanakan selama 1 (satu) hari dengan jumlah peserta 32 orang siswa/i. Selanjutnya, metode yang digunakan dalam melaksanakan kegiatan PkM ini adalah dengan metode ceramah, diskusi dan tanya jawab. Dan hasil yang diperoleh selama kegiatan PkM adalah adanya peningkatan kesadaran siswa/i terhadap Ancaman Internasional dengan munculnya Self-Awareness melalui 3T yaitu to prevent, to detect, dan to respond. Keywords: Covid-19, Keamanan Manusia, 3T Abstract The purpose of implementing Community Service (PkM) activities at Pondok Pesantren (PonPes) Nurul Islam Seri Bandung is to increase students' awareness of International Threats in terms of Human Security through the issue of the spread of Covid-19. The PkM activity was carried out for 1 (one) day with 32 students participating. Furthermore, the methods used in carrying out this PkM activity were lectures, discussions and question and answer methods. And the results obtained during the PkM activities were an increase in students' awareness of International Threats with the emergence of Self-Awareness through 3T, namely to prevent, to detect, and to respond. Keywords: Covid-19, Human Security, 3T
EFFORTS TO DEVELOP THE ECONOMY OF BUMDES PRODUCTS ARE VIBRANT IN THE SERIES OF SUMBER RAHAYU VILLAGE THROUGH THE CELEBGRAM ENDORSEMENT SYSTEM AS A SOCIAL MEDIA PROMOTION Randi Randi; Yulasteriyani Yulasteriyani; Rizki Goffar Ismail; Yosi Arianti
Jurnal Ekonomi Vol. 11 No. 03 (2022): Jurnal Ekonomi, 2022 Periode Desember
Publisher : SEAN Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Sumber Rahayu Village, Rambang District, Muara Enim Regency. Sumber Rahayu Village in history is a critical forest area and is filled with weeds. In 1981, according to President Soeharto's instructions on transmigration, the land was cultivated and began to be inaugurated by the Governor of South Sumatra in 1982. The main problem that arises in BUMDes Semarak Berseri Sumber Rahayu Village based on an initial survey by researchers is the ineffective marketing of BUMDes products, causing BUMDes to be difficult to develop. So that the focus of this research is how to develop the economy of BUMDes products in the series of Sumber Rahayu Village through the Celebgram Endorsement System as a Social Media Promotion. The results of this study are Efforts to Develop the Economy of BUMDes Products Vibrant in Sumber Rahayu Village Through the Celebgram Endorsement System as Social Media Promotion through Community Participation, Government as a Support System, Marketing Innovation through endorsements, Good planning. The research method used is qualitative research.
CREATIVE ECONOMIC GOVERNANCE IN TANJUNG MEDANG VILLAGE Randi Randi
International Interdisciplinary Conference on Sustainable Development Goals Vol 3 No 2 (2020): Proceedings of International Interdisciplinary Conference on Sustainable Developm
Publisher : LP2M Universitas Bina Mandiri Gorontalo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (589.251 KB)

Abstract

The limitations of village communities in managing the creative economy mean that the available potential in the village could not improve the economy of the village community, especially village income. The large potential of rivers, pineapples and rubber plantation products do not make the people of Tanjung Medang village economically prosperous, Based on data from the Ministry of Social Affairs, the number of underprivileged families or PKH (conditional cash transfer programme) beneficiaries in the village of Tanjung Medang is 185. This article is aimed at assisting Creative Economy Governance in Tanjung Medang Village (A Study on Village-Owned Enterprises or BUMDes). Tanjung Medang Village has experienced problems in developing creative economic governance and utilizing the village's potential as a village tourist destination. Through the documentary study and observations in the village, the people of Tanjung Medang village might improve the village economy through BUMDes. In addition, this problem could be used to increase the income of the village communities and create village tourist destinations. The method of the study is a qualitative analysis method with descriptive data presentation of literature review.
Pemberdayaan Melalui CSR PT TeL Pulp and Paper Bagi Kehidupan Ekonomi (Profit) Masyarakat Desa Banuayu Cecilia Tobing; Randi Randi; Yoyok Hendarso
Jurnal Pelayanan dan Pengabdian Masyarakat Indonesia Vol. 1 No. 4 (2022): Desember : Jurnal Pelayanan dan Pengabdian Masyarakat Indonesia
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Yappi Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (877.512 KB) | DOI: 10.55606/jppmi.v1i4.55

