Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Pelangi

KETERCAPAIAN TUGAS PERKEMBANGAN REMAJA DAN FAKTOR PENYEBAB TERJADINYA MERANTAU PADA MASYARAKAT MINANGKABAU PUTRA, FUADDILLAH
Jurnal Pelangi : Research of Education and Development Vol 9, No 2 (2017)
Publisher : STKIP PGRI Sumatera Barat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (456.355 KB) | DOI: 10.22202/jp.2017.v9i2.1998

Abstract

Minangkabau merupakan salah satu kebudayaan yang terdapat di Indonesia dan termasuk kebudayaan yang memiliki anggota yang banyak jika dibandingkan dengan kebudayaan lainnya. Salah satu ciri khas dari kebudayaan minangkabau adalah adanya kebiasaan dari masyarakatnya yang pergi dari rumah untuk mencari nafkah ke negeri atau daerah lain dalam kurun waktu yang sangat lama, kebiasaan ini dikenal dengan istilah “Merantau”. Dalam pelaksanaan merantau ini, persiapannya sudah dimulai dari mulai remaja dimana keluarga yang sudah lama merantau akan memberikan informasi tentang pekerjaan yang ada di perantauan dan apa saja persyaratan dalam pekerjaan tersebut