Abstract

Desa Banuayu merupakan salah satu desa di wilayah Kecamatan Empat Petulai Dangku, Kabupaten Muara Enim, Provinsi Sumatera Selatan. Penilitian ini  fokus kepada pemberdayaan manfaat CSR PT TeL Pulp and Paper bagi Kehidupan Ekonomi (Profit) Masyarakat Desa Banuayu. Adapun hasil penelitian yaitu program pelatihan dan pemberdayaan masyarakat; program pelatihan menjahit, program pelatihan kain jumputan, program pelatihan pembibitan karet, program bantuan peralatan untuk pelaku UMKM. Kemudian Program Kelompok Usaha Mandiri Budidaya Perikanan yaitu CSR PT TeL dan Dinas Perikanan Kabupaten Muara Enim bekerjasama untuk membantu masyarakat mengelola usaha secara mandiri. Budidaya ini berjalan sejak tahun 2015 dan bantuan yang diberikan oleh PT TeL berupa waring kolam dan perizinan wilayah seluas 8 hektar. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif.
Penguatan Pengelolaan BUMDes Semarak Berseri Desa Sumber Rahayu Kecamatan Rambang Kabupaten Muara Enim Randi Randi; Yulasteriyani Yulasteriyani; Yosi Arianti; Rizki Goffar Ismail; Prengki Prengki
SEWAGATI: Jurnal Pengabdian Masyarakat Indonesia Vol. 2 No. 1 (2023): Maret : Jurnal Pengabdian Masyarakat Indonesia
Publisher : BADAN PENERBIT STIEPARI PRESS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56910/sewagati.v2i1.497

Abstract

Pengabdian ini adalah fokus kepada Penguatan Pengelolaan BUMDes Semarak Berseri Desa Sumber Rahayu Kecamatan Rambang Kabupaten Muara Enim. Adapun metode yang digunakan yaitu pelatihan dengan tahapan persiapan, perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi. Hasil dari pengabadian yaitu lemahnya pengelolaan yang disebabkan karena Sumber Daya Manusia yang terbatas dan ketidakmampuan pengelola untuk berinovasi terhadap potensi yanga ada.  Disamping itu kepengurusan BUMDes yang sering berganti menjadi salah satu penghambat untuk menjalankan BUMDes menjadi lebih baik hal ini disebabkan proses adminstrasi yang cukup lambat. Seharusnya proses pergantian kepengurusan disegerakan diambil alih dnegan pengurus baru. Adapun faktor lain yaitu modal yang dimiliki masih kurang. Pelatihan ini memberikan wawasan baru terkait pengelolaan BUMDes.
Manfaat Program CSR PT TeL Pulp and Paper untuk Pendidikan dan Kesehatan Masyarakat (People) Desa Banuayu Cecilia Tobing; Randi Randi; Yoyok Hendarso; Yusnaini Yusnaini
Sinar Dunia: Jurnal Riset Sosial Humaniora dan Ilmu Pendidikan Vol. 2 No. 1 (2023): Maret : Jurnal Riset Sosial Humaniora dan Ilmu Pendidikan
Publisher : Universitas Maritim AMNI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1342.165 KB) | DOI: 10.58192/sidu.v2i1.664

Abstract

Berdasarkan hasil penelitian mengenai manfaat program CSR PT TeL Pulp and Paper bagi pendidikan dan kesehatan masyarakat Desa Banuayu Kecamatan Empat Petulai Dangku Kabupaten Muara Enim, penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dan menggunakan teori triple bottom line dari John Elkington. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan program CSR PT TeL Pulp and Paper untuk pendidikan dan kesehatan masyarakat Desa Banuayu. Dalam menganalisis manfaat program CSR PT TeL Pulp and Paper bagi masyarakat Desa Banuayu dapat disimpulkan bahwa PT TeL Pulp and Paper memberikan manfaat pendidikan dan kesehatan (people) Desa Banuayu dengan pengadaan program beasiswa ikatan dinas Bidiksitel, bantuan peralatan sekolah, bantuan fasilitas mencuci tangan, program sunatan massal.
KONDISI KEHIDUPAN SOSIAL EKONOMI KELUARGA NELAYAN JARING DI DESA SUNGSANG I KECAMATAN BANYUASIN II KABUPATEN BANYUASIN PROVINSI SUMATERA SELATAN Dea Alvionita; Yoyok Hendarso; Randi Randi
Jurnal Media Sosiologi (JMS) Vol 24 No 2 (2021): Jurnal Media Sosiologi (JMS)
Publisher : Department of Sociology, Faculty of Social and Political Sciences, Sriwijaya University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47753/jms.v24i2.98

Abstract

Penelitian ini berjudul “Kondisi Kehidupan Sosial Ekonomi Keluarga Nelayan Jaring Di Desa Sungsang I Kecamatan Banyuasin II Kabupaten Banyuasin Provinsi Sumatera Selatan”. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk menjelaskan kondisi kehidupan sosial ekonomi keluarga nelayan jaring di Desa Sungsang I yang dilihat dari pendidikan, kesehatan, pendapatan, pola pemukiman, dan juga faktor yang mempengaruhi kehidupan sosial ekonomi nelayan jaring. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Penelitian ini menggunakan konsep kondisi sosial ekonomi menurut Koentjaraningrat. Dari semua hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa keadaan sosial ekonomi keluarga nelayan jaring di Desa Sungsang I tidak jauh berbeda dengan nelayan yang ada di kota lain yaitu tergolong miskin. Pendidikan keluarga nelayan jaring hanya sampai pada tingkat sekolah dasar (SD) dan sekolah menengah pertama (SMP) . Kesehatan keluarga nelayan jaring di Desa Sungsang I bisa dikatakan cukup baik karena jarang mengalami penyakit. Pendapatan keluarga nelayan jaring di Desa Sungsang I masih terbilang rendah karena dibawah standar upah minimum kabupaten (UMK) banyuasin. Jumlah tanggungan kepala keluarga nelayan jaring di Desa Sungsang I lebih dari 3 orang. Pola pemukiman keluarga nelayan jaring di Desa Sungsang I masih tergolong sederhana. Rumah keluarga nelayan jaring terbuat dari kayu berbentuk rumah panggung, berlantai papan, dan memiliki luas yang tidak begitu besar. Dan kehidupan sosial ekonomi nelayan jaring dipengaruhi oleh ketergantungan terhadap kondisi lingkungan, ketergantungan terhadap musim dan cuaca, serta ketergantungan terhadap pasar.
Dark Tourism as a Tourism and Culture Development Strategy in Indonesia Khil Wailmi; Tono Mahmudin; Riztrya Novedliani; Randi Randi; Lutpi Samaduri
Reslaj : Religion Education Social Laa Roiba Journal Vol 6 No 3 (2024): Reslaj: Religion Education Social Laa Roiba Journal
Publisher : LPPM Institut Nasional Laa Roiba Bogor

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47467/reslaj.v6i3.6054

Abstract

This research aims to (1) determine the potential for tourism and dark tourism culture in Indonesia; (2) knowing the strategy for developing tourism and culture through dark tourism. This research uses descriptive qualitative research. The data sources used in this research were obtained from books, websites and literature related to dark tourism as a tourism and culture development strategy in Indonesia. The analysis used in this research is SWOT analysis. The results of this research show that (1) the development of the attraction of dark tourism in Indonesia has great potential. Indonesia has a lot of dark tourism with historical and cultural values that attract tourists; (2) strategies for developing tourism and culture through dark tourism include marketing planning for dark tourism as tourism and culture, creating a dark tourism concept, collaborating with tourism agencies and private parties to support dark tourism, and education and promotion of dark tourism programs.